• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pelaksanaan pembangunan bidang Cipta Karya secara lokasi, besaran kegiatan, dan durasi berdampak terhadap masyarakat. Untuk meminimalisir terjadinya konflik dengan masyarakat penerima dampak maka perlu dilakukan beberapa langkah antisipasi, seperti konsultasi, pengadaan lahan dan pemberian kompensasi untuk tanah dan bangunan, serta permukiman kembali.

1. Konsultasi masyarakat

Konsultasi masyarakat diperlukan untuk memberikan informasi kepada masyarakat, terutama kelompok masyarakat yang mungkin terkena dampak akibat pembangunan bidang Cipta Karya di wilayahnya. Hal ini sangat penting untuk menampung aspirasi mereka berupa pendapat, usulan serta saran-saran untuk bahan pertimbangan dalam proses perencanaan. Konsultasi masyarakat perlu dilakukan pada saat persiapan program bidang Cipta Karya, persiapan AMDAL dan pembebasan lahan.

2. Pengadaan lahan dan pemberian kompensasi untuk tanah dan bangunan

Kegiatan pengadaan tanah dan kewajiban pemberian kompensasi atas tanah dan bangunan terjadi jika kegiatan pembangunan bidang cipta karya berlokasi di atas tanah yang bukan milik pemerintah atau telah ditempati oleh swasta/masyarakat selama lebih dari satu tahun. Prinsip utama pengadaan tanah adalah bahwa semua langkah yang diambil harus dilakukan untuk meningkatkan, atau memperbaiki, pendapatan dan standar kehidupan warga yang terkena dampak akibat kegiatan pengadaan tanah ini.

3. Permukiman kembali penduduk (resettlement)

Seluruh proyek yang memerlukan pengadaan lahan harus mempertimbangkan adanya kemungkinan pemukiman kembali penduduk sejak tahap awal proyek. Bilamana pemindahan penduduk tidak dapat dihindarkan, rencana pemukiman kembali harus dilaksanakan sedemikian rupa sehingga penduduk yang terpindahkan mendapat peluang ikut menikmati manfaat proyek. Hal ini termasuk mendapat kompensasi yang wajar atas kerugiannya, serta bantuan dalam pemindahan dan pembangunan kembali kehidupannya di lokasi yang baru. Penyediaan lahan, perumahan, prasarana dan kompensasi lain bagi penduduk yang dimukimkan jika diperlukan dan sesuai persyaratan.

ASPEK LINGKUNGAN DAN SOSIAL DALAM PEMBANGUNAN BIDANG CIPTA KARYA |8-37 Tabel 8.14. Kegiatan Pembangunan Cipta Karya yang membutuhkan Konsultasi,

Pemindahan Penduduk dan Pemberian Kompensasi serta Permukiman Kembali Sektor Pembangunan Permukiman

Uraian Kegiatan

Kebutuhan Aspek Sosial

Kab/Kota Detail Lokasi Konsultasi

Pemindahan Penduduk/Ko mpensasi

Permukiman Kembali PENGATURAN, PEMBINAAN, PENGAWASAN

DAN PELAKSANAAN PENGEMBANGAN PERMUKIMAN

- - -

Penyusunan DED Permukiman Kumuh Kws.

Kec. Selaparang Mataram

Kel. Dasan Agung Kec. Selaparang Kota Mataram

V - -

Penyusunan DED Permukiman Kumuh Kws.

Kec. Sandubaya Mataram

Kec. Sandubaya Kota

Mataram V - -

Penyusunan DED Permukiman Kumuh Kws.

Kec. Cakranegara Mataram

Kec. Cakrenegara

Kota Mataram V - -

Penyusunan DED Permukiman Kumuh Kws.

Kec. Mataram Mataram

Kec. Cakrenegara

Kota Mataram V - -

Penyusunan DED Permukiman Kumuh Kws.

Kec. Selaparang Mataram

Selaparang Kota

Mataram V - -

Penyusunan DED Permukiman Kumuh Kws.

