• Tidak ada hasil yang ditemukan

LEMBAR CATATAN BIMBINGAN SKRIPS

HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1.2 Deskripsi Informan

Adapun deskripsi dari masing-masing informn dalam penelitian ini adalah sebagai berikut:

Informan I

Informan pertama dalam penelitian ini adalah bernama Ali, ali saat ini sudah berusia 24 tahun dan belum menikah. Ali sendiri sampai saat ini hanya memiliki tamatan SMA saja. Pemuda ini sendiri berasal dari Nias Selatan (teluk dalam).

Ali adalah seorang pria yang bertubuh mungil bermarga laiya dan beragama kristen ini berasal dari dari daerah teluk dalam nias selatan. Pria yang kerap di sapa Ali ini merupakan putera asli Nias ini berusia 24 tahun dan memiliki tinggi badan sekitar 160 cm. Ali sendiri adalah seorang penarik becak yang biasa mangkal di daerah pintu 4 kampus Universitas Sumatera Utara. Sulitnya dalam mencari pekerjaan membuatnya memilih bekerja sebagai penarik becak. Profesi ini sudah dia jalani selama satu bulan lamanya.

Ali sendiri tidaak begitu merasakan hal-hal yang berbeda pada saat melakukan perantauan. Basic sebagai perantau sudah ada dalam dirinya yang membuatnya mudah beradaptasi dengan daerah yang berbeda. Karena pria kelahiran 24 tahun silam ini sudah merantau sejak ia duduk di bangsu sekolah hingga ia selesai SMA.

Putra nias ini melakukan perantauan ke kota Medan dengan tujuan untuk mencari pengalam. Serta ingin mengetahui bagaimana kehidupan yang dilakukan oleh orang-orang yang ada diperkotaan khususnya di kota Medan. Selama di Medan ali tinggal bersama dengan abangnya yang juga melakukan perantauan.

Universitas Sumatera Utara Sikapnya yang terbuka dan ramah terhadap orang inilah yang memudahkan peneliti untuk melakukan wawancara.

Informan II

Informan kedua yaitu bapak Firman, bapak paruh baya ini saat ini usianya sudah mencapai 31 tahun dan sudah memiliki istri. Sedangkan pendidikan terakhir yang ia punya adalah tingkat SD. Dia sendiri berasal dari pulau Nias tepatnya di daerah Nias Selatan.

Firman adalah seorang pria paruh baya yang memiliki kulit sawo matang, berambut cepak, dan bermata sipit yang memiliki tinggi badan sekitar 150 cm. Pria paruh baya ini pertama kali datang ke kota Medan dengan Tujuan ingun mengetahui bagaimana situasi yang ada di perkotaan seperti kota Medan ini.

Pria bersuku nias ini sekarang sudah berusia 31 tahun dan sudah memiliki istri dan satu orang anak. Bapak yang memiliki sifat pendiam ini sudah 9 tahun menetap di Medan dan berprofesi sebagai penarik becak.

Informan III

Informan ketiga dari penelitian ini adalah Yatfin Bula, pemuda satu ini sudah berusia 22 tahun. Statusnya saat ini adalah masih singgel atau belum menikah. Pendidikan terakhir yang ia miliki adalah SMA, pemuda satu ini berasal dari Nias Barat.

Yatfin Bula adalah seorang pria yang berambut gondrong dan memiliki tinggi badan sekitar 155 cm. Pria lajang yang berusia 26 tahun ini adalah putera kelahiran Nias ini sudah berada 2 tahun di kota Medan dan berprofesi sebagai penarik becak.

Yatfin sendiri memlilih merantau ke kota Medan untuk mencari pengalaman di daerah perkotaan. Yatfin sendiri sudah menjalani profesinya selama satu tahun

39

Universitas Sumatera Utara memilih profesi ini karena ketidak adanya paksaan dari orang lain seperti kerja pada umumnya yang harus berada di bawah pengawasan dari atasan. Alasan itu lah yang mendorongnya untuk berprofesi sebagai penarik becak.

