• Tidak ada hasil yang ditemukan

B.1. Kepala Biro Umum

1.1. Nama Jabatan : Kepala Biro Umum

1.2. Eselon : IIa

1.3. Satuan Organisasi : Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden

1.4. Ikhtisar Jabatan : Melaksanakan urusan ketatausahaan, perencanaan program dan anggaran, kepegawaian, keuangan, dan perlengkapan, serta pelayanan keprotokolan dan persidangan di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden.

1.5. Uraian Tugas:

a. Menyusun rencana kerja tahunan berdasarkan Rencana Strategis Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden;

b. Merumuskan kebijakan teknis di Biro Umum untuk dijadikan dasar dan pedoman dalam penentuan dan sasaran program kerja;

c. Memberi petunjuk kerja kepada para Kabag dan Kasubbag secara lisan atau tertulis agar tugas dapat terlaksana dengan benar sesuai dengan tujuan yang telah ditetapkan;

d. Melaksanakan urusan ketatausahaan di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden;

e. Menyusun perencanaan program dan anggaran di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden;

f. Melaksanakan administrasi kepegawaian di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden;

g. Melaksanakan administrasi keuangan di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden;

h. Melaksanakan administrasi perlengkapan dan kendaraan, serta pelayanan keprotokolan dan persidangan di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden;

i. Memeriksa hasil kerja Kabag berdasarkan pedoman kerja untuk mengetahui ketepatan dan kesempurnaan hasil kerja;

k. Mengevaluasi pelaksanaan program kerja dengan cara membandingkan antara hasil kerja yang dicapai dengan rencana kerja yang telah ditetapkan untuk mengetahui tingkat pencapaian kinerja;

l. Menyampaikan laporan pelaksanaan tugas Biro baik secara lisan atau tertulis kepada Sekretaris Dewan Pertimbangan Presiden sebagai bahan

b. Kompetensi Bidang :

1) Berorientasi pada Pelayanan (BpP.5) 2) Berorientasi pada Kualitas (BpK.3)

3) Pengambilan Keputusan Strategis (PKS.5) 4) Mengambil Resiko (MRs.3)

5) Pendelegasian Wewenang (PW.5)

6) Membangun Hubungan Kerja Strategik (MHKS.4) 7) Berpikir Konseptual (BK.4)

8) Perhatian terhadap Keteraturan (PtK.4) 9) Mengarahkan/Memberikan Perintah (MMP.4)

10) Keahlian Teknikal/Profesional/ Manajerial (KTPM.3) : (a) Pengetahuan :

(1) Rencana stratejik Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden;

(2) Peraturan Perundang-undangan di bidang pengadaan barang dan jasa;

(3) Peraturan di bidang Keuangan dan Anggaran;

(4) Peraturan di bidang Kepegawaian;

(5) Kehumasan dan keprotokolan;

(6) Pelayanan prima (service excellence);

(7) Manajemen perencanaan;

(8) Manajemen keuangan;

(9) Manajemen Kebijakan Publik;

(10) Manajemen Pengambilan Keputusan;

(11) Manajemen proyek;

(12) Teknik komunikasi;

(13) Teknik negosiasi;

(14) Manajemen Sumber Daya Manusia.

(b) Keterampilan :

(1) Menetapkan alternatif pemecahan masalah;

(2) Merumuskan kebijakan teknis pengelolaan prasarana dan sarana (bangunan, kendaraan, barang pelengkapan kantor, serta pelayanan umum);

(3) Membangun networking dengan unit kerja di lingkungan Sekretariat Negara dan instansi lainnya.

B.2. Kepala Bagian Tata Usaha, Program dan Anggaran

2.1. Nama Jabatan : Kepala Bagian Tata Usaha, Program dan Anggaran 2.2. Eselon : IIIa

2.3. Unit Kerja : Biro Umum

2.4. Satuan Organisasi : Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden

2.5. Ikhtisar Jabatan : Melaksanakan urusan ketatausahaan, penyusunan perencanaan program dan anggaran, serta administrasi kepegawaian di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden

2.6. Uraian Tugas :

a. Menyusun rencana kerja tahunan Bagian berdasarkan Rencana Kerja Biro;

b. Membagi tugas dan petunjuk kepada Kasubbag dan bawahan sesuai bidang tugas dan tanggung jawabnya;

c. Melaksanakan urusan ketatausahaan yang meliputi tata usaha pimpinan, persuratan, kearsipan, reproduksi, dan pendokumentasian;

d. Melaksanakan penyusunan rencana stratejik (renstra), rencana kerja, program, dan anggaran, serta penetapan kinerja di lingkungan Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden;

e. Melaksanakan administrasi kepegawaian yang meliputi tata usaha kepegawaian, kepangkatan, mutasi, pemberhentian, pensiun, dan pengembangan pegawai, serta pembinaan kepegawaian lainnya;

f. Memeriksa hasil kerja Kasubbag dan bawahan berdasarkan pedoman kerja untuk mengetahui ketepatan dan kesempurnaan hasil kerja;

g. Mengevaluasi hasil pekerjaan Bagian Tata Usaha, Program dan Anggaran;

h. Membuat laporan sesuai data dan informasi sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan tugas kepada Kepala Biro Umum.

