Soal Kunci
1. Perhatikan pernyataan-pernyataan C
berikut:
1. Terjadi pada zat padat
2. Terjadi pada zat cair dan zat gas 3. Tanpa disertai perpindahan partikel 4. Disertai perpindahan partikel 5. Dalam bentuk gelombang
elektromagnetik
6. Tanpa melalui zat perantara 7. Melalui zat perantara
Pernyataan diatas yang sesuai dengan defenisi dari perpindahan kalor secara konduksi adalah…. A. 2, 4 dan 7 B. 3, 5 dan 6 C. 1, 3 dan 7 D. 1, 2 dan 4 E. 5, 6 dan 7
2. Jika ujung logam dipanaskan di atas A nyala api, maka beberapa saat kemudian ujung yang lain akan menjadi ikut panas. Proses hantaran kalor ini disebabkan oleh….
A. molekul-molekul bahan logam yang suhunya lebih tinggi akan bergetar lebih cepat dan membentur
molekul-molekul lain yang suhunya
Lampiran 11 Kompetensi Dasar 41. menganalisisa cara perpindahan kalor Jenis Soal Pilihan ganda Indikator Pencapaian Indikator Soal
c) Menjelaskan 1. Disajikan pernyataan, peristiwa peserta didik dapat perpindahan kalor menganalisis secara konduksi perpindahan kalor
secara konduksi Skor 1 No Klasi Soal fikasi 1 C4
2. Peserta didik dapat 2 C3 1 Pilihan
mengidentifikasi ganda
peristiwa
perpindahan kalor secara konduksi pada sebuah logam besi
lebih rendah
B. molekul-molekul bahan logam yang suhunya lebih rendah akan bergetar lebih cepat dan membentur
molekul-molekul lain yang suhunya lebih tinggi
C. molekul-molekul bahan logam saling berpindah tempat
D. molekul-molekul bahan logam saling memancarkan panas
E. molekul-molekul bahan logam bergetar lebih cepat
d) Menyelidiki 3. Disajika pernyataan, 3 C4 1 Pilihan 3. Perhatikan pernyataan-pernyataan A faktor-faktor yang peserta didik dapat ganda berikut:
mempengaruhi menganalisis 1. Sebanding dengan selisih suhu
besar perpindahan hubungan antar faktor antara kedua ujungnya
kalor secara yang mempengaruhi 2. Berbanding terbalik dengan
konduksi laju perpindahan panjang konduktor
kalor secara konduksi 3. Sebanding dengan luas penampang
konduktor
4. Tidak tergantung dengan jenis konduktor
5. Sebanding dengan massa konduktor
Kalor yang mengalir per satuan waktu melaui suatu konduktor adalah…
A. 1, 2, dan 3 B. 1, 2 dan 4 C. 1, 3 dan 4 D. 1, 3 dan 5 E. 1, 4 dan 5
4. Perhatikan data seperti pada tabel C berikut! Konduktivitas termal Zat k (W/m K) Aluminium 205 Gabus 0,04 Bulu halus 0,02 Besi 50 Kapuk 0,03 Perunggu 109 Serat kaca 0,04 Tembaga 385 Perak 406
Urutan zat yang lebih mudah menghantar kalor sampai zat yang tidak dapat menghantar kalor secara berurutan dengan tepat berdasarkan nilai k adalah…. A. Aluminium, gabus, bulu halus, besi,
kapuk, perunggu, serat kaca, tembaga dan perak
B. Perunggu, aluminum, gabus, bulu halus, tembaga, besi, kapuk, perak dan serat kaca
C. Aluminium, perunggu, tembaga, besi, perak, gabus, serat kaca, bulu halus dan kapuk
D. Aluminium, perunggu, tembaga, besi, perak, gabus, bulu halus, serat kaca dan kapuk
E. Gabus, serat kaca, bulu halus dan kapuk, aluminium, perunggu, tembaga, besi dan perak e) Mengidentifikasi 4. Disajikan tabel, 4 C4 1 Pilihan
zat yang termasuk peserta didik dapat ganda konduktor dan menganalisis zat yang
isolator termasuk konduktor dan isolator
berdasarkan nilai konduktivitas termal bahan
Peserta didik dapat 5 C3 1 Pilahan 5. Sebuah batang besi panjangnya 4 m A
menghitung ganda dengan luas penampang 25cm2. Beda
jumlah kalor tiap suhu antara kedua ujung besi 80oC.
detik yang melalui Diketahui pula koefisien konduksi
batang besi termal besi 4,6 J/m s oC. Maka jumlah
kalor yang dipindahkan per satuan waktu adalah…
A. 0,23 J/s C. 230 J/s B. 2,3 J/s D. 2300 J/s
E. 23000J/s
Dua batang logam digabungkan A seperti pada gambar berikut.
