• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

4.3 Implikasi Hasil Penelitian

4.3.1 Implikasi Teori

Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada hubungan antara motivasi belajar dengan hasil belajar IPS, yang sesuai dengan teori dari Hartini Nara, (2014:51) yang menyebutkan bahwa motivasi belajar berkontribusi terhadap prestasi belajar , sehingga hasil penelitian tentang hubungan antara motivasi belajar dengan hasil belajar ini memberikan implikasi teoritis yang memperkuat teori yang sudah ada.

4.3.2 Implikasi Praktis

Implikasi praktis pada penelitian ini yaitu bertambahnya wawasan dan pemahaman guru, sekolah, dan peneliti mengenai peran pentingnya motivasi belajar siswa dalam berkonribusi terhadap hasil belajar, terutama motivasi belajar intrinsik siswa dan hubungannya dengan hasil belajar.

4.3.3 Implikasi Pedagogis

Hasil penelitian ini memiliki implikasi terhadap pendidikan, terutama pada pendidikan dasar. Dalam upaya mencapai hasil belajar siswa yang optimal, selain didukung faktor sarana dan prasarana; faktor model pembelajaran; dan faktor guru; harus diperhatikan pula faktor siswa, diantaranya yaitu motivasi belajar siswa. Dengan tingginya motivasi belajar yang dimiliki siswa, maka hasil belajar siswapun akan tinggi pula. Dengan demikian hasil penelitian menginspirasi para guru untuk dapat membina motivasi belajar siswa.

103

BAB V

PENUTUP

5.1 SIMPULAN

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan pada BAB IV dapat disimpulkan bahwa :

1. Terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara motivasi belajar dengan hasil belajar IPS, yang ditunjukkan dengan koefisien korelasi sebesar 0,754 > 0,207 dengan tingkat hubungan kuat, dan harga signifikansinya 0,000 < 0,05 yang berarti terdapat pengaruh yang signifikan antara motivasi belajar terhadap hasil belajar IPS . Berdasarkan analisis koefisien determinasi didapatkan hasil sebesar 56,8% sehingga motivasi belajar berpengaruh sebanyak 56,8% terhadap peningkatan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Sosial pada siswa kelas IV SDN di Gugus Dr. Soetomo Blado Batang.

2. Siswa kelas IV SDN di Gugus Dr. Soetomo Blado Batang memiliki rerata skor motivasi belajar yaitu sebesar 82,53763. Adapun yang berada dalam kategori sangat baik yaitu sebesar 63,4%. Hal ini berarti sebesar 59 siswa selalu mempunyai hasrat dan keinginan berhasil, selalu mempunyai dorongan dan kebutuhan dalam belajar, selalu mempunyai harapan dan cita – cita di masa depan.

3. Siswa kelas IV SDN di Gugus Dr. Soetomo Blado Batang memiliki rerata nilai hasil belajar Ilmu Pengetahuan Sosial yaitu 88,86022. Adapun yang berada dalam kategori sangat baik yaitu sebesar 82,8%. Dalam hal ini

104 berarti sebesar 82,8% (77siswa) mampu menguasai 86-100% materi pada mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial.

5.2 SARAN

Berdasarkan hasil penelitian, pembahasan, dan simpulan yang telah diuraikan sebelumnya, maka peneliti memberikan saran – saran, sebagai berikut: 1. Saran untuk pendidik, sebaiknya dalam proses belajar mengajar selain

memberikan pengetahuan tentang materi Ilmu Pengatahuan Sosial pendidik juga harus menumbuhkan motivasi belajar kepada peserta didik. Berdasarkan pembahasan pada BAB IV, bahwa dengan motivasi yang tinggi maka siswa akan dapat memeperoleh hasil belajar yang baik pula pada kegiatan pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial.

2. Bagi siswa, disarankan agar siswa selalu meningkatkan motivasi belajar, terutama motivasi dari dalam dirinya, dengan demikian siswa dapat meningkatkan hasil belajar dan dapat dengan mudah dalam mencapai tujuan belajar IPS.

3. Bagi sekolah, disarankan pihak sekolah dapat menyelenggarakan kegiatan belajar mengajar yang dapat meningkatkan motivasi belajar siswa, sehingga siswa dapat dengan senang hati dan memiliki keinginan untuk sungguh – sungguh dalam mengikuti proses pembelajaran, terutama pada mata pelajaran Ilmu Pengatahuan Sosial.

