• Tidak ada hasil yang ditemukan

4.1. Dampak Tailing Terhadap Lingkungan

4.2. Dampak Limbah Tailing Terhadap Terhadap Ekosistem Sagu 4.2.1. Rusaknya Ekosisten Sagu Di Nawariipi dan Tipuka 4.3. Bahaya LimbahTailing PTFI Terhadap Pencemaran Sungai 4.4. Dampak Limbah Tailing Terhadap Ekosisten Laut

4.5. Ketergantungan Masyarakat Kamoro Terhadap PTFI

BAB V Penutup

5.1. Kesimpulan 5.2. Saran Daftar Pustaka

ISU PEMBUANGAN LIMBAH TAILING PT FREEPORT INDONESIA SEBAGAI ANCAMAN KEAMANAN NON TRADISIONAL

(Studi pada Human Security dan kerusakan lingkungan hidup di Kabupaten Mimika Papua)

Disusun dan diajukan untuk memenuhi

Salah Satu Syarat Mempereloh Gelar Sarjana (Srata-1)

Disusun Oleh:

Nama : Feliks Zonggonau Nim : 06260137

UNIVERSITAS MUHAMADIYAH MALANG FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI

NAMA : FELIKS ZONGGONAU

NIM : 06260137

FAKULTAS : ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK JURUSAN : HUBUNGAN INTERNASIONAL

JUDUL SKRIPSI : ISU PEMBUANGAN LIMBAH TAILING PT FREEPORT INDONESIA SEBAGAI ANCAMAN KEAMANAN NON TRADISIONAL

Disetujui Dosen Pembimbng

Pembimbing I Pembimbing II

(Victory Pradhitama, M.Si) (M.Syaprin Zahidi,S.IP)

MENGETAHUI

DEKAN KETUA JURUSAN FISIP-UMM Hubungan Internasional

LEMBAR PENGESAHAN

NAMA : Feliks Zonggonau

NIM : 06260137

JURUSAN : Hubungan Internasional FAKULTAS : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

JUDUL SKRIPSI : ISU PEMBUANGAN LIMBAH TAILING PT FREEPORT SEBAGAI ANCAMAN KEAMANAN NON TRADISIONAL

Telah Dipertahankan di depan Dewan Penguji UJIAN SKRIPSI Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik

Jurusan Hubungan Internasional DAN dinyatakan LULUS

PADA HARI: SENIN 15 AGUSTUS 2011

Tempat: Kantor Laboratorium Jurusan Hubungan Internasional Mengesahkan

DEKAN FISIP-UMM

DR.WAHYUDI M,Si

DEWAN PENGUJI:

1. Dyah Estu Kurniawati,S.Sos,M.Si PENGUJI 1 ( ) 2. Amaria Qori’ula.S.IP PENGUJI 2 ( ) 3. Victory Pradhitama,S.Sos PENGUJI 3 ( )

SURAT PERNYATAAN ORISINALITAS

Yang bertanda tangan dibawah ini:

NAMA : FELIKS ZONGGONAU

NIM : 06260137

FAKULTAS : ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK JURUSAN : HUBUNGAN INTERNASIONAL

menyatakan bahwa karya tulis ilmiah (Skripsi) dengan juadul:

ISU PEMBUANGAN LIMBAH TAILING PT FREEPORT INDONESIA SEBAGAI ANCAMAN KEAMANAN NON TRADISIONAL

Adalah bukan karya tulis ilmiah (Skripsi) orang lain, baik sebagian atau seluruhnya, kecuali halaman kutipan yang saya sebutkan sumbernya dengan benar.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dan apabila pernyataan ini tidak benar saya bersedia mendapatkan sanksi sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Malang, 22 Agustus 2011 yang menyatakan

ABSTRACT

Zonggonau, Feliks (2011). Issue dismissal of waste of tailing PTFI to security threat of is non traditional. Thesis. 1 Stratum program university of Muhammadiyah of Malang.

