• Tidak ada hasil yang ditemukan

Uraian Pekerjaan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "Uraian Pekerjaan"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

Uraian Pekerjaan

1. Lingkup

Pekerjaan : a. Ruang lingkup pekerjaan/batasan pekerjaan Jasa Konsultansi Perencanaan : 1. Kegiatan Fisik Pembangunan/ Revitalisasi Pasar Serikat Pakan Salasa,

Kec. Kamang Magek - Kab. Agam.

2. Pagu Dana : Rp. 395.340.000,-

b. Melaksanakan Survei lokasi, membuat peta eksisting, membuat desain konstruksi serta bangunan pelengkap lain, sampai menghitung estimasi anggaran.

c. Dalam pekerjaan Perencanaan, penyedia jasa harus mempedomani struktur organisasi kegiatan.

d. Penyedia jasa harus mengadakan diskusi dan presentasi yang terkait dengan subtansi pelaksanaan pekerjaan dalam rangka tercapainya tujuan dan sasaran serta alih pengetahuan kepada pengelola kegiatan.

e. Klasifikasi Bidang Usaha : Perencanaan Rekayasa dengan Subklasifikasi Jasa Desain Rekayasan untuk Konstruksi Pondasi serta Struktur Bangunan (RE102) atau Jasa Rekayasa Konstruksi Bangunan Gedung Hunian dan Nonhunian (RK001)

f. Jenis Kontrak : Lumpsum.

2. Keluaran3 : a. Laporan Pendahuluan b. Laporan Antara c. Konsep Laporan Akhir

d. Laporan Akhir dari pelaksanaan pekerjaan ini berupa : 1. Gambar Arsitektur berupa :

- Tampak Depan, belakang dan samping - Gambar Potongan

2. Gambar Sipil berupa :

- Struktur kerangka bangunan 3. Gambar – gambar detail :

- Struktur Sipil - Arsitektur

4. Dokumen Lainnya dari pelaksanaan pekerjaan ini berupa Administrasi dan Biaya adalah :

- Rencana Kerja dan Syarat – syarat Teknis dan Administrasi - Perhitungan Volume

- Daftar harga satuan bahan, upah dan pekerjaan - Daftar analisa komponen pekerjaan

- Rencana Anggaran Biaya - Spesifikasi Teknis.

Semua keluaran disebut dengan Dokumen Perencanaan yang harus diserahkan oleh penyedia jasa secara keseluruhan dan sesuai dengan jangka waktu yang telah dijadwalkan

3. Peralatan,

Material, : Fasilitasi penunjang yang disediakan oleh PA/KPA/PPK : a. Lokasi lahan tempat rekonstruksi gedung.

(2)

Personel dan Fasilitas dari Pekabat Pembuat Komitmen

b. Ruang pertemuan untuk melakukan koordinasi dan evaluasi kegiatan.

c. Informasi yang mungkin diperlukan oleh penyedia jasa, personil yang disiapkan oleh PPK untuk membantu penyedia jasa adalah :

- Tim Pengelola Teknis Kegiatan

- Tim Teknis dan Administrasi yang ada di lokasi

4. Peralatan dan Material dari Penyedia Jasa

Konsultansi

: Peralatan minimal yang harus dipunyai penyedia jasa adalah : - Kantor : 1 unit

- Komputer : 1 unit - Printer : 1 unit

- Kamera digital : 1 unit - Kendaraan Roda 2 : 1 unit

5. Lingkup Kewenangan Penyedia Jasa

: Lingkup Kewenangan Penyedia Jasa dalam kegiatan ini adalah :

a. Melakukan perencanaan Struktur, Arsitektur, Mekanikal, Elektrikal, tata lingkungan.

b. Bertanggung jawab secara profesional atas jasa konsultansi perencanaan teknis yang dilakukan sesuai ketentuan dan kode tata laku profesi yang berlaku.

c. Ketepatan kualitas dan kuantitas sesuai standar peraturan berlaku, sehingga kegiatan mencapai hasil dan daya guna optimal.

d. Memenuhi syarat teknis yang dapat dipertanggungjawabkan, dan sesuai dengan dokumen pekerjaan/ pelaksanaan.

6. Jangka Waktu Penyelesaian Pekerjaan

: Jangka waktu pelaksanaan pengadaan pekerjaan Konsultansi Perencanaan 30 (Tiga Puluh) hari Kalender.

7. Personel : Kualifikasi

Posisi Pendidikan Tingkat Jurusan Keahlian Pengalaman Status Tenaga

Ahli

Jml (Org) Tenaga Ahli

Team Leader

Sarjana Teknik

(S1)

Teknik Sipil SKA Ahli Muda Teknik Bangunan

Gedung (SKA201/

SIP.01.002.7)

Minimal 1 (Satu) Tahun

1

Tenaga Pendukung

Estimator D3/S1 T.

Arsitektur/T.

Sipil

Pengoperasian

Microsoft Office Minimal 1

(Satu) Tahun 1

Surveyor D3/S1 T.

Arsitektur/T.