2.7. Kompetensi : a. Kompetensi Dasar :

1) Integritas (Int.2 ) 2) Kepemimpinan (KP.2)

3) Perencanaan dan Pengorganisasian (PP.2) 4) Kerjasama (Ks.2)

5) Fleksibilitas (F.2) b. Kompetensi Bidang :

1) Berorientasi pada Pelayanan (BpP.4) 2) Berpikir Konseptual (BK.3)

3) Berorientasi pada Kualitas (BpK.2) 4) Membangun Hubungan Kerja (MHK.2)

(a) Pengetahuan :

(1) Rencana Stratejik Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden;

(2) Peraturan di bidang Kepegawaian;

(3) Manajemen Sumber Daya Manusia;

(4) Manajemen perencanaan;

(5) Manajemen perkantoran;

(6) Manajemen keuangan dan anggaran;

(7) Pelayanan prima (service excellence).

(b) Keterampilan :

(1) Menganalisis kebutuhan anggaran;

(2) Menganalisis kebutuhan formasi pegawai /peta jabatan;

(3) Menyusun teknis kearsipan;

(4) Menyusun rencana kerja dan anggaran;

(5) Membangun networking dengan unit kerja di lingkungan Sekretariat Negara dan instansi lainnya;

(6) Mencari alternatif pemecahan masalah.

B.3. Kepala Subbagian Tata Usaha

3.1. Nama Jabatan : Kepala Subbagian Tata Usaha, Bagian Tata Usaha, Program dan Anggaran

3.2. Eselon : IVa

3.3. Unit Kerja : Biro Data dan Informasi

3.4. Satuan Organisasi : Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden

3.5. Ikhtisar Jabatan : Melakukan urusan tata usaha pimpinan, persuratan, kearsipan, reproduksi, dan pendokumentasian arsip inaktif di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden 3.6. Uraian Tugas :

a. Membuat rencana kegiatan operasional berdasarkan tugas pokok dan fungsi Subbagian Tata Usaha sesuai pedoman pelaksanaan tugas;

b. Membagi tugas dan memberi petunjuk secara rinci dan jelas sesuai prosedur yang berlaku agar terhindar dari kesalahan;

c. Melakukan urusan tata usaha pimpinan, persuratan, kearsipan, reproduksi, dan pendokumentasian arsip inaktif di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan berdasarkan pedoman kerja untuk mengetahui ketepatan dan kesempurnaan hasil kerja;

e. Memonitor pelaksanaan tugas bawahan sesuai prosedur kerja yang ditetapkan;

f. Membuat laporan hasil kerja sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan tugas kepada Kepala Bagian.

3.7. Kompetensi :

a. Kompetensi Dasar : 1) Integritas (Int. 1) 2) Kepemimpinan (KP.1)

3) Perencanaan dan Pengorganisasian (PP. 1) 4) Kerjasama (Ks. 1)

5) Fleksibilitas (F.1) b. Kompetensi Bidang :

1) Berorientasi pada Pelayanan (BpP.2) 2) Membangun Hubungan Kerja (MHK.1) 3) Berorientasi pada Kualitas (BpK.1) 4) Pengaturan Kerja (PKj.1)

5) Perhatian terhadap Keteraturan (PtK.1) 6) Membimbing (M.1)

7) Perbaikan Terus Menerus (PTM.2)

8) Keahlian Teknikal/ Profesional/Manajerial (KTPM.1):

(a) Pengetahuan :

(1) Rencana stratejik Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden;

B.4. Kepala Subbagian Program dan Anggaran

4.1. Nama Jabatan : Kepala Subbagian Program dan Anggaran, Bagian Tata Usaha, Program dan Anggaran

4.2. Eselon : IVa

4.3. Unit Kerja : Biro Data dan Informasi

4.4. Satuan Organisasi : Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden

4.5. Ikhtisar Jabatan : Melakukan penyiapan bahan penyusunan rencana stratejik (renstra), rencana kerja, program, dan anggaran, serta penetapan kinerja di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden

4.6. Uraian Tugas :

a. Membuat rencana kegiatan operasional berdasarkan tugas pokok dan fungsi Subbagian Program dan Anggaran sesuai pedoman pelaksanaan tugas;

b. Membagi tugas dan memberi petunjuk secara rinci dan jelas sesuai prosedur yang berlaku agar terhindar dari kesalahan;

c. Melakukan penyiapan bahan penyusunan rencana stratejik (renstra), rencana kerja, program, dan anggaran, serta penetapan kinerja di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden ;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan berdasarkan pedoman kerja untuk mengetahui ketepatan dan kesempurnaan hasil kerja;

e. Memonitor pelaksanaan tugas bawahan sesuai prosedur kerja yang ditetapkan;

f. Membuat laporan hasil kerja sebagai pertanggung jawaban pelaksanaan tugas kepada Kepala Bagian.

