• Tidak ada hasil yang ditemukan

Mata Kuliah : Etika Profesi

Dalam dokumen T E K N I K INDUSTRI (Halaman 73-122)

Kode Mata Kuliah : UBU 4006 Beban Studi : 2 sks

Sifat : Wajib Umum Prasyarat : -

Praktikum : -

Tugas : -

Tujuan : Mahasiswa memahami dan mematuhi etika profesi mereka Pokok Bahasan : Definisi profesi; Teknik dan profesionalisme; Moralitas

teknik dan rekayasa; Etika prefentif dan aspirasional; Tanggung jawab dalam rekayasa; Merumuskan dan memecahkan permasalahan; Dimensi nilai dan sosial dari teknologi; Kepercayaan dan keandalan; Resiko dan tanggung jawab; Organisasi dan lingkungan.

Pustaka : Harris, CE, Pritchard, MS & Rabbins, MJ, Engineering

Ethics: Concepts and Cases, Wadsworth Pub, 2005

McCuen, RH & Gilroy, KL, Ethics and Professionalism in

Engineering, Broadview Press, 2010

Van de Poel, I & Royakkers, L, Ethics, Technology and

Engineering: An Introduction, John Wiley & Sons, 2011

Speight, JG & Foote, R, Ethics in Science and Engineering, John Wiley & Sons, 2011

Armstrong, JH, Dixon, JR & Robinson, S, The Decision

Makers: Ethics for Engineers, Thomas Telford Pub, 1999

Allhoff, F & Vaidya, AJ, The Professions in Ethical Focus: An

Anthology, Broadview, 2008.

Mata Kuliah : Tugas Akhir

Kode Mata Kuliah : UBU 4001 Beban Studi : 6 sks

Sifat : Wajib Umum

Prasyarat : ≥ 115 sks, UBU 4002, TIN 4011 Praktikum : -

Tugas : -

Tujuan : Mahasiswa dapat mengidentifikasikan dan merumuskan permasalahan. Mahasiswa dapat membuat rancangan penelitian. Mahasiswa dapat menerapkan ilmu pengetahuan Teknik Industri untuk memecahkan permasalahan industri. Mahasiswa dapat menarik kesimpulan dari penelitian.

Pokok Bahasan : Latar belakang situasi masalah; Identifikasi dan perumusan masalah; State of the art penelitian yang sama; Studi pustaka; Rancangan penelitian dan metodologi;

Pengumpulan data; Pengolahan data dan analisa; Kesimpulan.

Pustaka : Buku pedoman penulisan karya ilmiah Fakultas Teknik UB Pustaka mata kuliah pendukung.

Silabus Mata Kuliah Wajib dan Pilihan Konsentrasi a. Konsentrasi Rekayasa Sistem Industri

Mata Kuliah : Manajemen Proyek

Kode Mata Kuliah : TIN 4012 Beban Studi : 3 sks

Sifat : Wajib Konsentrasi RSI Prasyarat : TIN 4210

Praktikum : -

Tugas : -

Tujuan : Mahasiswa dapat menggambarkan karakteristik proyek. Mahasiswa mengerti dan menguasai fungsi manajemen proyek: planning, organizing, actuating, dan controlling. Pokok Bahasan : Pengantar manajemen proyek; Pembentukan tim dan

struktur organisasi; Penentuan rincian tugas dan pekerjaan; Estimasi biaya dan penganggaran; Resiko dalam proyek dan variasi durasi; Penjadwalan proyek : precedence diagram atau network planning (CPM/PERT) dan Gantt chart; Alokasi dan penjadwalan sumberdaya, serta levelling; Crash program; Kerjasama dan kepemimpinan dalam tim proyek; Monitoring dan evaluasi kemajuan proyek; Audit dan evaluasi proyek; Penghentian atau penyelesaian proyek. Pustaka : Kerzner, H, Project Management: A System Approach to

Planning, Scheduling and Controlling, John Wiley & Sons,

2005.

