• Tidak ada hasil yang ditemukan

Menggunakan HP Media Sign Player

Ketika memasang media penyimpanan USB ke port USB di bagian belakang monitor, akan muncul kotak dialog Enter Password (Masukkan Sandi) jika Anda mengatur pilihan Lock System (Kunci Sistem) ke ON (AKTIF). Setelah memasukkan sandi Anda, pilihan HP Media Sign Player akan muncul dengan Photo List (Daftar Foto), Music List (Daftar Musik), dan Movie List (Daftar Film).

Jika media penyimpanan USB sudah dimasukkan ketika Anda menyalakan monitor, tekan tombol USB pada remote control dan jika Anda sudah mengatur Lock System (Kunci SIstem) ke ON (AKTIF), kotak dialog Enter Password (Masukkan Sandi) akan muncul dengan pilihan menu USB.

Setelah memasukan sandi, Anda dapat mengatur atau mengubah pilihan USB.

CATATAN: Menu USB tidak akan ditampilkan dengan menekan tombol USB pada remote control ketika HP Media Sign Player sedang berputar atau ketika OSD aktif.

Menggunakan Photo List (Daftar Foto)

Setelah memilih Photo List (Daftar Foto), pilih drive-nya, lalu pilih folder yang berisi file

gambar .JPG. Daftar file dalam folder tersebut akan ditampilkan. Jika Anda memilih sebuah folder yang berisi file yang tidak didukung, akan muncul pesan No Photo List in the Folder (Tidak Ada Daftar Foto dalam Folder ini). Ketika Anda menyorot suatu file, Anda dapat menandainya untuk diputar dengan menekan tombol MARK (TANDAI) pada remote control. Jika Anda menyorot file tersebut lalu menekan tombol OK pada file dalam daftar, Photo selection and menu options (Pemilihan dan menu foto) akan muncul.

Informasi tentang cara menggunakan Photo List (Daftar Foto)

● File FOTO (*.JPEG) yang didukung

● Baseline (Dasar)—15360 x 8640

● Progressive (Progresif)—1024 x 768

● Anda hanya dapat menampilkan file JPEG; File yang tidak didukung akan ditampilkan dalam bentuk bitmap.

Pilihan pada Pemilihan dan menu foto

View (Lihat)—Menjalankan HP Media Sign Player. Anda akan melihat gambar pertama yang dipilih dalam Photo List (Daftar Foto) dan kotak Option (Pilihan). Gambar ini akan terus berada di layar sampai Anda memilih Slideshow (Tayangan Slide) dalam kotak Option (Pilihan).

Mark All (Tandai Semua)—Menandai semua file dalam folder yang dipilih dari Photo List (Daftar Foto).

Delete (Hapus) — Menghapus semua file yang ditandai dalam folder yang dipilih dari media penyimpanan USB. Ketika Anda memilih Delete (Hapus), akan muncul kotak verifikasi untuk mengkonfirmasikan bahwa Anda ingin menghapus file tersebut.

Close (Tutup)—Menutup menu pilihan Photo selection and menu (Pemilihan dan menu foto) .

IDWW Menggunakan Photo List (Daftar Foto) 47

Pilihan pada tampilan foto sepenuh layar

Slideshow (Tampilan Slide)—Menjalankan HP Media Sign Player. Hanya file yang ditandai atau dipilih yang akan diputar kecuali tidak ada file yang ditandai, maka semua file dalam folder yang dipilih akan diputar dalam urutan yang terlihat dalam Photo List (Daftar Foto). Atur interval waktu untuk semua slide dalam tampilan slide dalam kotak dialog Options (Pilihan).

BGM (Musik Latar)—HP Media Sign Player memutar file audio selama menampilkan gambar-gambar yang dipilih dari Photo List (Daftar Foto). Sebelum menggunakan pilihan ini, Anda harus memilih Music Folder for BGM (Folder Musik untuk Musik Latar) dalam kotak dialog Option (Pilihan). Untuk perincian lebih lengkap tentang file audio, lihat Menggunakan Music List (Daftar Musik) pada hal. 48.