Temperatur ujung kiri dari logam pertama 105°C, sedangkan temperatur ujung kanan dari logam kedua 0°C. Jika diketahui, koefisien termal logam kedua dua kali logam pertama, temperatur pada titik sambungannya adalah ....
A. 35°C D. 100°C
B. 50°C E. 125°C
C. 75°C
Batang baja dan kuningan yang luas E penampang dan panjangnya sama,
salah satu ujungnya dihubungkan. Suhu ujung batang baja yang bebas 2500C, sedangkang suhu ujung batang
f) Menggunakan 5. untuk persamaan = dan = menyelesaikan soal-soal
6. Disajikan gambar dua 6 1 C3 Pilihan 6.
batang logam yang ganda
digabungkan, peserta didik dapat
menghitung suhu pada titik sambung dua buah logam tersebut
7. Peserta didik dapat 7 C3 1 Pilihan 7.
menghitung suhu ganda
pada titik hubung batang baja dan batang kuningan
kuningan masing-masing 0,12 kal/s cm dan 0,24 kal/s cm, maka suhu pada titik hubung kedua batang tersebut adalah…
A. 30 C. 90
B. 60 D. 100
E. 150
8. Peserta didik dapat 8 C3 1 Pilihan 8. Suatu ketel pemanas air mempunyai A menghitung nilai ganda luas 400 cm2 dan tebalnya 0,5 cm.
konduktivitas suatu Perbadaan antara permukaan yang
bahan (ketel kena api langsung dan permukaan
pemanas) dalam yang bersentuhan dengan air
adalah 10oC. Apabila kalor dirambatkan sebesar 10 J tiap sekonnya maka nilai konduktivitas bahan tersebut adalah…
A. 5 x 105 W/m.K B. 6 x 105 W/m.K C. 9 x 105 W/m.K D. 10 x 105 W/m.K E. 15 x 105 W/m.K
9. Peserta didik dapat 9 C3 1 Pilihan 9. Sebuah ruang dengan pendingin ruang E
menghitung laju ganda (AC) memiliki kaca jendela yang
konduksi kalor yang luasnya 2,0 x 1,5 m dan tebalnya 3,2
berada dalam suatu mm. jika suhu pada permukaan dalam
ruang kaca 250C dan suhu pada permukaan
luar kaca 300C, maka laju kalor yang masuk ke ruang itu
adalah…(kondutivitas kaca 0,8 W/m K)
A. 1500 W B. 1800 W C. 2750 W D. 3000 W E. 3750 W
10. Peserta didik dapat 10 C3 1 Pilihan 10. Balok es sebanya 5 kg bersuhu 0 0C D menghitung waktu ganda ditempatkan di dalam kotak berupa
yang dibutuhkan kubus yang terbuat dari kayu dengan
balok es untuk koefisien konduksi termal 0,05
mencair dalam kal/ms0C. panjang sisi kubus 20 cm
sebuah kotak dan tebalnya 0,5 cm. jika suhu udara
luar 250C, maka waktu yang
diperlukan sehingga es akan mencair seluruhnya di dalam kotak jika kalor peleburan es 80 kal/g adalah… A. 5 jam 2 menit
B. 3 jam 21 menit C. 2 jam 12 menit D. 1 jam 51 menit E. 1 jam 21 menit
g) Mengetahui 11. Peserta didik dapat 11 C2 1 Pilihan 11. Contoh pemanfaatan bahan konduktor C penerapkan konsep menentukan contoh ganda dalam kehidupan sehari-hari adalah....
perpindahan kalor pemanfaatan bahan A. Sistem ventilasi rumah yang
secara konduksi konduktor dalam membuat rumah tersa nyaman
dalam kehidupan kehidupan sehari- B. Penutup poci teh diisi dengan
sehari-hari hari kapuk
C. Alat pemanggang roti dan tempat pembakar sate terbuat dari bahan tembaga atau aluminium
D. Tangkai pegangan pada peralatan memasak atau pegangan setrika dibuat dari kayu atau plastic E. Panas matahari dapat
a) Mendeskripsikan 12. Disajikan gambar 12 C2 1 Pilihan 12. Perhatikan peristiwa pemanasan air E peristiwa proses pemanasan air, ganda seperti pada gambar berikut!
perpindahan peserta didik dapat
kalor secara menjelaskan Peristiwa perpindahan kalor seperti
konveksi peristiwa yang ditunjukan pada gambar di
perpindahan kalor bawah, disebut....