4.7. Kompetensi : a. Kompetensi Dasar :

1) Integritas (Int. 1) 2) Kepemimpinan (KP.1)

3) Perencanaan dan Pengorganisasian (PP. 1) 4) Kerjasama (Ks. 1)

5) Fleksibilitas (F.1) b. Kompetensi Bidang :

1) Berpikir Konseptual (BK.2)

2) Membangun Hubungan Kerja (MHK.1) 3) Berorientasi pada Kualitas (BpK.1) 4) Pengaturan Kerja (PKj.1)

5) Perhatian terhadap Keteraturan (PtK.1) 6) Membimbing (M.1)

7) Perbaikan Terus Menerus (PTM.2)

8) Keahlian Teknikal/ Profesional/Manajerial (KTPM .1):

(a) Pengetahuan :

(1) Rencana Stratejik Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden;

(2) Manajemen perencanaan;

(3) Manajemen keuangan dan anggaran;

(4) Pelayanan prima (service excellence);

(5) Manajemen keuangan instansi pemerintah.

(b) Keterampilan :

(1) Menyusun Rencana Stratejik Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden;

(2) Menganalisis kebutuhan anggaran;

(3) Menyusun Rencana Kerja Kementerian dan Lembaga berdasarkan Akun Standar;

(4) Komputer (Aplikasi Rencana Kerja dan Anggaran/RKA dan Bagan Akun Standar);

(5) Mencari alternatif pemecahan masalah;

(6) Membangun networking dengan unit kerja di lingkungan Sekretariat Negara dan instansi lainnya.

B.5. Kepala Subbagian Kepegawaian

5.1. Nama Jabatan : Kepala Subbagian Kepegawaian, Bagian Tata Usaha, Program dan Anggaran

5.2. Eselon : IVa

5.3. Unit Kerja : Biro Data dan Informasi

5.4. Satuan Organisasi : Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden

5.5. Ikhtisar Jabatan : Melakukan penyiapan urusan administrasi kepegawaian yang meliputi tata usaha kepegawaian, kepangkatan, mutasi, pemberhentian, pensiun, dan pengembangan pegawai, serta pembinaan kepegawaian lainnya.

5.6. Uraian Tugas :

a. Membuat rencana kegiatan operasional berdasarkan tugas pokok dan fungsi Subbagian Kepegawaian sesuai pedoman pelaksanaan tugas;

b. Membagi tugas dan memberi petunjuk secara rinci dan jelas sesuai prosedur yang berlaku agar terhindar dari kesalahan;

c. Melakukan penyiapan urusan administrasi kepegawaian yang meliputi tata usaha kepegawaian, kepangkatan, mutasi, pemberhentian, pensiun, dan pengembangan pegawai, serta pembinaan kepegawaian lainnya;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan berdasarkan pedoman kerja untuk mengetahui ketepatan dan kesempurnaan hasil kerja.

e. Memonitor pelaksanaan tugas bawahan sesuai prosedur kerja yang ditetapkan.

f. Membuat laporan hasil kerja sebagai pertanggung jawaban pelaksanaan tugas kepada Kepala Bagian.

5.7. Kompetensi : a. Kompetensi Dasar :

1) Integritas (Int. 1) 2) Kepemimpinan (KP.1)

3) Perencanaan dan Pengorganisasian (PP. 1) 4) Kerjasama (Ks. 1)

5) Fleksibilitas (F.1) b. Kompetensi Bidang :

1) Berorientasi pada Pelayanan (BpP.2);

2) Membangun Hubungan Kerja (MHK.1);

3) Berorientasi pada Kualitas (BpK.1);

4) Pengaturan Kerja (PKj.1);

5) Membimbing (M.1);

6) Perhatian terhadap Keteraturan (PtK.1);

7) Perbaikan Terus Menerus (PTM.2);

(b) Keterampilan :

(1) Menganalisis kebutuhan formasi pegawai /peta jabatan;

(2) Menyusun teknis kearsipan;

(3) Membangun networking dengan unit kerja di lingkungan Sekretariat Negara dan instansi lainnya;

(4) Mengoperasikan komputer (MS. Office);

(5) Tata Naskah Dinas;

(6) Menggunakan Bahasa Indonesia dengan benar secara lisan maupun tulisan;

(7) Legal Drafting.

