• Tidak ada hasil yang ditemukan

Kesimpulan

Dalam dokumen KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKJIP) (Halaman 39-61)

BAB IV PENUTUP

A. Kesimpulan

Evaluasi yang dilaksanakan terhadap program pada Pengadilan Negeri Tanah Grogot telah menggambarkan pencapaian yang baik pada sebagian besar program yang telah dibuat.

Namun masih terdapat beberapa kendala dan hambatan yang terjadi dalam pelaksanaan kegiatan, misalnya susahnya penerapan IT di pengadilan Negeri Tanah Grogot yang di sebabkan karena sedikitnya SDM yang memahami IT. Namun hal ini menjadikan tantangan tersendiri bagi Pengadilan Negeri Tanah Grogot dalam mewujudkan pencapaian kinerja yang maksimal sesuai dengan visi dan misi yang telah tersebut diatas yaitu dengan strategi diberlakukannya rangkap jabatan terhadap beberapa pegawai dan diharapkan dapat terlaksana dengan baik.

Pencapaian kinerja kegiatan-kegiatan yang mendukung program tidak selalu dapat tergambarkan dalam keberhasilan atau kegagalan pencapaian indikator sasaran, karena masih dipengaruhi oleh pencapaian kinerja program lain. Satu program dapat ditujukan untuk pencapaian sasaran lebih dari satu, demikian juga sebaliknya satu sasaran dapat dicapai oleh lebih dari satu program

B. SARAN

Dengan diselesaikannya Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKJIP), saran yang diusulkan :

 Diharapkan adanya penambahan pegawai (SDM) berkualitas agar memperlancar dalam pelaksanaan tugas pokok dan fungsi serta dalam rangka pencapaian visi dan misi yang telah ditetapkan .

 Adanya pembinaan/pelatihan berkelanjutan untuk meningkatkan kualitas SDM.

 Diharapkan dengan LKJIP dapat meningkatkan transparansi dan akuntabilitas kinerja instansi pemerintahan.

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 40

LAMPIRAN 1 : STRUKTUR ORGANISASI

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 41 STRUKTUR ORGANISASI PN TANAH GROGOT

KETERANGAN :

GARIS TANGGUNG JAWAB GARIS KOORDINASI KETUA

AGUS HAMZAH, SH. MH

KAUR KEPEGAWAIAN EMMA YUANITA (Plh)

KAUR KEUANGAN

FAHRONI, A.md KAUR UMUM

MUHYIDIN, SH WAKIL KETUA

NASRULLOH, SH

PANITERA / SEKRETARIS M. NURYASIN FAJRI, SH, MH

WAKIL PANITERA SITI HAJAR, SH

WAKIL SEKRETARIS SUGIANTO, SH

PANMUD PERDATA SUNAR BASKORO, SH

PANMUD HUKUM TALHAH, SH HAKIM

I MADE HENDRA SATYA DHARMA, SH ASMA FANDUN, SH

AGUSTY HADI WIDARTO, SH LA ODE ARSAL KASIR, SH

UZAN PURWADI, SH ROBY HERMAWAN CITRA, SH. MH HENDRA KUSUMA WARDANA, SH.,MH

ANDI NOROK

SITI NURHASANAH (Honorer)

ISMARIANSYAH

ANITA RAHAYU (Honorer)

PANITERA PENGGANTI

- JARMIATI - NUR FITRIANSYAH, SH - ANDI NOROK - DITA TRIWULANY, SH - RAMLA, SH

JURU SITA PENGGANTI INDRA LESMANA

EMMA YUANITA LISMAYARTI A, SH

INDRA LESMANA (JSP) M.RIDHUWAN.M(Honorer)

PANMUD PIDANA JEKSON SAGALA, SH

DITA TRIWULANY, SH IRWAN. D

AGUS MUHARI FAJRIAH,S.Sos.i(Honorer)

YUSUF AHMAD M, SH TIBIN HUSNI (Honorer) PARLAN (Honorer)