secara konveksi A. Pancaran B. Rambatan C. Konduksi D. Radiasi E. Konveksi
b) Menyelidiki 13. Disajikan pernyataan, 13 C4 1 Pilihan 13. Perhatikan pernyataan-pernyataan B
faktor-faktor peserta didik dapat ganda dibawah ini:
yang menganalisis 1) Massa jenis air berkurang
mempengaruhi peristiwa konveksi 2) Massa jenis air bertambah
besar pada zat cair (fluida) 3) Air yang massa jenisnya kecil
perpindahan bergerak ke bawah sedangkan air
kalor secara yang massa jenisnya besar
konveksi bergerak ke atas
4) Air yang massa jeninya kecil bergerak ke atas sedangkan air yang massa jenisnya besar bawah 5) Terjadi aliran air secara vertikal 6) Terjadi aliran air secara horisontal Pernyataan diatas yang sesuai dengan peristiwa konveksi pada fluida adalah…
B. 1, 4 dan 5 C. 2, 5 dan 6 D. 3, 4 dan 5 E. 4, 5 dan 6
14. Peserta didik dapat 14 C3 1 Pilihan 14. Sebuah dinding bersuhu relativ tetap D menghitung jumlah ganda 25oC pada suhu udara luar 18oC. jika
kalor yang hilang luas dinding 15 m2 maka kalor yang
pada sebuah dinding hilang selama 3 jam adalah…(h= 3,5
J/s m2K)
A. 35,69 x 105 J E. 40 x 105J B. 36,69 x 105 J
C. 37,69 x 105 J D. 39,69 x105J
15. Peserta didik dapat 15 C3 1 Pilihan 15. Suatu panci pemanas air terbuat dari A
menghitung nilai ganda bahan tertentu mempunyai luas
koefisien konveksi permukaan yang bersentuhan dengan
suatu bahan air 200 cm2.Jika suhu bahan tersebut
90 dan suhu air 80 dan menghasilkan jumlah kalor yang dipindahkan secara konveksi per sekonnya sebesar 0,8 J/s maka besar nilai koefisien konveksi bahan tersebut adalah.... A. 4 Wm-2oC B. 5 Wm-2oC C. 9 Wm-2oC D. 20 Wm-2oC E. 31 Wm-2oC
16. Peserta didik dapat 16 C3 1 Pilihan 16. Suatu radiator pendingin mobil C c) Menggunakan
persamaan = hA untuk
menyelesaikan soal-soal
perpindahan kalor dengan air adalah 500 cm2. Beda pada sistem radiator antara bahan radiator dan air panas
adalah 20oC. Jika bahan radiatir adalah bahan logam tertentu yang mempunyai koefisien h = 8 Wm -2oC. Maka laju kalor pada sistem radiator adalah… A. 5 W B. 7 W C. 8W D. 12 W E. 20 W
d) Memahami 17. Disajikan pernyataan, 17 C4 1 Pilihan 17. Perhatikan-pernyataan berikut: E penerapkan peserta didik dapat ganda F. Angin laut dan angin darat
konsep menganalisis contoh G. Kompor listrik
perpindahan peristiwa konveksi H. Sistem ventilasi udara
kalor secara I. Efek rumah kaca
konveksi dalam J. Pengering rambut
kehidupan K. Kawat kasa
sehari-hari L. Pemasangan AC pada ruangan
Contoh-contoh peristiwa yang merupakan proses konveksi adalah…
A. 1, 2, 3 dan 4 B. 3, 4, 5 dan 6 C. 2, 3, 5 dan 7 D. 1, 3, 4 dan 6 E. 1, 3, 5 dan 7
18. Peserta didik dapat 18 C4 1 Pilihan 18. Pada malam hari, angin akan bertiup C menganalisis ganda dari darat kelaut. Hal ini terjadi
proses terjadinya karena…
angin darat. A. Daratan lebih hangat laut
sehingga konveksi termal terjadi diatas lautan dan memaksa udara dari darat mengalir ke laut
B. Daratan lebih hangat dari pada laut sehingga konveksi termal terjadi di atas daratan dan memaksa udara dari darat mengalir ke laut
C. Daratan lebih dingin dari pada laut sehingga konveksi termal terjadi di atas lautan dan memaksa udara dari darat mengalir ke laut
D. Daratan lebih dingin dari pada laut sehingga konveksi termal terjadi di atas daratan dan menasksa udara dari darat mengalir ke laut
E. Daratan lebih dingin dari pada laut sehingga konveksi termal terjadi di atas lautan dan
memaksa udara laut mengalir ke darat
a) Menjelaskan 19. Peserta didik dapat 19 C2 1 Pilihan 19. Pernyataan berikut yang sesuai E peristiwa mengtahui konsep ganda dengan konsep radiasi kalor adalah....