B.6. Kepala Bagian Keuangan

6.1. Nama Jabatan : Kepala Bagian Keuangan 6.2. Eselon : IIIa

6.3. Unit Kerja : Biro Umum

6.4. Satuan Organisasi : Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden

6.5. Ikhtisar Jabatan : Melaksanakan administrasi keuangan yang meliputi penelitian dan verifikasi, pelaksanaan anggaran, akuntansi, penatausahaan keuangan, serta evaluasi dan pelaporan pelaksanaan anggaran di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden

6.6. Uraian Tugas :

b. Menyusun rencana kerja tahunan Bagian sebagai bahan penyusunan Rencana Kerja Biro;

c. Membagi tugas dan memberi petunjuk kerja kepada Kasubbag dan bawahan sesuai bidang tugas dan tangung jawabnya;

d. Melaksanakan urusan penelitian, verifikasi, dan pelaksanaan anggaran;

e. Melaksanakan urusan akuntansi dan perhitungan anggaran;

f. Melaksanakan penatausahaan keuangan yang meliputi penerimaan, pembukuan, penyimpanan, dan pembayaran, serta pertanggungjawaban keuangan di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden;

g. Melaksanakan pemantauan dan evaluasi pelaksanaan anggaran di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden;

h. Menyusun laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah (LAKIP) dan laporan tahunan Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden;

i. Memeriksa hasil kerja Kasubbag dan bawahan berdasarkan pedoman kerja untuk mengetahui ketepatan dan kesempurnaan hasil kerja;

j. Mengevaluasi hasil pekerjaan Bagian Keuangan;

k. Membuat laporan sesuai data dan informasi sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan tugas kepada Kepala Biro Umum.

6.7. Kompetensi : a. Kompetensi Dasar:

1) Integritas (Int.2 ) 2) Kepemimpinan (KP.2)

3) Perencanaan dan Pengorganisasian (PP.2) 4) Kerjasama (Ks.2)

5) Fleksibilitas (F.2) b. Kompetensi Bidang:

1) Pengambilan Keputusan (PK.3)

(a) Pengetahuan :

(1) Rencana Stratejik Setwantimpres;

(2) Peraturan di bidang keuangan dan perbendaharaan;

(3) Manajemen keuangan;

(4) Peraturan di bidang perpajakan;

(5) Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP);

(6) Sistem Akuntansi Pemerintahan (SAP);

(7) Aplikasi Surat Perintah Membayar (SPM);

(8) Pelayanan Prima.

(b) Keterampilan :

(1) Menganalisis kebutuhan anggaran;

(2) Menyusun evaluasi keuangan Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden;

(3) Menyusun laporan pertanggungjawaban keuangan di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden;

(4) Menyusun laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah (LAKIP) dan laporan tahunan Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden.

B.7. Kepala Subbagian Verifikasi

7.1. Nama Jabatan : Kepala Subbagian Verifikasi, Bagian Keuangan

7.2. Eselon : IVa

7.3. Unit Kerja : Biro Umum

7.4. Satuan Organisasi : Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden

7.5. Ikhtisar Jabatan : Melakukan urusan penelitian dan verifikasi serta pelaksanaan anggaran pada Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden.

7.6. Uraian Tugas:

a. Membuat rencana kegiatan operasional berdasarkan tugas dan fungsi Subbagian Verifikasi sesuai pedoman pelaksanaan tugas

b. Membagi tugas dan memberi petunjuk kepada bawahan secara rinci dan jelas sesuai prosedur yang berlaku agar terhindar dari kesalahan

c. Melakukan urusan penelitian dan verifikasi serta pelaksanaan anggaran pada Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan berdasarkan pedoman kerja untuk mengetahui ketepatan dan kesempurnaan hasil kerja.

e. Memonitor pelaksanaan tugas bawahan sesuai prosedur kerja yang ditetapkan.

f. Membuat laporan sebagai pertanggung jawaban pelaksanaan tugas kepada Kepala Bagian.