Ikon Putar —Gunakan ikon putar untuk mengubah posisi tayangan slide 90° setiap kali ikon ini disentuh (90°,180°, atau 270°) ke kanan. Ketika diputar dengan menggunakan ikon putar, ukuran gambar akan disesuaikan dengan layar, dan setiap gambar yang tidak dibuat untuk ditampilkan dalam posisi vertikal (90° atau 270°) mungkin akan pecah atau keluar batas ketika arahnya diputar.

Delete (Hapus)—Menghapus file dari media penyimpanan USB. Akan muncul kotak verifikasi untuk mengkonfirmasikan bahwa Anda ingin menghapus file tersebut.

Option (Pilihan)—Mengatur nilai untuk Slide Speed (Kecepatan Slide) dan Music Folder (Folder Musik) untuk BGM (Musik Latar). Gunakan tombol panah bawah ▼, panah atas ▲, panah kiri ◄, atau panah kanan ► lalu tombol OK untuk menetapkan nilainya. Tekan OK untuk menyimpan pengaturan. Anda tidak dapat mengubah Music Folder (Folder Musik) selama BGM (Musik Latar) yang sedang diputar.

Hide (Sembunyi)—Menyembunyikan menu Option (Pilihan) pada HP Media Sign Player.

Menu Option (Pilihan) secara otomatis akan disembunyikan setelah 40 detik jika tidak ada pilihan yang dibuat. Untuk menampilkan lagi menu Option (Pilihan), tekan tombol OK pada remote control.

Menggunakan Music List (Daftar Musik)

Setelah memilih Photo List (Daftar Musik), pilih drive-nya, lalu pilih folder yang berisi file audio yang diinginkan. Daftar file dalam folder tersebut akan ditampilkan. Jika Anda memilih sebuah folder yang berisi file yang tidak didukung, akan muncul pesan No Music List in the Folder (Tidak Ada Daftar Musik dalam Folder ini). Ketika Anda menyorot suatu file, Anda dapat menandainya untuk diputar dengan menekan tombol MARK (TANDAI) pada remote control. Jika Anda menyorot lalu menekan tombol OK pada file dalam daftar, Music selection and menu options (Pilihan pada Pemilihan dan menu musik) akan muncul.

Informasi tentang cara menggunakan Music List (Daftar Musik)

● File pendukung MUSIK (*.MP3)—Files musik (*.MP3) yang dibeli mungkin memiliki pembatasan hak cipta; file seperti ini mungkin tidak dapat diputar.

Pilihan pada Pemilihan dan menu musik

Tombol-tombol Play (Putar) ►, Pause (Jeda) II, Stop (Berhenti) ■, Reverse (Mundur) ◄◄, dan Forward (Maju) ►► pada remote control juga dapat digunakan ketika memutar music.

Play (Putar)—Menjalankan HP Media Sign Player. Setelah Play (Putar) tersorot dan tombol OK ditekan, judul musik tersebut akan diputar sesuai urutan dalam daftar musik. Jika tidak ada judul musik yang dipilih, semua judul dalam folder tersebut akan diputar sesuai urutan dalam Music List (Daftar Musik). Daftar judul akan ditampilkan di layar selama 40 detik, lalu kotak informasi berisi nama judul dan timer akan dtampilkan dan akan berputar mengelilingi layar layaknya screen saver. Tekan tombol OK pada remote control untuk menampilkan kembali menu.

Stop Play (Hentikan Pemutaran) (jika musik sedang diputar)—Menghentikan pemutaran judul musik yang dipilih.

Play with Photo (Putar dengan Foto) — Memungkinkan Anda untuk memilih file foto untuk diputar dengan judul musik yang dipilih. Ketika Anda menyorot Play with Photo (Putar dengan Foto) lalu menekan OK, judul musik yang pertama dipilih akan langsung diputar dan menu Photo List (Daftar Foto) akan ditampilkan. Untuk penjelasan tentang memilih file foto yang akan diputar, lihat Menggunakan Photo List (Daftar Foto) pada hal. 47. Setelah memilih gambar, kotak dialog pilihan Photo List (Daftar Foto) akan menampilkan pemutar musik sebagai aktif dan jika Anda memilih Option (Pilihan), Anda akan melihat nama folder musik dalam jendela BGM.