NUR ALIRAHMAT (Honorer) FAHMI (Honorer)

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 42

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 43

LAMPIRAN 2 : INDIKATOR KINERJA UTAMA

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 44

INDIKATOR KINERJA UTAMA PENGADILAN NEGERI TANAH GROGOT

NO KINERJA

UTAMA

INDIKATOR KINERJA PENJELASAN PENANGGUNG

JAWAB

SUMBER DATA

1. Meningkatnya penyelesaian perkara

a. Persentase mediasi yang menjadi akta perdamaian

Jml perkara mediasi yg menjadi akta perdamaian X 100%

Jumlah perkara yang di mediasi

Hakim Mediasi Panitera/Sekret aris

Laporan Bulanan

dan Laporan

Tahunan b. Persentase sisa perkara

yang diselesaikan:

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa

Jml sisa perkara yang diselesaikan X 100%

Jml sisa perkara yang harus diselesaikan

Majelis Hakim dan

Panitera/Sekret aris

Laporan Bulanan

dan Laporan

Tahunan

c. Persentase perkara yang diselesaikan:

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana lalu-lintas - Pidana Biasa

Jml perkara yang diselesaikan X 100%

Jml perkara yang akan diselesaikan (saldo awal dan perkara yang masuk)

Majelis Hakim dan

Panitera/Sekret aris

Laporan Bulanan

dan Laporan

Tahunan

d. Persentase perkara yang diselesaikan dalam jangka waktu maksimal 6bulan

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan

Jml perkara yg diselesaikan dlm jangka waktu maks 6 bulanX 100%

Jml perkara yg harus diselesaikan dlm waktu maksimal 6 bulan (diluar sisa perkara)

Majelis Hakim dan

Panitera/Sekret aris

Laporan Bulanan

dan Laporan

Tahunan

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 45 - Pidana Ringan

- Pidana lalu-lintas - Pidana Biasa

e. Persentase perkara yang diselesaikan dalam jangka waktu lebih dari 6 bulan

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana lalu-lintas

- Pidana Biasa

Jml perkara yang diselesaikan lebih dari 6 bulan X 100%

Jumlah perkara yg diselesaikan dalam waktu kurang dari 6 bulan

Majelis Hakim Panitera/Sekret aris

Laporan Bulanan

dan Laporan

Tahunan

2. Peningkatan aksepbilitas putusan Hakim

Persentase perkara yang tidakmengajukanupaya hukum:

a. Banding

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana lalu-lintas - Pidana Biasa b. Kasasi

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana lalu-lintas - Pidana Biasa

c. Peninjauan Kembali - Perdata Permohonan

Jumlah putusan yang tidak mengajukan upaya hukum X 100%

Jumlah putusan

Majelis Hakim Laporan Bulanan

dan Laporan

Tahunan

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 46 - Perdata Gugatan

- Pidana Ringan - Pidana lalu-lintas - Pidana Biasa 3. Peningkatan

efektifitas pengelolaan penyelesaian perkara

a. Persentase berkas perkara yang diajukan kasasi dan PK yang disampaikan secara lengkap

Jml berkas perkara yang diajukan Kasasi dan PK yang lengkap X 100%

Jumlah berkas yang diajukan Kasasi dan PK

Catatan:

