• Tidak ada hasil yang ditemukan

Keluaran (output), hasil (outcome) dan dampak (impact) dari capaian kinerja

Laporan Akuntabiltas Kinerja Instansi Pemerintah ( LAKIP ) Tahun 2015 Balai Besar Taman Nasional Teluk Cenderawasih

6. Analisis program/kegiatan yang menunjang keberhasilan ataupun kegagalan pencapaian pernyataan kinerja

Analisis berhasilnya sasaran mencapai target kinerja yang telah direncanakan, merupakan implikasi logis dari mekanisme pelaksanaan kegiatan pada keseluruhan program dan kegiatan yang senantiasa dioptimalkan. Sehingga seluruh program dan kegiatan saling mendukung dalam usaha pencapaian target indikator kinerja sasaran yang telah direncanakan.Untuk DIPA KSDAE pencapaian indikator sasaran didukung dengan program Nilai SAKIP Direktorat Jenderal KSDA dan Ekosistem minimal 78,00 (A) di tahun 2019 dan kegiatan yaitu : Penyusunan Rencana Kerja 2015, Penyusunan RKA-KL 2016, Penyusunan Laporan Bulanan, Triwulan dan Semesteran, Monitoring dan Evaluasi Kegiatan Tahun 2015 dengan nilai capaian kinerja sebesar 90,68 % dari target 77 poin dan capaian realisasi 69,82 poin. Sedangkan untuk DIPA GAKKUM pencapaian kinerja di dukung dengan adanya kegiatan patroli dan operasi.

7. Keluaran (output), hasil (outcome) dan dampak (impact) dari capaian kinerja.

Berikut disajikan tabel keluaran (output), hasil (outcome) dan dampak (impact) dari capaian kinerja yang telah dilaksanakan Balai Besar TNTC selama Tahun 2015 untuk kegiatan pada DIPA Ditjen KSDAE.

Tabel 6. Uraian Kegiatan, keluaran, hasil dan dampak dari DIPA BBTNTC Ditjen KSDAE 2015

No Uraian Kegiatan Keluaran

(Ouput) Hasil (Outcome) Dampak (Impact) 1 2 3 4 5

a. Jumlah Rencana Pengelolaan Kawasan Konservasi yang Tersusun dan mendapat pengesehan sebanyak 150 dokumen

1. Evaluasi Kesesuaian Zonasi Taman

Nasional Teluk Cenderawasih -- Buku Laporan -- Buku Laporan Adanya kesesuaian Zonasi sesuai dengan perkembangan yang terjadi di wilayah TNTC

2. Reviu RPTN BBTNTC - Buku

- Laporan

- Buku - Laporan

Reviu sangat diperlukan untuk melihat RPTN yaang ada karena adanya pembagian wilayah yang baru dengan terbentuk kabupaten baru.

b. Jumlah desa di daerah penyangga kawasan konservasi yang dibina sebanyak 77 desa selama 5 tahun

1. Identifikasi Potensi Sumber Daya Alam dan EKonomi Desa serta Tipologi Masyarakat Desa

- Laporan - Laporan Teridentifikasinya potensi desa yang ditargetkan sehingga dapat mendukung program yang akan dilaksakan ke depan untuk daerah tersebut

Laporan Akuntabiltas Kinerja Instansi Pemerintah ( LAKIP ) Tahun 2015 Balai Besar Taman Nasional Teluk Cenderawasih

No Uraian Kegiatan Keluaran

(Ouput) (Outcome) Hasil (Impact) Dampak

1 2 3 4 5

2. Konsultasi dan Koordinasi Bidang KKBHL

- Laporan - Laporan Dapat diketahui kebijakan yang baru dari pusat

c. Jumlah pelaksanaan kegiatan pengamanan dan penindakan terhadap gangguan dan ancaman bidang kehutanan di 34 provinsi

