• Tidak ada hasil yang ditemukan

KodeKeg NamaKeg KataKunc i Pengumuman KodePeng Tanggal Waktu Tgl_Expired T empat KodeTem NamaTempat Alamat Pemimpi n KodePem Nama Jabatan NoHape Outbox IdOutbox Pesan T anggal Jam Status Inbox IdInbox Pesan Tanggal Jam Umat NoHp NamaUmat Operator UserId UserName Pass word Alamat NoHape

DPPL

Deskripsi Perancangan Perangkat Lunak (SIHab)

Rancang Bangun Sistem Informasi Paroki Habi – Keuskupan Maumere dan Penyampaian Informasi Melalui Media SMS Gateway

Untuk :

Paroki Habi – Keuskupan Maumere

Dipersiapkan Oleh :

Theresia Wihelmina Mado / 115301629 / PS / MTF

Program Studi Teknik Informatika Universitas Atma Jaya Yogyakarta

Program Studi Magister Teknik DPPL-SiHab 2/ 29

A. Pendahuluan 1. Tujuan

Dokumen Deskripsi Perancangan Perangkat Lunak (DPPL) bertujuan untuk mendefinisikan perancangan perangkat lunak yang akan dikembangkan. Dokumen DPPL tersebut digunakan oleh pengembang perangkat lunak sebagai acuan untuk implementasi pada tahap selanjutnya.

2. Ruang Lingkup

Perangkat lunak siHab dikembangkan dengan tujuan :

a.Menangani pengolahan data yang berhubungan dengan data informasi jadwal sakramen dalam paroki setempat seperti data operator, data kegiatan, data tempat, data pemimpin, data pengumuman, data umat.

b.Menagani proses registrasi umat.

3. Definisi dan Akronim

Tabel 1. Berikut ini berisi daftar defenisi akronim dan singkatan

Keyword/Phr ase

Definisi

DPPL Merupakan deskripsi perancangan dari perangkat lunak yang akan dikembangkan.

SIHab Aplikasi untuk menampilakn Sistem Informasi di Paroki Habi

DBMS Database Management System atau Sistem pengolahan basis data

Database Kumpulan data terkait yang diorganisaikan dalam struktur tertentu dan dapat diakses dengan cepat

Server Komuter yang menyediakan sumber daya bagi client

SMS Short Message Service atau layanan pesan singkat yaitu teknologi yang memugkinkan pengiriman pesan dengan teks melalui jaringan GSM/CDMA

GUI Graphical User Interface yaitu anatrmuka yang berbasis grafis.

4. Referensi

a.Lenggu Max OBR Soleman, Deskripsi Perancangan Perangkat Lunak Layananan Broadcasting Inforamsi berbasis SMS pada Provinsi NTT, 2012

b.Chandra Conchita Junita, Deskripsi Perancangan Perangkat Lunak Sistem Layanan Informasi Akademink Berbasis SMS, 2011

B. Perancangan Sistem 1. Perancangan Arsitektur

Program Studi Magister Teknik DPPL-SiHab 4/ 29

2. Perancangan Rinci

a. Login

b. Mengolah Data Operator 1) Insert Data Operator

2) Update Data Operator

Program Studi Magister Teknik DPPL-SiHab 6/ 29

4) Search Data Operator

c. Mengolah Data Kegiatan

2) Update Data Kegiatan

Program Studi Magister Teknik DPPL-SiHab 8/ 29

4) Search Data Kegiatan

d. Mengolah Data Tempat 1. Insert Data Tempat

2. Update Data Tempat

Program Studi Magister Teknik DPPL-SiHab 10/ 29

4. Search Data Tempat

e. Mengolah Data Pemimpin 1) Insert Data pemimpin

2) Update Data Pemimpin

Program Studi Magister Teknik DPPL-SiHab 12/ 29

4) Search Data Pemimpin

f. Mengolah Data Pengumuman

2) Update Data Pengumuman

Program Studi Magister Teknik DPPL-SiHab 14/ 29

4) Search Data Pengumuman

g. Mengolah Data umat 1) Insert Data Umat

2) Update Data Umat

Program Studi Magister Teknik DPPL-SiHab 16/ 29

4) Search Data Umat

h. Mengolah SMS (Inbox dan Outbox)

Program Studi Magister Teknik DPPL-SiHab 18/ 29

4. Deskripsi Kelas

a. Specific Design Class LoginUI

LoginUI <<boundary>>

+LoginUI()

Default konstruktor, digunakan untuk inisialisasi semua atribut dan operasi dari kelas ini.