105

DAFTAR PUSTAKA

Amien, Much. 2014. Pengaruh Regrouping Dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial Siswa Kelas IV, V Dan VI

Sekolah Dasar. Elementary School. 1 (2), 153-163.

http://upy.ac.id/ojs/index.php/ElementarySchool/article/view/35 [diakses 8-3-2016].

Anjum,Ghazala. 2011. A Study of Relationship between Achievement Motivation, Self Concept and Achievement in English and Mathematics at Secondary

Level. International Education Studies. 4 (3), 72-79.

http://www.ccsenet.org/journal/index.php/ies/article/view/9064 [diakses 13-6-2016].

Arikunto,S. (2013). ProsedurPenelitian Suatu Pendektan Praktik (Revised Ed.). Jakarta : Rineka Cipta.

---. (2012). Dasar – Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta : Bumi Aksara. Astuti. 2012. Pengaruh Motivasi Belajar Dan Metode Pembelajaran Terhadap Hasil

Belajar IPS Terpadu Kelas VIII SMP PGRI 16 Brangsong Kabupaten Kendal. ECONOMIC EDUCATION ANALYSIS JOURNAL. 1 (2), 1-6. Tersedia di

http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/eeaj/article/view/540/587 [diakses 11-7-2016].

Bungin, Burhan. (2014). Metodologi Penelitian Kuantitatif Edisi Kedua. Jakarta : Kencana Prenada Media Group.

Depdiknas . 2003. Sistem Pendidikan Nasional . Jakarta : Sinar Grafika. Djamarah, Syaiful Bahri. 2011. Psikologi Belajar. Jakarta : Rineka Cipta.

Dwi, Astuti, dan Hidayat, Arif. 2016. Pengaruh Karakteristik Gender Dan

Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Matematika Siswa SD. Jurnal

Prima Edukasia. 4(1), 32-45.

http://journal.uny.ac.id/index.php/jpe/article/view/7692[diakses 13-6-

2016].

Emzir. 2014. Metodologi Penelitian Pendidikan . Jakarta : Rajawali Press. Gunawan, Rudy. 2013. Pendidikan IPS. Bandung : Alfabeta.

Hamalik, O. 2014. Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara. Mudjiono dan Dimyati . 2013. Belajar & Pembelajaran. Jakarta : Rineka Cipta.

106

Moullifatha,Bouhamiddisliman,dkk .(2014). Attitudes And Motivations In

Learning English As A Foreign Langauge .International Journal of Arts &

Sciences. 07 (03),117-128. Tersedia di

http://www.sciencedirect.com/science/article/pii/S1877042811004435 [diakses 13-4-2016].

Nara,Hartini dan Eveline Siregar . 2014. Teori Belajar dan Pembelajaran . Bogor : Ghalia Indonesia.

Nurdin, Makmur. 2012. Hubungan Pemberian Motivasi Orang Tua Dan Hasil

Belajar Siswa Di SD Inpres 6/86 Biru Kabupaten Bone. Jurnal Publikasi.

II (3), 170-181. Tersedia di

http://ojs.unm.ac.id/index.php/pubpend/article/view/1590 [diakses 10-4- 2016].

Othman , Nooraini dan Kong Bee Leng. (2011). “The Relationship between Self- Concept, Intrinsic Motivation, Self-Determination and Academic

Achievement among Chinese Primary School Students”. International

Journal of Psychological Studies. 3 (1), 90-98. Tersedia di

http://www.ccsenet.org/journal/index.php/ijps/article/view/10750/7588

[diakses 31-5-2016].

Palupi, Retno dan Budiyono. (2014). “Hubungan Antara Motivasi Belajar Dan Persepsi Siswa Terhadap Kinerja Guru Dalam Mengelola Kegiatan Belajar Dengan Hasil Belajar Ipa Siswa Kelas Viii Di Smpn N 1 Pacitan

”. Jurnal Perkembangan teknologi produksi Pendidikan dan Pembelajaran.

2 (2), 157-170. Tersedia di

http://jurnal.fkip.uns.ac.id/index.php/tp/article/view/3661/2562 [diakses 31-5-2016].

Permendiknas. 2006. Standar Kompetensi Lulusan Untuk Satuan Pendidikan

Dasar dan Menengah. Jakarta : Peraturan Menteri Pendidikan Nasional.

