• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB I PENDAHULUAN

1.4. Batasan Masalah

Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini bekerjasama dengan SMAN 55 Jakarta di SMAN 55 Jakarta berlokasi di Jalan Minyak Raya Durentiga, Pancoran, Jakarta Selatan.

Kegiatan ini direncanakan dilakukan menggunakan metode presentasi di ruang kelas tatap muka. Topik materi yang disajikan adalah Sosialisasi Dan Proses Intalasi Listrik Tenaga Surya Untuk Perumahan Di Sman 55 di Wilayah Kecamatan Pancoran Jakarta Selatan

3 1.5. Relevansi dengan Penelitian Terdahulu

Penelitian Surya Aji dan Gian Villany Golwa (2019) yang berjudul Analisa Efektivitas Proses Pemasangan Photovoltaic Pada Building Integrated Photo Voltaic (BIPV) membahas mengenai potensi menjadikan panel surya menjadi atap langsung pada perumahan, sehingga tidak lagi dipasang di atas genteng, sehingga bisa mengurangi biaya pemasangan.

Panel surya dapat diinstal di atas atap, di atas bangunan, di tanah, dan berdiri sendiri menggunakan tiang. Tapi, di daerah pemukiman yang keterbatasan ruang menjadi kendala besar, atap rumah umumnya lebih disukai. Umumnya panel surya dipasang secara tetap (fixed) pada dudukannya. Untuk Negara-negara 4 musim teknik yang diadopsi umumnya dalah dengan menghadapkan panel tersebut kearah selatan ( Negara-negara di belahan bumi utara) atau ke arah utara (Negara-negaraa di belahan bumi selatan) seperti yang telah di teliti oleh Tackle and Shaw (2007).

Pemasangan panel surya langsung sebagai atap langsung akan sangat mengurangi biaya pembangunan rumah karena akan mengecilkan dimensi pondasi dan tiang-tiang di rumah akibat atap rumah yang ringan, juga tidak memerlukan langit-langit dan di siang hari sinar matahari dapat langsung masuk ke rumah, sehingga dapat menghemat energi karena sudah mendapatkan cahaya dari matahari.

4 BAB II

SOLUSI DAN TARGET LUARAN

2.1. Solusi

Berdasarkan uraian pada di Bab I maka salah satu solusi untuk kurangnya pemahaman masyrakat terhadap Pembanglit Listrik Tenaga Surya di perumahan untuk menciptakan rumah energi mandiri, makan perlu dilakukan sosialisasi secara massif dan berkesinambungan kepada pelajar dan masyarakat.

2.2. Target Luaran

Setelah mengikuti kegiatan ini para peserta diharapkan mampu mengenal teknologi panel surya. Memahami cara perhitungan kebutuhan energi dan kebutuhan panel surya dan proses instalasi panel surya di perumahan sehingga akan tercipta masyarakat yang memiliki rumah mandiri energi.

2.3. Jenis Luaran

Target capaian luaran ditunjukkan oleh Tabel 2.1.

Tabel 0.1: Target Capaian Luaran

No. Jenis Luaran Indikator

Capaian 1 Publikasi ilmiah pada jurnal ber-ISSN/prosiding

2 Publikasi pada media masa cetak/online/repocitory PT

3 Peningkatan daya saing (peningkatan kualitas, kuantitas, serta nilai

tambah barang, jasa, diversifikasi produk, atau sumber daya lainnya)  4 Peningkatan penerapan iptek di masyarakat (mekanisasi, IT, dan

manajemen) 

5 Perbaikan tata nilai masyarakat (seni budaya, sosial, politik,

keamanan, ketenteraman, pendidikan, kesehatan) 

6 Publikasi di jurnal internasional

7 Jasa, rekayasa sosial, metode atau sistem, produk/barang 8 Inovasi baru TTG

9

Hak kekayaan intelektual (Paten, Paten sederhana, Hak Cipta, Merek dagang, Rahasia dagang, Desain Produk Industri, Perlindungan Varietas Tanaman, Perlindungan Desain Topografi Sirkuit Terpadu) 10 Buku ber ISBN

5 BAB III

METODE PELAKSANAAN

3.1. Rencana Kegiatan

Kegiatan ini akan melibatkan para dosen tetap dari Program Studi Magister Teknik Mesin dan Program Studi Sarjana Teknik Mesin yang akan berperan sebagai fasilitator dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini. Pihak lainnya yang juga akan terlibat dalam kegiatan ini adalah mahasiswa Magister dan Sarjana Teknik Mesin. Para mahasiswa ini akan diikutsertakan pada penyelenggaraan dan pelaksanaan kegiatan.