Mark All (Tandai Semua)—Menandai semua judul musik dalam folder.

Delete (Hapus) — Menghapus semua file yang ditandai dalam folder yang dipilih dari media penyimpanan USB. Ketika Anda memilih Delete (Hapus), akan muncul kotak verifikasi untuk mengkonfirmasikan bahwa Anda ingin menghapus file tersebut.

Close (Tutup)—Menutup menu pop up Music selection and menu (Pemilihan dan menu musik).

Menggunakan Music List (Daftar Musik)

Setelah memilih Movie List (Daftar Film), pilih drive-nya, lalu pilih folder yang berisi file film yang diinginkan. Daftar file dalam folder tersebut akan ditampilkan. Jika Anda memilih sebuah folder yang berisi file yang tidak didukung, akan muncul pesan No Movie List in the Folder (Tidak Ada Daftar Film dalam Folder ini). Ketika Anda menyorot suatu file, Anda dapat menandainya untuk diputar dengan menekan tombol MARK (TANDAI) pada remote control. Jika Anda menyorot lalu menekan tombol OK pada file dalam daftar, Movie selection and menu options (Pemilihan dan menu film) akan muncul.

Informasi tentang cara menggunakan Movie List (Daftar Film)

● File FILM (*.avi) yang didukung

● Format video — MPEG1, MPEG2, MPEG4 (tidak mendukung Microsoft MPEG 4-V2, V3)

● Format audio — Mpeg, Mp3, PCM, Dolby Digital

● Frekuensi sampel — Dalam 32k hingga 48 khz

● Bit rate — 32 hingga 320kbps

● Format subjudul —*.smi/ *.srt/ *.sub (MicroDVD, SubViewer 2.0)/ *.ass/ *.ssa/*.txt (Sistem Subjudul DVD)

● Jika susunan file video dan audio rekaman tidak menyatu, maka yang dihasilkan hanya video atau audio.

IDWW Menggunakan Music List (Daftar Musik) 49

● FPS (bingkai per detik) hanya bisa diraih pada yang setingkat SD. FPS maksimum adalah 25 FPS (720*576) atau 30 FPS (720*480) tergantung pada Resolusinya.

● File dengan 25 FPS atau 30 FPS atau lebih tidak dapat diputar dengan baik.

● Nama file video dana nama file subjudulnya harus sama agar dapat diputar.

● Memutar video lewat sambungan USB yang tidak mendukung kecepatan tinggi mungkin tidak dapat diputar dengan baik.

● Media penyimpanan USB di bawah USB 2.0 juga didukung, tetapi tidak dapat berfungsi dengan baik dalam Movie List (Daftar Film).

● File dengan kode GMC (Global Motion Compensation) mungkin tidak dapat diputar.

File

Nama ekstensi

Dekoder video Audio codec Resolusi Maks

mpg, mpeg, vob, dat MPEG1, MPEG2 AC3, MPEG, MP3, PCM 720 x 576 @ 25p

720 x 480 @ 30p

Avi, m4v MPEG4-SP, MPEG4-ASP,

XviD

AC3, MPEG, MP3, PCM

Pilihan pada Pemilihan dan menu film

Play (Putar)—Memutar film yang dipilih.

Mark All (Tandai Semua)—Menandai semua film dalam folder.

Delete (Hapus)—Menghapus film yang dipilih.

Close (Tutup)—Menutup menu pop-up Tabel 7-1 Menggunakan remote control untuk film

Tombol Reverse (Mundur) ◄◄ dan Fast Forward (Maju) ►►

Ketika film berada dalam mode putar, tekan tombol Reverse (Mundur) ◄◄ berulang kali untuk menambah kecepatan mundur◄◄ (x2) → ◄◄◄ (x4) → ◄◄◄◄ (x8) → ◄◄◄◄◄

(x16) →◄◄◄◄◄◄ (x32). Tekan tombol Fast Forward (Maju) ►► berulang kali untuk menambah kecepatan maju ►►(x2) → ►►► (x4) → ►►►► (x8) → ►►►►►(x16) →

►►►►►► (x32).

