• Tidak ada hasil yang ditemukan

Agenda Rapat DPS sepanjang tahun 2017 adalah sebagai berikut:

No Tanggal Tempat Agenda Rapat Peserta

1 12 Januari 2017 Sentral Senayan 3

(SS3)

- PembahasanTake Over dari Bank Konvensional & Refinancing Syariah menggunakan akad Musyarakah

- Pembahasan Potongan Angsuran Hutang Murabahah

- Pembahasan Refinancing Syariah-Skema alternatif 2 yaitu Al Ba’I Wal Iti’jar: Keharusan Pengalihan Kepemilikan Objek Sewa (ma’jur) kepada Nasabah dengan Akad Hibah

MAI, AJM

2 24 Januari 2017 SS3 Pembahasan Teller Syariah melayani/menjalankan transaksi konvensional MAI, AJM 3 24 Januari 2017 SS3 - Permohonan Opini Penerbitan Sukuk MBI UUS dengan Skema Sukuk

Mudharabah

- Pembahasan Customer Service (CS) Syariah melayani transaksi konvensional - Pembahasan Evaluasi insentif deposito Mudharabah & Sampling Shariah

Review DPS

- Pembahasan Issue mengenai MMq Non Consumer: - Penyelesaian Kasus Cessie KPM, Musyarakah

MAI AJM

4 1 Februari 2017 SS3 - Pembahasan 4 Metode Perhitungan Bagi Hasil Deposito iB

- Pembahasan Wakalah pelaksanaan usaha dalam MMq Pembahasan dokumen Wakalah (Kuasa) terpisah dari dokumen Akad MMq - Pembahasan Paraf Brosur Funding 2017

MAI AJM

5 9 Februari 2017 SS3 - Diskusi Persiapan presentasi Maybank UUS dalam Rangka Silaturahim dengan DSN - MUI

- Drafting Laporan Pengawasan DPS Tahun – Annual Report 2016 - Update on Matters Arising for SC - DPS Joint Mudzakarah #01 FY 2017 - Pembahasan Hasil Pengawasan DPS- Pasal 7.5 Akad Murabahah template

2013 vs Template 2016

- Pembahasan Kasus Akad Musyarakah: Periode Bagi hasil diganti sesuai Laporan pendapatan agregat 10 bulan

MAI AJM

6 13 Februari 2017 SS3 - Pembahasan Hasil Konsultasi DPS ke DSN MUI 13 Februari 2017

- Pembahasan Take Over dari Bank Konvensional & Refinancing Syariah menggunakan akad Musyarakah

- Pembahasan Potongan Angsuran Hutang Murabahah

- Pembahasan Refinancing Syariah-Skema alternatif 2 yaitu Al Ba’i Wal Iti’jar: Keharusan Pengalihan Kepemilikan Objek Sewa (ma’jur) kepada Nasabah dengan Akad Hibah

MAI AJM

7 23 Februari 2017 SS3 - Presentasi Laporan Pengawasan DPS Tahun – Semester II - 2016 - Paraf DPS atas Desain Billboard Rumah Berkah

MAI, AJM

Laporan GCG Unit Usaha Syariah

No Tanggal Tempat Agenda Rapat Peserta

8 9 Maret 2017 SS3 - Pembahasan Nasabah Existing Syariah Fasilitas KPR iB (MMq) mengajukan Top Up dengan menggunakan produk Konvensional dan Cross Collateral (APHT)

a) Penggunaan skema Non-Syariah untuk Top Up

b) Isu pencatatan 2 Fasilitas (1 Syariah + 1 Konven) atas satu aset

c) Cross collateral atas porsi Bank: Bank meminta Nasabah untuk meng APHTkan.

- Pembahasan Nasabah Existing Syariah Fasilitas KPR iB (MMq) mengajukan Top Up dengan MMq Top Up (KPR iB Maxima) dan Cross Collateral (APHT) - Pembahasan Akad Al Ba’I secara Prinsip untuk Nasabah KPR MMq Aset atas

Nama Pihak Ke-3

- Pembahasan PKS Pola Channeling Maybank – BPR Syariah

- Pembahasan Pembiayaan kepada Badan Usaha bidang konsultan dan Broker Asuransi

- Pembahasan Penambahan Plafond Musyarakah

MAI AJM

9 31 Maret 2017 SS3 - Pembahasan ulang Nasabah Existing Syariah Fasilitas KPR iB (MMq) mengajukan Top Up dengan MMq Top Up (KPR iB Maxima) dan Cross Collateral (APHT)