-InputDataLogin()

Method ini digunakan untuk memasukan data login berupa user id dan password yang berfungsi sebagai autentifikasi untuk mengakses SIHab

b. Specific Design Class MengubahPasswordUI MengubahPasswordUI <<boundary>>

+MengubahPassword ()

Konstruktor, digunakan untuk menginisialisasi semua atribut dari kelas MengubahPasswordUI.

-editPassword()

Method ini digunakan untuk mengubah atau mengedit data password yang dipilih oleh operator

-showDataOperator()

Method ini digunakan untuk menampilkan data operator yang tersimpan dalam tabel operator pada database SIHab

c. Specific Design Class MengolahDataOperatorUI MengolahDataOperatorUI <<boundary>>

+MengolahDataOperatorUI()

Konstruktor, digunakan untuk menginisialisasi semua atribut dari kelas MengolahDataOperatorUI.

-inputDataOperator()

Method ini digunakan untuk menambahkan data operator baru yang nantinya akan disimpan kedalam tabel operator

-editDataOperator()

Method ini digunakan untuk mengubah atau mengedit data operator yang dipilih oleh user dari tabel operator

Program Studi Magister Teknik DPPL-SiHab 20/ 29

Method ini digunakan untuk mengambil data operator yang dipilih oleh user dari tabel operator

-showDataOperator()

Method ini digunakan untuk menampilkan data operator yang tersimpan dalam tabel operator pada database SIHab

-deleteDataOperator()

Method ini digunakan untuk menghapus data operator yang dipilih oleh user dari tabel operator

-inputKataKunciOperator()

Method ini digunakan untuk memasukan kata kunci pencarian untuk menampilkan informasi data operator.

d. Specific Design Class MengolahDataKegiatanUI MengolahDataKegiatanUI <<boundary>>

+MengolahDataKegiatanUI()

Konstruktor, digunakan untuk menginisialisasi semua atribut dari kelas MengolahDataKegiatanUI.

-inputDataKegiatan()

Method ini digunakan untuk menambahkan data kegiatan baru yang nantinya akan disimpan kedalam tabel kegiatan

-editDataKegiatan()

Method ini digunakan untuk mengubah atau mengedit data kegiatan yang dipilih oleh user dari tabel kegiatan

-getDataKegiatanTerpilih()

Method ini digunakan untuk mengambil data kegiatan yang dipilih oleh user dari tabel kegiatan

-showDataKegiatan()

Method ini digunakan untuk menampilkan data kegiatan yang tersimpan dalam tabel kegiatan pada database SIHab

-deleteDataKegiatan()

Method ini digunakan untuk menghapus data kegiatan yang dipilih oleh user dari tabel kegiatan

-inputKataKunciKegiatan()

Method ini digunakan untuk memasukan kata kunci pencarian untuk menampilkan informasi data kegiatan.

e. Specific Design Class MengolahDataTempatUI MengolahDataTempatUI <<boundary>>

+MengolahDataTematUI()

Konstruktor, digunakan untuk menginisialisasi semua atribut dari kelas MengolahDataTempatUI.

-inputDataTempat()

Method ini digunakan untuk menambahkan data tempat baru yang nantinya akan disimpan kedalam tabel tempat

-editDataTempat()

Method ini digunakan untuk mengubah atau mengedit data tempat yang dipilih oleh user dari tabel tempat

-getDataTempatTerpilih()

Method ini digunakan untuk mengambil data tempat yang dipilih oleh user dari tabel tempat

-showDataTempat()

Method ini digunakan untuk menampilkan data tempat yang tersimpan dalam tabel tempat pada database SIHab

-deleteDataTempat()

Method ini digunakan untuk menghapus data tempat yang dipilih oleh user dari tabel tempat

-inputKataKunciTempat()

Method ini digunakan untuk memasukan kata kunci pencarian untuk menampilkan informasi data tempat.

f. Specific Design Class MengolahDataPemimpinUI MengolahDataPemimpinUI <<boundary>>

+MengolahDataPemimpinUI()

Konstruktor, digunakan untuk menginisialisasi semua atribut dari kelas MengolahDataPemimpinUI.