Tombol Pause (Jeda) II Selama pemutaran, tekan tombol Pause (Jeda) II; tampilan layar akan diam. Tekan tombol Pause (Jeda) II lalu gunakan tombol Forward (Maju) ►► untuk gerakan lambat. Jika tombol remote control tidak ada yang ditekan selama for 10 menit setelah jeda, TV akan kembali ke status pemutaran.

Tombol panah kiri ◄ dan panah kanan ►

Ketika menggunakan panah kiri ◄ atau panah kanan ► selama pemutaran, sebuah kursor akan terlihat di layar sebagai penunjuk posisi.

Tombol Play (Putar) ► Tekan tombol Play (Putar) ► untuk kembali ke pemutaran normal.

Tombol ENERGY SAVING Tekan tombol ENERGY SAVING (HEMAT DAYA) berulang kali untuk mengubah kecerahan

A Pemecahan Masalah

Memecahkan masalah umum

Tabel berikut berisi daftar kemungkinan masalah, kemungkinan penyebab setiap masalah, dan solusi yang disarankan.

Pastikan kabel kord daya dihubungkan dengan benar ke stopkontak.

Periksa apakah stopkontak dialiri listrik.

Pastikan sikring atau peredam tidak terlepas atau terbakar.

Periksa apakah saklar daya dihidupkan.

Mungkin perlu diperbaiki.

Sesuaikan lagi kecerahan dan kontras.

Lampu latar mungkin perlu diperbaiki.

Indikator daya lembayung.

Monitor dalam mode hemat daya.

Gerakkan tetikus atau tekan sembarang tombol pada papan ketik.

Matikan perangkat kemudian hidupkan kembali.

Muncul pesan

Sinyal dari pemutar media/komputer (kartu video) di luar rentang frekuensi vertikal atau horizontal monitor. Sesuaikan rentang frekuensi dengan mengacu pada spesifikasi dalam buku panduan ini (resolusi maksimum: RGB—1920 x 1080 @ 60 Hz; HDMI—

1920 x 1080 @ 60 Hz; DisplayPort—1920 x 1080 @ 60 Hz).

CATATAN: Vertical Frequency (Frekuensi Vertikal) — Memungkinkan pengguna untuk menonton layar monitor, gambar layar seharusnya berubah puluhan kali setiap detik seperti lampu fluoresens. Frekuensi vertikal atau tingkat penyegaran adalah frekuensi penampilan gambar per detik. Unit pengukuran dalam Hz.

Horizontal Frequency (Frekuensi Horizontal) — Interval horizontal adalah frekuensi tampilan satu garis vertikal. Jika 1 dibagi dengan interval horizontal, jumlah garis horizontal yang ditampilkan tiap detk dapat ditabulasi sebagai frekuensi horizontal. Unit pengukuran dalam kHz.

Kabel sinyal dari pemutar media/komputer ke monitor tidak dihubungkan.

Pastikan kabel sinyal sudah terhubung dengan benar.

Tekan tombol INPUT pada kontrol jarak jauh untuk memilih sinyal masukan.

Muncul pesan

Instal driver monitor yang disertakan dengan monitor atau download dari situs HP www.hp.com.

Periksa apakah fungsi Plug and Play didukung dengan merujuk pada panduan pengguna kartu video.

IDWW Memecahkan masalah umum 51

Masalah Kemungkinan

Fungsi kunci kontrol mencegah perubahan tanpa sengaja pada pengaturan OSD.

Untuk mengaktifkan kontrol, tekan tombol Menu dan tombol panah kanan ► secara bersamaan selama beberapa detik. (Anda tidak dapat mengatur fungsi ini

menggunakan tombol remote control. Anda dapat mengatur fungsi ini hanya dari monitor.)