Lengkap = terdiri dari bundel A dan B

Panitera/Sekret aris

Laporan Bulanan dan Laporan Tahunan

b. Persentase berkas yang diregister dan siap didistribusikan ke Majelis

Jml berkas perkara yang didistribusikan ke MajelisX 100%

Jml berkas perkara yang diterima

Panitera/Sekret aris

Laporan Bulanan dan Laporan Tahunan

c. Persentase penyampaian

pemberitahuan relaas putusan tepat waktu, tempat dan para pihak

Jml relas putusan yang disampaikan ke para pihak tepat waktu. X

Laporan Bulanan dan Laporan Tahunan

d. Prosentase penyitaan

tepat waktu dan tempat Jml pelaksanaan penyitaan tepat waktu dan tempat X 100%

Jumlah permohonan penyitaan dengan

Panitera/Sekret aris dan Juru Sita

Laporan Bulanan dan Laporan Tahunan

e. Ratio Majelis Hakim terhadap perkara

Perbandingan jumlah Majelis Hakim dengan jumlah perkara

Majelis Hakim dan

Panitera/Sekret aris

Laporan Bulanan dan Laporan Tahunan

4. Peningkatan aksesibilitas masyarakat

a. Persentase perkara

prodeo yang diselesaikan Jumlah perkara prodeo yang diselesaikan X 100%

Jumlah perkara prodeo

Majelis Hakim dan

Panitera/Sekret

Laporan Bulanan dan Laporan Tahunan

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 47 terhadap

peradilan (acces to justice)

aris b. Persentase perkara yang

dapat diselesaikan di zitting plaatz

Jumlah perkara yang diselesaikan dilokasi zetting plaatz X 100%

Jumlah perkara yang harus diselesaikan secara zitting plaatz Majelis Hakim dan

Panitera/Sekret aris

Laporan Bulanan dan Laporan Tahunan

5. Meningkatnya kepatuhan terhadap putusan pengadilan.

Persentase permohonan eksekusi atas putusan perkara perdata yang berkekuatan hukum tetap yang ditindaklanjuti

Jml permohonan eksekusi perkara perdata yang ditindaklanjuti X 100%

Jml permohonan eksekusi perkara perdata

Ketua

Pengadilan &

Pan/Sek

Laporan Bulanan

dan Laporan

Tahunan

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 48

LAMPIRAN 3 : MATRIKS RENSTRA 2010-2014

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 49

MATRIK RENCANA STRATEGIS KINERJA 2010 – 2016

SASARAN /

INDIKATOR KINERJA UTAMA INDIKATOR KINERJA TARGET KINERJA

2010 2011 2012 2013 2016

Meningkatnya penyelesaian perkara.

a. Persentase mediasi yang menjadi akta perdamaian 1% 1% 1% 1 % 1 % b. Persentase sisa perkara yang diselesaikan.

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa

c. Persentase perkara yang diselesaikan.

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa

d. Persentase perkara yang diselesaikan dalam jangka waktu maksimal 6 bulan

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa

e. Persentase perkara yang diselesaikan dalam jangka waktu lebih dari 6 bulan

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 50 - Perdata Permohonan

- Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa

Peningkatan aksepbilitas putusan Hakim Persentase perkara yang tidak mengajukan upaya hukum:

a. Banding

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa b. Kasasi

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa c. Peninjauan Kembali

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa

Peningkatan efektifitas pengelolaan penyelesaian perkara

a. Persentase berkas yang diajukan kasasi dan PK yang disampaikan secara lengkap.

100% 100% 100% 100% 100%

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 51

b. Persentase berkas yang diregister dan siap didistribusikan ke Majelis.

100% 100% 100% 100% 100%

c. Persentase penyampaian pemberitahuan relaas putusan tepat waktu, tempat dan para pihak.

100% 100% 100% 100% 100%

d. Prosentase penyitaan tepat waktu dan tempat. 100% 100% 100% 100% 100%

e. Ratio Majelis Hakim terhadap perkara. 100% 100% 100% 100% 100%

Peningkatan aksesibilitas masyarakat terhadap peradilan (acces to justice)

Persentase perkara prodeo yang diselesaikan 1% 1% 1% 1% 1%

Persentase perkara yang dapat diselesaikan dengan cara zetting plaat

1% 1% 1% 1% 1%

Meningkatnya kepatuhan terhadap putusan pengadilan

Persentase permohonan eksekusi atas putusan perkara perdata yang berkekuatan hukum tetap yang ditindaklanjuti

100% 100% 100% 100% 100%

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 52

LAMPIRAN 4 : RKT 2014

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 53 RENCANA KINERJA

PENGADILAN NEGERI TANAH GROGOT TAHUN 2016

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA TARGET

(%) 1. Meningkatnya penyelesaian

perkara

a. Persentase mediasi yang menjadi akta perdamaian

1 % b. Persentase sisa perkara yang

diselesaikan

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa diselesaikan dalam jangka waktu maksimal 6bulan