perpindahan radiasi kalor F. Kalor berpindah dalam bentuk
kalor secara gelombang mekanik
radiasi G. Kalor berpindah melalui zat
perantara
H. Benda hitam lebih mudah menyerap kalor daripada memancarkannya
I. Laju kalor yang diterima benda lebih besar daripada
20. Perhatikan tabel berikut: A
Perbandingan penyerapan kalor
Benda hitam Benda putih
Penyerapan Penyerapan buruk baik Pemantulan Pemantulan buruk Baik Pemancaran Pemancaran buruk baik
Perbanding yang tepat penyerapan kalor terhadap benda hitam dan benda putih adalah….
A. Benda hitam; penyerapan baik, pemantulan buruk dan pemancaran baik sedangkan benda putih; penyerapan buruk, pemantulan baik dan pemancaran buruk
B. Benda hitam; penyerapan buruk, pemantulan buruk, pemancaran buruk sedangkan benda putih; penyerapan kalor baik, pemantulan baik dan pemancaran baik
C. Benda hitam; penyerapan baik, pemantulan baik dan pemancaran buruk sedangkan benda putih; penyerapan buruk, pemantulan baik dan pemancaran baik
D. Benda hitam; penyerapan buruk, pemantulan baik,pemancaran baik sedangkan benda putih; penyerapan buruk pemantulan,buruk pemancaran buruk
b) Menyelidiki 20. Disajikan tabel, 20 C4 1 Pilihan
faktor-faktor peserta didik dapat ganda
yang menganalisis
mempengaruhi penyerapan kalor besar pada benda warna perpindahan hitam dan benda kalor secara warna putih radiasi
E. Benda hitam; penyerapan kalor buruk pemantulan baik dan pemancaran baik sedangkan benda putih; pemantulan buruk, pemantulan baik dan
pemancaran baik
21. Jumlah kalor yang dipancarkan oleh E sebuah benda yang suhunya lebih
besar dari 00 K, berbanding lurus dengan…
A. Suhunya
B. Pangkat dua dati suhunya C. Suhu keliling
D. Massa benda itu E. Luas permukaan benda
22. Sebuah bola tembaga 20 cm2 D dipanaskan hingga 1270C. Jika
emisitasnya 0,4 dan = 5,67 x 10-8 W/m2K4, energi radiasi tiap detik dari bola tersebut adalah…
A. 7,66W B. 3,11W C. 2,54 W D. 1,16 W E. 1,08 W
23. Sebuah benda hitam sempurna, B suhunya 1270 C dengan lusa
permukaan 50 cm2 memancarkan energy ke lingkungan bersuhu 270C. maka energi per satuan waktu yang dipancarkan oleh benda tersebut adalah…
A. 4500 W B. 4963 W 21. Peserta didik dapar
menjelaskan faktor- faktor yang
mempengaruhi laju perpindahan kalor secara radiasi
22. Peserta didik dapat menghitung energi radiasi bola tembaga
23. Peserta didik dapat menghitung energi per satuan waktu yang dipancarkan oleh suatu benda
21 C2 1 Pilihan ganda 22 C3 1 Pilihan ganda 23 C3 1 Pilihan ganda c) Menggunakan persamaan = untuk menyelesaikan soal
E. 6400 W
24. Peserta didik dapat 24 C3 1 Pilihan 24. Energi yang diradiasikan per detik D
menentukan ganda oleh benda hitam pada suhu T1
perbandingan energi besarnya 16 kali energi yang
radiasi diradiasikan pada suhu T0; maka T1=
.... A. 2 T0 B. 2,5 T0 C. 3 T0 D. 4 T0 E. 5 T0
d) Memahami 25. Peserta didik dapat 25 C2 1 Pilihan 25. Atap-atap pabrik selalu dilapisi cat C penerapkan megetahui tujuan atap ganda aluminium yang membuat atap
konsep pabrik dilapisi cat mengkilap. Hal ini bertujuan untuk....
perpindahan aluminium A. Menyerap sebanyak mungkin
kalor secara kalor yang diradiasikan oleh
radiasi dalam matahari
kehidupan B. Menambah pancaran radiasi dari
sehari-hari dalam pabrik ke lingkungan
sekitar pada malam hari C. Mengurangi penyerapan kalor
pada siang hari yang panas D. Menambah keindahan atap pabrik E. Menaikan suhu dalam ruangan
pabrik
Lampiran 12