• Tidak ada hasil yang ditemukan

Undiksha Institutional Repository System - Undiksha Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "Undiksha Institutional Repository System - Undiksha Repository"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

iv

PENGARUH MODAL KERJA, LAMA USAHA, SERTA PENGGUNAAN INFORMASI AKUNTANSI

TERHADAP KINERJA UMKM BIDANG FASHION DI KABUPATEN BULELENG

Oleh

Luh Gede Wendys Canberra, NIM 1817051093 Program Studi S1 Akuntansi

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh variabel modal kerja, lama usaha, serta penggunaan informasi akuntansi terhadap kinerja usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) bidang fashion di Kabupaten Buleleng. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan data primer yang diperoleh dari data kuesioner yang diukur menggunakan skala likert. Penelitian ini dilakukan di Kabupaten Buleleng. Populasi pada penelitian ini adalah pelaku UMKM bidang fashion yang ada di Kabupaten Buleleng dengan jumlah penambahan 46 UMKM di tahun 2019 sampai 2021. Metode penarikan sampel dilakukan dengan teknik Non Probability Sampling yaitu dengan Sampling Jenuh (sensus) yang merupakan metode penarikan sampel bila semua anggota populasi dijadikan sebagai sampel. Setelah penyebaran kuesioner, hasil kuesioner tersebut dianalisis dengan menggunakan beberapa uji statistik, yaitu uji statistik deskriptif, uji kualitas data, uji asumsi klasik dan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa variabel modal kerja (X1) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja UMKM bidang fashion, variabel lama usaha (X2) tidak berpengaruh terhadap kinerja UMKM bidang fashion, dan variabel penggunaan informasi akuntansi (X3) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja UMKM bidang fashion.

Kata Kunci: Kinerja UMKM, modal kerja, lama usaha, penggunaan informasi akuntansi, bidang fashion.

(2)

v

THE EFFECT OF WORKING CAPITAL, LONG OF BUSINESS, AND USE OF ACCOUNTING INFORMATION ON THE PERFORMANCE OF MSMES

IN THE FASHION FIELD IN BULELENG REGENCY

By

Luh Gede Wendys Canberra, NIM 1817051093 S1 Accounting Study Program

ABSTRACT

This study aims to determine the effect of working capital variables, length of business, and the use of accounting information on the performance of micro, small and medium enterprises (MSMEs) in the fashion sector in Buleleng Regency. The research method used is quantitative with primary data obtained from questionnaire data which is measured using a Likert scale. This research was conducted in Buleleng Regency. The population in this study are SMEs in the fashion sector in Buleleng Regency with the addition of 46 SMEs in 2019 to 2021.

The sampling method is carried out using the Non Probability Sampling technique, namely the Saturated Sampling (census) which is a sampling method if all members of the population used as a sample. After distributing the questionnaire, the results of the questionnaire were analyzed using several statistical tests, namely descriptive statistical tests, data quality tests, classical assumption tests and multiple linear regression analysis. The results of this study indicate that the working capital variable (X1) has a positive and significant effect on the performance of MSMEs in the fashion sector, the length of business variable (X2) has no effect on the performance of MSMEs in the fashion sector, and the variable use of accounting information (X3) has a positive and significant effect on the performance of MSMEs. fashion field.

Keywords: MSME performance, working capital, length of business, use of accounting information, fashion sector.

Referensi

Dokumen terkait

Ni Luh Gede Erni Sulindawati, S.E.,Ak.,M.Pd selaku dosen pembimbing utama yang selalu memberikan motivasi, kemudahan dalam mengurus administrasi, bimbingan, arahan serta petunjuk yang

KEPEMIPINAN TERHADAP AKUNTABILITAS PENGELOLAAN DANA DESA DI KECAMATAN BANJAR, KABUPATEN BULELENG Oleh Putu Sita Ardi Cahyani, NIM 1817051022 Jurusan Ekonomi dan Akuntansi

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN E-KOMED TOPIK SIKLUS HIDUP MAKHLUK HIDUP KELAS IV SD NEGERI 2 SELAT KLUNGKUNG Oleh Ni Luh Putu Ari Sintya Dewi, NIM 1811031182 Program Studi

PENGARUH LOKASI USAHA, LAMA USAHA, DAN TINGKAT PENJUALAN TERHADAP PROFITABILITAS UMKM PASCA REVITALISASI DI PASAR SENI SUKAWATI Oleh Kadek Dwi Dianasari, NIM 1817051140 Program

1.3 Pembatasan Masalah Dalam penelitian ini, penulis memberi fokus penelitian pada pengaruh literasi keuangan, penggunaan informasi akuntansi dan modal usaha terhadap keberlanjutan

v IMPLEMENTASI PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 24 TAHUN 1997 PASAL 36 TENTANG PENDAFTARAN TANAH YANG TIDAK DIDAFTARKAN DI KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN BULELENG Oleh: Gede Agel

iv Pengaruh Karakteristik Usaha, Aspek Keuangan, Technology Capital, Dan Innovation Capital Terhadap Kinerja Umkm Oleh Komang Agnes Suantari, NIM 1817051106 Jurusan Ekonomi dan

APLIKASI ANDROID BELAJAR MEMBACA KEJARBACA UNTUK MENINGKATKAN MINAT MEMBACA SISWA KELAS III SEKOLAH DASAR.. Oleh Luh Lista Santi Widiani,