Kegiatan ini akan bekerjasama dengan SMAN 55 Jakarta di jalan Minyak Kelurahan Duren Tiga Kecamatan Pancoran Jakarta Selatan.

3.2. Khalayak Sasaran

Peserta dalam kegiatan ini adalah pelajar SMAN 55 Jakarta di jalan Minyak Kelurahan Duren Tiga Kecamatan Pancoran Jakarta Selatan.

3.3. Metode Kegiatan

Prosedur kerja pengabdian masyarakat ini dimulai dari rapat intern yang dilakukan antara pihak Program Studi Sarjana dan Magister Teknik Mesin Universitas Mercu Buana dengan pihak SMAN 55 Jakarta, pembuatan modul pelatihan, pelaksanaan pelatihan, evaluasi pelatihan dan penulisan laporan.

Pelaksanaan kegiatan dilakukan dengan cara penyampaian materi, sesi tanya jawab, melakukan post test, dan diakhiri dengan pembagian hadiah bagi peserta yang memiliki nilai post test terbaik. Metode kegiatan secara detail ditunjukkan oleh Gambar 3.1. Setelah semua proses kegiatan maka dilakukan evaluasi kegiatan.

3.4. Mekanisme Evaluasi Kegiatan Evaluasi kegiatan dilakukan dengan cara:

 Evaluasi kegiatan dilakukan melalui pre dan post test: terkait materi.

 Kuesioner evaluasi instruktur: terkait penyajian materi.

 Kuesioner evaluasi pelaksanaan kegiatan: terkait pelaksanaan kegiatan sosialisasi.

6

Mulai

Menyusun Program & Modul

Pembagian Tugas Buat Janji dengan Mitra

Penulisan Proposal

Diterima?

Persiapan Pelaksanaan

Penulisan Laporan

Revisi Tidak Selesai

Ya Tidak

Ya

Pelaksanaan Kegiatan

Evaluasi Kegiatan

Gambar 0.1: Diagram Alir Kegiatan

7 BAB IV

BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1. Biaya Kegiatan dari UMB

Adapun rincian biaya kegiatan pengabdian kepada masyarakat dari UMB dapat dilihat pada Tabel 4.1.

Tabel 0.1: Rincian Biaya Kegiatan

NO. KOMPONEN BIAYA YANG DIUSULKAN

1. Honorium Instruktur Tidak ada

2. Biaya ATK + Hadiah games Rp. 1.500.000, -

3. Kuota internet Rp. 300.000, -

4. Pembuatan spanduk Rp. 300.000, -

5. Pembuatan sertifikat Rp. 400.000, -

6. Pembuatan proposal dan laporan Rp. 500.000, -

7. Host Rp. 500.000, -

TOTAL Rp. 3.500.000, -

4.2. Jadwal Kegiatan

Adapun jadwal kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang akan dijalankan ditunjukkan oleh Tabel 4.2.

Tabel 0.2: Jadwal Kegiatan

NO. KEGIATAN Des-21 Jan-22 Feb-22 Mar-22

1. Pencarian mitra dan membuat jadwal 2. Penyusunan program dan modul 3. Persiapan pelaksanaan

4. Pelaksanaan

5. Evaluasi pelaksanaan 6. Pembuatan laporan

8 DAFTAR PUSTAKA

[1] Hasyim Asy’ari., 2014, Pemanfaatan Solar dengan PLN sebagai Sumber Energi Listrik Rumah Tinggal. Jurnal Emitor Volume 14.

[2] Heri, J., 2011, Jurnal Ilmiah, Pengujian Sistem Pembangkit Listrik Tenaga Surya Solar Cel Kapasitas 50wp.

[3] Ikhsan., 2013, Jurnal ilmiah Dosen pada Jurusan Fisika Fakultas Sains dan Teknologi UIN Alauddin Makassar, Peningkatan Suhu Modul Dan Daya Keluaran Panel Surya Dengan Menggunakan Reflektor.

[4] Ima Maysha., 2103. Pemanfaatan Tenaga Surya Menggunakan Rancangan panel Surya Berbasis Transistor 2N3055 dan Thermoelectric Cooler.

[5] Rusman.,2015. Pengaruh Variasi Beban Terhadap Efisiensi Solar Cell dengan Kapasitas 50 WP. Jurnal Turbo Vol. 4. No.2. 2015.