PT Freeport represents one multinational company that operates in Mimika region of Papua. PT Freeport enter in Indonesia at 1967 and is opened in March 1973 in town of Tembagapura by President of Soeharto with society tribe head of amungme, investor entourage and Team Geology entourage in sub-province of Mimika. Security and environment represent all-important aspect in human life, which is influencing each other between human being and environment. Affect dismissal of waste of tailing PT Freeport become very serious threat to society especially society of amungme society and of Komoro which living in Nawaripi and of Tipuka, where society of amungme represent society owner of customary right for land rights which losing of holy land, mount and river. While society of Komoro losing of anything because sago garden ecosystem have impure by waste of tailing PT. Freeport. Affect dismissal of waste of tailing Freeport have change anything in sub-province of Mimika. This matter not even menace fauna and flora however also menace sea ecosystem in sea of Arafuru and manace of human Security.

Keywords: Human Securty , Environment, threat, tailing.

Knowing,

Counsellor I Counsellor II

Victory Pradhitama, M.Si M.Syaprin Zahidi,S.IP KNOWING,

Dean Fisip-UMM

ABSTRAKSI

Zonggonau,Feliks (2011) : ISU PEMBUANGAN LIMBAH TAILING PTFI TERHADAP ANCAMAN KEAMANAN NON TRADITIONAL, SKRIPSI, PROGRAM S(1) UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG,2011

PT Freeport merupakan salah satu perusahan multinasional yang beroperasi di kabupaten mimika papua. PT Freeport masuk di Indonesia pada 1967 dan diresmikan pada bulan maret tahun 1973 di kota tembagapura oleh Presiden Soeharto bersama kepala suku masyarakat amungme, rombongan penanam modal dan rombongan Tim Geologi di kabupaten mimika. Lingkungan dan keamanan merupakan aspek terpenting dalam kehidupan manusia yang saling mempengaruhi antara manusia dan lingkungan hidup. Dampak pembuangan limbah tailing PT Freeport menjadi ancaman yang sangat serius bagi masyarakat terutama masyarakat amungme dan masyarakat kamoro yang berdomisili di Nawaripi dan Tipuka, dimana masyarakat amungme merupakan masyarakat pemilik hak ulayat yang kehilangan tanah suci, sungai dan gunung. Sedangkan masyarakat kamoro kehilangan segalanya karena ekosistem kebun sagu telah tercemar oleh limbah tailing Freeport. Dampak pembuangan limbah tailing Freeport telah merubah segalanya di kabupaten mimika. hal ini tidak saja mengancam flora dan fauna akan tetapi juga mengancam ekosistem laut di laut Arafuru dan mengancam kemanan masyarakat..

Kata Kunci : Human Security,keamanan ,Lingkungan, Dan, Ancaman,Tailing,

Mengetahui, Dosen Pembiumbing

Pembimbing I Pembimbing II

Victory Pradhitama M.Si M.Syaprin Zahidi S.IP

Mengetahui, Dekan FISIP- UMM

MOTTO

Feritas,Virtus,Fides (Kebaikan,Kebajikan,Iman)

Persembahan

Skripsi ini ku persembahkan untuk: Tanah papua

Dukindugapa-Watagakula...

Almarumm: Anakku Gabriel George Alexandro Zonggonau yang telah Menghadap Bapa Di Surga ,Etagame yang sudah pulang kepada Bapak Disurga dan tidak lupa juga Almarum yang telah pulang kepada Bapak di surga Roy Yosias Kobogau.

Tidak lupa juga Almarum Kakekku Bapak Jan Zonggonua telah di panggil oleh Tuhan Maha Kuasa

Almarummah: Mamaku dimbau mina yang sangat saya sayangi dan hormati bersama Ayahku dan Ibu ku Yang telah mengandung dan membesarkan ku, yang telah mengajariku

tentang seluk- beluk dunia Pendidikan dan Atas segala didikan dan segala perhatiannya, sehingga bisa sampai pada perguruan tinggi dan mampu menatap dunia luar dan siap menghadapi masa depan yang lebih cerah dikemudian hari.