7.7. Kompetensi:

a. Kompetensi Dasar : 1) Integritas (Int.1) 2) Kepemimpinan (Kp.1)

3) Perencanaan dan Pengorganisasian (PP.1) 4) Kerjasama (Ks.1)

5) Fleksibilitas (F.1) b. Kompetensi Bidang:

1) Berpikir Analitis (BA.1)

2) Berorientasi pada Pelayanan (BpP.2) 3) Berorientasi pada Kualitas (BpK.1) 4) Membangun Hubungan Kerja (MHK.1) 5) Pengaturan Kerja (PKj.1)

6) Membimbing (M.1)

7) Perhatian terhadap keteraturan (PtK.2) 8) Perbaikan Terus Menerus (PTM.2)

9) Keahlian Teknikal/Profesional/ Manajerial (KTPM.1):

(a) Pengetahuan:

(1) Rencana Stratejik Setwantimpres;

(2) Peraturan di bidang keuangan dan perbendaharaan;

B.8. Kepala Subbagian Pembukuan dan Pembayaran

8.1. Nama Jabatan : Kepala Subbagian Pembukuan dan Pembayaran, Bagian Keuangan

8.2. Eselon : IVa

8.3. Unit Kerja : Biro Umum

8.4. Satuan Organisasi : Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden

8.5. Ikhtisar Jabatan : Melakukan urusan penatausahaan keuangan yang meliputi penerimaan, pembukuan, penyimpanan, dan pembayaran uang, serta pertanggungjawaban keuangan

8.6. Uraian Tugas :

a. Membuat rencana kegiatan operasional berdasarkan tugas dan fungsi Subbagian Pembukuan dan Pembayaran sesuai pedoman pelaksanaan tugas;

b. Membagi tugas dan memberi petunjuk kepada bawahan secara rinci dan jelas sesuai prosedur yang berlaku agar terhindar dari kesalahan;

c. Melakukan urusan penatausahaan keuangan yang meliputi penerimaan, pembukuan, penyimpanan, dan pembayaran uang, serta pertanggungjawaban keuangan;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan berdasarkan pedoman kerja untuk mengetahui ketepatan dan kesempurnaan hasil kerja;

e. Memonitor pelaksanaan tugas bawahan sesuai prosedur kerja yang ditetapkan;

f. Membuat laporan sebagai pertanggung jawaban pelaksanaan tugas kepada Kepala Bagian.

8.7. Kompetensi :

a. Kompetensi Dasar : 1) Integritas (Int.1)

2) Kepemimpinan (Kp.1)

3) Perencanaan dan Pengorganisasian (PP.1 ) 4) Kerjasama (Ks.1)

5) Fleksibilitas (F.1) b. Kompetensi Bidang :

1) Berorientasi pada Pelayanan (BpP.2) 2) Berorientasi pada Kualitas (BpK.1) 3) Perhatian terhadap keteraturan (PtK.2) 4) Membangun Hubungan Kerja (MHK.1) 5) Pengaturan Kerja (PKj.1)

6) Membimbing (M.1)

7) Perbaikan Terus Menerus (PTM.2)

8) Keahlian Teknikal/Profesional/ Manajerial (KTPM.1):

(a) Pengetahuan :

(1) Rencana Stratejik Setwantimpres;

(2) Peraturan di bidang keuangan dan perbendaharaan;

(3) Peraturan Perpajakan;

(4) Manajemen Keuangan;

(5) Pelayanan Prima.

(b) Keterampilan :

(1) Melakukan pembukuan keuangan negara;

(2) Mengoperasikan aplikasi komputer (Excell; Word);

(3) Komunikasi dalam team work;

(4) Menghitung pajak ;

(5) Memahami ketentuan dan peraturan di bidang keuangan;

(6) Pengetahuan tentang Keuangan Negara;

(7) Pengetahuan tentang Perpajakan.

B.9. Kepala Subbagian Evaluasi dan Pelaporan

9.1. Nama Jabatan : Kepala Subbagian Evaluasi dan Pelaporan, Bagian Keuangan

9.2. Eselon : IVa

9.3. Unit Kerja : Biro Umum

9.4. Satuan Organisasi : Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden

9.5. Ikhtisar Jabatan : Melakukan urusan pemantauan dan evaluasi terhadap pelaksanaan anggaran, akuntansi dan perhitungan anggaran serta menyiapkan penyusunan laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah (LAKIP) dan laporan tahunan

9.6. Uraian Tugas :

a. Membuat rencana kegiatan operasional berdasarkan tugas dan fungsi Subbagian Evaluasi dan Pelaporan sesuai pedoman pelaksanaan tugas;

b. Membagi tugas dan memberi petunjuk kepada bawahan secara rinci dan jelas sesuai prosedur yang berlaku agar terhindar dari kesalahan;

c. Melakukan urusan pemantauan dan evaluasi terhadap pelaksanaan anggaran, akuntansi dan perhitungan anggaran serta menyiapkan penyusunan laporan akuntabilitas kinerja instansi pemerintah (LAKIP) dan laporan tahunan;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan berdasarkan pedoman kerja untuk mengetahui ketepatan dan kesempurnaan hasil kerja;

e. Memonitor pelaksanaan tugas bawahan sesuai prosedur kerja yang ditetapkan;

f. Membuat laporan sebagai pertanggung jawaban pelaksanaan tugas kepada Kepala Bagian.