1. Patroli bersama Masyarakat mitra polhut oleh BPTN

- Laporan - Laporan Keamanan kawasan TNTC 2. Patroli bersama Masyarakat mitra

polhut oleh SPTN - Laporan - Laporan Keamanan kawasan TNTC

3. Operasi Fungsional Perairan - Laporan - Laporan Keamanan kawasan TNTC 4. Operasi Gabungan Perairan - Laporan - Laporan Keamanan kawasan TNTC

d. Jumlah sumberdaya manusia di bidang perlindungan dan pengamanan hutan yang ditingkatkan kapasitasnya

1. Penyegaran Polhut - Laporan - Laporan POLHUT dapat lebih mengerti tugas dan kewajibannya untuk institusi

2. Peningkatan Kapasitas Pegawai

Melalui Pelatihan - Laporan - Laporan Pengawai meningkat kapasitasnya dengan mendapatkan ilmu baru dari pelatihan yang di ikuti

e. Persentasi penurunan jumlah hotspot pada kawasan hutan di Pulau Sumatera, Kalimantan dan Sulawesi sebesar 10% dari toleransi maksimum tahun 2014

1. Patroli Pencegahan - Laporan - Laporan 2. Kesiapsiagaan dan Peningkatan

Koordinasi - Laporan - Laporan

e. Presentase peningkatan populasi 25 spesies satwa terancam punah prioritas (sesuai The IUCN Red List of Threatened Species) sebesar 10% dari baseline data tahun 2013

1. Monitoring SPAGs di Kawasan TNTC - Laporan - Laporan Mengetahui tingkat pertumbuhan karang yang ada dalam kawasan TNTC 2. Monitoring Penyu Sisik di Kawasan

Nutabari - Laporan - Laporan Mengetahui dan mempunyai data tentang penyu sisik yang ada di kawasan nutabari 3. Monitoring Lumba-lumba di

Rumberpon - Laporan - Laporan Mengetahui dan mempunyai data tentang lumba-lumba yang ada di Rumberpon

4. Monitoring Jenis Penyu di site pengamatan spesies prioritas Wairundi

- Laporan - Laporan Mengetahui dan

mempunyai data tentang penyu yang ada di Wairundi 5. Pembinaan Habitat Penyu di site

pengamatan spesies prioritas Wairundi

- Laporan - Laporan Dilakukan penangkaran telur Penyu yang ada di wairundi

6. In House Training pengelolaan Data

base dan pelaporan - Laporan - Laporan Pegawai yang mengikuti mendapatkan ilmu baru tentang aplikasi sidak, cara pelaporan yang baik dan cara buat database

7. Konsultasi dan Koordinasi - Laporan - Laporan Konsultasi dan Koordinasi sangat diperlukan

Laporan Akuntabiltas Kinerja Instansi Pemerintah ( LAKIP ) Tahun 2015 Balai Besar Taman Nasional Teluk Cenderawasih

No Uraian Kegiatan Keluaran

(Ouput) (Outcome) Hasil (Impact) Dampak

1 2 3 4 5

f. Jumlah kunjungan wisata ke kawasan konservasi minimal sebanyak 1,5 juta orang wisatawan mancanegara selama 5 tahun

1. Pencetakan karcis - Lembar

Kartis - Roll Banner

- Lembar Kartis - Roll Banner

Tercetak karcis untuk SIMAKSI dan roll banner untuk kegiatan promosi nantinya

2. Sosialisasi IUPJWA dan IUPSWA di

Nabire - Laporan - Laporan Peserta yang mengikuti diharapkan dapat mengerti tata cara ijin usaha yang dilakukan di kawasan konservasi

3. Pameran Promosi Konservasi Alam

Tingkat Nasional - Laporan - Laporan Promosi keberadaan TNTC 4. Sosialisasi Potensi Pariwisata dan

prospek pengembangan wisata TNTC - Laporan - Laporan Masyarakat sekitar TNTC dapat mengetahui Potensi Pariwisata dan prospek pengembangan wisata TNTC

5. Konsultasi dan Koordinasi Bidang

PJLKKHL - Laporan - Laporan Konsultasi dan Koordinasi sangat diperlukan

g. Jumlah kunjungan wisata ke kawasan konservasi minimal sebanyak 20 juta orang wisatawan nusantara selama 5 tahun