Gray, CF & Larson, EW, Project Management: The

Managerial Process. McGraw-Hill, 2007

Meredith, JR & Mantel, SJ, Project Management: A

Managerial Approach, John Wiley & Sons, 2008

Mantel, SJ, Meredith, JR, Shafer, SM & Sutton, MM, Project

Management in Practice, John Wiley & Sons, 2007

Lock, D, Project Management, Gower Publishing, 2007 Davis, EW, Moder, JJ, & Phillips, CR, Project Management

with CPM, PERT and Precedence Diagramming, Blitz Pub,

1995

Mata Kuliah : Rekayasa Kualitas

Kode Mata Kuliah : TIN 4013 Beban Studi : 3 sks

Sifat : Wajib Konsentrasi RSI Prasyarat : TIN 4004

Praktikum : -

Tujuan : Mahasiswa dapat menjelaskan kualitas produk dan karakteristik kualitas. Mahasiswa memahami prinsip dasar desain eksperimen dan aspek pokok pengetahuan statistik dalam desain eksperimen dengan faktor tunggal atau majemuk. Mahasiswa dapat menguasai alat dan metode untuk menganalisa eksperimen spesifik dan mengendalikan kualitas spesifik dari produk maupun proses. Mahasiswa dapat melakukan pengendalian dan perbaikan kualitas on-line dan off-on-line. Mahasiswa memahami dan dapat menerapkan prinsip quality by design atau quality engineering.

Pokok Bahasan : Definisi kualitas; Dimensi, karakteristik dan faktor kualitas; Analisis variansi (anova); Uji after anova: Orthogonal contrast, Newman Keuls test, Scheffe test; Uji perbandingan majemuk: Tukey, Fisher, dan Dunnet; Desain acak sempurna; Desain blok acak; Desain bujur sangkar; Desain eksperimen faktorial; Pengendalian kualitas off-line dan

on-line; Siklus Deming : Plan-Do-Check-Action; Trilogi Juran : quality planning, quality control, quality improvement;

Gugus kendali mutu (QCC); Analisa akar masalah kualitas:

root cause analysis, fishbone diagram, fault tree analysis

dan failure mode & effect analysis; Teknik rekayasa kualitas Taguchi: signal to noise, loss function, orthogonal array design, peta Mahalanobis dan robust design.

Pustaka : Montgomery, DC, Design and Analysis of Experiments, John Wiley & Sons, 2008

Hicks, CR & Turner, KV, Fundamental Concepts in The

Design of Experiments, Holt Rinehart and Winston, 1983

Juran, JM, Juran on Quality by Design: The New Steps for

Planning Quality into Goods and Services, The Free Press,

1992.

Taguchi, G, Taguhi, S & Chowdhury, S, Robust Engineering, McGraw-Hill, 1999.

Taguchi, G, Elsayed, EA & Hsiang, TC, Quality Engineering

in Production System, McGraw-Hill, 1988

Taguchi, G etal, Taguchi's Quality Engineering Handbook, John Wiley & Sons, 2004

Ross, PJ, Taguchi Techniques for Quality Engineering: Loss

Function, Orthogonal Experiments, Parameter and Tolerance Design, McGraw-Hill, 1996.

Belavendram, N, Quality by Design, Prentice Hall, 1995 Stamatis, DH, Failure Mode and Effect Analysis, ASQC Press, 1995.

Wilson, PF, Dell, LD, & Anderson, GF, Root Cause Analysis, ASQC Press, 1993.

Matakuliah : Sistem Manufaktur Lanjut

Kode Matakuliah : TIN 4014 Beban Studi : 3 sks

Status : Wajib Konsentrasi RSI Prasyarat : TIN 4209

Praktikum : -

Tugas : -

Tujuan : Mahasiswa mengetahui dasar-dasar perancangan sistem manufaktur. Mahasiswa memahami prinsip manajemen produksi dan persediaan. Mahasiswa mampu mengidentifikasi dan menganalisa pemborosan dan mencari solusi untuk mengeliminasi atau mereduksinya. Mahasiswa dapat melakukan perbaikan berkelanjutan pada sistem manufaktur agar menjadi lebih lean, agile dan synchronized. Mahasiswa dapat menerapkan sistem informasi untuk menunjang sistem manufaktur terintegrasi atau bahkan berinteraksi dengan extended enterprise

Pokok Bahasan : Tantangan sistem manufaktur; Just In Time; Kanban dan

pull system; Heijunka dan mixed scheduling; Jidoka, autonomation dan andon system; Hoshin Kanri; Kaizen-Kaikaku; Lean production system; Agile manufacturing system; Value stream mapping; SMED dan quick changeover; Design for manufacture and assembly;

Shojinka dan division of labor; Synchronized

manufacturing system; Theory of constraints; Drum buffer rope; Optimized production technology; Enterprise integration: IDEF Family of Methods (IDEF0, IDEF1, IDEF1X, etc), GRAI-GRID, CIMOSA, PERA, GERAM, Value Chain; Perancangan sistem manufaktur.

