• Tidak ada hasil yang ditemukan

KESIMPULAN DAN SARAN

Dalam dokumen MOH DIMYADI S951008006 (Halaman 86-93)

5.1 Kesimpulan

Dari hasil dan analisa yang dilakukan maka didapatkan kesimpulan sebagai berikut:

1. Pada sistem kendali mobil listrik, penggunaan kapasitor berdasar teori snubber

kapasitor dapat meningkatkan efisiensi energi, dengan nilai kapasitor adalah 40 nF. Efisiensi energi yang ditingkatkan mencapai hingga 56,71(%) PWM 82,68. Snubber kapasitor meningkatkan efisiensi energi melalui cara mengurangi energi panas yang terbuang pada MOSFET. Sedangkan penggunaan bank

kapasitor turut membantu kinerja switching tapi tidak signifikan pada

peningkatan efisiensi energi. Nilai bank kapasitor adalah 10F.

2. Fuzzy logic dapat diaplikasikan pada mobil listrik pada pengaturan arus listrik input. Fuzzy logic mengatur arus sesuai respon kecepatan. Pengaruh fuzzy logic pada mobil listrik dapat meningkatkan efisiensi energi yaitu pada nilai PWM 150 – 255. Rata-rata efisiensi energi meningkat 2,5(%). Ini disebabkan fuzzy logic membantu mengatur arus input sesuai atau tepat dengan kebutuhan

mekanis. Selain itu penggabungan pemodelan sistem kendali logika fuzzy dan

sistem kendali dengan penambahan kapasitor meningkatkan efisiensi energi tertinggi karena yang satu bekerja pada PWM rendah dan yang lain bekerja

pada PWM tinggi. Penggunaan kontrol logika fuzzy dengan penambahan

kapasitor dapat menghemat penggunaan energi listrik pada waktu operasional mobil listrik sehingga dapat meningkatkan jarak tempuh. Penghematan yang diberikan sebesar 45,8% dari jumlah energi yang dibutuhkan motor DC kendali tanpa fuzzy dan tanpa kapasitor.

5.2 Saran

Setelah melakukan penelitian maka ada beberapa saran yang bisa dipakai untuk penelitian selanjutnya:

1. Perlunya penelitian lebih lanjut mengenai karakteristik motor DC dengan beban

dinamis untuk menentukan dasar keanggotaan aturan logika fuzzy. Dengan

commit to user

aturan yang sudah ada peningkatan hanya 2,5% maka dengan keanggotaan logika fuzzy yang baru diharapkan peningkatan efisiensi lebih besar lagi.

2. Perlunya penelitian lebih lanjut mengenai karakteristik snubber kapasitor pada frekuensi (input PWM) yang berubah-ubah yang disebabkan oleh perubahan pedal mobil listrik. Dengan nilai kapasitor 52,5 nF dapat meningkatkan efisiensi energi 56,71% pada PWM 82,68. Peningkatan efisiensi energi sebesar itu tidak bisa tercapai pada PWM kecil (awal-awal jalan). Diharapkan dengan penelitian lebih lanjut, peningkatan efisiensi energi dapat maksimal mulai dari awal jalan yaitu PWM terkecil.

commit to user DAFTAR PUSTAKA

Assanov, A., 2009, Controlling the Speed of a Coding Line Conveyor Using Fuzzy

Logi,. Cybernetics And Information Technologies, Vol. 9(3).

Arman, J., Soebagio, dan Mauridhi, H., P., 2009, Pengaturan Kecepatan Motor

Induksi Ta npa Sensor Kecepatan Mengguna kan Metode Self-Tuning Fuzzy Sliding Mode Control Berba sis Direct Torque Control. Seminar Nasional Aplikasi Teknologi Informasi, Vol. 6, pp. 37-40.

Beaty, W., H., and James K., 1998, Electric Motor Ha ndbook, McGraw-Hill

Companies, Inc., New York.

Carnovale, D., J. And Thomas, P., E., B., 2007, Ha rmonic Limits IEEE IAS 52nd

Pulp & Pa per Appleton. Application of Wisconsin IEEE IAS Std 519-1992., Atlanta.

Chetouane, F. and Singh P., K., 2010, Fuzzy Control of a Gyroscopic Inverted Pendulum, International Association of Engineers, Vol. 18(1).

Centa, G., 1997, Motor Vehicle Dyna mics: Modeling and Simulation, World

Scientific, Singapore.

DeCicco, John, M., 2010, A Fuel Efficiency: Horizon for U.S. Automobiles.

University of Michigan, Michingan.

ISO-8713, 2002, Electric Road Vehicles – Voca bula ry. International Organisation

for Standarisation- ISO.

Irawan, 2011, Ana lisis Penga ruh Pema sa nga n Ka pa sitor Terhadap Penuruna n

Ha rmonik Pa da Multi Mesin. Indonesia Section is a Part of the Organization. bus IEEE vol. 9.

