• Tidak ada hasil yang ditemukan

HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Profil Dinas Pendapatan Kabupaten Tapanuli Tengah

10. Bagian Unit Pelaksana Teknis , mempunyai tugas melaksanakan sebagian tugas dan fungsi Kepala Dinas sesuai dengan keahlian dan kebutuhan

4.2. Hasil Penelitian 1Analisis Deskriptip 1Analisis Deskriptip

4.2.1.1 Karakteristik Responden Berdasarkan Usia Kepala Dinas

Sekretariat Bagian Umum dan Kepegawaian Bagian keuangan Bagian Program dan Pelaporan Bagian Perbendaharaa Bagian Anggaran Bagian

Pendapata Bagian Aset

Bagian Akuntansi

Unit Pelaksana Teknis

Berdasarkan data-data pada kuesioner yang telah disebar oleh peneliti kepada 84

orang responden. Jumlah dan persentase karakteristik responden berdasarkan usia dapat

dilihat pada Tabel 4.1 berikut ini :

Tabel 4.1

Crosstab jenis kelamin dan usia USIA (TAHUN) Total 25-35 36-45 46-55 J.Kelamin LAKI-LAKI 24 14 10 48 PEREMPUAN 20 13 3 36 Total 44 27 13 84

Sumber: Hasil pengolahan data primer dengan SPSS 17 (2014)

Berdasarkan tabel 4.1 karakteristik umur dari responden yang paling banyak diteliti

adalah 25-35 tahun berjumlah 44 orang. Berdasarkan tabel 4.1 dapat dilihat bahwa 84

responden yang merupakan pegawai Dinas Pendapatan Kabupaten Tapanuli

Tengahdidominasi oleh pegawai berusia 25-35 tahun. Yang berarti bahwa Dinas

Pendapatan Kabupaten Tapanuli Tengah lebih banyak menggunakan jasa pegawai

yang masih berusia produktif untuk mendukung Dinas Pendapatan Kabupaten

Tapanuli Tengah dalam mencapai target-target yang telah ditentukan.

Crosstab jenis kelamin dan pendidikan

Pendidikan Total D3 S1 S2 SMA J.Kelamin LAKI-LAKI 3 30 3 12 48 PEREMPUAN 4 17 2 13 36 Total 7 47 5 25 84

Sumber: Hasil pengolahan data primer dengan SPSS 17 (2014)

Berdasarkan tabel 4.2 dapat disimpulkan dapat dilihat bahwa 84 responden yang

merupakan pegawai Dinas Pendapatan Kabupaten Tapanuli Tengahdidominasi oleh

dalam Dinas Pendapatan Kabupaten Tapanuli Tengah yang sudah berpendidikan

terakhir S1.

Tabel 4.3

Crosstab jenis kelamin dan lama bekerja LAMA_BEKERJA (Tahun) Total 1-10 11-20 21-30 31-40 JENIS_KELAMIN LAKI-LAKI 24 15 8 1 48 PEREMPUAN 21 12 3 0 36 Total 45 27 11 1 84

Sumber: Hasil pengolahan data primer dengan SPSS 17 (2014)

Berdasarkan tabel 4.3 dapat dilihat bahwa 84 responden yang merupakan pegawai

Dinas Pendapatan Kabupaten Tapanuli Tengahdidominasi oleh pegawai yang

memiliki masa kerja kurang dari 10 tahun. Pada tabel sebelumnya dijelaskan bahwa

pegawai Dinas Pendapatan Kabupaten Tapanuli Tengahdidominasi oleh karyawan

usia produktif yaitu 25-35 tahun, dimana pada usia tersebut tentunya masih memiliki

masa kerja yang kurang dari 10 tahun.

4.2.1.2 Distribusi Jawaban Responden Terhadap Variabel Terkait

Setelah mengetahui karakteristik dari responden peneliti, berikut ini akan

ditampilkan olahan data primer yang merupakan gambaran dari hasil penelitian

berdasarkan jawaban responden mengenai pengaruh motivasi dan kemampuan pegawai

terhadap kualitas pelayanan publik.

a. Variabel Motivasi (X1)

Pada tabel 4.4 berikut ini akan ditampilkan distribusi jawaban responden

terhadap variabel Motivasi(X1)

