• Tidak ada hasil yang ditemukan

PELAKSANAAN MAGANG A. TUGAS - TUGAS YANG DILAKSANAKAN

B. Proses Kerja Reporter Detikcom Subkanal Music

3. Pasca Liputan

a. Setelah tiba di kantor, penulis membuat alur berita berdasar data informasi yang sudah diperoleh.

b. Setelah itu penulis langsung membuat naskah berita dengan mengacu pada kaidah-kaidah jurnalistik, sehingga penulis di tuntut menguasai hal tersebut.

c. Usai membuat naskah penulis memberikannya kepada produser untuk di koreksi.

d. Naskah yang telah di koreksi kemudian di edit oleh penulis sendiri.

e. Usai editor dan penulis berkoordinasi untuk menentukan shotshot gambar yang di butuhkan, sehingga terjadi sinkronisasi dengan naskah berita yang di buat.

Sebagai catatan proses kerja reporter yang penulis buat tidak hanya berasal dari pengalaman penulis menjadi seorang reporter, namun juga berdasarkan pengalaman para reporter yang telah lama bertugas di News Departemen Detikcom. Perlu adanya reporter yang menarik dan berbakat dimasudkan agar pembaca tertarik untuk membaca berita yang sudah disiarkan. Reporter harus memiliki sikap yang tegas, yakin dan serius dalam

commit to user menjalankan tugasnya d

item berita sehingga menimbulkan kesan yang baik. Sikap tersebut memang perlu agar isi berita yang disampaikan dipercaya oleh pemirsanya.

Berdasarkan keterangan di atas maka dapat dibuat kerangka proses pro sebagai berikut :

Proses Produksi DetikHot Music

menjalankan tugasnya dan tentu saja sekali tersenyum dalam menyampaikan item berita sehingga menimbulkan kesan yang baik. Sikap tersebut memang perlu agar isi berita yang disampaikan dipercaya oleh pemirsanya.

Berdasarkan keterangan di atas maka dapat dibuat kerangka proses pro

Gambar 1.1

Proses Produksi DetikHot Music

an tentu saja sekali tersenyum dalam menyampaikan item berita sehingga menimbulkan kesan yang baik. Sikap tersebut memang perlu agar isi berita yang disampaikan dipercaya oleh pemirsanya.

Berdasarkan keterangan di atas maka dapat dibuat kerangka proses produksi

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user 49 A. Kesimpulan

Perkembangan kehidupan memang berlangsung begitu cepat. Banyak sekali hal yang berpengaruh dan menjadi focus orang banyak. Setiap perubahan pasti akan membawa dampak entah itu positif ataupun negatif. Kelangsungan hidup manusia ddalam banyak hal ditentukan oleh bagaimana manusia merespon perubahan tersebut. Dan disitulah makna penting berita, yaitu sebagai informasi yang memberitahukan dampak suatu perubahan atau peristiwa yang terjadi, lalu menggerakkan pemirsanya untuk menanggapi hal yang diberitakan.

Di dalam pelaksanaan Kuliah Kerja Media ini penulis senantiasa mendapatkan pengalaman yang sungguh besar manfaatnya, sebelumnya hanya sering menghadap orangorang biasa. Namun dalam KKM ini, penulis yang menjadi bagian sebagai reporter Detikcom mendapat kesempatan untuk bertemu dengan orang-orang penting di Negara ini. Berbagai halangan seperti, penulis yang kebingungan mengenal lalu lintas dan tempat-tempat di Kota sebesar Jakarta dalam waktu yang singkat. Akan tetapi penulis tetap berusaha sebagaimana mestinya dan professional dalam menghadapi resiko pekerjaan.

Waktu satu bulan selama KKM di Detikcom, penulis menggunakan waktu dengan sebaik-baiknya. Disaat tidak ada pekerjaan, penulis berusaha bagaimana rasanya menjadi seorang redaktur, dengan belajar dari para redaktur Detikcom,

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

dan penulis juga mengerti sedikit jika suatu saat reporter tidak turun ke lapangan, namun bisa menulis berita melalui Detikcom.