Sinyal analog D-sub — tekan tombol AUTO pada remote control untuk secara otomatis memilih status layar optimal yang sesuai dengan mode saat ini.

Periksa apakah resolusi dan frekuensi kartu video didiukung oleh monitor. Jika frekuensi di luar jangkauan, atur ke resolusi yang dianjurkan dalam menu Control Panel (Panel Kontrol) → Display (Tampilan) → Setting (Pengaturan) sistem operasi.

Sinyal analog D-sub — tekan tombol AUTO pada remote control untuk secara otomatis memilih status layar optimal yang sesuai dengan mode saat ini.

Gangguan

Sinyal analog D-sub — tekan tombol AUTO pada remote control untuk secara otomatis memilih status layar optimal yang sesuai dengan mode saat ini.

Tampilan layar tidak normal.

Menggunakan sinyal Input yang salah.

Sinyal masukan yang benar tidak dihubungkan ke rongga sinyal. Hubungkan kabel sinyal yang sesuai dengan sinyal masukan sumber.

Tampilan pasca

Jika Anda menggunakan gambar tetap untuk waktu yang lama, piksel dapat rusak.

Gunakan fungsi screen-saver atau atur menu OSD ke ISM Method (Metode ISM).

Tidak ada suara.

Kabel audio tidak dihubungkan.

Periksa apakah kabel audio dihubungkan dengan benar.

Sesuaikan volume.

Periksa apakah suara telah diatur dengan benar.

Suara terlalu pudar.

Ekualiser tidak seimbang.

Pilih penyeimbang suara yang sesuai.

Suara terlalu kecil.

Suara perlu penyesuaian.

Sesuaikan volume dengan menekan tombol volume pada kontrol jarak jauh.

Layar memiliki

Atur jumlah warna hingga lebih dari 24 bit (warna nyata). Pilih menu tabel Control Panel (Panel Kontrol) → Display (Tampilan) → Settings (Pengaturan) → Color quality (Kualitas warna) dalam sistem operasi.

Warna layar tidak stabil atau

Sambungan kabel sinyal

Periksa status sambungan kabel sinyal atau cabut dan pasang kembali kartu video pemutar media/komputer.

Masalah Kemungkinan

Periksa apakah pengatur waktu tidur sudah disetel.

Periksa pengaturan kontrol daya.

Fungsi sentuh

Untuk menggunakan fungsi sentuh dalam Windows XP, Anda harus menginstal pengandar. Lihat Penginstalan perangkat lunak Touch (Sentuh) untuk Microsoft Windows XP pada hal. 42 untuk mendapatkan petunjuk.

Monitor sentuh tidak berfungsi dengan benar.

Firmware harus dimutakhirkan.

Memutakhirkan firmware Lihat Memutakhirkan firmware pada hal. 45 untuk mendapatkan petunjuk.

Menggunakan Internet

Untuk akses daring ke informasi dukungan teknis, alat bantu swa-solusi, bantuan daring, forum komunitas pakar TI, basis luas pengetahuan multivendor, alat bantu pemantauan dan diagnostik, kunjungi www.hp.com/support.

Persiapan sebelum menghubungi dukungan teknis

Jika Anda tidak dapat memecahkan masalah dengan menggunakan tips permasalahan pada bagian ini, Anda mungkin perlu untuk menelepon bantuan teknis. Hubungi penyedia layanan resmi HP regional. Siapkan informasi berikut ini sebelum membuat panggilan:

● Nomor model monitor

● Nomor seri untuk enklosur.

● Tanggal pembelian pada tagihan

● Kondisi saat terjadinya masalah

● Pesan-pesan galat yang diterima

● Konfigurasi perangkat keras

● Perangkat keras dan perangkat lunak yang digunakan

IDWW Menggunakan Internet 53

B Spesifikasi teknis

CATATAN: Semua spesifikasi performa disediakan oleh produsen komponen. Spesifikasi performa adalah spesifikasi tertinggi dari semua tingkatan spesifikasi umum produsen komponen HP untuk performa; performa sebenarnya dapat bervariasi, baik lebih tinggi maupun lebih rendah.

