• Tidak ada hasil yang ditemukan

PEMBUATAN ALAT

3.2 Komponen-Komponen Pembuatan Mesin Pendingin dan Peralatan

Pendukung Pembuatan Mesin Pendingin

Komponen-komponen yang ada dalam pembuatan mesin pendingin dengan pemanasan lanjut dan pendinginan lanjut adalah :

a. Kompresor

Kompresor adalah bagian dari mesin pendingin yang berfungsi menaikan tekanan. Jenis kompresor yang digunakan adalah kompresor hermetic. Daya kompresor sebesar 1/6 Hp. Gambar kompresor pada mesin kulkas disajikan pada Gambar 3.2.

Gambar 3.2 Kompresor.

http://idkf.bogor.net/yuesbi/e-DU.KU/edukasi.net/Elektro/Kulkas/komponen.html

b. Kondensor

Kondensor pada mesin kulkas ini menggunakan kondensor dengan rangkaian jumlah pipa U sebanyak 10 buah, diameter pipa 5 mm, dan jarak antar sirip 3,5 cm. Kondensor yang digunakan adalah kondensor jenis pipa dengan menggunakan sirip. Gambar kondensor pada mesin kulkas dapat dilihat pada Gambar 3.3.

Gambar 3.3 Kondensor.

http://idkf.bogor.net/yuesbi/e-DU.KU/edukasi.net/Elektro/Kulkas/komponen.html

c. Pipa Kapiler

Mesin kulkas ini menggunakan pipa kapiler yang berasal dari tembaga dengan ukuran panjang pipa 190 cm (dari kondensor dililitkan terlebih dahulu di saluran pipa sebelum masuk ke kompresor), diameter pipa 2.5 mm. Gambar pipa kapiler pada mesin kulkas dapat dilihat pada Gambar 3.4.

Gambar 3.4 Pipa Kapiler.

d. Evaporator

Mesin kulkas ini menggunakan evaporator yang terbuat dari alumunium dengan ukuran panjang 60 cm dan lebar 25 cm yang sudah dibentuk seperti pada Gambar 3.5.

Gambar 3.5 Evaporator.

http://indonetwork.co.id/Teguh_Teknik/3798874/evaporator-kulkas.htm

e. Filter

Filter berfungsi untuk menyaring kotoran agar kotoran tidak dapat masuk ke masuk ke dalam pipa kapiler. Mesin kulkas ini menggunakan filter yang terbuat dari tembaga dengan ukuran panjang 15 cm dengan diameter 13 mm yang dapat dilihat pada Gambar 3.6.

f. Tang

Tang digunakan tang yang digunakan 3.7.

g. Pelebar Pipa Pelebar pipa adal pipa. Pembesaran lub dengan menggunakan pembuatan mesin kulk

Gambar 3.8.1

n untuk memotong,dan mengencangkan mur an dalam pembuatan mesin kulkas dapat dilih

Gambar 3.7 Tang.

alah alat yang digunakan untuk memperbesa ubang diameter pipa bertujuan agar saat kedua an las dapat menempel lebih kuat. Gambar pe ulkas dapat dilihat pada Gambar 3.8.1 dan Gam

8.1 Pelebar Pipa. Gambar 3.8.

ur dan baut. Jenis lihat pada Gambar

sar diameter pada a pipa disambung pelebar pipa pada

ambar 3.8.2.

h. Pemotong Pipa Pemotong pipa di pembuatan mesin kulk

Gambar 3.9.1 i. Single Manifold G

Alat ini berfungsi mesin pendingin. Pad dengan jumlah 2 bua warna merah, sedang biru. Single Manifold pada Gambar 3.10.1 d

Ga

digunakan untuk memotong pipa. Gambar pem ulkas dapat dilihat pada Gambar 3.9.1 dan Gam

Pemotong Pipa. Gambar 3.9.2 Pem Gauge

gsi untuk mengukur tekanan tinggi atau tekan ada mesin pendingin ini menggunakan Single

uah. Biasanya untuk mengukur tekanan tingg ngkan untuk mengukur tekanan rendah meng ld Gauge yang digunakan pada mesin kulkas 1 dan Gambar 3.10.2.

Gambar 3.10.1 Red Single Manifold Gauge.

motong pipa pada ambar 3.9.2.

emotong Pipa.

anan rendah pada e Manifold Gauge ggi menggunakan nggunakan warna as ini dapat dilihat

Gambar 3.10.2 Blue Single Manifold Gauge. j. Pompa Vakum

Pompa vakum adalah salah satu macam pompa yang bekerja dengan cara menghisap. Pemvakuman dilakukan dengan sebelum pengisian refrigeran. Pompa vakum yang digunakan dapat dilihat pada Gambar 3.11.