9.7. Kompetensi : a. Kompetensi Dasar :

1) Integritas (Int.1) 2) Kepemimpinan (Kp.1)

3) Perencanaan dan Pengorganisasian (PP.1 ) 4) Kerjasama (Ks.1)

5) Fleksibilitas (F.1) b. Kompetensi Bidang :

(a) Pengetahuan :

(1) Rencana Stratejik Setwantimpres;

(2) Peraturan di bidang keuangan dan perbendaharaan;

(3) Manajemen keuangan;

(4) Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP);

(5) Sistem Akuntansi Pemerintahan (SAP);

(6) Pelayanan Prima.

(b) Keterampilan :

(1) Mengoperasikan aplikasi komputer (Excell; Word);

(2) Menggunakan aplikasi Sistem Akuntansi Pemerintahan (SAP);

(3) Komunikasi dalam team work;

(4) Membuat dan mengembangkan indikator kinerja anggaran;

(5) Menyusun LAKIP;

(6) Menyusun laporan evaluasi program.

B.10. Kepala Bagian Perlengkapan, Keprotokolan dan Persidangan

10.1. Nama Jabatan :Kepala Bagian Perlengkapan, Keprotokolan dan Persidangan

10.2. Eselon : IIIa

10.3. Unit Kerja : Biro Umum

10.4. Satuan Organisasi : Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden

10.5. Ikhtisar Jabatan : Melaksanakan urusan perlengkapan, serta pelayanan keprotokolan dan persidangan di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden

10.6. Uraian Tugas :

a. Menyusun rencana kerja tahunan Bagian sebagai bahan penyusunan Rencana Kerja Biro;

b. Membagi tugas dan memberi petunjuk kerja kepada Kasubbag dan bawahan sesuai bidang tugas dan tangung jawabnya;

c. Merencanakan dan melaksanakan pengadaan barang dan jasa di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden;

d. Melaksanakan penatausahaan barang perlengkapan/peralatan kantor dan kendaraan di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden;

e. Melaksanakan urusan pemeliharaan/perawatan barang perlengkapan/peralatan kantor dan kendaraan, serta penyiapan dan pelayanan kendaraan di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden;

f. Melaksanakan penyiapan dan pelayanan jamuan yang diperlukan dalam acara-acara di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden;

g. Melaksanakan penyiapan dan pelayanan keprotokolan acara-acara Dewan Pertimbangan Presiden dan unsur pimpinan di lingkungan Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden;

h. Melaksanakan penyiapan dan pelayanan tempat beserta perlengkapan untuk kegiatan persidangan, rapat, pertemuan yang diselenggarakan di lingkungan Dewan Pertimbangan Persiden;

i. Melaksanakan urusan tata usaha perjalanan dinas di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden.

j. Memeriksa hasil kerja Kasubbag dan bawahan berdasarkan pedoman kerja untuk mengetahui ketepatan dan kesempurnaan hasil kerja;

k. Mengevaluasi hasil pekerjaan Bagian Perlengkapan, Keprotokolan dan Persidangan;

l. Membuat laporan sesuai data dan informasi sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan tugas kepada Kepala Biro Umum.

b. Kompetensi Bidang:

1) Berorientasi pada Pelayanan (BpP.3) 2) Berpikir Analitis (BA.2)

3) Membangun Hubungan Kerja (MHK.2) 4) Berorientasi pada Kualitas (BpK.2) 5) Perhatian terhadap Keteraturan (PtK.3) 6) Mencari Informasi (MI.3)

7) Pengambilan Keputusan (PK.3) 8) Pengaturan Kerja (PKj.3)

9) Mengarahkan/ Memberikan Perintah (MMP.3)

10) Keahlian Teknikal/ Professional/Manajerial (KTPM.2):

(a) Pengetahuan :

(1) Rencana stratejik Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden;

(2) Peraturan Perundang-undangan di bidang pengadaan barang dan jasa;

(3) Peraturan di bidang keprotokolan negara;

(4) Kehumasan;

(5) Manajemen Perencanaan;

(6) Tata naskah dinas;

(7) Teknik komunikasi;

(8) Pelayanan prima (service excellence);

(9) Teknik negosiasi;

(10) Peraturan di bidang Keuangan dan Anggaran;

(11) Peraturan perpajakan;

(12) Manajemen proyek;

(13) Sistem Akuntansi Barang Milik Negara (SABMN).