Bapak Abraham,Bapak Herman,Bapak Giberg dikugapa, amakanie aitamena

Masyarakat Pegunungan khsusnya masyarakat Wamena, Puncak Jaya,Timika, Paniai, Nabire dan Intan Jaya yang hidup dan menderita di bawah kaki-kaki Bukit dan gunung

Ayah dan Ibuku Yang ada di Sentani dan di Wamena, yang mana selalu memberi dorongan dan semangat yang baru

Bagi semua pejuang demokrasi dan para pejuang Hak-Hak Asasi Manusia di indonesia dan di dunia

Keluarga Dukindugapa-Wataga Kumula- Keluarga Zonggonau-Kobogau di Kabupaten Mimika Istriku Tercinta ( Wessy Monicha Y/Zonggonau yang selalu mengawasi dan menemaniku

dalam duka maupun suka

Anakku Gabriel George Alexandro Zonggonau yang telah memberiku harapan-harapan baru Adikku Tersayang Silvester Stalone Zonggonau, Merlin, Merlince, Kristina,Elias Stfanus,

Marcelina dan Simeon Zonggonau, Wemsius Yigibalom dan Christian R yigibalom.

Kakak ku tersayang Yohanes Wator,Yohanes Makay Benny Mala Zonggonau,Yahya Zonggonau yang selalu menemaniku setiap saat.

Terakhir untuk AMP (Aliansi Mahasiswa Papua) -Malang ,Ipmapa, PaguyubanForkopmapapara,Paguyuban Ipmami,Paguyuban Alapame, IPMMO-SE-Jawa dan Bali

Terima kasih atas motivasi dan dukungannya selama ini semoga Tuhan melindungi dan memberkati semuanya sampai akhir hayat.

Puji Syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa karena atas Rahmat dan Kuasanyalah Penulis dapat menyelesaikan Tesisi ini,yang Berjudul : Isu Pembuangan Limbah Tailing PT Freeport Sebagai Ancaman Keamanan Non Tradisional

Selesainya Skripsi in tidak terlepas dari dorongan, motivasi, bantuan kritik dan saran dari Berbagai Pihak baik itu secara langsung maupun langsung oleh sebab itu, Pada kesmpatan yang berbahagia ini, Penulis,menyampaikan ucapan terimakasih kepada:

1.Bapak Muhajir Effendy,MAP selaku Rektor Universitas Muhamadiyah Malang

2. Bapak Dr. Wahyudi, M.Si selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan IlmuPolitik Universitas Muhammadiyah Malang.

3. Ibu Dyah Estu Kurniawati, S.Sos, M.Si selaku Ketua Jurusan HubunganInternasional terimakasih atas motivasi dan bimbingannya sebelum Penelitian dan selama kami belajar di kampus putih.

4. Bapak Victory Pradhitama, S.Sos selaku Dosen Pembimbing I yang telah banyak memberikan banyak masukan saran serta membantu mempermudahkan saya baik dalam penelitian di Timika papua maupun dalam menyusun Skripsi

5. Bapak Syaprin Zahidi,S.IP yang telah memberikan motivasi dan masukan-masukan dalam menyelesain Skripsi

6. Bapak Drs. Saiman, M.Si selaku Dosen yang Loyal terhadap Mahasiswa dan Mahasiswi serta semangat dan motivasi

7. Bapak dan Ibu Dosen Jurusan Hubungan Internasional, Bapak Idin Fasisaka MA, Bapak Tonny D. Effendi, S.Sos,M.Si, dan Ibu Melati Anggraeni, S.Sos

8. Bapak Paul Sudjiro selaku direktur Yayasan Binterbusah Semarang

9. Semua Staf yang bekerja di Yayasan Binterbusih, yang mana telah memberikan kritik dan saran yang membangun.

10. Kepada Lembaga Pengembangan Masyarakat Amungme-Kamoro (LPMAK) di Kabupaten mimika sebagai pendonor

11. Yayasan BINTERBUSIH Semarang yang selalu mendampingi saya dalam segala hal.

12. Semua Staf yang bekerja di Universitas Muhammadiyah, Terima kasih atas segala pengalaman yang diberikan baik secara langsung maupun tidak langsung.

