• Tidak ada hasil yang ditemukan

UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL TAHUN 2021/2022 FISIKA DASAR KELAS A,D,G,R,Q

N/A
N/A
A3@Natasya Maghfirotunnisa'

Academic year: 2023

Membagikan "UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL TAHUN 2021/2022 FISIKA DASAR KELAS A,D,G,R,Q"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

KEMENTERIAN RISTEK, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI UNIVERSITAS BRAWIJAYA

FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN

UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL TAHUN 2021/2022

Mata Kuliah : FISIKA DASAR (TPF4122/3) THP Jurusan : TEKNOLOGI HASIL PERTANIAN Kelas : A, D, G, R, Q

Dosen : TAH

Hari/Tanggal : Selasa, 12 Oktober 2021 Waktu : 12.20 – 14.30 WIB Sifat : BUKU TERTUTUP

Soal UTS Fisika (80 poin pilihan ganda, 20 poin lembar hitungan)

1. Besaran-besaran berikut ini yang merupakan besaran turunan adalah ... (3 poin) a. gaya, kecepatan, dan panjang

b. berat, energi, dan jumlah zat c. berat, daya, dan arus listrik d. gaya, tekanan, dan usaha e. massa, waktu, dan percepatan

2. Pasangan berikut yang tidak tepat antara besaran dan satuannya adalah .... (3 poin) a. Tekanan – N/m2

b. Energi - kg.m2/s2 c. Gaya - kg.m/s2 d. Daya – kg.m/s3 e. Percepatan – m/s2

3. Yang ketiganya termasuk besaran vektor adalah ... (3 poin) a. jarak, momentum, percepatan

b. gaya, tekanan, massa

c. perpindahan, kuat medan listrik, usaha d. perpindahan, usaha, impuls

e. medan magnet, gaya, momentum

Bacalah dan perhatikan baik-baik petunjuk soal berikut:

Semua soal UTS Fisika berupa pilihan ganda dan setiap soal memiliki bobot masing- masing sesuai dengan yang tertulis.

Kerjakan langsung pada lembar soal!

Apabila soal berupa hitungan, tulislah hitungan anda pada tempat (lembar hitungan) yang disediakan pada lembar soal!

Tulisan hitungan anda juga akan mempengaruhi penilaian.

Anda diperbolehkan menggunakan kalkulator (NO GADGET)

(2)

4. Sebuah silinder pejal memiliki massa 5 kg dengan diameter 20 cm menggelinding tanpa slip pada bidang datar dengan kecepatan translasi 4 m/s. Berapa energy kinetic translasinya? (3 poin)

a. 20 J b. 100 J c. 40 J d. 400 J e. 80 J

5. Pernyataan di bawah ini yang benar adalah: (3 poin)

a. Benda tegar adalah benda yang tidak mendapatkan gaya atau beban sehingga tidak mengalami perubahan bentuk

b. Mekanika pada benda tegar meliputi teori elastisitas dan plastisitas c. Statika merupakan cabang ilmu dari Mekanika benda yang “deformable”

d. Dinamika merupakan cabang ilmu dari Mekanika yang mempelajari benda tegar yang diam atau bergerak.

e. Kinematika adalah ilmu yang mempelajari benda yang bergerak tanpa memperhitungan gaya yang menimbulkan gerakan tersebut.

6. Sebuah pesawat antariksa akan diluncurkan dari permukaan bumi. Jika massa pesawat tersebut adalah 1 ton, jari-jari bumi 6,38 x 106 m , dan massa bumi 5,98 x 1024 kg, maka tentukan besar energy potensial pesawat! Diketahui nilai G = 6,67 x 10-11 (4 poin)

a. – 6,87 x 1010 J c. – 6,78 x 1010 J e. – 6,38 x 1010 J b. – 6,18 x 1010 J d. – 6,38 x 10-11 J

7. Dua buah vektor memiliki gaya 10 N dan 15 N membentuk sudut 60o. Besar resultan kedua gaya tersebut adalah …. (4 poin)

a. 21,8 N b. 21,2 N c. 20,8 N d. 20,7 N e. 20,6 N

8. Dua buah vektor yakni A dan B memiliki besaran masing-masing 8 satuan dan 10 satuan.

Kedua vektor ini membentuk sudut 37o. Hasil perkalian dari A.B dan A x B adalah ….