Pustaka : APICS. Strategic Management of Resources. 2002.

Bernus, P, Nemes, L & Williams, TJ, Architectures for

Enterprise Integration, Chapman & Hall, 1996

Askin, RG & Standridge, CR, Modeling and Analysis of

Manufacturing Systems, John Wiley & Sons, 1993.

Askin, RG & Goldberg, JB. Design and Analysis of Lean

Production Systems, John Wiley & Sons, 2001.

Monden, Y, Toyota Production System: An Integrated

Approach to Just In Time, Institute of Industrial Engineer,

1998

Shingo, S, A Study of The Toyota Production System from

Industrial Engineering Viewpoint, Productivity Press, 1989

Liker, JK, The Toyota Way : 14 Management Principles

from The World’s Greatest Manufacturer, McGraw-Hill,

Pascal, D & Shook, J, Lean Production Simplified: A Plain

Language Guide to The World’s Most Powerful Production System, Productivity Press, 2007

Tapping, D, Kurtz, S & Tapping, C,The New Lean Pocket

Guide: Tools for The Elimination of Waste, McS Media,

2007

Takeda, H, The Synchronized Production System: Going

Beyond Just-in-time Trough Kaizen, Kogan Page, 2006

Mokshagundam, LS & Umble, MM, Synchronous

Manufacturing: Principles for World-Class Excellence,

Spectrum Pub, 1995.

Gunasekaran, A, Agile Manufacturing: The 21st Century Competitive Strategy, Elsevier, 2001

Matakuliah : Ergonomi Lanjut

Kode Matakuliah : TIN 4021 Beban Studi : 3 sks

Status : Pilihan Konsentrasi Prasyarat : TIN 4005

Praktikum : -

Tugas : -

Tujuan : Mahasiswa memperhatikan kebutuhan pribadi pekerja dalam industri. Mahasiswa dapat mengevaluasi kondisi lingkungan kerja dan quality of work dari pekerja. Mahasiswa dapat menganalisa hubungan antara tempat kerja, lingkungan kerja, kualitas hasil kerja dan produktivitas.

PokokBahasan : Gambaran umum ergonomi; Metode dan teknik dalam ergonomi; ergonomi di tempat kerja; Perancangan kerja; Perancangan produk; Faktor-faktor fisik dari lingkungan kerja

Pustaka : Dul & Weerdmeester. Ergonomics for Beginners, Taylor &

Francis, 2001.

McKeown & Twiss, Workplace Ergonomics: A practical

guide , IOSH services, 2001

Wilson & Corlett, Evaluation of Human Work, Taylor & Francis, 1995.

Pheasant , Ergonomics Work and Health, Macmillan, 1991. Corlett & Clark, The Ergonomics of Workspaces &

Machines,

Taylor & Francis, 1995

Pheasant, Bodyspace: Anthropometry Ergonomics and

HSG 48: Reducing Error and Influencing Behaviour, 1999. Kroemer & Grandjean, Fitting the task to the human – a text

book of Occupational Ergonomics, Taylor & Francis , 1997.

Reason, Human Error, Cambridge University Press, 1990.

__, Personal Protective Equipment at Work Regulations,

1992

__, Provision and Use of Work Equipment Regulations,

1998

__, Workplace (Health, Safety and Welfare) Regulations,

1992

__, Manual Handling Operations Regulations, 1992

__, Health and Safety (Consultation with Employees) Regulations, 1996

__, Code for Lighting, CIBSE (Chartered Institute of

Building Services Engineers), 2004.

__, Lighting at Work (HSE) HSG38, 1998

N A Smith, Lighting for Occupational Hygienists, H&H Scientific Consultants Ltd Leeds

__, The Thermal Environment (BOHS Technical Guide

No12) Second Edition

__, Essentials of Health and Safety at Work (HSE), 1999

Mata Kuliah : CAD/CAM

Kode Mata Kuliah : TIN 4022 Beban Studi : 3 sks

Sifat : Pilihan Konsentrasi Prasyarat : TIN 4209

Praktikum : -

Tugas : -

Tujuan : Mahasiswa memahami konsep perancangan dengan bantuan komputer. Mahasiswa dapat membuat penerapan sistem CAD/CAM dalam proses perancangan dan produksi.