13. Semua Cleaning Servise dan Juru Parkir dan Security Kampus , Terima kasih banyak atas kenyamanan yang telah diberikannya. Semoga Tuhan Memberkati

14. Bagi Jurusan Hubungan Internasional khususnya angkatan 2006 yang telah memberikan segalanya, baik dari segi kelompok belajar maupun tenggang rasa.

15. Bagi Kelompok KKN 04 Ngebruk our Group is The Best

16. Bagi Kelompok Excuersie (SE) Hubungan Internasional terima kasih atas segalanya.

17. Bagi Orang tua ku Zonggonau-Kobogau yang ada di tanah air papua tercinta: aita Janias Jackson Zonggonau, Aita Videlis Videl Zonggonau, Aita Stepanus Zonggonau,Aita Emanuel Zonggonau,Aita Musa Zonggonau, Aita Debame, Aita Mala Zonggonau, Aita Jermias,Aita,Abraham,Aita Ambrosius, Aita Maxi Zonggonau, Aita Isayas, Aita Sonny Zonggonau, Aita Markus Zonggoanu Kwamkilama, Aita Musa Dimbau, Aita Thobias Kobogau, Aita Tadius Kobogau, Aita Almarum Belasius Kobogau,Aita Lazarus Zonggonau,Aita Agus Zonggonau,Aita Ruben Zonggoanu,Aita Muluma Silvester Kobogau dan Bapak Simon Yigibalom .Tuhan Berkati segalanya.

18. Bagi Kaum Ibu Tercinta di Tanah air: Mama Rupina Zonggonau yang ku cintai, Mama Susana Zonggonau, Mama Sopia Zonggonau, Mama Neles Kobogau,Mama Zonggonau,Mama Yahya,Mama Yacop Zonggonau, Etagamina Zonggonau di Timika, Etagamina Timika indah atas, Etagamina Dimbau Mina, Mama Upe di Nabire dan Mama Wemina Tabuni di Sentani

. Terima kasih Semoga Doa dan harapan di berikan kepada saya dapat mewujudkan Impianku di masa-masa yang akan datang.

Akhir kata,penulis mengharapkan segala kritik dan saran yang membangun, agar skripsi yang tidak sempurna ini dapat mendekati sempurna. Penulis harapkan semoga penelitian ini dapat bermanfaat bagi pihak-pihak yang membutuhkannya.

“Thank you so much for you all i can not make something or anything for all of you but i hope God in Heaven usually help and answering anything more”.

Good Luck and God Bless you all !!!