Monitor HP Digital Signage

Tabel B-1 Spesifikasi

LD4220tm LD4720tm

Tampilan Ukuran 106,73 cm 119,28 cm

Jenis TFT LCD panel TFT LCD panel

Ukuran gambar yang terlihat

106,73 cm diagonal 119,28 cm diagonal

Pitch piksel 0.4845 x 0,4845 mm X RGB 0,5415 x 0,5415 mm X RGB

Berat—maksimum Tanpa dudukan &

pengeras suara

25,9 kg 32,39 kg

Dengan pengeras suara

26,6 kg 33,1 kg

Dengan dudukan 27,1 kg 33,8 kg

Dengan dudukan &

Dengan dudukan 974,2 x 637,0 x 258,61 mm 1082,2 x 702,02 x 298,34 mm Dengan dudukan &

pengeras suara

974,2 x 637,0 x 258,61 mm 1082,2 x 702,02 x 298,34 mm

Daya Nilai tegangan AC 100-240 V~50/60 Hz 2.5 A Jepang: AC 100 V~50/60 Hz 2.5 A

AC 100-240 V~50/60 Hz 3.0 A Jepang: AC 100 V~50/60 Hz 3.0 A

Konsumsi daya Mode On (Hidup) Umum 220 W Umum 220 W

Tabel B-1 Spesifikasi (Lanjutan)

LD4220tm LD4720tm

Resolusi—maksimum RGB 1920 x 1080 @ 60 Hz 1920 x 1080 @ 60 Hz

HDMI/DVI 1920 x 1080 @ 60 Hz

(jika didukung oleh Sistem Operasi atau jenis kartu video)

1920 x 1080 @ 60 Hz

(jika didukung oleh Sistem Operasi atau jenis kartu video)

DisplayPort 1920 x 1080 @ 60 Hz

(jika didukung oleh Sistem Operasi atau jenis kartu video)

1920 x 1080 @ 60 Hz

(jika didukung oleh Sistem Operasi atau jenis kartu video)

Resolusi—dianjurkan RGB 1920 x 1080 @ 60 Hz 1920 x 1080 @ 60 Hz HDMI/DVI 1920 x 1080 @ 60 Hz

(jika didukung oleh Sistem Operasi atau jenis kartu video)

1920 x 1080 @ 60 Hz

(jika didukung oleh Sistem Operasi atau jenis kartu video)

DisplayPort 1920 x 1080 @ 60 Hz

(jika didukung oleh Sistem Operasi atau jenis kartu video)

1920 x 1080 @ 60 Hz

(jika didukung oleh Sistem Operasi atau jenis kartu video)

Frekuensi horizontal RGB 30–83 kHz 30–83 kHz

HDMI/DVI 30–83 kHz 30–83 kHz

DisplayPort 30–83 kHz 30–83 kHz

Frekuensi vertikal RGB 56–75 Hz 56–75 Hz

HDMI/DVI 56–60 Hz 56–60 Hz

DisplayPort 56–60 Hz 56–60 Hz

Jenis sinkronisasi Digital Separate/Digital Digital Separate/Digital Konektor input T ipe 15-pin D-Sub, HDMI/DVI (digital),

RS-232C, DisplayPort, USB, LAN

T ipe 15-pin D-Sub, HDMI/DVI (digital), RS-232C, DisplayPort, USB, LAN Kondisi lingkungan Suhu pengoperasian 0° ~ 35°C

Kelembapan 10% hingga 80%

0° ~ 35°C

Kelembapan 10% hingga 80%

Suhu penyimpanan –20° hingga 60°C

Kelembaban 20% hingga 80%

–20° hingga 60°C

Kelembaban 20% hingga 80%

Audio (model tertentu)

Output audio RMS 10 W + 10 W (Kanan + Kiri) 10 W + 10 W (Kanan + Kiri)

Sensitivitas input 0.7 Vrms 0.7 Vrms

Impedansi pengeras suara

8 Ohms 8 Ohms

IDWW Monitor HP Digital Signage 55

Dimensi HP LD4220tm (dengan dudukan dan speaker eksternal)

