• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB 4 PEMBAHASAN

4.2 Fase RAD Design Workshop

4.2.1 Perancangan Proses

4.2.1.6 Class Diagram

Class diagram merupakan gambaran struktur obyek dalam sistem yang menunjukkan kelas obyek yang menyusun sistem dan hubungan antara kelas tersebut. Class merepresentasikan obyek-obyek atau sesuatu yang ditangani oleh sistem. Berikut langkah-langkah dalam menentukan obyek yang terlibat:

Tabel 4.19Obyek PotensialClass Diagram User Username Password Karyawan Customer Service Teller Administrasi Pembiayaan Account Officer Manager Nama devisi Level Bukti Angsuran Mitra Nomor rekening Pengajuan Pembiayaan Angsuran Kolektibilitas Restrukturisasi form

Laporan Rekapitulasi kolektibilitas Ijarah

Report Tahun Bulan

b. Menyeleksi obyek yang diusulkan

Dari daftar obyek potensial diatas, maka dilakukan analisa untuk memilih obyek.

Tabel 4.20Daftar Obyek Potensial

Obyek Cek Keterangan

User Y Generalisasi dari aktor

Username X Salah satu atribut dariuser

Password X Salah satu atribut dariuser

Pegawai Y User dari sistem

Customer Service X Bagian dari jabatan

Teller X Bagian dari jabatan

Administrasi Pembiayaan X Bagian dari jabatan Account Officer X Bagian dari jabatan

Manager X Bagian dari jabatan

Nama devisi X Atribut dari pegawai

Level X Atribut dariuser

Mitra Y Mitra

Nomor rekening X Atribut dari mitra

Pengajuan Y Bagian dari sistem

Pembiayaan Y Bagian dari sistem

Angsuran Y Bagian dari sistem

Kolektibilitas Y Bagian dari sistem

Restrukturisasi Y Bagian dari sistem

form X Bagian dariinterface

Report X Bagian dariinterface

Bukti Angsuran X Bagian dari dokumen angsuran

Dari analisis di atas, didapatkan obyek yang terkait dengan sistem yang diajukan.

Tabel 4.21Daftar Obyek yang Diusulkan Proposed Object List

User Pegawai Mitra Pengajuan Pembiayaan Angsuran Kolektibilitas Restrukturisasi c. MembuatClass Diagram

Gambar 4.22Class DiagramSistem Informasi Pembiayaan

4.2.1.7Sequence Diagram

Sequence diagram ini menjelaskan secara detail urutan proses yang dilakukan dalam sistem untuk mencapai tujuan dari use case, digambarkan pada sequence diagramberikut:

Gambar 4.23Sequence Diagram Login

Sequence diagram login dilakukan oleh 5 (lima) actor, yaitu Customer Service, Teller, Administrasi Pembiayaan, Account Officer dan Manager. Sequence ini menggambarkan aliran pesan yang memungkinkan actor memasuki halaman utama sistem informasi pembiayaan dengan melakukan login terlebih dahulu. Untuk memulai login, actor harus mengisikan username dan password padaform login.Kemudian sistem akan memeriksa kesesuaian data dengan proses query databasepada obyek user.Jika data tidak sesuai akan diberikan konfirmasi login gagal dan jika data lengkap akan diberikan konfirmasi login berhasil lalu masuk halaman utama sistem informasi pembiayaan.

Gambar 4.24Sequence Diagram Logout

Sequence diagram logout dilakukan oleh 5 (lima) actor, yaitu Customer Service, Teller, Administrasi Pembiayaan, Account Officer dan Manager. Sequenceini menggambarkan aliran pesan yang memungkinkan actor keluar dari sistem.

