• Tidak ada hasil yang ditemukan

Gambar 4.4 Use Case Diagram M enu Stokist

Actor dari semua use case dalam use case diagram menu stokist adalah stokist.

Detil dari masing-masing use case dalam use case diagram menu stokist dapat dilihat pada tabel-tabel di bawah ini :

Tabel 4.36 Use Case M engubah Profil Stokist

Precondition Stokist berhasil melakukan login. Flow of Events Basic Path

1. Stokist memilih M enu/link ‘Profil Stokist’. 2. Sistem menampilkan halaman Profil Stokist. 3. Jika Stokist memilih tombol ‘Edit’.

a. Sistem akan menampilkan halaman Profil Stokist berisi data

stokist yang bisa diedit.

b. Stokist mengedit data profil stokist. c. Stokist memilih tombol ‘Update’. d. Sistem memverifikasi inputan data. e. Sistem mengupdate data yang diinput.

f. Sistem menampilkan halaman Profil Stokist berisi data stokist yang baru.

4. Jika stokist memilih link ‘UbahPassword’

a. Sistem menampilkan halaman Ubah Password.

b. Stokist menginput password lama, password baru dan konfirmasi password baru.

c. Stokist memilih tombol ‘Submit’. d. Sistem memverifikasi inputan data. e. Sistem menyimpan password yang baru.

f. Sistem menampilkan halaman Ubah Password dengan pesan bahwa “Perubahan password sukses”.

Alternative Path

• Pada tahap ke 3.d, apabila data tidak lengkap atau tidak valid, sistem kembali menampilkan halaman Edit Profil Stokist, memberikan pesan kesalahan, dan stokist dapat melengkapinya. • Pada tahap ke 4.d, apabila inputan password tidak lengkap atau

tidak valid, sistem kembali menampilkan halaman Ubah Password, memberikan pesan kesalahan, dan stokist dapat memperbaikinya.

Postcondition Admin melakukan rekonsiliasi profil stokist.

Tabel 4.37 Use Case M emesan Barang Stokist

Precondition Stokist berhasil melakukan login. Flow of Events 1. Include M engakses Katalog Produk.

2. While stokist mencentang produk-produk yang hendak dipesan dan memilih tombol gambar ‘Keranjang Belanja’

a. Sistem mengakses promosi produk dan menambahkan produk-produk yang telah dicentang ke dalam keranjang belanja.

b. Sistem mengakses biaya pengiriman dan minimal order (agar tidak terkena biaya pengiriman) dari data skema pengiriman

stokist tersebut

c. Sistem menampilkan produk yang dipesan dan total harga, serta biaya pengiriman dan minimal order di halaman Keranjang Belanja.

End loop

3. While jika Stokist memilih tombol gambar ‘Edit’ di baris tabel. a. Sistem menampilkan halaman Keranjang Belanja berisi

kuantitas barang yang dapat di ubah dari baris produk yang dipilih.

b. Stokist memasukkan kuantitas barang yang dipesan. c. Stokist memilih tombol gambar ‘Update’.

d. Sistem mengupdate kuantitas barang yang dipesan.

e. Sistem menampilkan kembali halaman Keranjang Belanja.

End loop

4. While jika Stokist memilih tombol gambar ‘Delete’ dibaris tabel. a. Sistem menghapus baris produk yang dipilih.

b. Sistem menampilkan kembali halaman Keranjang Belanja.

End loop

5. Jika member memilih link ‘Lihat Skema Pengiriman’

a. Sistem menampilkan halaman skema pengiriman di window yang baru.

a. Jika member memilih tombol ‘Cetak Skema Pengiriman’ 2) Sistem menampilkan window print.

6. Stokist memilih tombol ‘Beli’. 7. Sistem menyimpan data pemesanan.

8. Sistem menampilkan halaman Keterangan Pemesanan berisi informasi pemesanan dan informasi untuk mentransfer total pembayaran ke no.rekening Senswell.

Postcondition Jika total harga pemesanan telah dibayar, admin akan memproses pemesanan dan stokist dapat melihat status pemesanan di halaman Historis Transaksi Stokist.

Tabel 4.38 Use Case M engajukan Retur Stokist

Precondition Stokist berhasil melakukan login.

Stokist melakukan pembelian dalam waktu kurang dari 1bulan. Flow of Events 1. Stokist memilih M enu/link ‘Pengajuan Retur’.

2. Sistem menampilkan halaman Pengajuan Retur.

3. Stokist memilih no.penjualan (dilihat dari sisi perusahaan, yang berarti pembelian yang dilakukan oleh stokist) yang hendak diretur.

4. Sistem menampilkan grid detil penjualan dari no.penjualan yang diinput.

5. Stokist mencentang produk yang akan diretur. 6. Stokist memilih tombol ‘Retur’.

7. Sistem memverifikasi inputan data. 8. Sistem menyimpan data pengajuan retur.

9. Sistem menampilkan halaman Keterangan Pengajuan Retur berisi informasi no.pemesanan, item barang yang akan diretur, dan no.pengajuan retur.