Tabel 4.4

Tanggapan Responden Skor:1 STS Skor:2 TS Skor:3 KS Skor:4 S Skor:5 SS Item No. F % F % F % F % F % 1.Pemberian Penghargaan atas hasil kerja 6 7.1 43 51.2 35 41.7 2.Penghargaan atas partisipasi dan disiplin kerja 5 6.0 42 50 37 44 3.Kesempatan berpartisipasi 10 11.9 51 60.7 23 27.4 4.Kemampuan menyelesaikan tugas 4 4.8 43 51.2 37 44 5.Bertanggungjawab tanpa diawasi melaksanakan tugas 13 15.4 47 56.0 24 28.6 6.Pemimpin mampu menciptakan lingkungan harmonis 5 6.0 37 44.0 42 50.0

7.Ruang kerja yang siklus udaranya baik dan nyaman

6 7.1 41 48.8 37 44.0

8.Menerima Jaminan Kerja dan keselamatan Kerja

4 4.8 46 54.8 34 40.4

9.Tersedia tempat parkir yang aman

5 6.0 43 51.2 36 42.9 10.Pemimpin berinteraksi dengan baik pada bawahannya 8 9.5 46 54.8 30 35.7

Sumber: Hasil pengolahan data primer dengan SPSS 17 (2014)

Berdasarkan tabel 4.3 diperoleh hasil sebagai berikut :

1. Dari 84 orang responden 92.9% menyatakan cenderung setuju bahwa mereka

(pegawai) diberikan penghargaan bagi yang memperlihatkan hasil kerja yang

baik namun masih ada 7.1% yang menyatakan kurang setuju dengan

pernyataan tersebut. Hal ini berarti penghargaan pada pegawai yang hasil

kerjanya baik sudah diberikan namun masih perlu meninjau kembali apakah

masih adanya sekitar 7.1% pegawai yang masih kurang setuju bahwa atasan

memberian penghargaan kepada pegawai yang memperlihatkan hasil kerja

yang baik.

2. Pada pernyataan yang kedua, 94% responden menyatakan cenderung setuju

bahwa penghargaan yang diberikan oleh pimpinan atas partisipasi dan disiplin

kerja dapat memotivasi mereka namun masih ada 6% responden yang kurang

setuju. Hal ini berarti penghargaan yang diberikan atas partisipasi dan disiplin

telah baik adanya sehingga dapat memotivasi namun perlu diperhatikan

kembali hal apa yang membuat hingga masih ada sekitar 6% responden yang

kujang setuju.

3. Pada pernyataan ketiga, sekitar 88,1% responden setuju bahwa mereka

melaksanakan tugas dan tanggung jawab yang diberikan tanpa terbebani

namun masih ada 11,9% responden yang kurang setuju. Hal ini berarti

pegawai telah sadar apa yang menjadi tugas dan tanggungjawabnya namun

perlu diperhatikan kembali beban tugas dan tanggung jawab Noya tersebut

apa sudah sesuai dengan porsinya melihat masih adanya 11,9% yang kurang

setuju bahwa mereka melaksanakan tugas dan tanggung jawab yang diberikan

tanpa terbebani.

4. Pada pernyataan yang keempat, 95,2% responden setuju bahwa mereka

mampu menyelesaikan tugas hingga mencapai pemenuhan kepuasan dalam

bekerja namun masih ada 4,8% responden yang masih kurang setuju. Hal ini

berarti mereka telah mencapai pemenuhan kepuasan dalam melaksanakan

adanya sekitar 4,8 respon yang masih kurang setuju bahwa mereka mampu

menyelesaikan tugas hingga mencapai pemenuhan kepuasan dalam bekerja.

5. Pada pernyataan yang kelima, 84.6% responden setuju bahwa mereka

bertanggungjawab tanpa diawasi melaksanakan tugas namun masih ada

15.4% yang kurang setuju. Hal ini berarti masih ada pegawai yang perlu

diawasi dalam bekerja yang mengakibatkan 15.4% responden kurang setuju

bahwa mereka bekerja tanpa diawasi.

6. Pada pernyataan yang keenam, 94% responden setuju bahwa pemimpin

mampu menciptakan lingkungan kerja harmonis namun masih ada 6%

responden yang kurang setuju. Hal ini berarti pemimpin diharapkan agar lebih

bersinergi lagi untuk menciptakan lingkungan kerja yang harmonis bagi

pegawainya.