Kec. Ampenan Mataram

Ampenan Kota

Mataram V - -

Penyusunan DED Permukiman Kumuh Kws.

Kec. Sekarbela Mataram

Sekarbela Kota

Mataram V - -

Pengawasan Kualitas Permukiman Kumuh

Kws. Kec. Selaparang Mataram

Kec. Selaparang Kota

Mataram V - -

Supervisi Peningkatan Kualitas Permukiman

Kumuh Kws. Sandubaya Mataram

Sandubaya Kota

Mataram V - -

Supervisi Peningkatan Kualitas Permukiman

Kumuh Kws. Cakranegara Mataram

Kec. Cakrenegara

Kota Mataram V - -

Supervisi Peningkatan Kualitas Permukiman

Kumuh Kws. Mataram Mataram

Mataram Kota

Mataram V - -

Supervisi Peningkatan Kualitas Permukiman

Kumuh Kws. Selaparang Mataram

Selaparang Kota

Mataram V - -

Supervisi Peningkatan Kualitas Permukiman

Kumuh Kws. Ampenan Mataram

Ampenan Kota

Mataram V - -

Supervisi Peningkatan Kualitas Permukiman

Kumuh Kws. Sekarbela Mataram

Sekarbela Kota

Mataram V - -

Supervisi Penanganan Kawasan Kumuh

nelayan Mataram

Bintaro, Ampenan

Tengah V - -

Pengawasan Pemb. Jalan Lingkungan, Jalan

Setapak Saluran Kaw. Kec. Selaparang Mataram

Monjok, Selaparang

Kota Mataram V - -

Rusunawa Kaw. Kec. Sandubaya Mataram Kec. Sandubaya Kota

Mataram V - -

Peningkatan Kawasan Kumuh Perkotaan Mataram Dasan Agung V V - Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh

Kws. Mataram Mataram

Mataram Kota

Mataram V V -

Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh

Kws. Kel. Dasan Agung Kec. Selaparang Mataram

Kel. Dasan Agung Kec. Selaparang Kota Mataram

V V -

Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh

Kws. Sandubaya Mataram

Kec. Sandubaya Kota

Mataram V V -

Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh

Kws. Selaparang Mataram

Selaparang Kota

ASPEK LINGKUNGAN DAN SOSIAL DALAM PEMBANGUNAN BIDANG CIPTA KARYA |8-38 Uraian Kegiatan

Kebutuhan Aspek Sosial

Kab/Kota Detail Lokasi Konsultasi

Pemindahan Penduduk/Ko mpensasi

Permukiman Kembali Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh

Kws. Ampenan Mataram

Ampenan Kota

Mataram V V -

Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh

Kws. Sekarbela Mataram

Sekarbela Kota

Mataram V V -

Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh

Kws. Cakranegara Mataram

Kec. Cakrenegara

Kota Mataram V V -

Supervisi Penanganan Kawasan Kumuh

Perkotaan Mataram Kb. Duren, Selagalas V - - Supervisi Penanganan Kawasan Kumuh

nelayan Mataram

Banjar, Ampenan

Selatan V - -

Pengawasan Pemb. Jalan Lingkungan, Jalan

Setapak Saluran Kaw. Kec. Selaparang Mataram

Monjok, Selaparang

Kota Mataram V - -

Supervisi Penanganan Kawasan Kumuh

nelayan Mataram

Mapak, Jempong

Baru V - -

Supervisi Penanganan Kawasan Kumuh

nelayan Mataram Tanjung Karang V - -

Supervisi Penanganan Kawasan Kumuh

Perkotaan Mataram

Abian Tubuh,

Sandubaya V - -

Penyediaan Infrastruktur Penanganan

Kawasan Kumuh Perkotaan Mataram Sekarbela V V - Sumber: Hasil Analisis, 2014

Sektor Penataan Bangunan dan Lingkungan

Uraian Kegiatan

Kebutuhan Aspek Sosial

Kab/Kota Detail Lokasi Konsultasi

Pemindahan Penduduk/Ko mpensasi Permukiman Kembali PENGATURAN, PEMBINAAN,

PENGAWASAN DAN PELAKSANAAN PENATAAN BANGUNAN DAN

LINGKUNGAN, PENGELOLAAN GEDUNG DAN RUMAH NEGARA

- - -

Penyusunan Desain Kawasan Strategis

Nasional Pusat Bisnis Cakranegara Mataram

Kec. Cakranegara Kota

Mataram V - -

Penataan Bangunan Kawasan Strategis

Nasional Kota Tua Ampenan Mataram

Kec. Ampenan Kota

Mataram V V -

Pendampingan Dukungan Prasarana dan

Sarana Dasar Pagesangan Barat (PLPBK) Mataram Kel. Pagutan V - - Dukungan Prasarana dan Sarana Dasar

Pagesangan Barat Mataram Kel. Pagutan V - - Pendampingan Penataan Bangunan

Kawasan Strategis Kota Tua Ampenan Mataram

Kota Tua Ampenan Kec.

Ampenan Kota Mataram V - - Penyusunan RTBL Kaw. Eks Bandara

Selaparang Mataram

Kec. Selaparang Kota

Mataram V - -

Penyusunan RTBL Kws. Kota Tepian Air di Kel. Bintaro, Kel. Ampenan Tengah dan Ke. Banjar

Mataram Kec. Ampenan Kota

Mataram V - -

Penyusunan Desain Kawasan Strategis

Nasional Sayang-sayang Mataram

Kec. Sandubaya Kota

ASPEK LINGKUNGAN DAN SOSIAL DALAM PEMBANGUNAN BIDANG CIPTA KARYA |8-39 Uraian Kegiatan

Kebutuhan Aspek Sosial

Kab/Kota Detail Lokasi Konsultasi

Pemindahan Penduduk/Ko mpensasi

Permukiman Kembali Penataan Bangunan Kawasan Strategis

Nasional Pusat Bisnis Cakranegara Mataram

Kec. Cakranegara Kota

Mataram V V -

Penyusunan RTBL Kws. Mutiara Sekarbela Mataram Kec. Sekarbela Kota

Mataram V - -

Penyusunan RTBL Kawasan Pusat Kajian Islam (Islamic Center) Kel. Dasan Agung Kec. Selaparang

Mataram

Kel. Dasan Agung Kec. Selaparang Kota Mataram

V - -

Penyusunan Desain Kawasan Eks. Bandara

Selaparang Mataram

Kec. Selaparang Kota

Mataram V - -

Penyusunan Desain Kws. Kota Tepian Air di Kel. Bintaro, Kel. Ampenan Tengah dan Ke. Banjar

Mataram

Kel. Dasan Agung Kec. Selaparang Kota Mataram

V - -

Penataan Bangunan Kawasan Strategis

Nasional Sayang-sayang Mataram

Kec. Sandubaya Kota

Mataram V V -

Penataan Bangunan Kawasan Strategis

Nasional Sayang-sayang Mataram

Kec. Sandubaya Kota

Mataram V V -

Desain Kawasan Strategis Mutiara

Sekarbela Mataram Mutiara Sekarbela V - -

Penyusunan Desain Kawasan Pusat Kajian Islam (Islamic Center) Kel. Dasan Agung Kec. Selaparang

Mataram Kawasan Strategis

Islamic Center V - -

Penataan Bangunan Kawasan Strategis

Bandara Selaparang Mataram

Eks. Bandara Selaparang

Kota Mataram V V -

Penataan Bangunan Kws. Kota Tepian Air di Kel. Bintaro, Kel. Ampenan Tengah dan Ke. Banjar