Pokok Bahasan : Penerapan komputer dalam sistem manufaktur; Sistem

Computer Aided Design (CAD); Konsep perancangan

dengan bantuan komputer; Pemodelan geometris; Finite element analysis; Konfigurasi sistem CAD; Komputer grafik interaktif; Transformasi dan proyeksi; Sistem Computer

Aided Manufacturing (CAM); Penerapan teknik CAD/CAM

dalam perancangan dan produksi: Concurrent engineering,

Computer Aided Process Planning (CAPP), Computer

Numerical Control (CNC), Computer Integrated

Manufacturing (CIM), Programmable Logic Controller

Pustaka : Alavala, CR, CAD/CAM: Concepts and Applications, Prentice Hall, 2008.

Bedworth, DD, Wolfe, PM & Henderson, MR, Computer

Integrated Design and Manufacturing, McGraw-Hill, 1991

Besant, CB & Lui, CWK, Computer Aided Design and

Manufacturing, Ellis Horwood, 1986

Chang, TC, Wysk, RA & Wang, HP, Computer Aided

Manufacturing, Prentice Hall, 2005.

Groover, MP & Zimmers, EW, CAD/CAM: Computer Aided

Design and Manufacturing, Prentice Hall, 1984.

Koren, Y, Computer Control of Manufacturing Systems, McGraw-Hill, 1983.

Madison, J, CNC Machining Handbook: Basic Theory,

Production Data and Machining Procedures, Industrial Press,

1996

Mattson, MW, CNC Programming: Principles and

Applications, Delmar, 2010

Power, JH, Computer Automated Manufacturing, McGraw-Hill, 1987.

Radhakrishnan, P, Subramanyan, S & Raju, V, CAD/CAM/

CIM, New Age International, 2000.

Rao, PN, CAD/CAM: Principles and Applications, McGraw-Hill, 2004.

Rogers, DF & Adams, JA, Mathematical Elements for

Computer Graphics, McGraw-Hill, 1989.

Smid, P, CNC Programming Handbook: A Comprehensive

Guide to Practical CNC Programming, Industrial Press,

2003.

Teicholz, E, CAD/CAM Handbook, McGraw-Hill, 1985. Wilson, CE, Computer Integrated Machine Design. Prentice Hall, 1996

Zeid, I, CAD/CAM: Theory & Practice, McGraw-Hill, 1991

Matakuliah : Analisis Produktivitas.

Kode Matakuliah : TIN 4023 Beban Studi : 3 sks

Status : Pilihan Konsentrasi

Prasyarat : TIN 4113

Praktikum : Tidak Ada

Tugas : Tidak Ada

Tujuan : Mahasiswa memahami konsep dasar produktivitas, efektivitas dan efisiensi. Mahasiswa menguasai model

pengukuran produktivitas perusahaan, model evaluasi dan perencanaan produktivitas, model peningkatan produk-tivitas. Mahasiswa mampu mempergunakan sistem skor dengan model OMAX. Mahasiswa dapat mengukur dan menganalisa produktivitas

Pokok Bahasan: Konsep dasar produktivitas, efektivitas dan efisiensi; Produktivitas keseluruhan, parsial dan marjinal; Faktor-faktor yang mempengaruhi produktivitas; Pengukuran produktivitas: perusahaan, industri, nasional, internasional; Manfaat produktivitas; Model-model pendekatan indeks produktivitas perusahaaan; Model-model perencanaan produktivitas; Sistem skor dengan OMAX; Model peningkatan produktivitas; Evaluasi produktivitas; Teknik memperbaiki produktivitas.

Pustaka : Summanth, DJ. Productivity Engineering and

Management, McGraw-Hill, 1985 .

Riggs, JL, Production Systems: Planning, Analysis, and

Control, John Wiley & Sons, 1987.

Riggs, JL & Felix, GH, Productivity by Objectives, Prentice Hall, 1983.