-inputDataPemimpin()

Method ini digunakan untuk menambahkan data pemimpin baru yang nantinya akan disimpan kedalam tabel pemimpin

-editDataPemimpin()

Method ini digunakan untuk mengubah atau mengedit data pemimpin yang dipilih oleh user dari tabel pemimpin

Program Studi Magister Teknik DPPL-SiHab 22/ 29

-getDataPemimpinTerpilih()

Method ini digunakan untuk mengambil data pemimpin yang dipilih oleh user dari tabel pemimpin

-showDataPemimpin()

Method ini digunakan untuk menampilkan data pemimpin yang tersimpan dalam tabel pemimpin pada database SIHab

-deleteDataPemimpin()

Method ini digunakan untuk menghapus data pemimpin yang dipilih oleh user dari tabel pemimpin

-inputKataKunciPemimpin()

Method ini digunakan untuk memasukan kata kunci pencarian untuk menampilkan informasi data pemimpin

g. Specific Design Class MengolahDataPengumumanUI MengolahDataPengumumanUI <<boundary>>

+MengolahDataPengumumanUI()

Konstruktor, digunakan untuk menginisialisasi semua atribut dari kelas MengolahDataPengumumanUI.

-inputDataPengumuman()

Method ini digunakan untuk menambahkan data pengumuman baru yang nantinya akan disimpan kedalam tabel pengumuman

-editDataPengumuman()

Method ini digunakan untuk mengubah atau mengedit data pengumuman yang dipilih oleh user dari tabel pengumuman

-getDataPengumumanTerpilih()

Method ini digunakan untuk mengambil data pengumuman yang dipilih oleh user dari tabel pengumuman

-showDataPengumuman()

Method ini digunakan untuk menampilkan data pengumuman yang tersimpan dalam tabel pengumuman pada database SIHab

-deleteDataPengumuman()

Method ini digunakan untuk menghapus data pengumuman yang dipilih oleh user dari tabel pengumuman

-inputKataKunciPengumuman()

pencarian untuk menampilkan informasi data pengumuman.

h. Specific Design Class MengolahDataUmatUI MengolahDataUmatUI <<boundary>>

+MengolahDataUmatUI()

Konstruktor, digunakan untuk menginisialisasi semua atribut dari kelas MengolahDataUmatUI.

-inputDataUmat()

Method ini digunakan untuk menambahkan data umat baru yang nantinya akan disimpan kedalam tabel umat

-editDataUmat()

Method ini digunakan untuk mengubah atau mengedit data umat yang dipilih oleh user dari tabel umat

-getDataUmatTerpilih()

Method ini digunakan untuk mengambil data umat yang dipilih oleh user dari tabel umat

-showDataUmat()

Method ini digunakan untuk menampilkan data umat yang tersimpan dalam tabel umat pada database SIHab

-deleteDataUmat()

Method ini digunakan untuk menghapus data umat yang dipilih oleh user dari tabel umat

-inputKataKunciUmat()

Method ini digunakan untuk memasukan kata kunci pencarian untuk menampilkan informasi data umat.

i. Specific Design Class MengolahDataSMSUI MengolahDataSMSUI <<boundary>>

+MengolahDataSMSUI()

Konstruktor, digunakan untuk menginisialisasi semua atribut dari kelas MengolahDataSMSUI.