3. Sequence DiagramMembuat Data Mitra

Sequence diagram membuat data mitra dilakukan oleh Customer Service, sequence ini menjelaskan aliran pesan yang memungkinkan actor melakukan kegiatan tambah, editserta hapus data mitra. Usermemilih menu mitra kemudian halaman utama akan menampilkan data mitra, untuk menambah user dapat menekan tombol tambah mitra, yang akan dilanjutkan dengan tampilnya form mitra, selanjutnya user mengisi form dan simpan data atau batal jika tidak jadi menambah data mitra. Data mitra juga dapat di-editatau dihapus dengan memilih icon editatau hapus, selanjutnya data akan di-updateserta disimpan didatabase.

4. Sequence DiagramMembuat Data Pengajuan

Gambar 4.26Sequence DiagramMembuat Data Pengajuan

Sequence diagram membuat data pengajuan dilakukan oleh Customer Service, sequence ini menjelaskan aliran pesan yang memungkinkan actor melakukan kegiatan tambah, editserta hapus data pengajuan.Usermemilih menu

pengajuan kemudian halaman utama akan menampilkan data pengajuan, untuk menambahuser dapat menekan tombol tambah pengajuan, yang akan dilanjutkan dengan tampilnya form pengajuan, selanjutnyausermengisiformdan simpan data atau batal jika tidak jadi menambah data pengajuan. Data pengajuan juga dapat di-edit atau dihapus dengan memilih icon edit atau hapus, selanjutnya data akan di-updateserta disimpan didatabase.

5. Sequence DiagramMembuat Data Pembiayaan

Gambar 4.27Sequence DiagramMembuat Data Pembiayaan Sequence diagrammembuat data pembiayaan dilakukan oleh Administrasi pembiayaan, sequence ini menjelaskan aliran pesan yang memungkinkan actor melakukan kegiatan tambah, edit serta hapus data pembiayaan. User memilih menu pembiayaan kemudian halaman utama akan menampilkan data pembiayaan, untuk menambah user dapat menekan tombol tambah pembiayaan, yang akan

dilanjutkan dengan tampilnya form pembiayaan, selanjutnya user mengisi form dan simpan data atau batal jika tidak jadi menambah data pembiayaan. Data pembiayaan juga dapat di-editatau dihapus dengan memilih icon edit atau hapus, selanjutnya data akan di-updateserta disimpan didatabase.

6. Sequence DiagramMembuat Data Angsuran

Gambar 4.28Sequence DiagramMembuat Data Angsuran

Sequence diagram membuat data angsuran dilakukan oleh Teller, sequence ini menjelaskan aliran pesan yang memungkinkan actor melakukan kegiatan menambah dan membatalkan data angsuran. User memilih menu angsuran kemudian halaman utama akan menampilkan data angsuran, untuk menambah user dapat menekan tombol tambah angsuran, yang akan dilanjutkan dengan tampilnya form angsuran, selanjutnya usermengisiformdan simpan data. Data pembayaran angsuran juga dapat dibatalkan,yang selanjutnya data akan di-updateserta disimpan didatabase.

7. Sequence DiagramMembuat Data Restrukturisasi

Gambar 4.29Sequence DiagramMembuat Data Restrukturisasi Sequence diagram membuat data restrukturisasi dilakukan oleh Account Officer, sequence ini menjelaskan aliran pesan yang memungkinkan actor melakukan kegiatan tambah, edit serta hapus data restrukturisasi. User memilih menu kolektibilitas dan restrukturisasi kemudian halaman utama akan menampilkan data restrukturisasi, untuk menambah user dapat menekan tombol tambah restrukturisasi, yang akan dilanjutkan dengan tampilnya form restrukturisasi, selanjutnya user mengisi form dan simpan data atau batal jika tidak jadi menambah data restrukturisasi. Data restrukturisasi juga dapat di-edit atau dihapus dengan memilih icon edit atau hapus, selanjutnya data akan di-updateserta disimpan didatabase.

8. Sequence DiagramLihat Data Mitra

Gambar 4.30Sequence DiagramLihat Data Mitra

Sequence diagram lihat data mitra dilakukan oleh Customer Service dan Account Officer, sequence ini menjelaskan aliran pesan yang memungkinkan actormelihat data mitra.