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa diselesaikan dalam jangka waktu lebih dari 6 bulan

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa

2. Peningkatan aksesibilitas putusan Hakim

Persentase perkara yang tidak mengajukan upaya hukum:

a. Banding

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 54 - Perdata Permohonan

- Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa c. Peninjauan Kembali

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa

3. Peningkatan efektifitas pengelolaan penyelesaian perkara

a. Persentase berkas yang diajukan kasasi dan PK yang disampaikan secara lengkap

100%

b. Persentase berkas yang

diregister dan siap

didistribusikan ke Majelis

100%

c. Persentase penyampaian pemberitahuan relaas putusan tepat waktu, tempat dan para pihak

100%

d. Prosentase penyitaan tepat waktu dan tempat.

100%

e. Ratio Majelis Hakim terhadap perkara

100%

4. Peningkatan aksesibilitas masyarakat terhadap peradilan (acces to justice)

a. Persentase perkara prodeo yang diselesaikan

1%

b. Persentase perkara yang dapat diselesaikan dengan cara zetting plaat

1%

5. Meningkatnya kepatuhan

terhadap putusan

pengadilan.

Persentase permohonan eksekusi atas putusan perkara perdata yang berkekuatan hukum tetap yang ditindaklanjuti

100%

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 55

LAMPIRAN 5 : PKT 2013

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 56 PENETAPAN KINERJA

PENGADILAN NEGERI TANAH GROGOT TAHUN ANGGARAN 2015

NO SASARAN INDIKATOR KINERJA TARGET

1. Meningkatnya penyelesaian perkara

f. Persentase mediasi yang menjadi akta perdamaian

1 % g. Persentase sisa perkara yang

diselesaikan

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa

h. Persentase perkara yang diselesaikan

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa diselesaikan dalam jangka waktu maksimal 6bulan

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa diselesaikan dalam jangka waktu lebih dari 6 bulan

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa

2. Peningkatan aksepbilitas putusan Hakim

Persentase perkara yang tidak mengajukan upaya hukum:

a. Banding

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 57 - Perdata Permohonan

- Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa c. Peninjauan Kembali

- Perdata Permohonan - Perdata Gugatan - Pidana Ringan - Pidana Lalu-lintas - Pidana Biasa

3. Peningkatan efektifitas pengelolaan penyelesaian perkara

f. Persentase berkas yang diajukan kasasi dan PK yang disampaikan secara lengkap

100%

g. Persentase berkas yang diregister dan siap didistribusikan ke Majelis

100%

h. Persentase penyampaian pemberitahuan relaas putusan tepat waktu, tempat dan para pihak.

100%

i. Prosentase penyitaan tepat waktu dan tempat

100%

j. Ratio Majelis Hakim terhadap perkara

100%

4. Peningkatan aksesibilitas masyarakat terhadap peradilan (acces to justice)

c. Persentase perkara prodeo yang diselesaikan

1%

d. Persentase perkara yang dapat diselesaikan dengan cara zetting plaat

1%

5. Meningkatnya kepatuhan terhadap putusan pengadilan.

Persentase permohonan eksekusi atas putusan perkara perdata yang berkekuatan hukum tetap yang ditindaklanjuti

100%

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 58

LAMPIRAN 6 : SK TIM PENYUSUN LAKIP

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 59 SURAT KEPUTUSAN KETUA PENGADILAN NEGERI TANAH GROGOT

Nomor : W18-U5/ /UM.01.5/I/2016 TENTANG

TIM PENYUSUN

LAPORAN KINERJAINSTANSI PEMERINTAH (LKJIP) TAHUN 2015 PADA PENGADILAN NEGERI TANAH GROGOT

KETUA PENGADILAN NEGERI TANAH GROGOT Menimbang

Mengingat :