7. Pada pernyataan ketujuh, 84,6% responden setuju bahwa mereka berada

dalam ruang kerja yang memiliki siklus udara yang baik dan nyaman namun

masih ada 15,4% yang kurang setuju. Hal ini berarti ruangan kerjanya telah

memiliki siklus udara yang baik dan nyaman namun perlu diperhatikan lagi

yang menyakut siklus udara dan kenyamanan tertentu yang berkaitan yang

menyebabkan 15,4% responden kurang setuju bahwa mereka berada dalam

ruang kerja yang memiliki siklus udara yang baik dan nyaman.

8. Pada pernyataan kedelapan, 94% responden setuju bahwa pegawai

DISPENDA menerima jaminan kesehatan dan keselamatan kerja namun

masih ada 6% yang kurang setuju. Hal ini berarti jaminan kesehatan dan

diperhatikan apakah jaminan kesehatan dan keselamatan kerja tersebut sesuai

dengan yang diharapkan mengingat masih ada 6% yang masih kurang setuju.

9. Pada pernyataan yang kesembilan, 86,9% responden cenderung setuju bahwa

DISPENDA menyediakan tempat parkir yang aman bagi pegawainya, namun

masih ada 13,1% yang masih kurang setuju. Hal ini berarti tempa parkir yang

disediakan DISPENDA bagi pegawainya adalah aman namun perlu

peninjauan kembali menyangkut hal-hal lain yang berhungan dengan tempat

parkir tersebut misalnya penggunaan sisi tv atau hal lainnya mengingat masih

ada 13,1% yang masih kurang setuju.

10.Pada pernyataan yang kesepuluh, 95,2% setuju bahwa pemimpin berinteraksi

dengan baik kepada bawahannya namun masih ada 4,8% responden yang

masih kurang setuju. Hal ini berarti interaksi yang baik terjadi antara atasan

dan bawahan namun perlu diperhatikan lagi hal apa yang membuat hingga

masih ada ada 4,8% responden yang masih kurang setuju bahwa

pemimpinnya berinteraksi dengan baik kepada bawahannya.

Tabel 4.5

Distribusi Jawaban Responden Terhadap Variabel Kemampuan Pegawai(X2)

Tanggapan Responden Skor:1 STS Skor:2 TS Skor:3 KS Skor:4 S Skor:5 SS Item No. F % F % F % F % F % 1.Kecepatan penyampaian laporan 13 15.5 44 52.4 27 32.1 2.Memungut pajak secara cekatan 19 22.6 40 47.6 25 29.8 3.Mampu menghitung dengan cepat dan benar 19 22.6 43 51.2 22 26.2 4.Mampu menggunakan komputer 2 2.4 43 51.2 39 46.4

5.Komputer dapat mempermudah pekerjaan 15 17.9 42 50.0 27 32.1 6.Mampu menyesuaikan pekerjaan dengan waktu pulang kerja 15 17.9 36 42.9 33 39.3 7.Mengikuti prosedur kerja 22 26.2 42 50.0 20 23.8 8.Program pelatihan dapat meningkatkan kemampuan 16 19.0 41 48.8 27 32.1 9. Memungut lebih dari 1 wajib pajak perharinya 14 16.7 45 53.6 25 29.8 10.Pegawai berbadan sehat 18 21.4 40 47.6 26 31.0 11.Petugas pemungut pajak memiliki daya tahan tubuh yangbaik 16 19.0 41 48.8 27 32.1 12.Datang dan pulang tepat waktu 20 23.8 43 51.2 21 25.0 13. Selalu mengikuti apel pagi dan sore

16 19.0 43 51.2 25 29.8

Sumber: Hasil pengolahan data primer SPSS 17 (2014)

1. Pada pernyataan pertama, 84,5% responden setuju bahwa atasan

mengingingkan kecepatan dalam penyampaian laporan namun 15,5%

responden kurang setuju bahwa atasan menginginkan kecepatan dalam

kepada atasannya dengan cepat namun masih perlu dilakukan pengawasan

mengingat masih ada 15,5% responden yang kurang setuju.

2. Pada pernyataan yang kedua, 77,4% responden setuju bahwa mereka

memungut pajak secara cekatan namun masih ada 22,6% yang kurang setuju.

Hal ini berarti pegawai pemungut pajak adalah yang sudah terlatih namun

perlu dilihat langsung kelapangan apa yang menjadi kendala sehingga ada

22,6% responden yang kurang setuju.