9. Sequence DiagramLihat Data Pengajuan

Sequence diagram lihat data pengajuan dilakukan oleh Customer Service, Account Officer dan Administrasi Pembiayaan, sequence ini menjelaskan aliran pesan yang memungkinkanactormelihat data pengajuan.

10. Sequence DiagramLihat Data Pembiayaan

Gambar 4.32Sequence DiagramLihat Data Pembiayaan

Sequence diagram lihat data pembiayaan dilakukan oleh Administrasi Pembiayaan dan Manager, sequence ini menjelaskan aliran pesan yang memungkinkanactormelihat data pembiayaan.

11. Sequence DiagramLihat Data Angsuran

Sequence diagram lihat data angsuran dilakukan oleh Teller, Account OfficerdanManager, sequenceini menjelaskan aliran pesan yang memungkinkan actormelihat data angsuran.

12. Sequence DiagramLihat Data Kolektibilitas

Gambar 4.34Sequence DiagramLihat Data Kolektibilitas

Sequence diagram lihat data kolektibilitas dilakukan oleh Account Officer dan Manager, sequence ini menjelaskan aliran pesan yang memungkinkan actor melihat data kolektibilitas.

13. Sequence DiagramLihat Data Restrukturisasi

Sequence diagram lihat data restrukturisasi dilakukan oleh Administrasi Pembiayaan, Account Officer dan Manager, sequence ini menjelaskan aliran pesan yang memungkinkanactormelihat data restrukturisasi.

14. Sequence Diagram ApprovalPengajuan Pembiayaan

Gambar 4.36Sequence Diagram ApprovalPengajuan Pembiayaan Sequence diagram approval pengajuan pembiayaan dilakukan oleh Account Officer, sequence ini menjelaskan aliran pesan yang memungkinkan actor melakukan approval data pengajuan dengan memberikan status approve atauun approve.

15. Sequence DiagramCetak Bukti Angsuran

Gambar 4.37Sequence DiagramCetak Bukti Angsuran

Sequence diagramcetak bukti angsuran dilakukan olehteller, sequenceini menjelaskan aliran pesan yang memungkinkan actor mencetak bukti angsuran. User memilih menu angsuran, kemudian halaman utama akan menampilkan data angsuran, selanjutnyauser memilih data angsuran dan pilih cetak, kemudian data angsuran akan dicetak.

16. Sequence DiagramMengakad Ulang Pembiayaan

Sequence diagram mengakad ulang pembiayaan dilakukan oleh Administrasi pembiayaan, sequence ini menjelaskan aliran pesan yang memungkinkanactor melakukan kegiatan akad ulang pembiayaan. Usermemilih menu akad ulang pada halaman utama, kemudian tampil form akad ulang, selanjutnya user mengisi form dan simpan, selanjutnya data akan disimpan di database.

4.2.1.8Statechart Diagram

Diagram statechart menunjukan siklus hidup sebuah obyek tunggal, dari saat dibuat sampai obyek tersebut dihapus. Diagram statechart adalah cara tepat untuk memodelkan perilaku dinamis sebuah kelas. Berikut adalah diagram statechartsistem informasi pembiayaan:

1. Statechart Diagram User

Dari statechart diagram User, state User dimulai ketika masuk halaman User, kemudian membuat data User, dan menyimpan data User pada proses ini data akan diperiksa kelengkapannya, jika ada data yang kurang lengkap maka penyimpanan gagal dan kembali keform. Selanjutnya dataUserditampilkan,user dapat melakukan read, update dan delete data User yang sudah tampil dan eksekusistatechartdiagramUserpun berakhir.

2. Statechart DiagramPegawai

Gambar 4.40Statechart DiagramPegawai

Dari statechart diagram Pegawai, state Pegawai dimulai ketika masuk halaman Pegawai, kemudian membuat data Pegawai, dan menyimpan data Pegawai pada proses ini data akan diperiksa kelengkapannya, jika ada data yang kurang lengkap maka penyimpanan gagal dan kembali ke form. Selanjutnya data

Pegawai ditampilkan,userdapat melakukanread, updatedandeletedata Pegawai yang sudah tampil dan eksekusistatechartdiagram Pegawai pun berakhir.

