• Tidak ada hasil yang ditemukan

Unduh - Perpustakaan Poltekkes Malang

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2024

Membagikan "Unduh - Perpustakaan Poltekkes Malang"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

BAB III METODE PENELITIAN METODE PENELITIAN

A. Diagram Alir

Gambar 2. Diagram Alir Penelitian

17 Studi Literatur untuk mengetahui hubungan infeksi saluran

pernapasan akut (ISPA), tingkat pengetahuan ibu, dan tingkat pendapatan keluarga dengan status gizi balita

Pengumpulan Data Pengumpulan data sekunder yang merangkum beberapa literatur yang relevan dengan tema yang dibuat oleh penyusun. Pencarian literatur menggunakan database Google Scholar dan kata kunci yang digunakan dalam pencarian literatur antara lain : “penyakit Infeksi Saluran Pernapasan Akut”, “tingkat pengetahuan ibu tentang gizi”, “pengaruh tingkat pendapatan keluarga terhadap status gizi balita”.

Konsep yang di teliti mengetahui hubungan infeksi saluran pernapasan akut (ISPA), tingkat pengetahuan ibu, dan tingkat

pendapatan keluarga dengan status gizi balita

Konseptualisasi

Analisis Data Studi Literatur

Kesimpulan dan Saran

(2)

B.Desain Penelitian

Desain penelitian ini adalah studi literatur, data yang diperoleh dari studi literature akan digunakan untuk menganalisis hubungan penyakit infeksi saluran pernapasan akut (ISPA), tingkat pengetahuan ibu, dan tingkat pendapatan keluarga dengan status gizi balita. Sumber data yang diperoleh dari artikel ataupun jurnal penelitian terdahulu atau data dari situs internet

C.

Pengumpulan Data

Data yang diperolah dalam penelitian ini berasal dari e-book, jurnal, artikel ilmiah, literatur review, tulisan resmi terbitan pemerintah ataupun lembaga, berupa e-book internet yang diperoleh dengan pencarian Google Scholer dan Google (Zed, 2014) dan kata kunci yang digunakan dalam pencarian literatur antara lain : “penyakit Infeksi Saluran Pernapasan Akut”, “tingkat pengetahuan ibu tentang gizi”, “pengaruh tingkat pendapatan keluarga terhadap status gizi balita”.

Literatur yang digunakan adalah literatur yang dipublikasikan dari tahun 2010 sampai dengan tahun 2019. Seluruh literatur kemudian diseleksi kembali dengan menggunakan kriteria inklusi dan eksklusi

1. Kriteria Inklusi :

- Hasil penelitian dengan kata kunci : “penyakit Infeksi Saluran Pernapasan Akut”, “tingkat pengetahuan ibu tentang gizi”, “pengaruh tingkat pendapatan keluarga terhadap status gizi balita”.

- Penelitian dan publikasi yang dilaksanakan 10 tahun terakhir 2. Kriteria Eksklusi :

- Hasil pencarian berupa laporan/kesimpulan seminar, catatan/rekaman diskusi ilmiah

D. Analisis Data

Analisis data dilakukan dengan cara membandingkan hasil penelitian dari berbagai jurnal dan literatur yang membahas hubungan penyakit infeksi saluran pernapasan akut (ISPA), tingkat pengetahuan ibu, dan tingkat pendapatan keluarga dengan status gizi balita

18

Referensi

Dokumen terkait

Jumlah ibu menyusui yang memenuhi kriteria sampel adalah 25 orang Pengumpulan Data Sebelum Diskusi Pre Test Mengukur tingkat pengetahuan dengan menggunakan kuesioner Small Group

3.5 Definisi Operasional...22 3.6 Prosedur Pengumpulan Data...24 3.7 Pengolahan Data dan Analisa Data...25 3.8 Penyajian Data...27 3.9 Etika Penelitian...27 BAB IV HASIL DAN

3.3 Lokasi dan Waktu Penelitian Dalam penelitian ini pengumpulan data dilakukan pada anak usia sekolah yang mengalami gangguan pemusatan perhatian dan hiperaktif di Lembaga Layanan

Cara Pengumpulan Data Cara pengumpulan data dalam penelitian ini adalah dengan mencatat dokumen rekam medis yang hilang atau tidak ada pada rak pada saat pelayanan sebelum menggunakan

3.9.1 Pengumpulan data dilakukan melalui penyebaran kuesioner yang telah dibuat dalam bentuk pertanyaan terstruktur mengenai frekwensi kecemasan dan kesetaraan gender dengan deteksi

Hasil wawancara ini dibuat sebagai fokus penelitian yang diteliti Teknik pengumpulan data objektif pada penelitian ini dilakukan dengan cara observasi menggunakan pedoman observasi

Penelitian ini dilakukan dengan menempuh langkah-langkah pengumpulan data, klasifikasi, pengolahan, membuat kesimpulan dan laporan Setiadi,2007 Tujuan dari penelitian studi kasus

PENGUMPULAN DATA:  Mengobservasi bagaimana pemenuhan personal hygiene pada responden post operasi ORIF  Mengobservasi penyembuhan luka pada responden di hari ke 3, dan ke-7