• Tidak ada hasil yang ditemukan

Hasil

Analisis pertumbuhan tanaman dilakukan setelah akhir masa generatif yaitu tinggi tanaman,berat kering akar tanaman,berat kering tajuk tanaman, dan berat tongkol tanaman.

Analisis kimia tanah yang dilakukan adalah pH-tanah, C-Organik tanah, N-tanah, C/N N-tanah, ,P-tersedia N-tanah, K-dd tanah dan KTK tanah.

1. Tinggi Tanaman, Berat Kering Akar Tanaman, Berat Kering Tajuk Tanaman, dan Berat Tongkol Tanaman.

Hasil analisis sidik ragam pada lampiran 5, 6, 7 dan 8 memperlihatkan bahwa aplikasi kompos Chromolaena odorata , Tithonia diversifolia dan kombinasi keduanya pada waktu 0,14 dan 28 hari pengomposan berpengaruh sangat nyata terhadap tinggi tanaman, berat kering tanaman, berat kering tajuk tanaman dan berat tongkol tanaman. Pengaruh kompos Chromolaena odorata , Tithonia diversifolia dan kombinasi keduanya pada waktu 0,14 dan 28 hari pengomposan terhadap tinggi tanaman disajikan pada tabel 1.

Tabel 1. Pengaruh kompos Chromolaena odorata , Tithonia diversifolia dan kombinasi keduanya pada waktu 0,14 dan 28 hari pengomposan terhadap tinggi tanaman, berat kering akar tanaman, berat kering tajuk tanaman, dan berat tongkol tanaman

Parameter

Perlakuan Tinggi Tanaman Berat Kering Berat Kering BeratTongkol Akar Tanaman Tajuk Tanaman Tanaman

(cm) (gr) (gr) (gr) Kontrol 142.3b 6.07d 29.5c 39.9d TdW0 175a 3.1d 17.93c 7.5cd

TdW1 174.3a 6.4cd 39.27ab 8.39cd TdW2 178a 14.6a 49.88a 34.53ab CoW0 175.3a 3.13d 15.87c 6.47d CoW1 175.3a 8.47bcd 26.53bc 11.47cd CoW2 178.3a 11.47abc 44.13a 14.07cd TdCoW0 176.3a 9.4bc 31.73b 21.1bcd TdCoW1 179.7a 13.8ab 33.73ab 21.87bc TdCoW2 181.3a 15a 50.67a 29.4b Keterangan: angka-angka yang diikuti huruf yang sama berarti berbeda tidak nyata(5%) menurut uji DMRT

Dari Tabel 1 diketahui bahwa pengaruh aplikasi kompos Chromolaena odorata , Tithonia diversifolia dan kombinasi keduanya pada waktu aplikasi 0, 14 dan 28 hari berpengaruh nyata terhadap tinggi tanaman dibandingkan dengan perlakuan kontrol (tanpa perlakuan) namun setiap perlakuan berbeda tidak nyata pengaruhnya terhadap tinggi tanaman.

Dari Tabel 1 pada parameter berat kering akar tanaman diketahui bahwa Kontrol, aplikasi kompos TdW0 dan CoW0 berbeda tidak nyata terhadap perlakuan TdW1 dan CoW1 namun berbeda nyata terhadap perlakuan TdW2, CoW2, TdCoW0, TdCoW1 dan TdCoW2. Dari Tabel 1 juga diketahui bahwa aplikasi kompos TdW1 dan CoW1 berbeda tidak nyata terhadap perlakuan CoW2, TdCoW0 dan TdCoW1 namun berbeda nyata terhadap perlakuan TdW2 dan TdCoW2.

Dari Tabel 1 pada parameter berat tajuk tanaman diketahui bahwa Kontrol, aplikasi kompos TdW0 dan CoW0 berbeda tidak nyata terhadap perlakuan CoW1 namun berbeda nyata terhadap perlakuan TdW1,TdW2, CoW2, TdCoW0, TdCoW1

dan TdCoW2.Dari Tabel 1 juga diketahui bahwa aplikasi kompos CoW1 berbeda tidak nyata terhadap perlakuan TdW1, TdCoW0 dan TdCoW1 namun berbeda nyata terhadap perlakuan TdW2, CoW2 dan TdCoW2.

Dari Tabel 1 pada parameter berat tongkol tanaman diketahui bahwa Kontrol dan aplikasi kompos CoW0 berbeda tidak nyata terhadap perlakuan TdW0, TdW1, CoW1, CoW2 dan TdCoW0 namun berbeda nyata terhadap perlakuan TdW2, TdCoW1 dan TdCoW2 .Dari Tabel 1 juga diketahui bahwa aplikasi kompos TdW0, TdW1, CoW1, CoW2 dan TdCoW0 berbeda tidak nyata terhadap perlakuan TdCoW1 namun berbeda nyata dengan perlakuan TdW2 dan TdCoW2. Dari Tabel 1 diketahui bahwa perlakuan TdCoW1berbeda tidak nyata terhadap perlakuan TdW2 dan TdCoW2.

2. pH-Tanah, C-Organik Tanah, N-Tanah, C/N Tanah

Hasil analisis sidik ragam pada lampiran 9, 10, 11 dan 12 memperlihatkan bahwa aplikasi kompos Chromolaena odorata , Tithonia diversifolia dan kombinasi keduanya pada waktu 0,14 dan 28 hari pengomposan berpengaruh sangat nyata terhadap pH-tanah, C-organik tanah, N-tanah dan C/N tanah.. Pengaruh kompos Chromolaena odorata , Tithonia diversifolia dan kombinasi keduanya pada waktu 0,14 dan 28 hari pengomposan terhadap tinggi tanaman disajikan pada tabel 2. Tabel 2. Pengaruh kompos Chromolaena odorata , Tithonia diversifolia dan

kombinasi keduanya pada waktu 0,14 dan 28 hari pengomposan terhadap pH-tanah, C-Organik tanah, N-tanah, C/N tanah.