(b) Keterampilan :

(1) Menganalisis kebutuhan barang dan jasa;

(2) Mencari alternatif pemecahan masalah;

(3) Melakukan komunikasi yang efektif dalam Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris baik lisan maupun tertulis;

(4) Mengoperasikan komputer;

(5) Human Relations;

(6) Menyusun bahan kebijakan teknis pengelolaan prasarana dan sarana (bangunan, kendaraan, barang pelengkapan kantor, serta pelayanan umum);

(7) Membangun networking dengan unit kerja di lingkungan Sekretariat Negara dan instansi lainnya;

(8) Menyusun rencana kerja dan anggaran;

(9) Menyusun laporan Barang Milik Negara.

B.11. Kepala Subbagian Pengadaan

11.1. Nama Jabatan : Kepala Subbagian Pengadaan, Bagian Perlengkapan, Keprotokolan dan Persidangan

11.2. Eselon : IVa

11.3. Unit Kerja : Biro Umum

11.4. Satuan Organisasi : Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden.

11.5. Ikhtisar Jabatan : Melakukan urusan perencanaan dan pelaksanaan pekerjaan pengadaan barang dan jasa, serta jamuan di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden.

11.6. Uraian Tugas :

a. Membuat rencana kegiatan operasional berdasarkan tugas dan fungsi Subbagian Pengadaan sesuai pedoman pelaksanaan tugas;

b. Membagi tugas dan memberi petunjuk kepada bawahan secara rinci dan jelas sesuai prosedur yang berlaku agar terhindar dari kesalahan;

c. Melakukan urusan perencanaan dan pelaksanaan pekerjaan pengadaan barang dan jasa, serta jamuan di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan berdasarkan pedoman kerja untuk mengetahui ketepatan dan kesempurnaan hasil kerja;

e. Memonitor pelaksanaan tugas bawahan sesuai prosedur kerja yang ditetapkan;

f. Membuat laporan sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan tugas kepada Kepala Bagian.

11.7. Kompetensi : a. Kompetensi Dasar :

1) Integritas (Int.1 ) 2) Kepemimpinan (KP. 1)

3) Perencanaan dan Pengorganisasian (PP.1) 4) Kerjasama (Ks.1)

5) Fleksibilitas (F.1) b. Kompetensi Bidang :

1) Berorientasi pada Pelayanan (BpP.2) 2) Berorientasi pada Kualitas (BpK.1) 3) Membangun Hubungan Kerja (MHK.2) 4) Pengaturan Kerja (PKj.1)

5) Membimbing (M.1)

6) Perhatian terhadap Keteraturan (PtK.2) 7) Perbaikan Terus Menerus (PTM.2)

(b) Keterampilan :

(1) Menganalisis kebutuhan barang dan jasa;

(2) Menyusun dokumen pengadaan;

(3) Melakukan komunikasi yang efektif dalam Bahasa Indonesia baik lisan maupun tertulis;

(4) Mengoperasikan komputer (MS Office);

(5) Membangun networking dengan unit kerja di lingkungan Sekretariat Negara dan instansi lainnya

B.12. Kepala Subbagian Pemeliharaan

12.1. Nama Jabatan : Kepala Subbagian Pemeliharaan, Bagian Pengadaan, Keprotokolan dan Persidangan

12.2. Eselon : IVa

12.3. Unit Kerja : Biro Umum

12.4. Satuan Organisasi: Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden

12.5. Ikhtisar Jabatan : Melakukan urusan penatausahaan, pemeliharaan/perawatan, dan penyiapan serta pelayanan barang perlengkapan/peralatan kantor dan kendaraan, serta pengurusan, penyiapan dan pelayanan jamuan dalam acara-acara yang diselenggarakan di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden

12.6. Uraian Tugas :

a. Membuat rencana kegiatan operasional berdasarkan tugas dan fungsi Subbagian Pemeliharaan sesuai pedoman pelaksanaan tugas;

b. Membagi tugas dan memberi petunjuk kepada bawahan secara rinci dan jelas sesuai prosedur yang berlaku agar terhindar dari kesalahan;

c. Melakukan urusan penatausahaan, pemeliharaan/perawatan, dan penyiapan serta pelayanan barang perlengkapan/peralatan kantor dan kendaraan, serta pengurusan, penyiapan dan pelayanan jamuan dalam acara-acara yang diselenggarakan di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan berdasarkan pedoman kerja untuk mengetahui ketepatan dan kesempurnaan hasil kerja;

e. Memonitor pelaksanaan tugas bawahan sesuai prosedur kerja yang ditetapkan;

f. Membuat laporan sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan tugas kepada Kepala Bagian.