Johansson, T., B., 1993, Renewa ble Energy: Source a nd Fuel. Island Press, USA.

John, G., P. and Masoud, S., 2002, Communication Systems Engineering. Prentice

Hall ISBN 0130617938.

commit to user

Kim, In-Dong, 1998, A new snubber circuit for multilevel inverter and converter.

Industry Applications Conference The IEEE, Vol. 2. pp. 1432-1439.

Krause, P., C., 1986, Ana lysis of Electric Ma chinery. McGraw-Hill Book Co.,

singapore.

Kuswadi, Son., 2007, Kenda li Cerda s: Teori dan Aplikasi Pra ktisnya. Andi offside Yogyakarta.

Lund, H., 2010, Renewa ble Energy Systems: The Choice and Modeling of 100%

Renewa ble Solutions. Academic Press, California.

Leitman, S., and Brant B., 2009, Built Your Own Electric Vehicle. McGraw-Hill

Companies, Inc., Singapore.

Mohan, N., T., M., U., and Robbins, W., P., 1995, Power Electronics: Converters

Applications a nd Design. John Wiley & Sons, Inc., New York.

Purwanto, 2008, Pengemba nga n Inverter Fuzzy Logic Control Untuk Pengenda lia n Motor Induksi Sebagai Penggera k Mobil Listrik. Makara of Technology Series, Vol. 12(1).

Pacejka, H., B., 2002, Vehicle: Tire a nd Vehicle Dyna mics. Oxford Society of Automotive Engineers and Butterworth, Heinemann-USA.

Sutopo, B., dan Danang, W., 2005, Perba ika n Fa ktor Da ya Motor Induksi 3 fa se mengguna kan Mikrokontroler 68HC11. Journal of Coastal Development, Vol. 14.

Sandeep, D., 2001, Electric Vehicle Ba tery System, Butterwoth Heinemann, USA.

Tremblay, O., D., 2009, Experimenta l Va lidation of a Battery Dyna mic Model for

EV Applica tions. Stavanger, Vol.3.

Widodo, T., S., 2005, Sistem Neuro Fuzzy: pengola ha n informa si, pemodela n da n kenda li, Graha Ilmu, Yogyakarta.

commit to user

Valera, J., J., I., 2009, Integrated Modeling Approa ch for Highly electrified HEV-Virtua l Design a nd Simulation Methodology for Adva nced Powertrain Prototyping. World Electric Vehicle Journal ISSN 2032-6653, Vol. 3

Wahjono, dan Soebagio, 2011, Fuzzy Logic Direct Torque Control untuk Motor

Induksi pada Mobil Listrik. Perspektif Riset and Teknologi Jurnal, vol.11(1).

commit to user

Lampiran Biodata Mahasiswa

Nama : Moh Dimyadi

Tempat Tanggal Lahir : Kudus, 9 Juni 1975

Jenis Kelamin : Laki-laki

Status Pernikahan : Sudah Menikah

Agama : Islam

Kewarganegaraan : Indonesia

Alamat Rumah : Jl. Sosrokartono no. 125A RT 06/ RW1, Desa

Kaliputu, Kec. Kota, Kab. Kudus 59312.

E-mail : Dimyadi2009@gmail.com

No. Telp : 0291- 440138

commit to user

PERNYATAAN ORISINALITAS DAN PUBLIKASI ISI TESIS

Saya menyatakan dengan sebenarnya bahwa :

1. Tesis yang berjudul : “PERBAIKAN KINERJA PENGATURAN

KECEPATAN MOBIL LISTRIK MENGGUNAKAN PENAMBAHAN KAPASITOR “ ini adalah karya penelitian saya sendiridan bebas plagiat, serta tidak terdapat karya ilrniah yang pernah diajukan oleh orang lain untuk rnernperoleh gelar akademik serta tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain kecuali secara tertulis digunakan sebagai acuan dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumber acuan serta daftar pustaka. Apabila di kemudian hari terbukti terdapat plagiat dalam karya ilmiah ini, maka saya bersedia menerima sanksi sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan (Permendiknas No 17, tahun 2010) 2. Publikasi sebagian atau keseluruhan isi Tesis pada jurnal atau forum ilmiah

lain harus seijin dan menyertakan tim pembimbing sebagai a uthor dan PPs UNS sebagai institusinya. Apabila dalam waktu sekurang-kurangnya satu semester (enam bulan sejak pengesahan tesis) saya tidak melakukan publikasi dari sebagian atau keseluruhan tesis ini, maka Prodi Magister Teknik Mesin UNS berhak mempublikasikannya pada jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Prodi Magister Teknik Mesin UNS. Apabila saya melakukan pelanggaran dari ketentuan publikasi ini, maka saya bersedia mendapatkan sanksi akademik yang berlaku.

Surakarta, Agustus 2012 Mahasiswa,

MOH DIMYADI S951008006

Dalam dokumen MOH DIMYADI S951008006 (Halaman 86-93)

Dokumen terkait