Gambar 3.11 Pompa Vakum. k. Peralatan Las dan Bahan Tambah Las

Peralatan las digunakan untuk menyambung pipa kapiler dan menyambung pipa-pipa menuju komponen mesin mesin pendingin. Bahan tambah yang digunakan biasanya berasal dari kuningan. Peralatan las dan bahan tambah las yang digunakan dapat dilihat pada Gambar 3.12 dan Gambar 3.13.

Gambar 3.1 Komponen utama dan proses pembuatan m disiapkan, maka akan kulkas. Pada proses p dilakukan dengan san

Langkah-langkah a. Matikan kulkas d b. Kosongkan refrig kapiler di dekat Kemudian ganti f tang potong, flarin

c. Las kedua sambu yaitu dengan me

.12 Las. Gambar 3.13 Bahan dan peralatan bantu mesin kulkas harus dipers

mesin kulkas dimulai. Setelah semua komp an dilanjutkan pada proses penyambungan k s penyambungan yang dilakukan dengan cara angat teliti agar tidak terjadi kebocoran pada sa

ah proses pemvakuman :

dengan cara melepas steker dari panel listrik.

rigerant yang ada di dalam kulkas dengan cara t filter, tunggu hingga semburan refrigerant m i filter lama dengan baru, sambung dengan per

ring tool set, dll sesuai kebutuhan.

bungan filter dengan pipa kapiler dan pipa enyiapkan genting, portable gas dan peman

n Tambah. ersiapkan sebelum ponen-komponen komponen mesin ra mengelas harus saluranya. ra memotong pipa t mulai melemah. eralatan tang grip,

a dari kondensor, antik serta perak.

Siapkan genting dibelakang filter (atau objek yang akan di-las). Pasang pemantik pada portable gas, kemudian nyalakan pemantik hingga keluar semburan api. Arahkan api ke daerah sambungan hingga sambungan berwarna merah, kemudian arahkan perak diatas sambungan yang sudah memerah tadi (jangan menempel karena akan lengket). Bila perak terkena semburan api, maka perak akan meleleh, dan menutup sambungan tersebut. Jadi saat perak meleleh, saat itulah saat terbaik untuk mengatur lelehan perak dengan menggunakan perak agar menutup sambungan.

d. Pasang pentil+pipa kapiler ke saluran pengisian kompresor, buka saluran pengisian kompresor terlebih dahulu bila tertutup dengan cara memotong pipa. Sambungkan pentil+pipa dengan saluran pengisian kompresor menggunakan pipa kapiler. Silahkan flaring sesuai kebutuhan dan las hingga tertutup rapat. Hati-hati sebelum mengelas, keluarkan dahulu pentilnya agar tidak meleleh.

e. Hubungkan selang manifold, yaitu warna biru (sebelah kiri anda) ke pipa pengisian dari kompresor, warna kuning (tengah) ke tabung refrigerant, dan warna merah (sebelah kanan anda) ke pompa vakum.

f. Sekarang buka kedua kran dari manifold, perhatikan bahwa putaran keduanya berlawanan arah. Kran-kran tersebut adalah untuk membuka-tutup saluran ke kulkas dan pompa vakum.

g. Lalu nyalakan pompa vakum, dan perhatikan bahwa jarum manifold sebelah kiri anda akan bergerak turun karena disedot oleh pompa vakum. Tunggu

beberapa saat.

h. Bila jarum penunjukan sudah menunjuk -30 inHg maka coba matikan pompa vakum dan perhatikan apakah jarum masih bergerak naik atau tidak. Bila jarum masih bergerak meskipun sedikit, nyalakan kembali pompa vakum. Bila jarum sudah tidak bergerak berarti system sudah vakum.

i. Karena kita sudah tidak memerlukan saluran ke pompa vakum lagi, maka tutuplah kran dari manifold bagian kanan anda (saluran ke pompa vakum). Refrigeran yang digunakan pada rangkaian mesin kulkas yang dibuat adalah R-134a. Proses pengisian refrigeran menggunakan selang yang dihubungkan dengan kompresor. Apabila blue single manifold gauge menunjukan angka 15 psi, maka pengisian dengan refrigeran R-134a selesai.

Proses selanjutnya setelah pengisian refrigeran adalah proses uji coba. Proses uji coba harus dilakukan menggunakan media yang sama. Hal ini dilakukan agar punya gambaran tentang hasil pendinginan. Semua permasalah yang muncul selama proses uji coba harus diselesaikan sehingga saat pengambilan data tidak mengalami masalah.

BAB IV

Dokumen terkait