- Pembahasan Joint Mudzakarah SC & DPS, Kuala Lumpur, 28 April 2017. a) MMq Top up Consumer (Home Financing iB) & Cross Collateral (APHT) b) MMq Non-Consumer (Investment or Working Capital

c) Akad Al Ba’I (Objek MMq atas Nama pihak ke-3)

- Pembahasan Fatwa 94 - Repo Syariah

a) Al Ba’I Al haqiqi vs Qardh dan Rahn Sukuk (Praktik di Konven)

b) Akad Pengalihan kembali underlying Repo (SBSN,SRI) via Hibah – Isu Pajak

c) Accounting Treatment - Belum ada PSAK Syariah

MAI AJM OS

10 11 April 2017 SS3 - Pembahasan Joint Mudzakarah SC & DPS, Kuala Lumpur, 28 April 2017. a) MMq Top up Consumer (Home Financing iB) & Cross Collateral (APHT) b) MMq Non-Consumer (Investment or Working Capital

c) Akad Al Ba’I (Objek MMq atas Nama pihak ke-3)

- Update on Matters Arising for SC - DPS Joint Mudzakarah #01 FY 2017 - Pembahasan Biaya Administrasi & Biaya Ganti Rugi – Break Tabungan

Berjangka

- Pembahasan Eksekusi HT (Hak Tanggungan)

- Pembahasan Transaksi PT. Evoty - Penggunaan Asuransi Non-Syariah - Pembahasan Review Materi Promosi Program Back to Back Plus

MAI AJM

11 26 April 2017 SS3 Penunjukan Bapak Jabar sebagai Pengganti Bapak Nahar sebagai Anggota

Komite Tatakelola Terintegrasi dari DPS. MAI,AJM,OS 12 12 Mei 2017 SS3 - Pembahasan Perubahan Akad Musyarakah

a) Akad Line Fasilitas Pembiayaan Musyarakah b) Dokumen Realisasi Pembiayaan Musyarakah - Pembahasan Rencana Pembiayaan kepada Calon Nasabah - Pembahasan MMq Non-Consumer

a) Revolving

b) Short-term (Max 1 Tahun)-Pengalihan Hishshah di akhir c) Grace Period (pembelian hishshah TIDAK secara bertahap)

- Pembahasan Rencana Kunjungan dan Shariah Review ke Cabang & KCS Surabaya

MAI AJM OS

13 23 Mei 2017 SS3 - Pembahasan Penerapan Reward/imbalan atas Akad Ju’alah Program Funding - Pembahasan Linkage Program Joint Financing: Maybank dan Maybank

Finance

- Pembahasan MMq Non-Consumer: Pengkinian Opini DPS - Pembahasan Usulan Laporan Realisasi Pendapatan Musyarakah - Pembahasan Petunjuk Teknis Shariah Review

MAI AJM

No Tanggal Tempat Agenda Rapat Peserta

14 9 Juni 2017 SS3 - Pembahasan Invoice Financing iB

• Invoice Financing to Seller (Account Receivable) • Invoice Financing to Buyer (Account Payable)

- Pembahasan Denda (penalty)/Biaya Pembatalan Saat Break: • Myplan iB

• Deposito iB

- Pembahasan MMq Non-Consumer

• Revolving (Pembiayaan Promise Berulang (PPB) - NOD • Short-term (Max 1 Tahun)-Pengalihan Hishshah di akhir • Grace Period (pembelian hishshah TIDAK secara bertahap)

- Pembahasan Reward/imbalan atas Akad Ju’alah Program Funding (Ulangan) - Pembahasan Al Ba’i ma’al Isti’jar (Sale & Lease Back) Refinancing: Pengalihan

aset dengan Jual Beli, BUKAN Hibah

MAI AJM

15 20 Juli 2017 SS3 - Pembahasan Murabahah: Case Syariah Penggantian Objek & jaminan Murabahah - Pembahasan Konversi Akad Musyarakah ke MMq

- Pembahasan Pembukaan Rekening Tabungan Payroll-Mudharabah Penyertaan Dana Rp.