1. Pencetakan karcis dan kalender - Lembar Kartis - Kalender 2016 - Lembar Kartis - Kalender 2016

Tercetak karcis untuk SIMAKSI dan kalender 2016

2. Pembuatan Buletin Konservasi Alam - Buletin 3

Edisi - Buletin Edisi 3 Tercetak Buletin sebagai tempat mengaktualisasikan pemikiran pegawai dan ajang promosi TNTC 3. Pameran Promosi Konservasi Alam

Tingkat Regional - Laporan - Laporan Promosi keberadaan TNTC 4. Sosialisasi Potensi Pariwisata dan

prospek pengembangan wisata TNTC di SPTN

- Laporan - Laporan Masyarakat sekitar TNTC dapat mengetahui Potensi Pariwisata dan prospek pengembangan wisata TNTC

5. Peningkatan SDM Pengelola Wisata dan PNBP

- Laporan - Laporan Meningkatnya SDM

Pengelola Wisata dan PNBP melalui kegiatan yang di ikutinya

h. Jumlah Kader Konservasi (KK), Kelompok Pecinta Alam (KPA), Kelompok Swaddaya Masyarakat/Kelompok Profesi (KSM/KP) yang berstatus aktif sebanyak 6.000 Orang

1. Jambore Kemah Bakti Kader

Konservasi Nasional - Laporan - Laporan Keikutsertaan jambore Kemah Bakti Kader dalam Konservasi Nasional di Banten

2. Kemah Konservasi - Laporan - Laporan Menumbuhkan

pengetahuan tentang pentingnya konservasi sejak dini

i. Nilai SAKIP Direktorat Jenderal KSDA dan Ekosistem minimal 78,00 (A) di tahun 2019

1. Penyusunan Rencana Kerja 2015 - Buku Renja - Buku Renstra - Laporan

- Buku Renja - Buku Renstra - Laporan

Adanya buku renja sebagai patokan untuk menetapkan kinerja 2015

Laporan Akuntabiltas Kinerja Instansi Pemerintah ( LAKIP ) Tahun 2015 Balai Besar Taman Nasional Teluk Cenderawasih

No Uraian Kegiatan Keluaran

(Ouput) (Outcome) Hasil (Impact) Dampak

1 2 3 4 5

2. Penyusunan RKA-KL 2016 - Laporan - Laporan Tersusunnya RKA-KL 2016 3. Konsultasi dan Koordinasi

Rakornasbanghut tahun 2015 dan Pemantapan RKAKL 2016

- Laporan - Laporan Tersusunnya RKA-KL 2016

4. Penyusunan Laporan Bulanan, Triwulan dan Semesteran

- Laporan - Laporan Adanya Laporan Bulanan, Triwulan dan Semesteran TNTC

5. Monitoring dan Evaluasi Kegiatan

Tahun 2015 - Laporan - Laporan Diketahui laporan kegiatan yang telah terlaksana 6. Penyusunan LAKIP dan Buku Statistik - Laporan - Laporan Tercetaknya buku LAKIP

dan buku Statistik

7. SPIP - Buku SPIP - Buku SPIP Tercetaknya buku SPIP

8. Website BBTNTC - Langganan Domain Website 1 Tahun - Langganan Domain Website 1 Tahun

- Adanya Domain Website TNTC selama 1 Tahun

9. Evaluasi Kerjasama - Laporan - Laporan Diketahui keefektifan kerjasama yang telah terlaksana

10. Korwil Provinsi Papua Barat - Frekuensi Rapat - Laporan - Frekuensi Rapat - Laporan Terlaksana koordinasi antara instansi dalam wilayah Korwil Papua Barat