12.7. Kompetensi :

a. Kompetensi Dasar : 1) Integritas (Int.1 ) 2) Kepemimpinan (KP. 1)

3) Perencanaan dan Pengorganisasian (PP.1) 4) Kerjasama (Ks.1)

5) Fleksibilitas (F.1)

(a) Pengetahuan :

(1) Rencana stratejik Sekretariat Dewan Pertimbangan Preside;

(2) Peraturan Perundang-undangan di bidang pengadaan barang dan jasa;

(3) Manajemen Perencanaan;

(4) Pelayanan prima (service excellence);

(5) Teknik negosiasi;

(6) Peraturan di bidang Keuangan dan Anggaran;

(7) Peraturan perpajakan;

(8) Manajemen proyek;

(9) Manajemen Persediaan;

(10) Sistem Akuntansi Barang Milik Negara (SABMN);

(11) Mekanikal dan elektrikal.

(b) Keterampilan :

(1) Mengoperasikan Aplikasi Komputer;

(2) Komunikasi dalam team work;

(3) Melakukan pengawasan dan pemeriksaan pekerjaan yang dilaksanakan oleh pihak ketiga;

(4) Mengurus, menyiapkan dan melakukan pelayanan jamuan;

(5) Menganalisis kebutuhan barang dan jasa;

(6) Melakukan komunikasi yang efektif dalam Bahasa Indonesia tertulis;

(7) Menyusun bahan kebijakan teknis pengelolaan prasarana dan sarana (bangunan, kendaraan, barang pelengkapan kantor, serta pelayanan umum);

(8) Membangun networking dengan unit kerja di lingkungan Sekretariat Negara dan instansi lainnya;

(9) Tata Boga;

(10) Menyusun rencana kerja dan anggaran;

(11) Menyusun laporan Barang Milik Negara.

B.13. Kepala Subbagian Keprotokolan dan Persidangan

13.1. Nama Jabatan : Kepala Subbagian Keprotokolan dan Persidangan, Bagian Pengadaan, Keprotokolan dan Persidangan 13.2. Eselon : IVa

13.3. Unit Kerja : Biro Umum

13.4. Satuan Organisasi : Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden

13.5. Ikhtisar Jabatan : Melakukan urusan penyiapan dan pelayanan keprotokolan, persidangan, serta urusan tata usaha perjalanan dinas di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden

13.6. Uraian Tugas :

a. Membuat rencana kegiatan operasional berdasarkan tugas pokok dan fungsi Subbagian Keprotokolan dan Persidangan sesuai pedoman pelaksanaan tugas;

b. Membagi tugas dan memberi petunjuk kepada bawahan secara rinci dan jelas sesuai prosedur yang berlaku agar terhindar dari kesalahan;

c. Melaksanakan urusan penyiapan dan pelayanan keprotokolan, persidangan, serta urusan tata usaha perjalanan dinas di lingkungan Dewan Pertimbangan Presiden;

d. Memeriksa hasil kerja bawahan berdasarkan pedoman kerja untuk mengetahui ketepatan dan kesempurnaan hasil kerja;

e. Memonitor pelaksanaan tugas bawahan sesuai prosedur kerja yang ditetapkan;

f. Membuat laporan sebagai pertanggung jawaban pelaksanaan tugas kepada Kepala Bagian.

13.7. Kompetensi :

a. Kompetensi Dasar : 1) Integritas (Int.1)

2) Kepemimpinan (KP.1)

3) Perencanaan dan Pengorganisasian (PP.1) 4) Kerjasama (Ks.1)

5) Fleksibilitas (F.1) b. Kompetensi Bidang :

1) Berorientasi pada Pelayanan (BpP.1) 2) Berorientasi pada Kualitas (BpK.1) 3) Membangun Hubungan Kerja (MHK.1) 4) Pengaturan Kerja (PKj.1)

5) Membimbing (M.1)

(a) Pengetahuan :

(1) Rencana stratejik Sekretariat Dewan Pertimbangan Presiden;

(2) Teknik Keprotokolan;

(3) Peraturan di bidang keprotokolan negara;

(4) Kehumasan;

(5) Manajemen Perencanaan;

(6) Tata naskah dinas;

(7) Teknik komunikasi;

(8) Pelayanan prima (service excellence);

(9) Teknik negosiasi.

(b) Keterampilan:

(1) Mengidentifikasi jenis, urgensi, dan bobot acara;

(2) Merancang penyelenggaraan acara;

(3) Melakukan komunikasi yang efektif dalam Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris baik lisan maupun tertulis;

(4) Mengoperasikan komputer;

(5) Human Relations;

(6) Membangun networking dengan unit kerja di lingkungan Sekretariat Negara dan instansi lainnya.

(6) Membangun networking dengan unit kerja di lingkungan Sekretariat Negara dan instansi lainnya.

Dokumen terkait