Gambar B-1 HP LD4220tm—Tampak depan dan samping

Gambar B-2 HP LD4220tm—Tampak belakang

Dimensi HP LD4720tm (dengan dudukan dan speaker eksternal)

Gambar B-3 HP LD4720tm—Tampak depan dan samping

Gambar B-4 HP LD4720tm—Tampak belakang

IDWW Dimensi HP LD4720tm (dengan dudukan dan speaker eksternal) 57

Mengenali resolusi tampilan prasetel

Resolusi tampilan yang dirinci di bawah ini adalah mode yang paling sering digunakan dan

ditetapkan sebagai pengaturan pabrik. Monitor ini secara otomatis mengenali mode prasetel ini dan akan menampilkan ukuran yang sesuai dan di tengah layar.

Mode tampilan prasetel

Tabel B-2 Mode tampilan prasetel dari pabrik

Prasetel Format piksel Frekuensi horizontal (kHz) Frekuensi Vertikal (Hz)

1 720 x 400 31,468 70,1

*2 640 x 480 31,469 59,94

3 640 x 480 37,5 75

*4 800 x 600 37,879 60,317

5 800 x 600 46,875 75

6 832 x 624 49,725 74,55

*7 1024 x 768 48,363 60

8 1024 x 768 60,123 75,029

*9 1280 x 720 44,772 59,855

*10 1280 x 1024 63,981 60,02

11 1280 x 1024 79,98 75,02

*12 1680 x 1050 65,290 59,954

*13 1920 x 1080 67,5 60

Mode RGB 1 hingga 13

* Mode HDMI/DisplayPort

Mode DTV

HDMI/DVI (DTV) DisplayPort

480i x x

480p o o

576i x x

CATATAN: Pemilihan DTV/PC pada input HDMI/DVI tersedia untuk resolusi pemutar media/

komputer 640 x 480/60 Hz, 1280 x 720/60 Hz, 1920 x 1080/60 Hz dan resolusi DTV 480p, 720p, 1080p.

Indikator Daya

Mode Lampu indikator LED

Mode Hidup Biru

Mode Tidur Lembayung

Mode Mati

-IDWW Mengenali resolusi tampilan prasetel 59

C Rujukan perintah

Gunakan metode ini untuk menghubungkan beberapa produk ke satu PC. Anda dapat mengontrol beberapa monitor secara bersamaan dengan menghubungkannya ke satu PC. Jika menu Set ID (ID Set) dalam Option (Pilihan) diatur ke OFF (NONAKTIF), nilai ID monitor harus diatur dari 1 sampai 99.

Menghubungkan Kabel

Hubungkan kabel RS-232-C seperti ditunjukkan dalam ilustrasi berikut ini. Protokol RS-232-C digunakan untuk komunikasi antara pemutar media/komputer dengan monitor. Anda dapat menghidupkan/mematikan monitor, pilih sumber input atau sesuaikan menu OSD dari pemutar media/komputer.

RS-232-C configurations (konfigurasi RS-232-C)

Konfigurasi 7-Kabel (Kabel standar RS-232-C)

Konfigurasi 3-Kabel

(Tidak Standar)

Parameter komunikasi

● Nilai Baud—baudrate 9600 (UART)

● Panjang Data—8 bit

● Bit Paritas—Tidak ada

● Bit Stop—1bit

● Kontrol Aliran—Tidak ada

● Kode Komunikasi—kode ASCII

● Gunakan kabel lintang (terbalik)