Mataram

Kel. Dasan Agung Kec. Selaparang Kota Mataram

V V -

Penataan Bangunan Kawasan Mutiara

Sekarbela Mataram

Kec. Sekarbela Kota

Mataram V V -

Sumber: Hasil Analisis, 2014

Sektor Penyehatan Lingkungan Permukiman

Uraian Kegiatan

Kebutuhan Aspek Sosial

Kab/Kota Detail Lokasi Konsultasi

Pemindahan Penduduk/Kompe

nsasi

Permukiman Kembali PENGATURAN, PEMBINAAN, PENGAWASAN,

DAN PELAKSANAAN PENGEMBANGAN

SANITASI DAN PERSAMPAHAN

Kegiatan Pengembangan Teknologi

Pengolahan Persampahan Mataram Kota Mataram V - - Kegiatan Peningkatan Peran Serta

Masyarakat Dalam Pengelolaan Sampah Mataram Kota Mataram V - - Pembangunan IPAL Skala Kecamatan Mataram Kota Mataram V V - Pembangunan Sistem Drainase Perkotaan Mataram

Kota Mataram Kecamatan Cakranegara

V V -

Pembangunan Sistem Drainase Perkotaan Mataram

Kota Mataram Kecamatan Cakranegara

V V -

Pengembangan Promosi Mataram Kota Mataram V - - Peningkatan Peran Serta Masyarakat Mataram Kota Mataram V - -

ASPEK LINGKUNGAN DAN SOSIAL DALAM PEMBANGUNAN BIDANG CIPTA KARYA |8-40 Uraian Kegiatan

Kebutuhan Aspek Sosial

Kab/Kota Detail Lokasi Konsultasi

Pemindahan Penduduk/Kompe

nsasi

Permukiman Kembali Peningkatan Kelembagaan Mataram Kota Mataram V - -

Review DED Revitalisasi IPLT Mataram Kongo & Ireng V - -

Pengadaan Motor Pengangkut Sampah Mataram

Selagalas, Turinda, Cakra Barat, Banjar, Pejeruk, Pejarakan - - -

Pengadaan Tong Sampah Mataram

Pejeruk, Bintaro, Kebon Sari, Monjok Timur, Abian Tubuh

- - -

Pengadaan Gerobak Sampah Mataram

Pagesangan timur, matram timur, pejanggik, bertalis, turinda, kec. Cakra, monjok barat, monjok timur, kebon sari, ampenan selatan & banjar - - -

Pengadaan rumah kompos Mataram dayan peken

(karang ujung) - - -

Pengadaan mesin pengolahan sampah Mataram gomong, dayan

peken V - -

Pengadaan sarana pendukung pengolahan

persampahan Mataram sekota mataram - - -

Pemantauan kualitas air tanah dan air

permukaan Mataram sayang-sayang, selagalas, monjok, karang baru, dasan agung, kekalik dan ampenan V - -

Pengolahan B3 dan Limbah B3 Mataram Kota Mataram V - - Kajian Status Lingkungan Hidup Daerah Mataram Kota Mataram V - - Kajian sumber-sumber pencemaran air di

Kota Mataram Mataram Kota Mataram V - -

Koordinasi tim penilaian AMDAL Mataram Kota Mataram V - -

Peningkatan kualitas aparatur Mataram Kota Mataram V - - Pelatihan pengelolaan sampah menjadi

produk bernilai ekonomi Mataram 6 Kecamatan V - - Pengadaan Instalasi Pengolahan Limbah

Tinja (IPLT) Skala Rumah Tangga Mataram

Pagutan, Pejanggik, dasan cermen

V V -

Pembangunan SLBM - DAK Mataram Kota Mataram V - - Intermediate Facilities System Mataram Kota Mataram V - - Pembangunan Landasan Kontainer Mataram Kota Mataram V V - Kegiatan Peningkatan Peran Serta

ASPEK LINGKUNGAN DAN SOSIAL DALAM PEMBANGUNAN BIDANG CIPTA KARYA |8-41 Uraian Kegiatan

Kebutuhan Aspek Sosial

Kab/Kota Detail Lokasi Konsultasi

Pemindahan Penduduk/Kompe

nsasi

Permukiman Kembali Kegiatan Monitoring,Evaluasi dan Pelaporan. Mataram Kota Mataram V - -

