S IPS 1102184 Chapter3
Teks penuh
Gambar
Garis besar
Dokumen terkait
Dalam penelitian ini, manusia (peneliti) merupakan instrumen penelitian. Artinya, peneliti langsung turun ke lapangan untuk mencari dan mengumpulkan data objek yang
permasalahan dan subjek yang akan diteliti sesuai dengan masalah penelitian. Untuk dapat memperoleh pengalaman langsung terhadap objek penelitian
Subjek penelitian dalam penelitian ini adalah Guru IPS SMP Pasundan 4 Bandung dan siswa kelas VII A SMP Pasundan 4 Bandung dengan penerapan teknik mnemonik dalam
Observasi yaitu pengamatan langsung yang dilakukan secara langsung terhadap objek penelitian yang dimaksudkan untuk memperoleh suatu gambaran yang jelas
Observasi adalah cara dan teknik pengumpulan data dengan melakukan pengamatan dan pencatatan secara sistematis terhadap gejala atau fenomena yang ada pada objek
sistematik terhadap gejala atau fenomena yang ada pada objek penelitian”. Teknik Observasi dalam penelitian ini dilakukan untuk mencari data tentang. objek-objek
komunikasi dengan subjek penelitian, baik dilakukan dengan cara berdialog, berdiskusi, dan pengamatan secara langsung. Subjek penelitian ini berjumlah 5 orang terdiri
instrumen penelitian merupakan alat yang digunakan untuk menjembatani antara subjek dan objek, sejauh mana data mencerminkan konsep yang ingin diukur tergantung