Mundel, ME & Danner, DL, Motion and Time Study:

Improving Productivity, Prentice Hall, 1994

Mundel, ME, Measuring Total Productivity of

Manufacturing Organization, Quality Resources, 1986

Coelli, TJ, Rao, DSP, O'Donnell, CJ & Battese, GE, An

Introduction to Efficiency and Productivity Analysis,

Springer, 2005

Hulten, CR, Dean, ER & Harper, MJ, New Developments in

Productivity Analysis, The University of Chicago Press, 2001

Prokopenko, J, Productivity Management: A Practical

Handbook, International Labour Organisation, 1987

Smith, E, The Productivity Manual, Gulf Publishing, 1995 Khan, J & Soverall, W, Gaining Productivity, Arawak Pub, 2007

Christopher, WF & Thor, CG, Handbook for Productivity

Measurement and Improvement, Productivity Press, 1993

Mauled Moelyono, Penerapan Produktivitas Dalam

Organisasi, Bumi Aksara,

Muchdarsyah Sinungan. Produktivitas: Apa dan

Mata Kuliah : Perawatan dan Keandalan

Kode Mata Kuliah : TIN 4024 Beban Studi : 3 sks

Sifat : Pilihan Konsentrasi Prasyarat : TIN 4002

Praktikum : Tidak Ada Tugas : Tidak Ada

Tujuan : Mahasiswa memahami konsep keandalan komponen dan peralatan. Mahasiswa mampu menentukan keandalan suatu sistem baik melalui pengujian maupun melalui perkiraan (prediksi). Mahasiswa mampu menetapkan keputusan strategi perawatan untuk menjaga keandalan komponen dan peralatan.

Pokok Bahasan : Keandalan peralatan dan komponen; Reliability,

maintainability, availability; Tipe kegagalan dan faktor

penyebabnya; P-F diagram; Laju kegagalan dan model bathtub; Distribusi probabilitas, fungsi laju kegagalan, fungsi keandalan, fungsi availability; Rantai markov dan matriks transisi; Fault tree analysis dan failure mode &

effect analysis; Strategi perawatan: preventif, korektif

(reaktif), dan prediktif (proaktif); Kebijakan perawatan : perbaikan atau pembaruan; Total productive maintenance;

Reliability centered maintenance.

Pustaka : Blanchard, BS, Verma, D & Peterson, EL, Maintainability: A

Key to Effective Serviceability and Maintenance Management, John Wiley & Sons, 1995 .

Jardine, AKS & Tsang, AHC, Maintenance, Replacement

And Reliability: Theory and Applications, CRC Press, 2005.

Smith, DJ, Reliability, Maintainability and Risk: Practical

Methods for Engineers, Butterworth-Heinemann, 2005

Smith, R & Mobley, RK, Rules of Thumb for Maintenance

and Reliability Engineers, Butterworth-Heinemann, 2008

Gulati, R, Maintenance and Reliability Best Practices, Industrial Press, 2009

Kececioglu, D, Reliability Engineering Handbook, Prentice Hall, 1991.

Lewis, EE, Introduction To Reliability Engineering, John Wiley & Sons, 1995.

O'Connor, PDT, Practical Reliability Engineering, John Wiley & Sons, 2002

Palmer, D, Maintenance Planning and Scheduling

Davis, RK, Productivity Improvements Trough TPM: The

Philosophy and Application of Total Productive Maintenance, Prentice Hall, 1995

Wireman, T, Total Productive Maintenance, Industrial Press, 2004

Moubray, J, Reliability-Centered Maintenance, Industrial Press, 1997

Mata Kuliah : Keselamatan dan Kesehatan Kerja

Kode Mata Kuliah : TIN 4025 Beban Studi : 3 sks

Sifat : Pilihan Konsentrasi Prasyarat : TIN 4006

Praktikum : -

Tugas : -

Tujuan : Mahasiswa memahami problematik yang berkaitan dengan keselamatan & kesehatan kerja. Mahasiswa mampu melakukan observasi kondisi dan tindakan yang tidak aman di tempat kerja. Mahasiswa mampu menganalisa resiko dan bahaya pada keselamatan & kesehatan kerja

Pokok Bahasan : Peraturan dan program keselamatan dan kesehatan kerja; Tipe kecelakaan di tempat kerja; Penyebab dan faktor kecelakaan kerja: kesalahan manusia, kegagalan instrumen, kekeliruan prosedur, kesalahan sistematis dan faktor lingkungan; Dampak dan kerugian yang diakibatkan oleh kecelakaan kerja : fisik, psikologis, sosiologis atau dampak lain; Analisa hazard : kondisi tidak aman, tindakan (posisi dan gerakan) tidak aman, tekanan (stress/strain) berulang dan bahaya kesehatan; Analisa resiko : dampak (severity dan occurence) dan biaya; Teknik pencatatan kejadian kecelakaan (incident recordkeeping) dan pemeriksaan kejadian (accident investigation); Kekerasan di tempat kerja; Keamanan peralatan, alat pelindung diri dan peralatan perlindungan area kerja; Ergonomi, manajemen keselamatan dan teknik pengawasan K3

Pustaka : Cole, RA, Industrial Safety Techniques, West Publishing Corporation, 1975.

