• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V PENUTUP

B. Implikasi

Demi kemajuan dan lebih berhasilnya pembinaan akhlak narapidana yang

ada di Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas II B. Jeneponto, penulis menyarankan

sebagai berikut :

1. Lebih meningkatkan pelayanan kegiatan penyuluhan Agama Islam terhadap

Narapidana guna mencapai suatu tujuan yang diinginkan, dan mencapai sasaran

pada visi dan misinya.

2. Mengingat banyaknya penghuni dalam Rumah Tahanan Negara (Rutan) ini, serta

heterogennya penghuni, hendaknya menempatkan serta menambah tenaga-tenaga

professional dibidang pendampingan pembinaan agama Islam, misalnya dengan

menempatkan para penyuluh agama yang lebih memahami pada aspek psikologis

terhadap narapidana.

Pihak pemerintah pada dasarnya fasilitas kegiatan di Rumah Tahanan

Negara (Rutan) sudah amat memadai namun alangkah baiknya dibuatkan ruang

khusus tidak hanya di masjid agar lebih bisa kondusif dalam kegiatan pembinaan

DAFTAR PUSTAKA

A. Ismail, Ilyas Paradigma Dakwah Sayyid Quthub Rekonstruksi Pemikiran Dakwah Harakah (Cet., I; Jakarta: Pedoman, 2000).

Ahmad al-Anshari al-Qurtubi Abu Abdullah Muhammad bin, Tafsir al-Qurtubi, Juz II (Mesir Syarikah al-Saqafah al-Ismaliyah).

Amin, Muliaty. Pengantar Ilmu Dakwah (Alauddin Press, 2009).

An-nabiry, Fhatul bahri. Meneliti Jalan Dakwah Bekal Perjuangan Para Da‟I (cet 1; Jakarta:Amsah, 2008).

Arifuddin, Acep. Mengembangkan Metode Dakwah Respon Da‟i Terhadap

Dinamika Kehidupan Beragama di Kaki Ciremae, dengan pengantar oleh Azyumardi Azra ( Cet.1.Jakarta: Rajawali Perss,2011).

Arifuddin, Metode Dakwah dalam Masyarakat Plural, dengan pengantar oleh Abd. Rahim Arsyad (Cet. 1 : Jakarta : Rabbani Perss,2012).

Departemen Kehakiman RI, Bahan pokok penyuluhan hukum (Ditjen Hukum dan Perundang- Undangan, 1997)

Departemen Kehakiman RI, Bahan pokok penyuluhan hukum (Ditjen Hukum dan Perundang- Undangan, 1997)

Departemen Pendidikan dan Kebudayaan RI, Kamus Besar Bahasa Indonesia, (Cet.1 : Edisi ke III, Jakarta : Balai Pustaka, 2001)

Ditjen Bimas Islam dan Urusan Haji, Metodologi Dakwah pada Narapidana,

(Jakarta: Pimpinan Proyek Bimbingan dan Dakwah,1994)

Ditjen Bimas Islam dan Urusan Haji. Metodologi Dakwah Pada Narapidana (Proyek Penerangan Bimbingan dan Dakwah/Khutbah Agama Islam Pusat,1994)

Djisman Samosir, Fungsi Penjara Dalam Sistem Pemidanaan di Indonesia. Jakarta (PT. Erlangga: 1992)

Hamid Raqith, Hasan.Merengkuh Cahaya Ilahi (Cet I; Yogyakarta:Diva Press,2002).

http://Sosiologi-Era.Blogspot.com. Di akses 11 Maret 2016 pukul 11.00.

K. Wantjik Saleh, Palengkap KUHP; Undang-Undang Pidana Baru dan Perubahan KUHP, (Jakarta: Ghalia Indonesia, 1995)

Kartini Kartono, Patologi Sosial Satu. Jakarta (PT.Raja Grafindo Persada, 1981) Kartini Kartono, Patologo Sosial Tiga, gangguan-gangguan kejiwaan (Jakarta: CV.

Kementrian Agama RI. Al-quran dan Terjemahnya, (Cet. XVII; Jakarta: Yayasan penyelenggara Penterjemah Al- Qur‟an, 20014)

Latif, Nasharuddin. Teori dan Produk Dakwah Islamiyah, (Jakarta:Firma Darma, II). M. Anshary, Isa. Mujahid Da‟wah (cet. III; Bandung: Diponegoro,1984).

M. Quraish Shihab, Tafsir al-Misbah, Vol 2, (Cipucat: Lentera Hati,2000).

M. Rais, Amin Rais. Cakrawala Islam Antara Cita dan Fakta, (Bandung: Mizan, 1991).

M. Shihab, Quraish. Membumikan al-Qur‟an (Bandung: Mizan, 1992).

M. Wahyu Ilahi, dan Muni. Manajemen Dakwah (Cet.I Jakarta: Kencana, 2006). Muh. Aziz, Ali. Ilmu Dakwah. Edisi Revisi (Cet: ll: Jakarta: Kencana Prenada Media

Group, 2009).