-inputDataSMS()

Method ini digunakan untuk menambahkan data sms baru yang nantinya akan disimpan kedalam tabel sms

Program Studi Magister Teknik DPPL-SiHab 24/ 29

-editDataSMS()

Method ini digunakan untuk mengubah atau mengedit data sms yang dipilih oleh user dari tabel sms

-getDataSMSTerpilih()

Method ini digunakan untuk mengambil data sms yang dipilih oleh user dari tabel sms

-showDataSMS()

Method ini digunakan untuk menampilkan data sms yang tersimpan dalam tabel sms pada database SIHab

-deleteDataSMS()

Method ini digunakan untuk menghapus data sms yang dipilih oleh user dari tabel sms

-inputKataKunciSMS()

Method ini digunakan untuk memasukan kata kunci pencarian untuk menampilkan informasi data sms.

5. Dekomposisi Data a. Tabel Kegiatan

Nama Tipe Panjang Keterangan

KodeKeg char 4 Kode Kegiatan, PK

NamaKeg varchar 30 Nama Kegiatan KataKunci varchar 4 Kata Kunci

b. Tabel Tempat

Nama Tipe Panjang Keterangan

KodeTem char 4 Kode Tempat, PK

NamaTempat varchar 30 Nama Tempat

Alamat varchar - Alamat

c. Tabel Pemimpin

Nama Tipe Panjang Keterangan

KodePem char 4 Kode Pemimpin, PK

Nama varchar 40 Nama Pemimpin

Jabatan varchar 20 Jabatan

NoHape varchar 15 No Hp pemimpin

d. Tabel Pengumuman

Nama Tipe Panjang Keterangan

KodePeng char 4 Kode Pengumuman, PK

KodeKeg char 4 Kode Kegiatan, FK

KodePem char 4 Kode Pemimpin, FK

Tanggal DateTime - Tanggal

Waktu DateTime - Waktu

Tgl_Expired DateTime - Tanggal Expired

e. Tabel Operator

Nama Tipe Panjang Keterangan

UserId char 4 Id operator, PK

UserName varchar 40 Nama operator

Password varchar 6 password

Alamat Text - Alamat operator

NoHape varchar 15 Nomor Hp operator

f. Tabel Umat

Nama Tipe Panjang Keterangan

NoHp varchar 15 Nomor Hp umat, PK

NamaUmat varchar 40 Nama umat

g. Tabel Inbox

Nama Tipe panjang keterangan

IdInbox char 4 Id Inbox, PK

NoHp varchar 15 No hp, FK

Pesan Text - Pesan

Tanggal DateTime - Tanggal

Jam DateTime - Jam

h. Tabel Outbox

Nama Tipe panjang keterangan

IdOutbox char 4 Id Outbox, PK

NoHp varchar 15 No hp, FK

Status Text - Status outbox

Pesan Text - Pesan

Tanggal DateTime - Tanggal

Jam DateTime - Jam

C. Perancangan Antarmuka 1. Login

Halaman Login merupakan antarmuka yang digunakan oleh operator untuk menggunakan autentikasi pengguna dengan syaratnya data harus sudah terdaftar dalam database SIHab. Selain itu halaman login juga berfungsi sebagai pintu masuk bagi operator ntuk mengakses SIHab. Rancangan antarmuka dapat dilihat pada gambar.

Program Studi Magister Teknik DPPL-SiHab 26/ 29

2. Mengolah Data Operator

Halaman ini merupakan halaman yang digunakan oleh operator untuk melakukan pengelolaan data operator

3. Mengolah Data Kegiatan

Halaman ini merupakan halaman yang digunakan oleh operator untuk melakukan pengelolaan data kegiatan

4. Mengolah Data Tempat

Halaman ini merupakan halaman yang digunakan oleh operator untuk melakukan pengelolaan data tempat

Program Studi Magister Teknik DPPL-SiHab 28/ 29

5. Mengolah Data Pemimpin

Halaman ini merupakan halaman yang digunakan oleh operator untuk melakukan pengelolaan data pemimpin

6. Mengolah Data Pengumuman

Halaman ini merupakan halaman yang digunakan oleh operator untuk melakukan pengelolaan data pengumuman

7. Mengolah Data Umat

Halaman ini merupakan halaman yang digunakan oleh operator untuk melakukan pengelolaan data umat

Dokumen terkait