• Tidak ada hasil yang ditemukan

PELAKSANAAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE SELAMA TAHUN

Dalam dokumen Bank SulutGo | Hubungan Investor (Halaman 35-40)

Pasal 1 Arti Istilah

V. PELAKSANAAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE SELAMA TAHUN

Sesuai ketentuan Bank Indonesia No.8/4/PBI/2006 tentang pelaksanaan Good Corporate Governance bagi Bank Umum yang disempuranakan dengan PBI Nomor. 8/14/PBI/2006 Surat Edaran BI No.15/15/DPNP perihal Good Corporate Governance bagi Bank Umum, diwajibkan untuk melakukan Self Assessment penerapan Good Corporate Governance pada masing-masing Bank.

Self Assessment dilakukan terhadap 11 faktor yaitu:

1. Pelaksanaan tugas dan tanggung jawab Dewan komisaris 2. Pelaksanaan tugas dan tanggung jawab Dewan Direksi 3. Kelengkapan dan pelaksanaan tugas komite

4. Penanganan Benturan kepentingan. 5. Penerapan fungsi kepatuhan 6. Penerapan fungsi audit intern 7. Penerapan fungsi audit ekstern

8. Fungsi manejemen risiko termasuk pengendalian intern 9. Penyediaan dana kepada pihak terkait dan debitur besar

10. Transparansi kondisi keuangan dan non keuangan bank, laporan pelaksanaan GCG dan pelaporan intern 11. Rencana strategis Bank

Pemeringkatan aspek-aspek tersebut di atas didasarkan pada kinerja penerapan GCG terhadap kriteria minimum yang ditetapkan oleh Bank Indonesia.

1. PELAKSANAAN TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB DEWAN KOMISARIS.

a. Jumlah Dewan Komisaris

Berdasarkan keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa dan Rapat Umum Saham Tahunan tanggal 19 Juni 2013, yang dituangkan dalam akta Pernyataan Keputusan Rapat No.137 tanggal 24 Juni 2013 telah menyetujui komposisi Dewan Komisaris berjumlah 4 (empat) orang dengan susunan sebagai berikut:

b. Komposisi Dewan Komisaris tersebut diatas telah memenuhi ketentuan :

- Jumlah anggota Dewan Komisaris paling kurang 3 (tiga) orang dan paling banyak sama dengan jumlah anggota Direksi.

- Paling kurang 1 (satu) orang anggota Dewan Komisaris wajib berdomisili di Indonesia. - Dewan Komisaris dipimpin oleh Komisaris Utama.

- Seluruh Komisaris tidak saling memiliki hubungan keluarga sampai dengan derajat kedua dengan sesama anggota Dewan Komisaris lainnya dan atau Direksi tidak terdapat hubungan kekerabatan sehingga dijamin independensinya.

Mustamir Bakri

Komisaris Independen

Robby J. Mamuaja

Komisaris Utama Efendy ManoppoKomisaris Alexius LembongKomisaris Independen

c. Tugas dan tanggung jawab Dewan Komisaris :

- Dewan Komisaris wajib memastikan terselenggaranya pelaksanaan Good Corporate Governance dalam setiap kegiatan usaha Bank pada seluruh tingkatan atau jenjang organisasi.

- Dewan Komisaris melaksanakan pengawasan terhadap tugas dan tanggung jawab Direksi secara berkala maupun sewaktu-waktu, serta memberikan nasihat kepada Direksi secara langsung maupun melalui surat, namun tidak terlibat dalam pengambilan kegiatan operasional Bank kecuali dalam hal penyediaan dana dan penerimaan dana kepada dan dari pihak terkait.

- Dalam rangka melaksanakan tugas pengawasan, Komisaris mengarahkan, memantau dan mengevaluasi pelaksanaan kebijakan strategis Bank.