Muhammad bin Muhammad Al-Anshari, Lisa Al-Arabi Juz VII (Mesir: Al-Daar

al-Misriyah li L Ta‟lifn al-Terjamaah).

Muhammad Ridha, Rasyid. Tafsir al-manur. Juz IV (Qairo: al-Maktabah al-Qairah,).

Mustafa al-Margy ,Ahmad..Juz VI ( Qaira: Mustafa Habi Halati Wa Auladuh,1963).

Peornomo, Bambang. Pelaksanaan Pidana Penjara Dengan Sistem Pemasyarakatan, (Yogyakarta:Liberty, 1986).

Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 1999 Tentang Syarat-Syarat dan Tata Cara Pelaksanaan Wewenang Tugas, dan Tanggung Jawab Perawatan Tahanan.

Rahmat Kriyanton, Tekhnik Praktis Riset Komunikasi (Jakarta: Kencana Prenada Media Group, 2008)

Rahmat Kriyanton, Tekhnik Praktis Riset Komunikasi (Jakarta: Kencana Prenada Media Group, 2008),

Samsul Munir Amin,Ilmu Dakwah, (Cet I; Jakarta: Amzah, 2009).

Syaroeni., “Majalah Bina Tuna Marga” (Jakarta; Ditjen Bina Tuna Marga Departemen Kehakiman No. 7 Tahun 1972).

Syaroeni., “Majalah Bina Tuna Marga” (Jakarta; Ditjen Bina Tuna Marga Departemen Kehakiman No. 7 Tahun 1972)

Takairawan, Cahyadi. problematika Dakwah di Era Indonesia Baru. (cet. 1; Solo: Era Intermedia, 2004).

Papan nama Rutan Klas II.B Kabupaten Jeneponto

Foto Bersama Kepala dan Pegawai Rutan Klas II.B Kabupaten Jeneponto

Wawancara Kepala Subseksi Pelayanan Tahanan Rutan Klas II.B Kabupaten Jeneponto

Wawancara Kepala Subseksi Pengelolaan Rutan Klas II.B Kabupaten Jeneponto

Foto bersama Pegawai Rutan Klas II.B Kabupaten Jeneponto

Pengajian Rutin Senin dan kamis di Rutan Klas II.B Kabupaten Jeneponto

Wawancara Da‟I di Rutan Klas II.B Kabupaten Jeneponto

Wawancara Warga Binaan serta Imam Masjid di Rutan Klas II.B Kabupaten Jeneponto.

Wawancara Warga Binaan di Rutan Klas II.B Kabupaten Jeneponto.

Wawancara dengan Warga Binaan Rutan Klas II.B Kabupaten Jeneponto

Suasana Shalat Berjamaah di Rutan Klas II.B Kabupaten Jeneponto

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Nama lengkap penulis adalah Saiful Alam lahir di Kabupaten Jeneponto, tepatnya tanggal 18 September 1993. Penulis merupakan anak ke enam dari enam bersaudara dari pasangan Bapak Sabang dan Ibu

bernama Duri‟. Saudara penulis antara lain : Dg

Nompo, Husni, Lahamuddin, Yeda dan Suhardi. Adapun jenjang pendidikan di mulai dari SDN 94 Karampuang tahun 1999 sampai 2005 dan melajutkan jenjag pendidikan SMPN 1 Bontoramba tahun 2005 sampai 2008, selajutnya memasuki jenjang pendidikan di SMKN 3 Jeneponto tahun 2008 sampai 2011 dengan memilih Jurusan Tehknik Mekanik Otomotif dan pernah mengikuti pelatihan Paskibraka kuranglebih satu bulan dan aktif di pengurus Owari menjabat sebagai Polisi Taruna (POLTAR) pada tahun 2010 asampai 2011, selesai melanjutkan sekolah penulis mencoba mendaftar TNI tapi belum berhasil pada tahun 2012. Selanjutnya penulis melanjutkan studi di Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar pada tahun 2013 dengan jalur UMM pada jurusan Bimbingan dan Penyuluhan Islam Fakultas Dakwah dan Komunikasi.

Sebelum menyelesaikan studi di Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, penulis memasuki beberapa organisasi baik intra maupun ekstra kampus di antaranya adalah RESIMEN MAHASISWA SATUAN 703 UINAM dan sempat menjabat sebagai Wakil Komandan Provost pada periode 2015-2016, dan jabatan terakhir adalah Wakil Komandan Satuan pada periode 2016-1017.

Penulis Saiful Alam

Dokumen terkait