Tersedia di https://www.google.com/url?sa=t&rct=j&q=&esrc=s&source=web&cd=3 &ved=0ahUKEwiDlsfWsLfOAhWFn5QKHZxhDqsQFggqMAI&url=http %3A%2F%2Fluk.staff.ugm.ac.id%2Fatur%2Fbsnp%2Fun%2F2015%2FP ermendikbud5- 2015KriteriaKelulusanPesertaDidikUN.pdf&usg=AFQjCNGrsBM5qpuV ZmrDLGP-LUSxNQpLXQ&cad=rja [diakses 9-04-2016].

---. 2006. Standar Isi. Jakarta : Peraturan Menteri Pendidikan Nasional. Tersedia di

https://asefts63.files.wordpress.com/2011/01/permendiknas-no-22-tahun- 2006-standar-isi.pdf [diakses 9-04-2016].

107

Permendikbud. 2015. Panduan Penilaian Untuk Sekolah Dasar. Jakarta : Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Tersedia di

http://pgsd.ums.ac.id/wp-content/uploads/PANDUAN-PENILAIAN-

UNTUK-SEKOLAH-DASAR-SD.pdf [diakses 1-8-2016].

Poerwanti, Endang. 2008. Asesmen Pembelajaran SD. Direktorat Jenderal Pendidikan Nasional

Purwanto . 2014. Evaluasi Hasil Belajar . Yogyakarta : Pustaka belajar. Ridwan. (2014). Dasar – Dasar Statistika. Bandung : Alfabeta.

Rifa’i, Ahmad. 2012. Psikologi Pendidikan. Semarang : Pusat Pengembangan MKU/MKDK-LP3 Universitas Negeri Semarang.

Santoso. 2015. Korelasi Penggunaan Media, Disiplin Belajar, dan Motivasi

Belajar Terhadap Prestasi Belajaar. Jurnal Cendekia. 9 (2), 149-158.

Tersedia di

http://cendekia.pusatbahasa.or.id/index.php/cendekia/article/view/36/42 [diakses 11-7-2016].

Sapriya . 2015 . Pendidikan IPS . Jakarta : Rosida.

Sardiman. 2012. Interaksi & Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta : PT. Rajawali Pers.

Sari, R.I.P. (2014). “Hubungan Motivasi Belajar dengan Hasil Belajar Siswa

Pada Mata Pelajaran IPS Kelas IV di SDN 11 Petang Jakarta Timur”.

Jurnal Pedagogik. II (1), 26-32. Tersedia di

https://www.google.com/search?q=Hubungan+Motivasi+Belajar+dengan+ Hasil+Belajar+Siswa+Pada+Mata+Pelajaran+IPS+Kelas+IV+di+SDN+11 +Petang+Jakarta+Timur&ie=utf-8&oe=utf-8 [diakses 31-5-2016].

Soemanto, Wasty. 2012. Psikologi Pendidikan. Jakarta : Rineka Cipta. Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung : Alfabeta. --- . 2012. Statistika untuk Penelitian. Bandung : Alfabeta.

Sudjana, N. 2013. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

108

Sujana, dkk. 2014. Hubungan Antara Interpersonal Intelligence Dan Motivasi Belajar Dengan Hasil Belajar Ips Siswa Kelas V Sdn Gugus Letkol I Gusti

Ngurah Rai Denpasar. Jurnal Mimbar PGSD. 2 (1), 1-10.

http://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JJPGSD/article/view/3182/2644

[diakses 8-3-2016].

Sunandi, Sri dkk. 2014. Hubungan Antara Motivasi Belajar Dengan Prestasi

Belajar Siswa SD Kelas V Semester Ganjil Di Desa Buruan. Jurnal

Mimbar PGSD. 2 (1),1-10.

http://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JJPGSD/article/view/2312/2001

[diakses 13-6-2016].

Suprijono,Agus. 2013. Cooperative Lerning . Yogyakarta : Pustaka Pelajar. Sutoyo,Anwar. (2012). Pemahaman individu. Yogyakarta : Pustaka Pelajar. Taneo, Silvester Petrus. 2010. Kajian IPS SD. Jakarta : Direktorat Jendral

Pendidikan Tinggi Kementrian Pendidikan Nasional.

Uno, B, Hamzah. 2013. Teori Motivasi & Pengukurannya. Jakarta : PT Bumi aksara.

Widoyoko, Ek. 2015. Teknik Penyusunan Instrumen Penelitian. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.

109

110

LAMPIRAN 1 Kisi – kisi Angket Uji Coba Skala Motivasi Belajar

Dokumen terkait