3. Pada pernyataan ketiga, 77,4% setuju bahwa nominal wajib pajak yang

dibayarkan dapat dihitung secara cepat dan benar namun masih ada 22,6%

yang kurang setuju. Hal ini berarti para pemungut pajak yang diturunkan

kelapangan adalah yang sudah berpengalaman namun perlu ditingkatkan

kembali mengingat masih adanya 22,6% responden yang masih kurang

setuju.

4. Pada pernyataan keempat, 97,6% setuju bahwa mereka mampu menggunakan

komputer namun masih ada 2,4% yang masih kurang setuju. Hal ini berarti

mereka adalah orang yang mampu menyesuaikan diri terhadap perubahan

teknologi yang ada, namun perlu dilatih lagi mengingat masih ada sedikit dari

mereka yang kurang mampu menggunakannya.

5. Pada pernyataan kelima, 82,1% setuju bahwa penggunaan komputer dapat

mempermudah pekerjaan namun masih ada 17,9% yang masih kurang setuju.

Hal ini berarti mereka telah mengetahui fungsi-fungsi dari aplikasi yang ada

dalam komputer untuk pekerjaan mereka namun masih perlu ditingkatkan

6. Pada pernyataan yang keenam, 82,1% responden setuju bahwa pegawai

mampu menyesuaikan pekerjaan yang diberikan dengan ketetapan waktu

pulang kerja. Hal ini berarti mereka telah mampu memanfaatkan waktu

dengan semaksimal mungkin namun perlu lebih diperhatikan lagi mengiingat

masih ada sekitar17,9% responden yang masih kurang bisa menyesuaikan

pekerjaan yang diberikan dengan waktu pulang kerja.

7. Pada pernyataan yang ketujuh, 73,8% responden setuju bahwa pegawai mengikuti prosedur kerja tanpa diawasi namun masih ada 26,2responden yang kurang setuju. Hal ini berarti Dispenda harus lebih detail menjelaskan prosedur kerja agar semua pegawai memahami dengan baik yang menjadi prosedur dalam bekerja.

8. Pada pernyataan kedelapan, 80,9% responden setuju bahwa program pelatihan yang diberikan DISPENDA mampu meningkatkan kemampuan mereka namun masih ada 19,1% responden yang masih kurang setuju. Hal ini berarti DISPENDA telah mengadakan pelatihan yang baik untuk meningkatkan kemampuan pegawainya namun perlu ditingkatkan lagi mengingat masih ada sekitar 19,1% yang masih kurang setuju.

9. Pada pernyataan kedelapan, 83,4% responden setuju bahwa petugas selalu mendatangi wajib pajak dikemudian harinya secara berulang-ulang apabila belum bisa ditemui namun masih ada 16,6% responden yang masih kurang setuju. Hal ini berarti petugas selalu berusaha untuk menemui wajib pajak secara berulang-ulang apabila hari itu tidak didapati berada ditempat namun perlu ditingkatkan kembali mengingat masih ada yang kurang setuju.

10.Pada pernyataan kesepuluh, 78,6% responden setuju bahwa semua pegawai adalah yang berbadan sehat namun masih ada 21,4% responden yang masih kurang setuju. Hal ini berarti cenderung semua pegawai adalah berbadan sehat namun masih perlu meningkatkan pola hidup sehat meningat masih adanya 21,4% responden yang masih kurang setuju.

11.Pada pernyataan kesebelas, 80,9% responden setuju bahwa petugas pemungut pajak yang berada dilapangan adalah yang memiliki daya tahan tubuh yang

baik namun masih ada 19,1% responden yang kurang setuju. Hal ini berarti daya tahan tubuh petugas pemungut pajak adalah baik namun perlu ditingkatkan mengingat masih ada sekitar 19,1% yang masih kurang setuju. 12.Pada pernyataan yang keduabelas, 76,2% responden setuju bahwa pegawai

datang dan pulang dengan tepat waktu namun masih ada 23,8% responden yang masih datang dan pulang dengan tidak tepat waktu maka Dispenda perlu mengingatkan kembali jam datang dan pulang kerja kepada pegawainya. 13.Pada pernyataan yang ketigabelas, 81,0% responden setuju bahwa pegawai

mengikuti apel pagi dan sore namun masih ada responden 19,1% yang tidak mengikuti apel pagi dan sore untuk itu Dispenda haus mengawasi absensi pegawai agar lebih tertib lagi.