0,-- Pembahasan Benchmark Biaya Ganti Rugi (Ta’widh)/Charge Break Deposito - Pembahasan Pengembangan Produk Invoice Financing (lanjutan)

Perhitungan Ujrah & Pembiayaan

- Pembahasan Matrix Pembiayaan Pemilikan Properti Syariah (PPP) Take Over, Take Over + Top Up, dan Top Up

MAI AJM OS

16 3 Agustus 2017 SS3 - Pembahasan Laporan Shariah Review Sem 1-2017 - Pembahasan Progress SOP Dana Kebajikan

- Permohonan Opini DPS: Produk Invoice Financing iB (Lanjutan)

MAI, AJM, OS

17 22 Agustus 2017 SS3 - Penandatanganan Opini DPS: Produk Pembiayaan Perdagangan Syariah Non LC SKBDN iB (Invoice Financing iB)

- Pembahasan Subrogasi Syariah Fatwa No.104: a) Pengalihan Piutang Maybank (Dengan Kompensasi) b) Pengalihan Piutang WOM Finance (senilai 99%) - Pembahasan Pertanyaan OJK:

Joint Finance Maybank Finance dengan Maybank UUS

- Pembahasan Joint Mudzakarah DPS & SC Maybank Group Tentative: Jakarta, antar 25-29 September 2017 – diundur di November 2017

MAI AJM OS

18 12 September 2017 SS3 - Presentasi: Pembiayaan MMq Top Up (Mortgage) - Presentasi: Bank  Garansi Paraf SOP & Dokumen

- Mekanisme Pembiayaan MMq Non consumer (PPB/ Revolving) - Pembahasan Produk Invoice Financing iB: Mekanisme Pembayaran - Pembahasan Modal Pembiayaan Musyarakah: Modal Nasabah berupa asset

dari Pihak Ketiga (Pemegang Saham, Direktur, pasangan Nasabah etc)

MAI AJM OS

19 5 Oktober 2017 SS3 - Pembahasan Surat DSN Tentang Standar Kompetensi DPS

- Pembahasan Standardisasi Opini DPS (SEOJK No.36-SEOJK.03-2015-tentang Produk dan Aktivitas BUS UUS - Lam V.1 & Lam V.2)

- Pembahasan Rencana Pemeriksaan Group Internal Audit Maybank atas GCG & Laporan Keuangan UUS Maybank Indonesia

- Pembahasan Mekanisme Penyelesaian Utang Murabahah segmen SME Nasabah.

(Fatwa 104: Subrogasi Berdasarkan Prinsip Syariah) - Pembahasan Mudharabah Back To Back Nasabah Pembayaran Bagi Hasil bukan dari Hasil Pendapatan Usaha - Pembahasan Pembiayaan Musyarakah Nasabah

Konsistensi Komponen Total Pendapatan dan Proyeksi Bagi Hasil - Presentasi & TTd Opini DPS:

a) Pembiayaan MMq Top Up (Mortgage) iB b) Penjaminan Syariah iB

MAI AJM

20 12 Oktober 2017 SS3 - Permohonan opini perubahan akad musyarakah ke akad MMq - Presentasi SOP Pengelolaan Dana Zakat & Dana Kebajikan - Update Kegiatan DPS

MAI, AJM, OS

21 27 Oktober 2017 SS3 - Permohonan Opini Addendum Murabahah - Permohonan Opini AR Financing iB

- Permohonan Opini Pengalihan Piutang Murabahah Multifinance - Permohonan Opini SOP Penerbitan Obligasi & Sukuk

- Update Kegiatan DPS

MAI AJM

Laporan GCG Unit Usaha Syariah

No Tanggal Tempat Agenda Rapat Peserta

22 9 November 2017 SS3 - Permohonan opini Akad Musyarakah, Case Sindikasi - Permohonan Opini Akad Musyarakah, Case Nasabah Group - Update kegiatan rencana Join Mudzakaroh 20 November 2017

AJM

23 30 November 2017 SS3 - Permohonan Opini Pembiayaan Hotel - Permohonan Opini MMq Take Over Top-up

- Permohonan Opini Pembiayaan L/C dan Pembayarannya. - Permohonan Opini undian berhadiah

- Update kegiatan Penting DPS

MAI AJM

Keterangan: • MAI : Dr. H. M. Anwar Ibrahim, MA • OS : Dr. H. Oni Sahroni, MA • AJM : Dr. H. Abdul Jabar Majid, MA

Dokumen terkait