Alternative Path

• Pada tahap ke 7, apabila kuantitas retur lebih besar dari kuantitas, sistem kembali menampilkan halaman Pengajuan Retur, memberikan pesan kesalahan, dan stokist dapat memperbaikinya.

Postcondition Jika produk retur telah diterima disetujui pihak Senswell, admin akan memproses pengajuan retur dan stokist dapat melihat status pengajuan retur di halaman Historis Transaksi Stokist.

Tabel 4.39 Use Case M engakses Historis Transaksi Stokist

Precondition Stokist berhasil melakukan login. Stokist pernah melakukan Transaksi.

Flow of Events 1. Stokist memilih M enu/link ‘Historis Transaksi’.

2. Sistem menampilkan halaman Historis Transaksi dengan tgl terakhir rekonsiliasi data, data header pemesanan, pengajuan retur, retur, total penjualan per periode, penjualan stokist; disusun dalam

grid pada masing-masing tab yang diurutkan dari tanggal transaksi

terbaru dan ditambah tab untuk analisis pembelian stokist. 3. Jika stokist memilih link ‘no.pemesanan’ pada grid Pemesanan.

a. Sistem menampilkan Halaman Detil Pemesanan beris i data Pemesanan dan detil pemesanan berdasarkan no. Pemesanan di halaman Historis Transaksi.

b. Jika stokist memilih tombol ‘Cetak Pemesanan’ 1) Sistem menampilkan window print.

4. Jika stokist memilih link ‘no.pengajuan retur’ pada grid PengajuanRetur.

a. Sistem menampilkan Halaman Detil PengajuanRetur berisi data pengajuan retur detil pengajuan retur berdasarkan no.pengajuan retur di halaman Historis Transaksi.

b. Jika stokist memilih tombol ‘Cetak Pengajuan retur’ 1) Sistem menampilkan window print.

5. Jika stokist memilih link ‘Periode’ pada grid penjualan.

a. Sistem menampilkan data header penjualan pada periode tersebut.

b. Jika stokist memilih link ‘no.penjualan’ pada grid PenjualanPeriode.

1) Sistem menampilkan Halaman Detil Pembelian berisi data penjualan detil penjualan berdasarkan no. penjualan di halaman Historis Transaksi.

2) Jika stokist memilih tombol ‘Cetak Pembelian’ a) Sistem menampilkan window print.

6. Jika stokist memilih link ‘no.retur” pada grid Retur.

a. Sistem menampilkan Halaman Detil Retur berisi data retur dan detil retur berdasarkan no.retur di halaman Historis Transaksi. b. Jika stokist memilih tombol ‘Cetak Retur’

1) Sistem menampilkan window print.

7. Jika stokist memilih link ‘no.penjualan stoksit” pada grid penjualan stokist.

data penjualan stokist dan detil penjualan stokist berdasarkan no. penjualan stokist di halaman Historis Transaksi.

b. Jika stokist memilih tombol ‘Cetak Penjualan Stokist’ 1) Sistem menampilkan window print.

8. Jika member memilih link ‘Periode’ pada grid Analisis Pembelian. a. Sistem menampilkan produk terbanyak yang dibeli secara

berurutan pada periode tersebut

Tabel 4.40 Use Case M enginput Penjualan

Precondition Stokist berhasil melakukan login.

Flow of Events 1. Stokist memilih M enu/link ‘Penjualan Stokist’.

2. Sistem menampilkan halaman Penjualan Stokist. 3. Stokist memilih kode dan nama member.

4. While stokist menginput kode produk.

a. Sistem mengakses promosi produk dan mengisi deskripsi produk (nama, harga, dan poin).

b. Stokist menginput kuantitas produk dan klik ‘Tambah Detil”. c. Sistem menambahkan total harga produk dan total poin dan

menyimpan data detil penjualan stoksit.

d. Sistem menampilkan data detil penjualan stokist.

End loop

5. Stokist memilih tombol ‘Simpan’. 6. Sistem menyimpan data penjualan.

7. Sistem menampilkan kembali halaman Penjualan Stokist dengan pesan “Input penjualan sukses”.

Postcondition Admin memproses penjualan stokist.

Tabel 4.41 Use Case M engakses Laporan Stokist

Precondition Member berhasil melakukan login.

Flow of Events 1. Stokist memilih menu/link ‘Laporan Stokist’.

2. Sistem menghitung bonus dan kekurangan pembelian, serta menampilkan halaman Laporan Stokist (periode berjalan).

3. Jika stokist memilih tombol ‘Cetak Laporan’ b. Sistem menampilkan window print.

Tabel 4.42 Use Case M elakukan Logout Stokist

Precondition Stokist berhasil melakukan login. Flow of Events 1. Stokist memilih link ‘Logout’.

2. Sistem menghapus session stokist dan hak akses menu stokist. 3. Sistem menampilkan halaman Home.

Postcondition Stokist keluar dari hak akses tambahan (menu Stokist) dan kembali

Dokumen terkait