Informan IV

Informan keempat pada penelitian ini bernama Ismail, pemuda satu ini berasal dari Nias Induk. Selama berada di kota Medan ia sedang menjalani studi S1nya di bidang Administrasi Negara. Sampai saat ini pemuda ini belum menikah Laki-laki bertubuh kurus dengan tinggi badan 160 cm adalah seorang mahasiswa angkatan 2012 berasal dari Nias sedang melakukan perantauan untuk mencari nafkah sambil menjalankan studi S1 jurusan Administrasi Negara di Universitas Darma Agung.

Ismail adalah orang suku nias nias namun lebih sering menggunakan logat batak karo. Ismail sudah menetap di kota Medan selama 5 tahun dan berprofesi sebgai penarik becak. Profesi ini sudah 3 tahun ia jalani sembari menjalani aktifitas kuliah yang ia lakukan pada sre hari

Pria kelahiran medan 22 tahun silam ini memilih untuk merantau ke kota medan dengan alasan untuk mencari uang, kurangnya lapangan perkerjaan yang tersedia di pulau nias membuatnya untuk berani kelua dari kampung halamannya untuk mewujudkan cita-citanya. Selama berada di kota Medan ini dia tinggal seorang diri tanpa ada sudara yang ikut dengannya.

Ia pun sudah merasakan susah senang hidup sendiri di kota besar seperti kota Medan serta bagaimana kerasnya kehidupan orang-orang yang tinggal di perkotaan untuk mendapatkan pekerjaan dan menghasilkan uang.

Universitas Sumatera Utara Informan V

Selanjutnya informan kelima sekaligus informan terakhir dalam penelitian ini bernama Normal Lase, Normal sendiri saat ini sudah mempunyai istri dan satu orang anak. Usianya saat ini sudah 27 tahun, bapak satu anak ini baru saja menyelesaikan studi S1nya di bidang Managemen dan ia berasal dari kabupaten Nias.

Informan kelima dalam penelitian ini bernama Normal Lase, pria yang berkulit putih dan bertubuh mengil, serta bermata sipit ini akrab disapa normal sudah berkeluarga ini baru 4 bulan berada di kota Medan. Ia datang ke kota Medan untuk mencari pekerjaan sembari menyusul istrinya yang sudah lebih dulu tinggal di kota Medan

Normal sendiri baru menyelesaikan studi S1 di bidang menejemen ini berofesi sebagai penarik becak. Profesi ini sudah dijalaninya karena lamaran pekerjaan yang ia kirimkan belum mendapatkan panggilan sehingga untuk sementara waktu ia memilih bekerja sebagai penari becak. Pekerjaan ini sudah ia jalani selamah 3 bulan lebih. Merantau ke kota Medan merupakan pengalaman pertamanya dimana ia memilih kota medan karena istrinya sudah terlebih dahulu sudah berada di sini, dan ia memilih merantau dengan tujuan untuk mencari pekerjaan.

Menurut bapak dua anak ini masih belum menentukan apakah ia akan menetap di kota medan seterusnya atau tidak. Karena ia sedang menunggu mendapatkan pekerjaan yang tetap jika dia sudah mendapatkan pekerjaan yang tetap dia bisa saja pindah dari kota Medan ke kota lain atau kembali ke Nias.

41

Universitas Sumatera Utara Tabel 4.1 Tabel Profil Informan Penelitian

No Nama Informan

Usia Status Pensisikan Pekerjaan Lama menetap 1 Ali 24 Belum Menikah SMA Tukang Becak 4 bulan 2 Firman 31 Sudah Menikah SD Tukang Becak 9 tahun 3 Yatfin Bula 22 Belum Menikah SMA Tukang Becak 2 tahun 4 Ismail 22 Belum Menikah Sedang menjalani studi SI Administrai Negara Tukang Becak 5 tahun 5 Normal Lase 27 Sudah Menikah SI Management Tukang Becak 4 bulan

Universitas Sumatera Utara 4.1.3 Hasil Pengamatan Dan Wawancara

Dokumen terkait