11. Penilaian DUPAK - Laporan - Laporan Adanya tim Penilaian

DUPAK dan memotivasi pegawai agar mebuat DUPAK

12. Penyusunan Laporan SIMPEG - Laporan SIMPEG

- Laporan SIMPEG

Adanya Laporan SIMPEG 13. Konsultasi dan Koordinasi

Administrasi Kepegawaian - Laporan - Laporan Konsultasi dan Koordinasi sangat diperlukan dalam administrasi kepegawaian 14. Pengelolaan SAI (SAKPA dan SIMAK) - Laporan - Laporan Adanya pengelola SAI 15. Konsultasi dan Koordinasi Keuangan - Laporan - Laporan Konsultasi dan Koordinasi

sangat diperlukan dalam keuangan

16. In House Training Pengelolaan Keuangan

- Laporan - Laporan Pegawai yang mengikuti mendapatkan ilmu baru tentang keuangan

17. Rapat-rapat Ketatausahaan - Frekuensi

Rapat - Frekuensi Rapat Rapat dengan baik dapat berjalan 18. Pembinaan Jasmani Rimbawan - Jumlah

Kegiatan - Jumlah Kegiatan Kebugaran pegawai dapat terjaga 19. Pengumpulan bahan kepegawaian

dan perlengkapan ke BPTN - Laporan - Laporan Mengetahui data kepegawaian dan perlengkapan yang terbarukan

20. Pemeliharaan Perlengkapan - Laporan - Laporan Terpelihara perlengkapan 21. Unit Layanan Pengadaan UPT

Kementerian Kehutanan Propinsi Papua Barat

- Laporan - Laporan Adanya Unit Layanan Pengadaan

22. Pakaian Kerja Tenaga Kontrak - Jumlah Pakaian

- Jumlah Pakaian

Adanya pakaian kerja untuk tenaga kontrak

Laporan Akuntabiltas Kinerja Instansi Pemerintah ( LAKIP ) Tahun 2015 Balai Besar Taman Nasional Teluk Cenderawasih

No Uraian Kegiatan Keluaran

(Ouput) (Outcome) Hasil (Impact) Dampak

1 2 3 4 5

j. Terselenggaranya layanan perkantoran yang optimal dalam mendukung penyelenggaraan tata kelola ke pemerintah yang baik

1. Pembayaran Gaji dan Tunjangan - 12 Bulan - 12 Bulan Terbayarnya Gaji dan Tunjangan selama 12 Bulan 2. Operasional Perkantoran dan

Pimpinan - OT - OT Terpenuhinya Operasional Perkantoran dan Pimpinan 3. Langganan Daya dan Jasa - Langganan

Listrik - Langganan Surat dinas - Langganan Telepon - Langganan Air - Langganan Internet - Langganan Listrik - Langganan Surat dinas - Langganan Telepon - Langganan Air - Langganan Internet -Terbayarnya Langganan Daya dan Jasa

4. Pemeliharaan Gedung Kantor - Unit - M2

- Unit - M2

Terpeliharanya Gedung Kantor

5. Pembayaran Terkait Pelaksanaan

Operasional Kantor - OB - OB Terbayarnya Pelaksanaan Operasional Terkait Kantor

6. Perlengkapan Pendukung Promosi BBTNTC

- Unit - Unit Melengkapi peralatan

Pendukung Promosi BBTNTC

7. Perlengkapan Lapangan - Unit - Unit Melengkapi Perlengkapan Lapangan

8. Pengadaan Peralatan dan fasilitas Perkantoran

- Unit - Unit Melengkapi Peralatan dan fasilitas Perkantoran 9. Rehabilitasi Sarana Pengamanan

Hutan Barak Windesi -- Unit M2 -- Unit M2 Terehabilitasinya Pengamanan Hutan Barak Sarana Windesi

10. Pembuatan Teralis Kantor - Unit - Unit Adanya Teralis Kantor untuk pengaman

11. Pembuatan Sumur Bor dan Menara

Air Kantor BBTNTC - Unit - Unit Adanya Sumur Bor dan Menara Air Kantor BBTNTC 12. Pembuatan Gapura Pintu Masuk