Hammer, W, Product Safety Management and Engineering, Prentice Hall, 1993.

Woodside, G & Kocurek, D, Environmental, Safety and

Health Engineering, John Wiley & Sons, 1997

Martin, W & Walters, JB, Safety and Health Essentials:

OSHA Compliance for Small Businesses,

Jensen, RC, Risk Reduction Methods for Occupational

Safety and Health, John Wiley & Sons, 2012

Mata Kuliah : Penjadwalan Produksi

Kode Mata Kuliah : TIN 4026 Beban Studi : 3 sks

Sifat : Pilihan Konsentrasi Prasyarat : TIN 4113

Praktikum : -

Tugas : -

Tujuan : Mahasiswa memahami dasar-dasar penjadwalan. Mahasiswa mampu memodelkan masalah penjadwalan dan menyelesaikan masalah penjadwalan

Pokok Bahasan : Definisi penjadwalan dan istilah-istilah dalam penjadwalan; Penjadwalan forward dan backward; Penjadwalan batch: pemecahan dan penggabungan; Penjadwalan satu mesin; Penjadwalan mesin paralel; Penjadwalan flowshop; Penjadwalan jobshop; Penjadwalan sequence dependent; Penjadwalan dengan deteriorasi; Penjadwalan stokastik; Algoritma heuristic untuk penjadwalan. Penjadwalan dengan multikriteria

Pustaka : Baker, KR, Introduction to Sequencing and Scheduling, John Wiley & Sons, 1974.

Baker, KR & Trietsch, D, Principles of Sequencing and

Scheduling, John Wiley & Sons, 2009.

Brucker, P, Scheduling Algorithms, Springer, 2007

Conway, RW, Maxwell, WL & Miller, LW, Theory of

Scheduling, Dover, 2003

Pinedo, ML, Scheduling: Theory, Algorithms and Systems, Springer, 2008

Pinedo, ML, Planning and Scheduling in Manufacturing

and Services, Springer, 2009

Elsayed, EA & Boucher, TO, Analysis and Control of

Production Systems, Prentice Hall. 1994.

Sipper, D & Bulfin, RL, Production Planning, Control and

Integrating, McGraw-Hill, 1997.

Smith, SB, Computer Based Production and Inventory

Control, Prentice Hall, 1994.

T’kindt, V & Billaut, JC, Multicriteria Scheduling: Theory,

Mata Kuliah : Sistem Dinamik

Kode Mata Kuliah : TIN 4027 Beban Studi : 3 sks

Sifat : Pilihan Konsentrasi Kosyarat : TIN 4211

Praktikum : -

Tugas : -

Tujuan : Mahasiswa memahami konsep sistem dinamis dan pemodelannya. Mahasiswa mampu merancang model sistem dinamis melalui influence diagram baik sistem terbuka maupun tertutup. Mahasiswa mampu merumuskan model matematis yang merepresentasikan fluktuasi atau dinamika sistem. Mahasiswa mampu mengeksplorasi solusi dengan pendekatan ilmiah melalui formulasi matematika dengan dukungan simulasi.

Pokok Bahasan : Konsep dasar sistem dinamik; Pemetaan logika kognitif; Influence diagram; Hubungan kausal; Hubungan umpan balik; Siklus tertutup. Stok (stock & level); Aliran (flow & rate). Pemodelan matematis: struktur, proses dan perilaku. Verifikasi dan validasi.

Pustaka : Forrester, JW, Industrial Dynamics, Pegasus Com, 1961. Forrester, JW, Principles of Systems. Pegasus Com, 1968. Forrester, JW, Urban Dynamics, Pegasus Com, 1969 Forrester, JW, World Dynamics, Wright-Allen Press, 1971 Eden, C, Messing about in Problems: An Informal

Structured Approach to Their Identification and Management, Pergamon Press, 1983

Eden, C, Cognitive Mapping and Problem Structuring for

System Dynamics Model Building, University of Strathclyde,

1994

Eden, C , Ackermann, F & Cropper, S, Cognitive Mapping: A

User's Guide, University of Strathclyde, 1990

Bryson, JM, Ackermann, F, Eden, C & Finn, CB, Visible

Thinking: Unlocking Causal Mapping for Practical Business Results, John Wiley & Sons, 2004

