• Tidak ada hasil yang ditemukan

Setelah dilakukan pengumpulan dan pengolahan data kemudian dilakukan analisis data guna menjawab permasalahan-permasalahan dalam penelitian ini. Data yang diperoleh kemudian dianalisis secara kualitatif yaitu dilakukan dengan cara menguraikan data-data yang diperoleh dari hasil penelitian dalam bentuk kalimat-kalimat yang disusun secara sistematis, sehingga dapat diperolah gambaran yang jelas tentang masalah yang diteliti, selanjutnya ditarik suatu kesimpulan dengan menggunakan metode induktif . Induktif adalah suatu cara berfikir yang diarahkan pada fakta-fakta yang bersifat umum untuk menarik kesimpulan secara khusus guna menjawab permasalahan yang telah dikemukakan.

V. PENUTUP

A. Kesimpulan

Berdasarkan uraian-uraian terhadap seluruh pembahasan pada materi skripsi ini maka dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut :

1. Peran Dinas Kehutanan dalam pengelolaan Hutan Tanaman Rakyat di Kabupaten Lampung Barat yaitu memfasilitasi/menjembatani masyarakat dalam pemanfaatan Hutan Tanaman Rakyat sesuai dengan Peraturan Direktur Jenderal Bina Produksi Kehutanan Kementerian Kehutanan Nomor : P.06/VI-BPHT/2008 tentang Petunjuk Teknis Pembangunan Hutan Tanaman Rakyat. Fasilitasi tersebut merupakan kebijakan-kebijakan yang bersifat teknis dalam rangka pembinaan yang meliputi ; melakukan sosialisasi kepada masyarakat tentang program HTR, fasilitasi dalam perizinan, melakukan seleksi terhadap Pendamping untuk mendampingi petani dalam pengelolaan lahannya serta mengadakan pendidikan dan latihan kepada petani.

2. Faktor-faktor penghambat pengelolaan Hutan Tanaman Rakyat (HTR) di Kabupaten Lampung Barat meliputi ; akses jalan yang tidak memadai, status penggarap lahan yang masih tumpang tindih, alokasi dana yang terbatas dalam melakukan pembinaan terhadap petani untuk pemanfaatan HTR, kelembagaan belum siap dan masyarakat kurang memahami teknis pelaksanaan setelah izin diterbitkan.

B. Saran

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, maka sumbangan pemikiran dan saran untuk Dinas Kehutanan Kabupaten Lampung Barat sebagai berikut :

1. Terus memfasilitasi/menjembatani para petani dalam memanfaatkan hutan pada areal yang telah memperoleh Izin Usaha Pemanfaatan Hasil Hutan Kayu Pada Hutan Tanaman Rakyat untuk meningkatkan pendapatan petani dengan tetap menjaga kelestarian hutan khususnya hutan produksi.

2. Melakukan pengawasan terhadap koperasi yang telah menperoleh Ijin Usaha Pemanfaatan Hasil Hutan pada Hutan Tanaman Rakyat. Sehingga dengan terus melakukan pengawasan, diharapkan program HTR berjalan sesuai dengan ketentuan perundang-undangan yang berlaku.

Puji syukur kepada Allah SWT yang telah memberi rahmat, hidayah dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Peran Dinas Kehutanan Dalam Pengelolaan Hutan Tanaman Rakyat di Kabupaten Lampung Barat”, yang diajukan dalam rangka memenuhi syarat untuk mencapai gelar Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Lampung.

Penulis menyadari, dalam penyusunan skripsi ini hingga selesai tidak terlepas dari bantuan, bimbingan, motivasi dan saran yang yang diberikan berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis ingin menyampaikan penghargaan dan ucapan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Bapak Dr. Heryandi, S.H., M.S., selaku Penjabat Dekan Fakultas Hukum Universitas Lampung.

2. Ibu Nurmayani, S.H., M.H., selaku Ketua Bagian Hukum Administrasi Negara Fakultas Hukum Universitas Lampung dan Pembahas I yang telah memberikan kritikan, koreksi dan masukanya dalam penulisan skripsi ini. 3. Bapak Elman Edy Patra, S.H., M.H., selaku pembimbing I yang telah

memberikan waktu, bimbingan, gagasan, saran, pemikiran dan pengarahan serta motivasi dalam penulisan skripsi ini.

serta motivasi dalam penulisan skripsi ini.

5. Ibu Ati Yuniati, S.H., M.H., selaku pembahas II yang telah memberikan kritikan, koreksi dan masukanya dalam penulisan skripsi ini.

6. Ibu Wati Rahmi Ria, S.H., M.H., selaku pembimbing akademik atas arahan dan bimbingan selama penulis menjalani masa perkuliahan hingga selesainya skripsi ini.

7. Dosen BKBH ; Bapak Shafrudin, S.H.,M.H., Bapak Dwi Pujo Prayitno, S.H.,M.H., Bapak Rinaldy Amrullah, S.H.,M.H., Ibu Rohaini, S.H.,M.H., Bapak Defri L Sonata, S.H., M.H., Bapak Satria Prayoga, S.H.,M.H., Bapak Deni Achmad, S.H.,M.H., Bapak Dita Febriato, S.H.,M.H., dan yang lainnya yang tidak bisa penulis sebutkan satu per satu.

8. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Hukum Universitas Lampung yang telah memberi bekal ilmu pengetahuan kepada penulis selama menjadi mahasiswa pada Fakultas Hukum Universitas Lampung.

9. Ibu Hera, Mas Marlan, Mas Misyo, Mas Teguh, Babe Narto, satpam ; yay Basyir, Apri, Zamroni dan seluruh Staf karyawan Fakultas Hukum Universitas Lampung yang telah banyak membantu dan memberikan kerjasama yang baik dibidang akademik maupaun kemahasiswaan.

10. Bapak Pauzi, S.IP, Kepala Dinas Kehutanan dan SDA Kabupaten Lampung Barat yang telah memberikan waktu dan pengetahuannya kepada penulis dalam melakukan penelitian di Dinas Kehutanan dan SDA Kabupaten Lampung Barat.

waktu dan pengetahuannya kepada penulis dalam melakukan penelitian di Dinas Kehutanan dan SDA Kabupaten Lampung Barat.

12. Bapak Khaidir, Ketua Koperasi Sinar Selatan atas waktu dan keterangan yang telah diberikan.

13. Seluruh Anggota Koperasi Sinar Selatan atas sambutan ramahnya.

14. Keluarga Besarku, kedua orang tuaku yang tercinta Bapak Hi. Madran Sobri dan Ibu Hj. Nurkemala, kakak-kakakku ; Jauhar Layli, Nazrul Arief, Titin Surya, S.Pd., Tanwir Ghozali, S.E., Syamsidar, A.md., Ali Suparyanto, Dadan Wahrodin, S.Pd., Leni Marlina, Maida Rahayu dan adikku Zannur, S.E. serta keponakan-keponakanku ; Putra Hidayatulloh, Qonita Azzahra, Muhammad Afrizal, Muhammad Fathony Aulia Arief, Keysa Salsabila yang telah menanti keberhasilanku dan memberikan do’a, dorongan, bimbingan dan semangat 15. Erni Oryza Sativa, S.E., terimakasih atas bantuan dan motivasinya.

16. Sahabat-sahabat seperjuanganku yang ada di BKBH Unila ; Eko, Komang, Anto, Jhon, Indra, Arif, A’an, Deswan, Ivin, Adel, Mona, Asri, Tari, Welin, Rifki dan lainya yang selalu ceria, berbagi rasa, bertukar fikiran dalam ilmu pengetahuan dalam kebersamaan.

17. Sahabat-sahabat seperjuanganku yang ada di HMI Komisariat Hukum Unila ; Heri, Yoni, Ndo, Joe, Hamami, Yhanu, Heriza, Agus, Arif, Iqbal, Mat Rizwan. 18. Teman-teman Liqo ; kak Redi, Ahmad Taufan, Deni, Angga Rusdianto, Ahmad Fajri, Imam Santoso, Sony Ksatria, Andri Holan, Muchfli Hasan, Silo, Deni Kurniawan, Alfero,Ahmad Rifa’i dan Iwan.

20. Kawan-kawanku angkatan 2007 ; Ariska Pratiwi, Elida Shanta, Daike Ayu Pratiwi, Putranti Mahardini, Satria, Heri, Wahyudi, Zohreal Akbar, Andri Permana, Rangga, Seto, Kamal, Erwin Pono, Fandi, Aldy, Andri, Anda Irza. Semoga Allah SWT memberikan memberikan pahala atas bantuan, bimbingan dan dorongannya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna, kritik dan saran yang bersifat konstruktif penulis harapkan. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak.

Bandar Lampung, Februari 2012 Penulis

Penulis dilahirkan di Krui pada tanggal 17 Desember 1985 yang merupakan anak ke enam dari tujuh bersaudara dari pasangan Bapak Hi. Madran Sobri dengan Ibu Hj. Nurkemala.

Riwayat pendidikan penulis adalah ; Madrasah Ibtidaiyah Negeri 1 Krui lulus tahun 1998, Madrasah Tsanawiyah Nahdlatul Ulama Pesisir Tengah Krui lulus tahun 2001, Madrasah Aliyah Negeri 1 Krui Lulus tahun 2004.

Pada tahun 2007 penulis diterima sebagai mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Lampung dan pada tahun 2009 penulis melaksanakan Studi Banding di Bali, Malang dan Yogyakarta.

Bismillahirrohmanirrohim

Puji Syukur Kehadirat ALLAH SWT, atas izin dan ridho-Nya Kupersembahkan karya ini kepada:

Kedua orang tua ku yang selalu mendoakanku, memberikan cinta kasih sayang dan kesabarannya dalam merawat, membesarkan, mendidik dan

memperjuangkanku dengan tulus ikhlas,

Kakak-kakakku yang telah mendorong dengan segala daya dan upaya dalam kehidupanku serta doanya selama ini serta adikku dan keponakan-keponakanku

Hidup adalah sebuah pilihan,

Dokumen terkait