Arm Roll Mataram Kota Mataram - - -

Kontainer Mataram Kota Mataram - - -

Perbaikan dan normalisasi drainase Mataram Kota Mataram V V -

Pick up Mataram Kota Mataram - - -

Mini Bin Kontainer Mataram Kota Mataram - - - Gerobak Sampah (utk penyapu jalan) Mataram Kota Mataram - - - Sosialisasi & Penyuluhan Pengolahan

Sampah Mataram Kota Mataram V - -

Penyuluhan tentang /kampanye partisipasi

masyarakat Mataram Kota Mataram V - -

Pengadaan Dump Truck Mataram Kota Mataram - - - Pembebasan Lahan IPLT Mataram Kota Mataram V V - Pembangunan IPLT Kebon Kongo Mataram Kota Mataram V V - Pengadaan Loader Mataram Kota Mataram - - - Pembangunan PS Air Limbah Komunal Kws.

Kb. Duren Mataram

Kawasan Kb. Duren Kota Mataram

V V -

Pembangunan PS Air Limbah Kawasan

Sekarbela Mataram

Kawasan Kb. Sekarbela Kota Mataram

V V -

Pembangunan PS Air Limbah di Kawasan

RSH Tanjung Karang Mataram

Tanjung Karang

Kota Mataram V V -

Pengembangan Promosi Mataram Kota Mataram V - - Peningkatan Peran Serta Masyarakat Mataram Kota Mataram V - - Dokumen Izin Lingkungan (UKL/UPL) Mataram Kongo & Ireng V - - Pembangunan Sanitasi Berbasis Masyarakat

(Sanimas) Kawasan Kota Mataram Mataram Kota Mataram V - - Pembangunan SLBM - DAK Mataram Kota Mataram V - - Intermediate Facilities System Mataram Kota Mataram V - - Pembangunan Landasan Kontainer Mataram Kota Mataram V - - Kegiatan Peningkatan Peran Serta

Masyarakat Dalam Pengelolaan Sampah Mataram Kota Mataram V - - Kegiatan Monitoring,Evaluasi dan Pelaporan. Mataram Kota Mataram V - -

Arm Roll Mataram Kota Mataram - - -

ASPEK LINGKUNGAN DAN SOSIAL DALAM PEMBANGUNAN BIDANG CIPTA KARYA |8-42 Uraian Kegiatan

Kebutuhan Aspek Sosial

Kab/Kota Detail Lokasi Konsultasi

Pemindahan Penduduk/Kompe

nsasi

Permukiman Kembali Perbaikan dan normalisasi drainase Mataram Kota Mataram V V

Pick up Mataram Kota Mataram - - -

Mini Bin Kontainer Mataram Kota Mataram - - - Gerobak Sampah (utk penyapu jalan) Mataram Kota Mataram - - - Sosialisasi & Penyuluhan Pengolahan

Sampah Mataram Kota Mataram V - -

Penyuluhan tentang /kampanye partisipasi

masyarakat Mataram Kota Mataram V - -

Rehabilitasi Pengelolaan IPAL Sistem Digging Mataram Ireng Daye, Kota

Mataram V - -

Pembangunan Sistem Drainase Perkotaan Mataram Kota Mataram V V Pembangunan PS Air Limbah Komunal Kws.

Abian Tubuh Mataram Kota Mataram V V Pembangunan PS Air Limbah Komunal Kws.

Monjok Mataram Kota Mataram V V

Pembangunan PS Air Limbah Komunal Kws.