Parameter

Perlakuan pH-Tanah C-Organik Tanah N-Tanah C/N Tanah (%) (%) (%)

Kontrol 6.02b 1.444c 0.22de 6.06d TdW0 6.27a 1.467c 0.24cde 8.03bcd

TdW1 6.26a 1.904bc 0.27abc 8.4bcd TdW2 6.78c 2.808a 0.26bcd 5.74d CoW0 6.26a 1.842bc 0.21e 9.75bc CoW1 6.21a 2.016bc 0.23cde 8.15bcd CoW2 6.29a 2.040bc 0.3ab 6.75cd TdCoW0 6.37a 2.361ab 0.22de 16.22a TdCoW1 6.37a 2.481ab 0.25cde 10.59b TdCoW2 6.33a 2.849a 0.31a 9.19c

Keterangan: angka-angka yang diikuti huruf yang sama berarti berbeda tidak nyata(5%) menurut uji DMRT

Dari Tabel 2 pada parameter pH-tanah diketahui bahwa aplikasi kompos Kontrol, TdW0, TdW1, CoW0, CoW1, CoW2, TdCoW0, TdCoW1 dan TdCoW2 merupakan nilai terendah yaitu hanya 6,21 sampai 6,37 dan berbeda nyata pengaruhnya terhadap pH tanah dibandingkan dengan perlakuan TdW2 yang beratnya mencapai dari 6,78gr.

Dari Tabel 2 pada peremeter C-Organik tanah diketahui bahwa Kontrol dan aplikasi kompos TdW0 berbeda tidak nyata terhadap perlakuan TdW1, CoW0, CoW1 dan CoW2 namun berbeda nyata dengan perlakuan TdW2, TdCoW0,TdCoW1 dan TdCoW2. Dari Tabel 2 juga diketahui bahwa aplikasi kompos TdW1, CoW0, CoW1 dan CoW2 berbeda tidak nyata terhadap perlakuan TdCoW0 dan TdCoW1 namun berbeda nyata dengan perlakuan TdW2 dan TdCoW2. Dari Tabel 2 juga diketahui bahwa aplikasi kompos TdCoW0 dan TdCoW1 berbeda tidak nyata dengan perlakuan TdW2 dan TdCoW2.

Dari Tabel 2 pada peremeter N-Tanah diketahui bahwa aplikasi kompos CoW0 berbeda tidak nyata terhadap perlakuan TdW0, CoW1,TdCoW0 dan TdCoW1 namun berbeda nyata dengan perlakuan TdW1, TdW2, CoW2 dan TdCoW2. Dari Tabel 2 juga diketahui bahwa aplikasi kompos TdCoW0 berbeda tidak nyata terhadap perlakuan TdW0, CoW1, TdW2 dan TdCoW1 namun berbeda nyata dengan perlakuan TdW1, CoW2 dan TdCoW2. Dari Tabel 2 juga diketahui bahwa aplikasi kompos TdW0, CoW1dan TdCoW1 berbeda tidak nyata terhadap perlakuan TdW1 dan TdW2 namun berbeda nyata terhadap perlakuan CoW2 dan TdCoW2. Dari Tabel 2 juga diketahui bahwa aplikasi kompos TdW2 berbeda tidak nyata dengan perlakuan TdW1 dan CoW2 dan berbeda nyata dengan perlakuan TdCoW2.

Dari Tabel 2 pada parameter C/N Tanah diketahui bahwa aplikasi kompos TdW2 berbeda tidak nyata dengan perlakuan TdW0, TdW1, CoW1 dan CoW2 namun berpengaruh nyata terhadap perlakuan CoW0, TdCoW0, TdCoW1 dan TdCoW2. Dari Tabel 8 juga diketahui bahwa aplikasi kompos CoW2 berbeda tidak nyata terhadap perlakuan TdW0, TdW1, CoW0, CoW1 dan TdCoW2 namun berbeda nyata dengan perlakuan TdCoW1 dan TdCoW2.Dari Tabel 8 juga diketahui bahwa aplikasi kompos CoW0 dan TdCoW2 berbeda tidak nyata dengan perlakuan TdCoW1 namun berbeda nyata dengan perlakuan TdCoW0.

3. P-tersedia Tanah, K-dd Tanah, KTK Tanah

Hasil analisis sidik ragam pada lampiran 9, 10, 11 dan 12 memperlihatkan bahwa aplikasi kompos Chromolaena odorata , Tithonia diversifolia dan kombinasi keduanya pada waktu 0,14 dan 28 hari pengomposan berpengaruh sangat nyata terhadap P-tersedia tanah dan K-dd tanah sedangkan KTK tanah tidak nyata.

Pengaruh kompos Chromolaena odorata , Tithonia diversifolia dan kombinasi keduanya pada waktu 0,14 dan 28 hari pengomposan terhadap tinggi tanaman disajikan pada tabel 3.

Tabel 3. Pengaruh kompos Chromolaena odorata , Tithonia diversifolia dan kombinasi keduanya pada waktu 0,14 dan 28 hari pengomposan terhadap P-tersedia Tanah, K-dd Tanah, KTK Tanah

Parameter

Perlakuan P-tersedia Tanah K-dd Tanah KTK Tanah (ppm) (me/100gr) (me/100gr) Kontrol 6.7f 0.7076d 13.7

Dokumen terkait