Tabel 4.6

Distribusi Jawaban Responden Terhadap Variabel Pelayanan Publik Tanggapan Responden Skor:1 STS Skor:2 TS Skor:3 KS Skor:4 S Skor:5 SS Item No. F % F % F % F % F % 1. DISPENDA menyediakan ruang tunggu 11 13.1 49 58.3 24 28.6 2. DISPENDA menyediakan visualisasi 22 26.2 45 53.6 17 20.2 3. Memakai pakaian rapi 14 16.7 56 66.7 14 16.7 4. Memakai pakaian seragam 9 10,7 61 72,6 14 16,7 5. Memakai logo khusus 14 16.7 48 57.1 22 26.2

6. Informasi yang jelas terkait nominal pajak 12 14.3 52 61.9 20 23.8 7. Melayangkan surat pemberitahuan jatuh tempo sebelum pembayaran pajak 12 14,3 54 64,3 18 21,4 8. Memberikan informasi tepat waktu 18 21,4 47 56,0 19 22,6 9. Tingkat kesalahan pemungut pajak 8 9.5 54 64.3 22 26.2

relatif rendah 10.Data pajak yang

diterima sesuai dengan yang ada didata base

17 20.2 52 61.9 15 17.9

11.Nominal yang diterima sama dengan yang tertera disurat pajak 10 11.9 53 63.1 21 25.0 12.Tanggung jawab yang memadai dalam memberikan pelayanan 6 7.1 64 76.2 14 16.7 13.Bertindak adil dalam melayani 8 9.5 53 63.1 23 27.4 14.Mampu memposisikan diri saat berhadapan dengan wajib pajak

11 13.1 47 56.0 26 31.0

15.Begerak cepat saat dibutuhkan

22 26.2 47 56.0 15 17.9 16.Selalu ada petugas

dikantor

15 17.9 54 64.3 15 17.9 17.Mendengar keluhan

wajib pajak dengan respons positif

11 13.1 59 70.2 14 16.7

18.Ada prosedur tetap yang ditaati

15 17.9 49 58.3 20 23.8 19.Petugas administrasi

mencatat jumlah nominal yang sesuai dengan yang

dibayarkan

12 14.3 49 58.3 23 27.4

20.Petugas administrasi selalu ada pada jam-jam kerja 13 15.5 57 67.9 14 16.7 21.Membuka pembicaraan sebelum memungut pajak 17 20.2 48 57.1 19 22.6

22.Orang yang sopan

dan ramah 11 13.1 51 60.7 22 26.2

23.Memberikan informasi dengan bahasa yang jelas

11 13.1 57 67.9 16 19.0

24.Memberikan

ikhlas dan penuh rasa tanggung jawab 25.Pegawai

mengeluhkan sulit dan rumitnnya melayani

13 15.5 49 58.3 22 26.2

Sumber: Hasil pengolahan data primer SPSS 17 (2014)

1. dari 84 orang responden 82,1% setuju bahwa DISPENDA menyediakan

ruang tunggu bagi penerima layanan namun masih ada 13,1% yang masih

kurang setuju. Hal ini berarti DISPENDA telah menyediakan ruang tunggu

bagi penerima layanan namun masih perlu ditingkatkan kualitas atau

kuantitas dari ruang tunggu tersebut mengingat masih ada 13,1% yang masih

kurang setuju.

2. Pada pernyataan kedua, 74,8% responden setuju bahwa DISPENDA

menyediakan fasilitas informasi/visualisasi diruang tunggu namun masih ada

26,2% yang masih kurang setuju. Hal ini berarti di ruang tunggu telah

disediakan informasi/visualisasi hanya saja perlu diberikan penjelasan atau

dilihat kelengkapan informasinya melihat masih ada sekitar 26,2% responden

yang kurang setuju.

3. Pada pernyataan yang ketiga, 83,4% responden setuju bahwa pegawai

memakai pakaian yang rapi saat memungut pajak dilapangan namun masih

ada 16,7 responden yang masih kurang setuju. Hal ini berarti pegawai yang

dilapangan sudah mengenakan pakaian ram hanya saja perlu diingatkan

kembali mengenai cara berpakaian sebelum ke lapangan melihat masih ada

4. Pada pernyataan yang keempat, 80,3% responden setuju bahwa mereka

memakai pakaian seragam yang telah ditetapkan namun masih ada 10,7%

yang masih kurang setuju. Hal ini berarti pegawai DISPENDA telah memakai

pakaian seragam DINAS mereka namun perlu diingatkan selalu agar

senantiasa mengenakan pakaian yang telah diberikan DISPENDA mengingat

masih ada 10,7% yang kurang setuju.