Malang, 22 Agustus 2011

Penulis

Hal

Halaman Judul

LembarPersetujuan Skripsi ... ii

Lembar Pengesahan ... iii

Surat Pernyataan Orisinalitas ... iv

Abstraksi ... v

Moto dan Persembahan ... vii

Kata Pengantar ... viii

Daftar Isi ... xi

Daftar Bagan ... xiii

Daftar Gambar ... xiv

BAB I : PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 8

1.3 Tujuan Penelitian ... 9

1.4 Manfaat Penelitian ... 9

1.5 Kajian Pustaka (Peneliti Terdahulu) ... 10

1.6 Kerangka Pemikiran ... 12

1.6.1. Kerangka Analisis ... 12

1.6.2. Teori dan Konsep ... 13

1.6.2.1. Perangkat Analisis ... 13

1.6.2.2. Konsep Lingkungan ... 14

1.7 Argumentasi Dasar ... 16

1.8 Metode Penelitian ... 16

1.8.1 Jenis Tipe Penelitian ... 16

1.8.2 Teknik Pengumpulan Data ... 17

1.8.3 Teknik Analisa Data ... 18

1.8.4 Ruang Lingkup Penelitian ... 19

1.9 Sistematika Penelitian ... 20

BAB 11 : KERUSAKAN NILAI-NILAI LELUHUR DI KABUPATEN MIMIKA 2.1. Adat Istiadat Suku Amungme ... 22

2.1.1. Sistem Pemerinthan Suku Amungme ... 27

2.2. Adat –Istiadat Suku Kamoro ... 30

2.3. Benturan Budaya Masyarakat Amungme-Kamoro ... 37

2.3.1. Sebelum Masuknya PTFI di tanah Amungsa ... 41

2.3.1.1. Awal Masuknya PTFI dan Bangsa barat di papua .. 43

3.1. Bahaya Limbah Tailing bagi Masyarakat

Penambang Tradisional ... 47 3.2. Ancaman Longsor di Areal Pertambangan ... 51 3.2.1 Bahaya Longsor ... 55 3.3. Bahaya Penyakit Bagi Masyarakat Penambang

Tradisional ... 58 3.3.1 Bahaya Merkuri bagi masyarakat

Penambang Tradisional ... 61 3.3.2 Bahaya LimbahTerhadap Kesehatan masyarakat ... 63

3.3.3 Pengaruh Negatif Perusahan PT Freeport

Terhadap Generasi Muda ... 65

BAB IV : BAHAYA LIMBAH TAILING PERUSAHAN TERHADAP

LINGKUNGAN HIDUP DI KABUPATEN MIMIKA

4.1. Dampak Tailing Terhadap Lingkungan ... 67 4.2. Dampak Limbah Tailing Terhadap Terhadap

Ekosistem Sagu ... 71 4.2.1.Rusaknya Ekosisten Sagu Di Nawariipi dan Tipuka .. 74 4.3. Pencemaran pada Sungai ... 77 4.4. Dampak Limbah Tailing Terhadap Ekosisten Laut ... 84 4.5. Kondisi linglingan dan ketergantungan pada PTFI ... 87 BAB V : PENUTUP 5.1. Kesimpulan ... 91 5.2. Saran ... 92 DAFTAR PUSTAKA... 94 DAFTAR BAGAN

Bagian 2.1 Struktur pemerintahan suku Amungme...29 Bagan 2.2 Susunan pemerintahan adat suku Kamoro…...35

Gambar 2.1 Masyarakat amungme sebelum masuknya PTFreeport... 24

Gambar 2.2 Gunung Nemangkawi sebelum Masuknya PTFI ... 26

Gambar 2.3. Peresmian Kota bijih/ Tembagapura Tahun 1973 ... 38

Gambar 2.4. Forbes Wilson dan Tim Ekspedisi tahun 1936 ... 44

Gambar 3.1. Masyarakat Penambang Tradisional ... 48

Gambar 3.2. Kamp (Posko ... 50

Gambar 3.3. . Kondisi lingkungan penambang emas Tradisional ... 55

Gambar 3.4. Aktifitas yang dilakukan oleh kaum ibu ... 56

Gambar 3.5. Kepala Kamp atau Posko Masyarakat Kamoro ... 64

Gambar 4.1a Penimbunan Tailing 250 ton/ hari ... 68

Gambar 4.1b. Kebun Sagu ... 73

Gambar 4.2a. Sungai Ajkwa /Wanogon ... 80

Gambar 4.2b. Sungai yang Tercemar Limbah Tailing Perusahaan ... 83

Gambar.4.3. Sungai Hiripau yang mengarah pada Laut ... 87

Dokumen terkait