Jempong Mataram Kota Mataram V V

Pemb. PS Air Limbah di Kawasan RSH Sweta Mataram Kota Mataram V V

Pengembangan Promosi Mataram Kota Mataram V - - Peningkatan Peran Serta Masyarakat Mataram Kota Mataram V - - Pembangunan Sanitasi Berbasis Masyarakat

(Sanimas) Kawasan Kota Mataram Mataram Kota Mataram V - - Pengadaan Bulldozer Mataram Kota Mataram - - - Pembangunan Persampahan Terpadu 3R Mataram Kota Mataram V - -

Pick up Mataram Kota Mataram - - -

Mini Bin Kontainer Mataram Kota Mataram - - - Gerobak Sampah (utk penyapu jalan) Mataram Kota Mataram - - - Sosialisasi & Penyuluhan Pengolahan

Sampah Mataram Kota Mataram V - -

Penyuluhan tentang /kampanye partisipasi

masyarakat Mataram Kota Mataram V - -

Rehabilitasi Pengelolaan IPAL Sistem Digging Mataram Ireng Daye, Kota

Mataram V - -

Pick up Mataram Kota Mataram - - -

Mini Bin Kontainer Mataram Kota Mataram - - -

ASPEK LINGKUNGAN DAN SOSIAL DALAM PEMBANGUNAN BIDANG CIPTA KARYA |8-43 Uraian Kegiatan

Kebutuhan Aspek Sosial

Kab/Kota Detail Lokasi Konsultasi

Pemindahan Penduduk/Kompe

nsasi

Permukiman Kembali Sosialisasi & Penyuluhan Pengolahan

Sampah Mataram Kota Mataram V - -

Penyuluhan tentang /kampanye partisipasi

masyarakat Mataram Kota Mataram V - -

Pembangunan Sanitasi Berbasis Masyarakat

(Sanimas) Kawasan Kota Mataram Mataram Kota Mataram V - - Sosialisasi & Penyuluhan Pengolahan

Sampah Mataram Kota Mataram V - -

Penyuluhan tentang /kampanye partisipasi

masyarakat Mataram Kota Mataram V - -

Sumber: Hasil Analisis, 2014

Sektor Air Minum

Uraian Kegiatan

Kebutuhan Aspek Sosial

Kab/Kota Detail Lokasi Konsultasi

Pemindahan Penduduk/Kompen

sasi

Permukiman Kembali PENGATURAN, PEMBINAAN, PENGAWASAN,

DAN PELAKSANAAN PENGEMBANGAN

SISTEM PENYEDIAAN AIR MINUM

PDAM yang memperoleh Pembinaan (SIstem Sasaot)

