• Tidak ada hasil yang ditemukan

METODE PENELITIAN

3.9 Uji Validitas

3.10.1 Langkah-Langkah Pengujian PLS

3.10.1.5 Model Persamaan Analisis Struktural

Model analisis struktural tahap pertama yang dibangun dalam penelitian ini dapat dilihat pada gambar berikut:

Q2=1-(1-R1 2 ) (1-Rp 2 ) (1-Rp 2 )

Gambar 4 Model Persamaan Analisis Struktural Awal

Gambar 5 Model Persamaan Analisis Struktural Akhir

EM 1 EM 2 EM 3 EM 4 EM 5 E-WOM MP 1 MP 2 MP 3 MP 4 Minat Pemesanan Kepercayaan Konsumen Keputusan Pemesanan KK 1 KK 2 KK 3 KK 4 KP 1 KP 2 KP 3 KP 4 EM 6 EM 7 EM 2 EM 3 EM 4 EM 7 E-WOM MP 1 MP 2 Minat Pemesanan Kepercayaan Konsumen KK 1 KK 2 Keputusan Pemesanan KP 1 KK 3 KK 4 KP 2

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan mengenai dampak ulasan online dan minat pemesanan hotel terhadap kepercayaan konsumen dan keputusan pemesanan, maka dapat ditarik beberapa kesimpulan sebagai berikut:

1. Dari hasil penelitian dari dampak ulasan online dan minat pemesanan hotel terhadap kepercayaa konsumen dan keputusan pemesanan menunjukkan bahwa terdapat dua hipotesis yang diterima yaitu H1:terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel electronic word of mouth terhadap kepercayaan konsumen dan H3: terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel kepercayaan konsumen terhadap keputusan pemesanan.

2. Terdapat satu hipotesis yang tidak diterima yaitu H2. Berdasarkan hasil pengujian hipotesis terdapat pengaruh yang tidak signifikan antara minat pemesanan terhadap kepercayaan konsumen.

3. Berdasarkan hasil penelitian dilokasi penelitian terdapat tujuh item pernyataan yang dihilangkan karena tidak memenuhi syarat outer loading yaitu item

pernyataan nomor 1, 5, 6, 10, 11, 18 dan 19. Hal ini mengindikasikan bahwa sebagian responden tidak merekomendasikan pemesanannya sebelum melakukan pemesanan dan tidak langsung memberitahukan kepada orang lain tentang pemesanannya di Sheraton Hotel Lampung. Berdasarkan fakta dilapangan situasi tidak mempengaruhi adanya minat pemesanan karena sebagian responden berasal dari luar kota yang baru pertama kali melakukan kunjungan ke kota Bandar Lampung. Kesimpulan selanjutnya masih berkaitan dengan situasi yaitu responden melakukan pemesanan untuk menginap tidak dengan pertimbangan terlebih dahulu bahkan melakukan pemesanan tidak dengan keyakinan.

4. Terdapat hasil yang berbeda dengan peneliti-peneliti sebelumnya dimana variabel minat pemesanan berpengaruh tidak signifikan terhadap kepercayaan konsumen.

5. Secara keseluruhan variabel-variabel dalam penelitian ini dikatakan baik dengan nilai model struktural (inner model) yang telah memenuhi kriteria yang telah ditentukan. Hal ini menunjukkan bahwa dampak ulasan onlinedan minat pemesanan berpengaruh terhadap kepercayaan konsumen dan keputusan pemesanan.

5.2 Saran

Berdasarkan hasil uji dan pembahasan maka dapat direkomendasikan beberapa hal sebagai berikut:

1. Berdasarkan penelitian pengaruh electronic word of mouth memberikan kontribusi yang sangat besar bagi pencari informasi dan pra-pembelian. Oleh karena itu situs website yang ditampilkan perusahaan harus dirancang lebih baik lagi dan dibutuhkannya batasan-batasan informasi apa saja yang dapat ditampilkan didalam situs website tersebut namun mencakup keseluruhan informasi yang dibutuhkan dan dapat menarik minat untuk melakukan pemesanan bagi calon pemesan di Sheraton Lampung Hotel.

2. Untuk pengaruh kepercayaan konsumen yaitu pihak Sheraton Lampung Hotel harus lebih memperhatikan pelayanan yang diberikan untuk konsumen. Dengan adanya peningkatan pelayanan yang disediakan dapat mempengaruhi kepercayaan konsumen. Sementara fasilitas inti yang terdapat didalam Sheraton Lampung Hotel merupakan faktor penting bagi konsumen yang sudah pernah melakukan pemesanan agar lebih diperbaharui. Sehingga konsumen yang sudah memiliki pengalaman menginap di Sheraton Lampung Hotel akan mempercayai dan akan melakukan pemesanan selanjutnya dikemudian hari.

3. Bagi peneliti selanjutnya, hasil dari penelitian ini dapat dijadikan bahan referensi untuk melakukan penelitian selanjutnya yang berkaitan dengan dampak ulasan online pada minat pemesanan hotel dan kepercayaan

konsumen terhadap keputusan pemesanan. Namun pada variabel minat pemesanan hotel terhadap kepercayaan konsumen untuk dapat memperluas dan mengkaji lebih mendalam lagi kajiannya guna melengkapi penelitian yang sudah ada.