Selain menitik beratkan pada pengalaman bekerja di lapangan, penulis juga mendapatkan pengalaman berharga lainnya khususnya mental bekerja, selama KKM di Detikcom penulis selalu mendapat pekerjaan, dan di dalam setiap kinerja tidak mungkin bila tidak mengalami kesalahan walaupun sedikit. Penulis pernah diberikan arahan atau petunjuk bila hasil kerja penulis ada yang keliru, entah itu berupa omelan, peringatan, atau saran. Akan tetapi hal tersebut tidak menyurutkan semangat penulis, hal itu biasa terjadi di dunia kerja, apalagi dunia media informasi adalah kerja team, dan penulis sangat memaklumi hal tersebut.

Pekerjaan sebagai reporter memang harus pandai mengkritisi sebuah peristwa. Untuk memahami perkembangan tersebut, seorang reporter perlu mewaspadai apa yang telah, sedang, dan yang akan terjadi, serta mempertajam sikap kritis dan menambah pengetahuan agar dapat melihat apa makna berbagai peristiwa bagi pemirsa. Namun tidak semua kejadian dapat diamati secara sempurna, kepekaan dan sikap kritis tidak selalu menjadi jaminan seorang reporter menghasilkan berita yang baik.

Ada banyak kendala, baik saat mengumpulkan fakta maupun saat menulis berita. Berbagai proses yang dilakukan seorang reporter memang memerlukan keuletan dan kejelian dalam mengungkapkan sebuah peristiwa. Sehingga ia dapat menuliskannya menjadi sebuah berita yang cepat, tepat, dan akurat. Bila keseluruhan proses tersebut ditulis dalam bentuk skema adalah sebagai berikut:

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

Penulis dapat menarik kesimpulan, beberapa diantaranya adalah sebagai berikut :

1. Tugas reporter adalah meliput berita hingga berita itu siap untuk ditayangkan.

Tugas tersebut tentu saja membutuhkan keahlian, keuletan serta kegigihan.

2. Saat ini semakin banyak persaingan dari para reporter media lain yang menghasilkan berita yang baik, hal itu harus dihadapi dan mendorong seorang reporter untuk menggunakan kemampuan masing-masing agar menghasilkan suatu berita yang menarik bagi pembacanya.

3. Kemampuan masing – masing reporterlah yang menentukan keberhasilan penyampaian berita. Dan bukan terletak pada instansi atau lembaga tempat jurnalis itu bekerja. Kemampuan seperti itulah yang tidak semua orang memilikinya.

4. Mental bekerja seorang reporter juga harus diperhatikan, dibawah pekerjaan yang cukup banyak karena reporter Detikcom yang bekerja seorang diri di lapangan, belum lagi kinerja di kantor saat menulis berita diperlukan mental yang kuat jika menghadapi tekanan dari rekan kantor bila suatu saat melakukan kesalahan.

B. Saran

1. Untuk Lembaga/Instansi

a. Melakukan evaluasi meskipun singkat terhadap kinerja para pihak yang magang, sejauh mana hasil kerja mereka selama magang. Bisa berupa arahan, saran, atau krtitik setelah melaksanakan suatu pekerjaan.

perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

commit to user

b. Adanya jaminan jika suatu saat pihak magang melamar pekerjaan di instansi terkait dapat ditarik sebagai karyawannya, dengan syarat ada hasil kerja yang baik dan diakui pihak manajemen instansi.

2. Untuk Fakultas

a. Adanya tambahan materi praktek ke lapangan berupa menjadi seorang wartawan atau reporter media online. Seperti halnya reporter Detikcom, apalagi perkembangan media berbasis internet berkembang pesat.

b. Adanya perluasan jaringan instansi KKM agar mahasiswa mendapatkan tempat yang sesuai untuk KKM.

Dokumen terkait