3. Statechart DiagramMitra

Gambar 4.41Statechart DiagramMitra

Dari statechart diagram Mitra, state Mitra dimulai ketika masuk halaman Mitra,kemudian membuat data Mitra,dan menyimpan data Mitra pada proses ini data akan diperiksa kelengkapannya, jika ada data yang kurang lengkap maka penyimpanan gagal dan kembali ke form. Selanjutnya data Mitra ditampilkan, user dapat melakukan read, updatedan delete data Mitra yang sudah tampil dan eksekusistatechartdiagram Mitra pun berakhir.

4. Statechart DiagramPengajuan

Gambar 4.42Statechart DiagramPengajuan

Dari statechartdiagram Pengajuan, state Pengajuan dimulai ketika masuk halaman Pengajuan, kemudian membuat data Pengajuan, dan menyimpan data Pengajuan pada proses ini data akan diperiksa kelengkapannya, jika ada data yang kurang lengkap maka penyimpanan gagal dan kembali ke form. Selanjutnya data Pengajuan ditampilkan, user dapat melakukan read, update, delete dan approval data Pengajuan yang sudah tampil dan eksekusi statechartdiagram Pengajuan pun berakhir.

5. Statechart DiagramPembiayaan

Gambar 4.43Statechart DiagramPembiayaan

Dari statechart diagram Pembiayaan, state Pembiayaan dimulai ketika masuk halaman Pembiayaan, kemudian membuat data Pembiayaan, dan menyimpan data Pembiayaan pada proses ini data akan diperiksa kelengkapannya, jika ada data yang kurang lengkap maka penyimpanan gagal dan kembali keform. Selanjutnya data Pembiayaan ditampilkan, user dapat melakukan read, update, delete dan akad ulang Pembiayaan dan eksekusi statechart diagram Pembiayaan pun berakhir.

6. Statechart DiagramAngsuran

Gambar 4.44Statechart DiagramAngsuran

Dari statechart diagram Angsuran, state Angsuran dimulai ketika masuk halaman Angsuran, kemudian membuat data Angsuran, dan menyimpan data Angsuran pada proses ini data akan diperiksa kelengkapannya, jika ada data yang kurang lengkap maka penyimpanan gagal dan kembali ke form. Selanjutnya data Angsuran ditampilkan, user dapat melakukanread, update, delete dan cetak data Angsuran dan eksekusistatechartdiagram Angsuran pun berakhir.

7. Statechart Diagram Restrukturisasi

Gambar 4.45Statechart DiagramRestrukturisasi

Dari statechart diagram Restrukturisasi, state Restrukturisasi dimulai ketika masuk halaman Restrukturisasi, kemudian membuat data Restrukturisasi, dan menyimpan data Restrukturisasi pada proses ini data akan diperiksa kelengkapannya, jika ada data yang kurang lengkap maka penyimpanan gagal dan kembali ke form. Selanjutnya data Restrukturisasi ditampilkan, user dapat melakukan read, update dan delete data Restrukturisasi dan eksekusi statechart diagram Restrukturisasi pun berakhir.

4.2.1.9Deployment Diagram

Deployment diagram merupakan segala hal yang berkaitan dengan penyebaran fisik aplikasi. Berikut adalah deployment diagram sistem informasi pembiayaan:

Gambar 4.46Deployment DiagramSistem Informasi Pembiayaan

Pada sistem informasi pembiayaan terdapat banyak subsistem yang dijalankan pada peralatan fisik yang terpisah atau sering disebut dengan node. Deploymentdiagram pada gambar 4.47 menunjukkan rancangan sistem informasi pembiayaan. PC user akan berhubungan melalui jaringan khusus dengan web serverXAMPP, sedangkan sistem basis data dijalankan diweb serverXAMPP.

4.2.2 Perancangan Basis Data

Dokumen terkait