Sipil

Pengoperasian

Alat Survey Minimal 1

(Satu) Tahun 1

Drafter D3/S1 T.

Arsitektur/T.

Sipil

Pengoperasian

Alat Survey Minimal 1

(Satu) Tahun 1

(3)

Administrator

(Adm) SMA/SMK Pengoperasian

Microsoft Office Minimal 1

(Satu) Tahun 1

8. Jadwal

Tahapan Pelaksanaan Pekerjaan

: Jangka waktu pelaksanaan Konsultansi Perencanaan diperkirakan selama 30 (Tiga Puluh) Hari Kerja, terhitung sejak terbit SPMK sampai dengan Serah Terima Pertama.

Jadwal tahapan pelaksanaan kegiatan ini meliputi:

a. Observasi lapangan, minggu I.

b. Pembahasan pra rencana, minggu I.

c. Pembahasan gambar rancangan rencana, minggu I.

d. Pembahasan Rencana Kerja dan Syarat-Syarat (RKS) dan Rencana Anggaran Biaya (RAB), minggu II.

e. Pembahasan akhir dokumen perencanaan, minggu III.

f. Penyerahan dokumen perencanaan, akhir minggu IV.

g. Pemberian Penjelasan Pekerjaan (RKS) pada saat diadakan aanwijzing pekerjaan fisik.

Laporan

9. Laporan

Pendahuluan : Laporan Pendahuluan berisikan : Dokumen konsep yang memuat :

a. Konsep penyiapan rencana teknis, termasuk konsep organisasi ruang, jumlah dan kualifikasi tim perencana , metode pelaksanaan dan tanggung jawab waktu perencanaan.

b. Konsep skematik rencana teknis, termasuk program ruang, jumlah dan organisasi hubungan ruang, detail- detail dan lain- lain.

c. Laporan data dan informasi lapangan yang ada, termasuk penyelidikan tanah, keterangan pengguna tentang kebutuhan ruang dan lingkup pelayanan, fasilitas yang dibutuhkan, kapasitas ruang, jumlah pengguna dan lain-lain yang dianggap perlu.

d. Konsepsi desain ini harus mendapat persetujuan pemberi tugas terlebih dahulu agar dapat dilanjutkan ke tahapan Pra- rencana Pembangunan Pasar Serikat Tiku.

Tahap Pra-Design, terdiri dari :

a. Gambar-gambar pra-rencana bangunan dari

b. Aspek arsitektur, struktur, utilitas bangunan dan lingkungan.

c. Perkiraan biaya pembangunan.

d. Garis besar rencana kerja dan syarat-syarat (RKS)

e. Hasil konsultasi dengan pengguna gedung. Pra-rencana desain ini harus mendapat persetujuan pemberi tugas terlebih dahulu yang telah melalui pembahasan bersama tim teknis agar dapat dilanjutkan ke tahapan pengembangan rencana Pembangunan Pasar Serikat Tiku.

Dokumen Laporan Pendahuluan diserahkan dalam waktu selambat- lambatnya 15 (lima belas) hari kerja sejak Surat Perjanjian (Kontrak) ditandatangani setelah dipresentasikan dan dibahas bersama Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) dan Tim Teknis didasarkan atas masukan dari pembahas yang hadir. Laporan disusun dalam

(4)

kertas A4 ukuran 75 Gsm diketik 1,5 spasi, diserahkan sebanyak 7 (Tujuh) Eksemplar.

Adapun untuk gambar pra-design menggunakan kertas A3 ukuran 75 Gsm.

10. Laporan

Bulanan : - 11 Laporan

Antara : Laporan Antara/Pengembangan Pra Rencana antara lain berisi:

1. Gambar pengembangan rencana arsitektur, struktur, utilitas penunjang berdasarkan prarencana yang telah disetujui.

2. Uraian konsep rencana dan perhitungan- perhitungan lain yang diperlukan.

3. Draft rencana anggaran biaya.

4. Draft rencana kerja dan syarat-syaratnya.

Dokumen Laporan Antara/Pengembangan Pra Rencana diserahkan dalam waktu selambat-lambatnya 20 (dua puluh) hari kerja sejak Surat Perjanjian (Kontrak) ditandatangani setelah dipresentasikan dan dibahas bersama Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) dan Tim Tekhnis didasarkan atas masukan dari pembahas yang hadir. Laporan disusun dalam kertas A4 ukuran 75 Gsm diketik 1,5 spasi, diserahkan sebanyak 7 (Tujuh) Eksemplar. Adapun untuk gambar pra-design menggunakan kertas A3 ukuran 75 Gsm.

12. Laporan

Akhir : Laporan akhir memuat dokumen Perencanaan (Gambar Kerja, SDP Teknis, EE, BQ, RAB+ Analisa Harga Satuan+Back up volume) selambat-lambatnya minggu IV atau akhir minggu IV sejak SPMK diterbitkan (30 hari kalender)

Referensi

Dokumen terkait

Literature on regulations of user satisfaction surveys Paper Mulyanto 2007 Sukesi and Muliasari 2018 Angestiwi 2018 Section in the Paper Describing the Regulation References