Kota

Mataram Kota Mataram V - - Pengembangan dan Pemasangan Pipa Tersier

Air

Kota

Mataram Kota Mataram V - - Pembangunan SPAM Regional Sistem

Remeneng

Kota

Mataram Kota Mataram V - -

Konsultan Advisory Penyusunan Rencana Induk Bidang Air Minum

Kota

Mataram Kota Mataram V - -

Konsultan Advisory Penguatan Kelembagaan dan SDM

Kota

Mataram Kota Mataram V - -

Penghijauan di Sekitar Mata Air Kota

Mataram Kota Mataram V - -

Lanjutan Peningkatan Pelayanan Air minum Kota

Mataram Kota Mataram V - -

Optimalisasi SPAM IKK MBR Kawasan Perkotaan

Kota

Mataram Kota Mataram V - -

Pengembangan dan Pemasangan Pipa Tersier Air Minum

Kota

Mataram Kota Mataram V - -

Konsultan Advisory Penyusunan Rencana Induk Bidang Air Minum

Kota

Mataram Kota Mataram V - -

Konsultan Advisory Penguatan Kelembagaan dan SDM

Kota

Mataram Kota Mataram V - -

Optimalisasi SPAM IKK MBR Kawasan Perkotaan

Kota

Mataram Kota Mataram V - -

Pengembangan dan Pemasangan Pipa Tersier Air Minum

Kota

Mataram Kota Mataram V - -

Pembangunan SPAM Regional Sistem Remeneng

Kota

Mataram Kota Mataram V - -

Konsultan Advisory Penyusunan Rencana Induk Bidang Air Minum

Kota

Mataram Kota Mataram V - -

ASPEK LINGKUNGAN DAN SOSIAL DALAM PEMBANGUNAN BIDANG CIPTA KARYA |8-44 Uraian Kegiatan

Kebutuhan Aspek Sosial

Kab/Kota Detail Lokasi Konsultasi

Pemindahan Penduduk/Kompen sasi Permukiman Kembali dan SDM Mataram

Optimalisasi SPAM IKK MBR Kawasan Perkotaan Mataram

Kota

Mataram Kota Mataram V - -

Konsultan Advisory Penyusunan Rencana Induk Bidang Air Minum

Kota

Mataram Kota Mataram V - -

Konsultan Advisory Penguatan Kelembagaan dan SDM

Kota

Mataram Kota Mataram V - -

Konsultan Advisory Penyusunan Rencana Induk Bidang Air Minum

Kota

Mataram Kota Mataram V - -

Konsultan Advisory Penguatan Kelembagaan dan SDM

Kota

Mataram Kota Mataram V - -

Sumber: Hasil Analisis, 2014

8.2.3. Aspek Sosial pada Pasca Pelaksanaan Pembangunan Bidang

Cipta Karya

Output kegiatan pembangunan bidang Cipta Karya seharusnya memberi manfaat bagi masyarakat. Manfaat tersebut diharapkan minimal dapat terlihat secara kasat mata dan secara sederhana dapat terukur, seperti kemudahan mencapai lokasi pelayanan infrastruktur, waktu tempuh yang menjadi lebih singkat, hingga pengurangan biaya yang harus dikeluarkan oleh penduduk untuk mendapatkan akses pelayanan tersebut.

ASPEK LINGKUNGAN DAN SOSIAL DALAM PEMBANGUNAN BIDANG CIPTA KARYA |8-45 Tabel 8.15. Identifikasi Kebutuhan Penanganan Aspek Sosial Pasca Pelaksanaan

Pembangunan Bidang Cipta Karya

No Sektor Kebutuhan Penanganan

1 Pengembangan

Permukiman

o Kebutuhan lingkungan hunian/perumahan yang mempunyai prasarana, sarana, utilitas umum, serta mempunyai penunjang kegiatan fungsi lain di kawasan perkotaan atau perdesaan yang tersedia lengkap dan layak bagi masyarakat sesuai dengan standar yang telah ditetapkan

o Kebutuhan kemudahan akses terhadap hunian/perumahan/sarana prasarara/utilitas dll

o Kebutuhan penurunan biaya/beban terhadap masyarakat dari hunian/perumahan/sarana prasarara/utilitas dll.

2 Penataan

Bangunan dan Lingkungan

 Kebutuhan Ruang Terbuka Hijau (RTH);

 Kebutuhan peningkatan pembangunan

Prasarana dan Sarana peningkatan

lingkungan pemukiman kumuh dan nelayan;

 Kebutuhan peningkatan pembangunan

prasarana dan sarana penataan lingkungan pemukiman tradisional.

o Kebutuhan kemudahan akses terhadap fasilitas bangunan & lingkungan

o Kebutuhan penurunan biaya/beban terhadap masyarakat dari fasilitas bangunan/lingkungan.

3 Pengembangan

Air Minum

o Kebutuhan kemudahan akses terhadap

fasilitas air minum bagi masyarakat kecamatan/pedesaan.

o Kebutuhan penurunan biaya/beban terhadap masyarakat dari penggunaan air minum

o Kebutuhan terhadap kualitas air minum yang bersih dan layak sesuai permenkes tentang kualitas air minum

o Kebutuhan peningkatan pelayanan air minum hingga pedesaan.

4 Penyehatan

Lingkungan Permukiman

 Kebutuhan peningkatan akses sarana

prasarana air limbah, drainase dan persampahan permukiman

 Kebutuhan masyarakat untuk terlibat di dunia usaha dalam pengelolaan air limbah sehingga dapat meningkatkan pendapatan masyarakat.

Dokumen terkait