Kantor BBTNTC

- Unit - Unit Adanya Gapura Pintu Masuk Kantor BBTNTC

13. Penambahan Tegangan Listrik kantor

BBTNTC - Kegiatan - Kegiatan Tegangan Listrik Kantor BBTNTC makin baik 14. Instalasi Jaringan Internet Kantor

BBTNTC - Kegiatan - Kegiatan Jaringan Internet Kantor BBTNTC makin baik 15. Pembebasan hak ulayat tanah

Windesi

- Lokasi - Lokasi Terbayarnya Pembebasan hak ulayat tanah Windesi

Berikut disajikan tabel keluaran (output), hasil (outcome) dan dampak (impact) dari capaian kinerja yang telah dilaksanakan Balai Besar TNTC selama Tahun 2015 untuk kegiatan pada DIPA Ditjen GAKKUM.

Laporan Akuntabiltas Kinerja Instansi Pemerintah ( LAKIP ) Tahun 2015 Balai Besar Taman Nasional Teluk Cenderawasih

Tabel 7. Uraian Kegiatan, keluaran, hasil dan dampak dari DIPA BBTNTC Ditjen GAKKUM 2015

No Uraian Kegiatan Keluaran

(Ouput) (Outcome) Hasil (Impact) Dampak

1 2 3 4 5

a. Jumlah kasus yang ditangani melalui tindakan represif terhadap pelaku Tipihut per tahun

1. Operasi Yustisi - Kasus

- Laporan

- Kasus - Laporan

Tertanganinya kasus Yustisi 2. Penanganan barang bukti tipihut - Kasus

- Laporan -- Kasus Laporan Tertanganinya Penanganan barang bukti tipihut 3. Koordinasi dan Konsultasi Laporan Laporan Dapat dilakukannya

Koordinasi dan Konsultasi

b. Jumlah Polhut yang dibina dan ditingkatkan kapasitasnya per tahun

1. Penyegaran Polhut - Laporan - Laporan POLHUT dapat lebih mengerti tugas dan kewajibannya untuk institusi

2. Peningkatan Kapasitas SDM - Laporan - Laporan Pengawai meningkat kapasitasnya dengan mendapatkan ilmu baru

3. Pelatihan Menembak Laporan Laporan Keterampilan menembak

POLHUT meningkat

c. Jumlah sarana dan prasarana pelaksanaan pengawasan, pengamanan, dan penegakan hukum yang memenuhi standar minimum per tahun

1. Pengurusan Administrasi Senjata Api - Laporan - Laporan Administrasi Senjata Api tetap berlisensi

2. Pemeliharaan Sarana Pengamanan

Hutan - Laporan - Laporan Terpeliharanya Pengamanan Hutan Sarana

d. Jumlah lokasi dilaksanakannya pencegahan pencemaran dan perusakan lingkungan hidup, SDH dan kehati serta pengendalian ancaman dan gangguan melalui kegiatan sosialisasi dan patroli di daerah rawan

1. Patroli Pengamanan Kawasan Hutan (Perairan)

- Laporan - Laporan Keamanan kawasan TNTC 2. Patroli Bersama Masyarakat Mitra

Polhut - Laporan - Laporan Keamanan kawasan TNTC

3. Operasi Fungsional (Perairan) - Laporan Laporan Keamanan kawasan TNTC

4. Operasi Gabungan - Laporan Laporan Keamanan kawasan TNTC

5. Operasi Intelejen SPORC - Laporan Laporan Keamanan wilayah Papua Barat yang berhubungan dengan Lingkungan Hidup dan Kehutanan

6. Operasi SPORC - Laporan Laporan Keamanan wilayah Papua

Barat yang berhubungan dengan Lingkungan Hidup dan Kehutanan

7. Operasional SPORC - - Terpenuhi kebutuhan

operasional SPORC

8. Koordinasi dan Konsultasi - Laporan - Laporan Dapat dilakukannya Koordinasi dan Konsultasi

Laporan Akuntabiltas Kinerja Instansi Pemerintah ( LAKIP ) Tahun 2015 Balai Besar Taman Nasional Teluk Cenderawasih

Dokumen terkait