5. Pada pernyataan yang kelima, 83,4% responden setuju bahwa pegawai yang

bertugas memungut pajak memakai pakaian yang berlogo khusus sehingga

memudahkan para wajib pajak untuk mengenalinya dilapangan namun masih

ada 16,7% responden yang kurang setuju. Hal ini berarti DISPENDA telah

memberikan logo khusus untuk digunakan petugas agar mudah dikenali para

wajib pajak namun masih perlu ditingkatkan atau pemberian logo secara

berkala mengingat adanya 16,7% responden yang kurang setuju.

6. Pada pernyataan yang keenam, 85,7% responden setuju bahwa mereka selalu

memberikan informasi yang jelas pada masyarakat wajib pajak terkait

nominal pajak yang harus dibayarkan namun masih ada 14,3% yang kurang

setuju. Hal ini berarti pegawai telah memberikan informasi yang jelas terkait

nominal paja yang memang sudah seharusnya diberikan namun perlu dilatih

lagi pegawainya agar terbiasa mengingat masih ada 14,3% responden yang

kurang setuju.

7. Pada pernyataan yang ketujuh, 85,7% responden setuju semua pegawai selalu

melayangkan surat sebelum jatuh tempo namun masih ada 14,3% yang masih

kurang setuju. Hal ini berarti pegawai melakukanny dengan baik namun perlu

8. Pada pernyataan yang kedelapan, 78,6% responden setuju bahwa semua

pegawai selalu memberikan informasi tepat waktu. namun masih ada 21,4%

yang masih kurang setuju. Hal ini berarti pegawai harus lebih diarahkan lagi

agar lebih aktif lagi mengiingat 21,4% masih kurang setuju.

9. Pada pernyataan yang kesembilan, 90,5% responden setuju bahwa bahwa

tingkat kesalahan yang dilakukan saat memungut pajak relatif rendah namun

masih ada 9,5% yang masih kurang setuju. Hal ini berarti pegawainya

melakukannya dengan teliti namun perlu lebih ditingkatkan lagi melihat

masih ada 9,5% responden yang masih kurang setuju.

10.Pada pernyataan yang kesepuluh, 78,8% responden setuju bahwa data pajak

yang diterima oleh pegawai sesuai dengan data pajak yang ada di data base

penerimaan pajak DISPENDA namun masih ada 20,2% yang kurang setuju.

Hal ini berarti data yang diterima benar adanya. Namun perlu diawasi lagi

melihat masih ada 20,2% responden yang kurang setuju.

11.Pada pernyataan yang kesebelas, 88,1% responden setuju bahwa nominal

yang tertera disurat pajak sama dengan yang diterima pegawai namun masih

ada 11,9% yang kurang setuju. Hal ini berarti keadilan dalam pelayanan telah

diterapkan namun perlu ditingkatkan agar lebih baik lagi melihat masih ada

11,9% yang kurang setuju.

12.Pada pernyataan yang keduabelas, 92,9% responden setuju bahwa mereka

menunjukkan tanggungjawab yang memadai dalam memberikan pelayanan

mereka selalu bergerak cepat saat dibutuhakan namun masih ada 7,1% yang

tanggungjawabnya terhadap pekerjaannya namun ditingkatkan kembali

melihat masih ada 7,1% yang kurang setuju

13.Pada pernyataan yang ketigabelas, 90,5% responden setuju bahwa mereka

bertindak adil dalam memberikan pelayanan namun masih ada 9,5%

responden yang kurang setu. Hal ini berarti kenaikan dalam pelayanan telah

diterapkan namun perlu ditingkatkan kembali melihat masih ada 9,5% yang

kurang setuju

14.Pada pernyataan yang keempatbelas, 87% responden setuju bahwa pegawai

adalah yang mampu memposisikan diri saat berhadapan dengan wajib pajak

masih ada 13,0% yang kurang setuju. Hal ini berarti pegawai adalah orang

yang mampu menyesuaikan diri namun perlu lebih ditingkatkan kembali

mengingat masih ada 13,0% yang kurang setuju

15.Pada pernyataan yang kelimabelas, 73,9% responden setuju bahwa mereka

selalu bergerak cepat saat dibutuhkan namun masih ada 26,1% yang kurang

setuju. Hal ini berarti pegawai dengan baik mendengrkan keluhan wajib pajak

hanya perlu dilihat kembali apakah solusi yang diberikan sudah sesuai dengan

yang diharapkan melihat masih ada 26,2% yang kurang setuju

16.Pada pernyataan yang keenambelas, 82,1% responden setuju bahwa selalu

ada petugas yang sedia dikantor namun masih ada 17,9 yang kurang setuju.