Diketahui cos 37o = 0,8 dan sin 37o = 0,6 . (4 poin)

a. 64 dan 48 satuan c. 46 dan 48 satuan e. 46 dan 64 satuan b. 48 dan 68 satuan d. 44 dan 48 satuan

9. Vektor gaya dan perpindahan mempunyai persamaan F = (i + j + k) N dan s = (3i + 4j + 6k) m, maka usaha yang dilakukan adalah … joule. (4 poin)

a. 18 b. 21 c. 13 d. 17 e. 23

10. Tentukan pusat massa nya! (5 poin)

11. Momen gaya merupakan besaran vektor

yang nilainya sama dengan hasil kali

X = 3 m, Y = 1 m X = 2 m, Y = 1 m X = 4 m, Y = 2 m X = 2 m, Y = 2 m

(3)

antara gaya dengan jarak dari titik poros arah tegak lurus garis kerja gaya. Diketahui jarak dari F1 ke P adalah 4 m, jarak antara F2 ke P adalah 2 m. Tentukan momen gaya total yang dialami benda tersebut! (5 poin)

a. 40 Nm b. 60 Nm c. 80 Nm d. 50 Nm e. 55 Nm

12. Densitas suatu balok 600 kg/m3. Diapungkan di atas air seperti gambar berikut.

Tinggi balok 10 cm…. ….. (Poin 5)

berapakah tinggi balok yang tercelup dalam keadaan setimbang?

a. 4 cm b. 6 cm c. 8 cm d. 10 cm e terapung seluruhnya

Untuk Soal No 13 dan 14

Sebuah benda dilemparkan ke udara dengan sudut 37o terhadap tanah dengan kecepatan awal 25 m/s. Percepatan gravitasi 9,8 m/s2.

13. Tinggi maksimum benda dari tanah adalah … (5 poin)

a. 10,4 m b. 11,5 m c. 13,8 m d. 17,6 m e. 19,6 m 14. Jarak mendatar benda tersebut dari posisi awal pada detik ke 2 adalah … (5 poin)

a. 25 m b. 30 m c. 35 m d. 40 m e. 45 m

Untuk Soal No 15 dan 16

Suatu balok mempunyai massa 150 gram diletakkan di atas sebuah pegas (per) yang mempunyai konstanta pegas 4000 N/m. Setelah itu balok tersebut ditekan ke bawah sehingga balok tersebut memendek 10 cm dari posisi awal. Tekanan kemudian dilepaskan dari posisi tersebut.

Percepatan gravitasi 9,8 m/s2.

15. Hitunglah berapa kecepatan balok sebelum telepas dari pegas (per)! (6 poin)

a. 15,1 m/s b. 16,3 m/s c. 18,4 m/s d. 20,5 m/s

16. Berapakah tinggi maksimum yang dapat dicapai oleh balok tersebut? (6 poin)

a. 9,7 m b. 11,2 m c. 13,5 m d. 15,3 m

17. Seorang anak hendak menaikkan batu bermassa 2 ton dengan alat seperti gambar berikut.

Jika luas penampang pipa besar adalah 250 kali luas penampang pipa kecil dan tekanan cairan pengisi pipa diabaikan. Tentukan gaya minimal yang harus diberikan anak agar batu bisa terangkat? (6 poin)

(4)

18. Seorang anak memasukkan benda M bermassa 750 gram ke dalam sebuah gelas berpancuran berisi air, air yang tumpah ditampung dengan sebuah gelas ukur seperti terlihat pada gambar berikut: Jika percepatan gravitasi bumi adalah 9,8 m/s2. Tentukan berat semu benda di dalam air! (6 poin)

a. 80 N b. 60 N c. 40 N d. 20 N e. 10 N

2,9 N 3,6 N 4,5 N 5,4 N 6,3 N

(5)

LEMBAR JAWABAN UTS FISIKA DASAR TAHUN 2021/2022

NAMA :

JURUSAN :

NIM :

KELAS :

NO PRESENSI :

Lembar Jawaban SOAL PILIHAN GANDA

Beri Tanda Silang pada Jawaban yang benar!

No No

1 A B C D E 11 A B C D E

2 A B C D E 12 A B C D E

3 A B C D E 13 A B C D E

4 A B C D E 14 A B C D E

5 A B C D E 15 A B C D E

6 A B C D E 16 A B C D E

7 A B C D E 17 A B C D E

8 A B C D E 18 A B C D E

9 A B C D E

10 A B C D E

Lembar Hitungan (20 poin)

Lembar ini akan dinilai berdasarkan kelengkapan hitungan per nomor, Tulis hitungan anda di lembar ini dengan mencantumkan nomor soal! (Jika tidak cukup tulis di baliknya, atau di balik lembar soal pilihan ganda)

(6)

Referensi

Dokumen terkait