Anshori, Y., 2005. Analisis Keunggulan Bersaing melalui penerapan Knowledge Management dan Knowledge Based Strategy di Surabaya Plaza Hotel. Jurnal Manajemen Perhotelan. Universitas Kristen Petra, Surabaya. Vol. 1. No.2, ppp. 39-53.

Arikunto, Suharsimi. 2007. Manajemen penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.

Assauri, Sofyan. 2004. Manajemen Pemasaran. PT. Raja Grafindo Persada. Jakarta. Hal 5.

Basu Swasta dan Irawan. 2001. Manajemen Pemasaran Modern. Yogyakarta: BPFE UGM.

Chaplin,J. P. 2006.Kamus Psikologi Lengkap. Jakarta: PT Raja Grafindo

Comegys, C., Hannula, M., & Vaisanen , J. (2009). Effects of consumer trust and risk on online purchase decision-making: a comparison of Finnish and United States tudent.International Journal of Management, 26(2), 295-308.

Ghozali, I. 2006. Structural Equation Modelling; Metode Alternatif dengan PLS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Grayson, K. Johnson, D., & Chen, D. R (2008). Is firm trust essential in a trusted environment? How trust in the business context influences customers. Journal of Marketing Research, XLV, 241-256, (April).

Hasan, Ali. 2010. Marketing dari Mulut ke Mulut. MEDPRESS. Yogyakarta.

Iskandar. 2008. Metodologi Penelitian Pendidikan dan Sosial (Kuantitatif dan Kualitatif). Jakarta: Gunung Persada Group

Johnson, D., & Grayson, K. (2005). Cognitive and affective trust in service relationships. Journal of Business Research, 58, 500-507.

Kim, J. U., Kim, W. J., & Park, S. C. (2010). Consumer perceptions on web advertisement and motivation factors to purchase in the online shopping.

Computers in Human Behaviour, 26, 1208-1222.

Kotler, Bowen, Makens (1999). Consumer Behaviour. Edisi 5. USA: Prentice Hall International, Inc.

Kotler, Phillip dan Gary Amstrong. 2001. Prinsip-Prinsip Pemasaran, jilid 2, edisi ke-8, Penerbit Erlangga, Jakarta.

Kotler, Phillip, & Kevin Lane Keller. 2003. Marketing Management (Edisi 11). Pearson education International. New Jersey: Prentice Hall.

Kotler, Phillip, & Kevin Lane Keller. 2007. Manajemen Pemasaran (Edisi 12), Alih Bahasa; Benyamin Molan, Jakarta: PT. Indeks

Naisbitt,J., 1994.Global Paradox. New York: William Marrow and Company Inc. Peter dan Olson, 2002. Consumer Behaviour. Edisi 6. McGraw-Hill. New York. Salisbury, W.D.,Chin, W.W., Gopal, A.and Newsted, P.R.2002. Research report:

Better Theory Through Measurement Developing a Scale to Capture Consensus on Appropiation. Information System Research,13:91-103.

Salo, J., & Karjaluoto, H. (2007). A conceptual model of trust in the online environment.Online Information Review. 31(5), 604-621.

Schneider, B., & Bowen, D. E. (1995). Winning the service game. Boston: Harvard BusinessSchool Press.

Shaleh, Abdul Rahman. 2009.Psikologi Suatu Pengantar Dalam Perspektif Islam. Jakarta: Kencana

Shiffman, Leon G. and Kanuk, L.L. 2000. Consumer Behaviour. Edisi 4. New Jersey: Prentice Hall Inc.

Sichtmann, C. (2007). An analysis of antecedents and consequences of trust in corporate brand.European Journal of Marketing, 41. 999-1015.

Singarimbun dan Effendi. 1995. Metode Penelitian Survei. LP3ES. Jakarta.

Sirdeshmukh, D., Jagdip Singh, J., & Sabol, B. (2002). Consumer trust, value, and loyalty in relation exchanges. Journal of Marketing, 66(1), 15-37.

Sobur, Alex. 2003.Psikologi Umum. Bandung: Pustaka Setia.

Sugiyono, Prof., Dr., (2007). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Jakarta: Penerbit Alfabeta.

Sugiyono, Prof., Dr., (2009). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Jakarta: Penerbit Alfabeta.

Tanenhaus, M., Vinci, Chatelin, Y.M,. dan Carlo, L. 2005. PLS Path Modeling. Computational Staistic and Data Analysis. 48: 159-205.

Vaux Halliday, S. (2004). How “place trust” works in a service encounter. The Journal of Services Marketing, 18(1), 45.

Wang, T. D., & Emurian, H. H. 2005. An overview of online trus: concepts elements, and implications. Computers in Human Behavior, 21. 105-125.

Wu, J., Chen, Y., & Chung, Y. (2010). Trust factors influencing virtual community members: a study of transaction communities. Journal of Business Research, 63. 1025-1032.

Ye, Q,. Law, R., & Gu, B. (2009). The impact of online uer reviews on hotel room sales. International Journal of Hospitality Management, 28, 180-182.

Ye, Q., Law, R., Gu, B. & Chen, W. (2010) The influence of user-generated content on traveller behavior: an empirical investigation on the effects of e-word-of-mouth to hotel online bookings. Computers in Human Behaviour.

tripadvisor.co.id

www.sheraton-lampung.com

Instansi dan Perusahaan

Badan Pusat Statistik Provinsi Lampung

Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Bandar Lampung Sheraton Lampung Hotel

Dokumen terkait