Hal ini berarti dikantor selalu ada petugas yang sedia namun perlu dilakukan

penyisiran mendadak melihat masih ada 17,9% yang kurang setuju.

17.Pada pernyataan yang ketujuhbelas, 86,9% responden setuju bahwa mereka

selalu mendengarkan keluhan wajib pajak dan dapat memberikan solusi bagi

setuju. Hal ini berarti pegawai dengan baik mendengarkan keluhan wajib

pajak hanya perlu dilihat kembali apakah solusi yang diberikan sudah sesuai

dengan yang diharapkan melihat masih ada 13,1% responden yang masih

kurang setuju.

18. Pada pernyataan yang kedelapanbelas, 82,1% responden setuju bahwa ada

prosedur tetap yang ditaati oleh petugas dalam memberikan pelayanan namun

masih ada 17,9 yang kurang setuju. Hal ini berarti pegawai telah mengetahui

prosedur yang harus di taati namun perlu diinformasikan ulang agar diketahui

oleh semua pegawai melihat masih ada 17,9% yang kurang setuju.

19.Pada pernyataan yang kesembilanhbelas, 85,7% responden setuju bahwa

petugas administrasi mencatat jumlah nominal pajak yang sesuai dengan yang

dibayarkan namun masih ada 13,1% yang kurang setuju. Hal ini berarti

pencatatan telah dilakukan dengan baik namun harus lebih ekstra teliti lagi

melihat masih ada 14,3% yang kurang setuju.

20.Pada pernyataan yang keduapuluh, 84,6% responden setuju bahwa petugas

administrasi selalu di kantor saat jam kerja namun masih ada 15,4% yang

masih kurang setuju. Hal ini berarti petugas administrasi selalu siap sedia saat

jam kerja di kantor namun perlu dipantau lagi melihat masih ada 17,9% yang

masih kurang setuju.

21.Pada pernyataan yang keduapuluh satu,79,7% responden setuju bahwa semua

pegawai selalu mengawalinya dengan membuka pembicaraan sebelum

memungut pajak namun masih ada 20,3% responden yang masih kurang

ditingkatkan mutu pelayanan tersebut melihat masih adanya 20,3% yang

kurang setuju

22. Pada pernyataan yang keduapuluh dua, 86,9% responden setuju bahwa

pegawai adalah orang yang sopan dan ramah namun masih ada 13,1% yang

masih kurang setuju. Hal ini berari kesopanan dan keramahan terlihat pada

pegawai namun perlu ditingkatkan kembali melihat masih ada 13,1% yang

masih kurang setuju

23.Pada pernyataan yang keduapuluh tiga, 86,9% responden setuju bahwa

mereka memberikan informasi dengan bahasa yang jelas dan mudah dipahami

namun masih ada 13,1% responden yang masih kurang setuju. Hal ini berarti

pegawai telah terlatih untuk memberikan informasi dengan bahasa yang jelas

sehingga dapat dengan mudah dimengerti namun masih perlu tingkatkan lagi

dan harus banyak berlatih melihat masih ada 20,2% responden yang masih

kurang setuju.

24.Pada pernyataan yang keduapuluh empat, 73,9% responden setuju bahwa

mereka memberikan pelayanan dengan ikhlas dan penuh rasa tanggung jawab

namun masih ada26,1% yang masih kurang setuju. Hal ini berarti pegawai

bertanggungjawab atas tugasnya dengan ikhlas melayani namun masih perlu

ditingkatkat lagi rasa tanggung jawab tersebut melihat masih ada 26,1% yang

masih kurang setuju

25.Pada pernyataan yang keduapuluhlima, 84,5% responden setuju bahwa

pegawai tidak ada yang memberikan keluhan terkait sulitnya melayani

Dokumen terkait