LAMPIRAN

Biodata Pelaksana A. Identitas Diri

1 Nama Lengkap Nurato

2 Jenis Kelamin Laki-laki

3 Jabatan Fungsional Lektor 4 NIP/NIK/Identitas lainnya 114730438

5 NIDN 0313047302

6 Tempat dan Tanggal Lahir Tegal, 13 April 1973

7 E-mail [email protected]

8 Nomor Telepon/Hp 081314332084

9 Alamat Kantor Jl. Meruya Selatan, Kebon Jeruk, Jakarta Barat 10 Nomor Telepon/Faks 021 5840 816 ( Hunting), ext: 2751; F : 021 5840

015 11 Lulusan yang Telah

Dihasilkan

S-1 = 40 orang; S-2 = 0 orang; S-3 = 0 orang 12 Mata Kuliah yang Diampu a. Proses Produksi

b. Desain Manufaktur dan Perakitan c. Perancangan Produk

B. Riwayat Pendidikan

S-1 S-2

Nama Perguruan Tinggi Universitas Krisnadwipayana

Universitas Pancasila

Bidang Ilmu Teknik Mesin Teknik Mesin

Tahun Masuk – Lulus 1993-2000 2009-2011

Judul produksi semi dvd set berdasar aspek qcd

Ir. Luhut Lumban Gaol Dr. Mahpud Al-Huda, B.Eng

C. Pengalaman Riset Dalam 5 Tahun Terakhir

No Tahun Judul Penelitian Pendanaan

Sumber* Jml (Juta Rp) 1 2012 Analisa kecepatan penyayatan Unkris 5.000.000

terhadap kekasaran permukaan pada proses cnc lathe mori seiki CL2000 2

2015

Perencanaan perawatan mesin okuma HJ 28 dengan menggunakan metode reliability centered maintenace pada bagian service engineer

Mercu Buana 3.500.000

3

2016

Pengaruh waktu milling terhadap sifat magnetik nano partikel yang UMB 3.500.000

dipersiapkan dengan teknik mechanical alloying

Mercu Buana 3.500.000

4

2016

Pengembangan Modelling Struktur Stack Polimer Elektrolit Membrane Fuel Cell dengan Perangkat Lunak Solid Work

dikti 20.000.000

D. Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat dalam 5 Tahun Terakhir No. Tahun Judul Pengabdian Kepada Masyarakat Pendanaan

Sumber* Jml (Juta Rp)

1 2016 Ciliwung Bersih PPM

MercuBuana

3.500.000 2 2016 Memberikan penyuluhan kepada masyarakat

tentang bahaya abu vulkanik Gunung Sinabung,”

Di Desa Singarang-ngarang Sumatera Utara

PPM

MercuBuana

3.500.000

3 2017 “Karang Taruna dan Pemberdayaan Kesejahteraan

Keluarga (PKK) Desa Kohod Kecamatan Pakuhaji

Melalui Peningkatan Nilai Tambah Dalam Pengolahan Limbah Kelapa Sebagai Upaya Peningkatan Pendapatan Masyarakat”

dikti 20..000.000

4 2020 Peningkatan pemahaman konsep gelombang mekanik dengan menggunakan simulasi Matlab pada siswa SMAN 95 Jakarta

PPM

MercuBuana

3.500.000

E. Publikasi Artikel Ilmiah Dalam Jurnal Dalam 5 Tahun Terakhir No Judul Artikel

Ilmiah

Nama Jurnal Volume/Nomor/Tahun

1

2 Perencanaan

3 Exhaust Emission Analysis on

TELKOMNIKA TELKOMNIKA, Vol.16, No.2, April 2018, pp. 550~557

ISSN: 1693-6930, accredited A by DIKTI, Decree No: 58/DIKTI/Kep/2013

International Journal of Integrated Engineering, 11(7), 233-240. Retrieved

6 COATING

SINERGI Vol. 22, No.3, October 2018:177-184 DOAJ:doaj.org/toc/2460-1217

DOI:doi.org/10.22441/sinergi.2018.3.006

7 Pengaruh Prosentase Serat Kelapa Sawit Terhadap Umur FatikBeban Aksial Komposit Matriks Resin

ROTASI Vol. 21No.4(Oktober2019)Hal. 215-223

F. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation) dalam 5 Tahun Terakhir No Nama Pertemuan

Ilmiah/Seminar

Judul Artikel Ilmiah

Waktu dan Tempat 1 Symposium on fuel cell and

hydrogen technology

Finite Element Analysis for Stress Distribution in a Proton Exchange Membrane Fuel Cell Stack

Bangi resort hotel, 17-18 April 2019, Malaysia

Semua data yang tercantum adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya bersedia menanggung risiko secara hukum.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya, untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan Pengabdian Pada Masyarakat Internal.

Jakarta, 27 Desember 2021

Nurato, ST., MT

Dokumen terkait