:

a.Bahwa dalam rangka penyusunan Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKJIP) tahun anggaran 2015 pada satuan kerja Pengadilan Negeri Tanah Grogot, dipandang perlu menunjuk Tim Penyusun Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKJIP) tahun anggaran 2015 pada Pengadilan Negeri Tanah Grogot.

b.Bahwa Pejabat/Pegawai Negeri Sipil yang namanya tersebut dalam lampiran Surat Keputusan ini dipandang cakap dan mampu untuk ditunjuk sebagai Tim Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKJIP) tahun anggaran 2015 pada Pengadilan Negeri Tanah Grogot.

1. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara.

2. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara

3. Keputusan Presiden RI Nomor : 42 Tahun 2002 tentang Pedoman Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara

4. Keputusan Ketua Mahkamah Agung RI Nomor :

KMA/001/SK/I/2010 tentang Penunjukan Pejabat Kuasa Pengguna Anggaran / Pengguna Barang di Lingkungan Mahkamah Agung RI;

5. Surat Sekretaris Mahkamah Agung RI Nomor :

355A/SEK/KU.01/II/2016 tanggal 28 Nopember 2015 perihal Penyampaian LKJIP Tahun 2015 dan Dokumen Penetapan Kinerja Tahun 2015.

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 60 Menetapkan

Pertama

Kedua

Ketiga

: :

:

:

Memutuskan :

Nama-nama sebagaimana tersebut dalam kolom 2 lampiran Surat Keputusan ini diangkat dan ditetapkan sebagai Tim Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKJIP) tahun anggaran 2015 pada Pengadilan Negeri Tanah Grogot dengan kedudukan sebagaimana tersebut dalam lajur 5 lampiran surat Keputusan ini.

Memerintahkan kepada Tim untuk menyusun Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKJIP) tahun anggaran 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot sesuai dengan ketentuan yang berlaku..

Surat Keputusan ini mulai berlaku sejak ditetapkan dengan ketentuan bahwa apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam Keputusan ini, akan diadakan perbaikan seperlunya;

Tanah Grogot, 29 Januari 2016 Ketua,

AGUS HAMZAH, SH,. MH NIP. 19690814 199603 1 002

Salinan Surat Keputusan ini disampaikan kepada Yth : - Ketua Pengadilan Tinggi Samarinda

LKJIP 2015 Pengadilan Negeri Tanah Grogot 61 Lamp. Surat Kep. Kuasa Pengguna Anggaran No. W18-U5/ /UM.01.5/I/2016

Tanggal : 29 Januari 2016

- - - TIM PENYUSUN

LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKJIP) TAHUN 2015 PADA PENGADILAN NEGERI TANAH GROGOT

Tanah Grogot, 29 Januari 2016 Ketua,

AGUS HAMZAH, SH., MH NIP. 19690814 199603 1 002

No Nama/NIP Gol. Jabatan Dalam

Dinas

Jabatan dalam Tim 1. Agus Hamzah, SH. MH

NIP. 19680701 199403 1 006

III/d Panitera/

Sekretaris

Ketua 3. Siti Hajar, SH

NIP. 19650925 199303 2 001 III/d

Wakil Panitera Koordinator Adm.

Teknis Kepaniteraan 4. Sugianto, SH

NIP. 19700705 199303 1 007 III/b

Wakil

NIP. 19700109 199203 2 002 III/b

Panmud Hukum

Anggota 7. Sunar Baskoro, SH

NIP. 19671214 199303 1 003 III/a

Panmud Perdata

Anggota 8. Muhyidin, SH

NIP. 19770403 200912 1 001 III/b

Kepala Urusan Umum

Anggota 9. Fahroni, A.md

NIP. 19810917 200604 1 003 III/a

Kepala Urusan Keuangan

Anggota 10. Emma Yuanita

NIP. 19811201 200604 2 004 II/b

Plh. Kepala Urusan Kepegawaian

Anggota

Dalam dokumen KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKJIP) (Halaman 39-61)

Dokumen terkait