Daftar rujukan perintah

PERINTAH1 PERINTAH2 DATA1 DATA2 DATA3

01. Daya k a 00H–01H

02. Pilih Masukan k b 07H–0BH

03. Rasio Aspek k c 01H–1FH

04. Layar Nonaktif k d 00H–01H

05. Volume Bisu k e 00H–01H

06. Kontrol Volume k f 00H–64H

07. Kontras k g 00H–64H

08. Kecerahan k h 00H–64H

09. Warna k i 00H–64H

10. Rona k j 00H–64H

11. Ketajaman k k 00H–64H

12. Pilih OSD k l 00H–01H

13. Remote Lock/Key Lock (Kunci Remote/Kunci Tombol)

k m 00H–01H

14. Seimbang k t 00H–64H

15. Suhu Warna k u 00H–02H

16. Abnormal State (Keadaan Abnormal)

k z FFH

17. ISM Method (Metode ISM) j p 01H–08H

18. Auto Configuration (Konfigurasi Otomatis)

j u 01H

19. Tombol m c Kode Kunci

20. Mode Ubin d d 00H–55H

21. Posisi H Ubin d e 00H–14H

22. Posisi V Ubin d f 00H–14H

IDWW Daftar rujukan perintah 61

PERINTAH1 PERINTAH2 DATA1 DATA2 DATA3

23. Ukuran H Ubin d g 00H–64H

24. Ukuran V Ubin d h 00H–64H

25. Set ID Ubin d i 00H–19H

26. Natural Mode (Mode Alami) (Dalam Tile Mode/Mode Ubin)

d j 00H–01H

27. Picture Mode (Mode Gambar) (PSM)

d x 00H–06H

28. Sound Mode (Mode Suara) d y 01H–05H

29. Fan Fault Check (Cek Galat Kipas) d w FFH

30. Elapsed Time Return (Pengembalian Waktu Terlewati)

d l FFH

31. Temperature Value (Nilai Suhu) d n FFH

32. Lamp Fault Check (Cek Galat Lampu)

d p FFH

33. Auto Volume (Volume Otomatis) d u 00H–01H

34. Speaker (Pengeras Suara) d v 00H–01H

35. Time (Waktu) f a 00H–06H 00H–17H 00H–3BH

36. Timer Aktif (Timer Aktif/Nonaktif) Waktu

f d F1H–F4H

E0H–E4H 01H–80H

00H–17H 00H–3BH

37. Off Timer (On/Off Timer) Time (Timer Nonaktif (Timer Aktif/Nonaktif) Waktu)

f e F1H–F4H

E0H–E4H 01H–80H

00H–17H 00H–3BH

38. Scheduling Input Select (Membuat Jadwal Pemilihan Input)

f u F1H–F4H 07H–0BH

39. Sleep Time (Waktu Tidur) f f 00H–08H

40. Auto Off (Mati Otomatis) f g 00H–01H

41. Power On Delay (Jeda Hidup) f h 00H–64H

42. Language (Bahasa) f i 00H–09H

43. DPM Select (Pilihan DPM) f j 00H–01H

44. Reset (Atur ulang) f k 00H–02H

Protokol Transmisi/Penerimaan

Transmisi

[Perintah1][Perintah2][][Atur ID][][Data][Cr]

*[Perintah 1] Perintah Pertama (k, j, m, d, f, x)

*[Perintah 2] Perintah kedua (a hingga z)

*[Atur ID] Atur kisaran nomor ID Set produk. 01H to 63H. dengan pengaturan server '0', dapat mengontrol semua produk.

Ketika pengoperasian dengan lebih dari 2 set menggunakan ID set dengan nilai '0' pada waktu bersamaan, maka pengoperasian ini tidak akan memeriksa pesan respons. Karena semua set akan mengirimkan pesan respons, maka tidak mungkin untuk memeriksa keseluruhan pesan respons.

*[Data] Untuk mengirim data perintah.

Kirim data 'FF' untuk membaca status perintah.

*[Cr] Tombol Enter

Kode ASCII '0 x 0 D'

*[] Spasi kode ASCII (0x20)’

Respons OK

[Perintah2][][Atur ID][][OK][Data][x]

*Produk mengirimkan respons berdasarkan format ini saat menerima data normal. Pada saat ini, jika data berada dalam mode baca data, ini mengindikasikan data status yang ada. Jika data berada dalam mode tulis data, data tersebut akan dikembalikan ke komputer pemutar media/komputer.

Respons Galat

[Perintah2][][Atur ID][][OK][Data][x]

Jika ada galat, NG akan dikembalikan

Dokumen terkait