Randers, J, Elements of The System Dynamics Method, Pegasus Com, 1980

Ranganath, BJ, System Dynamics: Theory and Case

Studies, IK International Pub., 2008

Roberts, N etal, Introduction to Computer Simulation: A

System Dynamics Modeling Approach, Productivity Press,

Sterman, J, Business Dynamics: Systems Thinking and

Modeling for a Complex World, McGraw-Hill, 2000

Matakuliah : Rekayasa Nilai

Kode Matakuliah : TIN 4028 Beban Studi : 3 sks

Status : Prsi, Pmsi, Psimi Prasyarat : TIN 4115 Praktikum : -

Tugas : -

Tujuan : Mahasiswa memahami tentang konsep nilai (value) pada suatu produk, proyek, jasa. Mahasiswa mampu menganalisis, merancang, dan mengembangkan tentang nilai-nilai (values) yang akan diimplemen-tasikan pada rekayasa teknik.

Pokok Bahasan: Konsep dan pendekatan rekayasa nilai; Pengelolaan dan peningkatan sasaran nilai; Kriteria analisa nilai; Rencana kerja awal (pre-study workplan); Pembentukan tim dan pengembangan kapabilitas; Rencana kerja (job plan); Fase menggali informasi : voice of customer, quality function

deployment, prioritizing (pembobotan), tear down analysis, benchmarking, pareto analysis; Fase analisa

fungsi: random function identification, function analysis

system technique (FAST), business process reengineering

(BPR), cost to function analysis, value index (function worth/function cost); Fase kreatif: creativity & innovation,

brainstorming, TRIZ, morphology analysis; Fase evaluasi : cost and worth per function, life cycle costing, choosing by advantages (CBA), value metrics; Fase pengembangan; Fase

presentasi; Fase implementasi, kelanjutan dan monitor; Memakai sistem rekayasa untuk mengurangi biaya.

Pustaka : Miles, LD, Techniques of Value Analysis And Engineering, McGraw-Hill, 1972

Parker, DE & Miles, LD, Management Application of Value

Engineering: for Business and Government, The

Foundation, 1994

Dell’Isola, A, Value Engineering: Practical Applications for

Design, Construction, Maintenance & Operations, John

Wiley & Sons, 1997.

Younker, DL, Value Engineering : Analysis And

Methodology, Marcel Dekker, 2003

Cooper, R & Slagmulder, R, Target Costing and Value

Engineering, Productivity Press, 1997

Park, RJ, Value Engineering: A Plan for Invention, CRC Press, 1998.

Standing, N, Value Management Incentive Program:

Innovations in Delivering Value, Thomas Telford, 2001

Sato, Y & Kaufman, JJ, Value Analysis Tear-Down: A New

Process for Product Development and Innovation,

Industrial Press, 2005

Mata Kuliah : Pengantar Standarisasi

Kode Mata Kuliah : TIN 4029 Beban Studi : 3 sks

Sifat : Pilihan Konsentrasi Prasyarat : -

Praktikum : -

Tugas : -

Tujuan : Mahasiswa dapat menjelaskan pentingnya standarisasi dalam segala aspek kehidupan. Mahasiswa dapat mengidentifikasi standar untuk aplikasi di area spesifik.

Pokok Bahasan : Konsep dasar dan prinsip dasar standarisasi; Manfaat standarisasi dalam kehidupan; Aspek ekonomi dari standarisasi (manfaat dalam perdagangan dan dalam menghadapi isu global); Standarisasi dan inovasi; Cakupan dan lingkup standarisasi; Infrastruktur kualitas; Anatomi standar dan prinsip dasar perumusan standarisasi; Pengembangan standarisasi (standar untuk produk, proses dan metode pengujian). Sistem pengembangan standarisasi (voluntary dan mandatory, kelembagaan dan keterkaitanya). Prinsip dasar pengukuran dan penilaian standar (metrologi, akreditasi dan sertifikasi).

Pustaka : Hesser, W & Inklaar, A, Introduction to Standards and

Standardization,Beuth Verlag, 1998

Blind, K, The Economics of Standards: Theory, Evidence,

Policy. Edward Elgar Pub., 2004

Dalam dokumen T E K N I K INDUSTRI (Halaman 73-122)

Dokumen terkait