- Dewan Komisaris memastikan bahwa Direksi telah menindak lanjuti temuan audit dan rekomendasi dari Satuan Kerja Audit Intern (SKAI) Bank, auditor eksternal, hasil pengawasan Bank Indonesia dan atau / hasil pengawasan otoritas lainnya.

- Dewan Komisaris memberitahukan kepada Bank Indonesia paling lama 7 (tujuh) hari kerja sejak ditemukan pelanggaran peraturan perundang-undangan di bidang keuangan dan perbankan, dan keadaan atau perkiraan keadaan yang dapat membahayakan kelangsungan usaha Bank.

- Dewan Komisaris melaksanakan tugas dan tanggung jawab secara Independen.

- Dewan Komisaris memiliki Tata Tertib dan cara menjalankan pekerjaan Dewan Komisaris yang tertuang dalam SK Komisaris No.2 Tahun 2012, tgl. 20 Desember 2012.

- Dewan Komisaris telah menyediakan waktu yang cukup untuk melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya secara optimal.

- Anggota Dewan Komisaris tidak memanfaatkan Bank untuk kepentingan pribadi, keluarga atau pihak lain yang merugikan atau mengurangi keuntungan Bank.

- Anggota Dewan Komisaris tidak mengambil atau menerima keuntungan pribadi dari Bank selain remunerasi dan fasilitas lainnya yang ditetapkan RUPS.

- Seluruh Anggota Dewan Komisaris memiliki integritas, kompetensi, dan reputasi keuangan yang memadai.

- Seluruh Komisaris Independen tidak ada yang memiliki hubungan keuangan, kepengurusan, kepentingan dan hubungan keluarga dengan anggota Dewan Komisaris lainnya, Direksi dan atau Pemegang Saham Pengendali atau hubungan dengan Bank, yang dapat mempengaruhi kemampuannya untuk bertindak Independen.

No Tanggal Materi

1 01 April 201 Laporan SKAI mengenai tindak lanjut hasil audit.

2 20 April 2015 Penilaian Kepatuhan GCG.

3. 05 Mei 2015 Akta Pernyataan Keputusan Rapat Umum Pemegang Saham.

4.

09 Maret 2015 Rapat Dewan Komisaris dan Direksi serta Komite, materi Penetapan Limit Risiko Tahun

2015.

5. 01 April 2015 Rapat Dewan Komisaris dan Direksi serta Komite, materi persiapan RUPS April/Mei 2015.

6. 13 April 2015 Hasil Pemeriksaan pada Divisi Trisuri, Pembelian Surat Berharga dan Buy Back Obligasi.

7.

14 April 2015 Rapat Dewan Komisaris dan Direktur Kepatuhan serta Komite, materi pemeriksaan khu-

sus SKAI pada Divisi Trisuri.

8. 05 Mei 2015 Persiapan RUPS Tahunan.

9.

16 Juni 2015 Rapat Dewan Komisaris dan Direksi serta Komite, materi tindak lanjut hasil keputusan

RUPS 3 Juni 2015.

10. 27 Juli 2015 Penunjukan Kantor Akuntan Publik untuk Audit Laporan Keuangan Tahun Buku 2015.

11. 28 Juli 2015 Rapat Lanjutan Penunjukan Kantor Akuntan Publik.

12.

24 Agustus 2015 Rapat Dewan Komisaris, Direksi dan Komite untuk materi RUPS berikutnya sesuai hasil

RUPS 03 Juni 2015.

13. 12 Oktober 2015 Rapat Dewan Komisaris dan Direksi serta Komite, masalah SUN.

14. 28 Oktober 2015 Hasil Exitmeeting dengan OJK.

15. 29 Oktober 2015 Rapat Dewan Komisaris, Direksi dan Komite, materi tindak lanjut hasil audit OJK Pusat.

16. 10 November 2015 Rapat Dewan Komisaris dan Direksi dihadiri Komite, materi Proil Risiko Triwulan III/2015.

17. 12 November 2015 Penyusunan Laporan Komisaris perihal Situasi Bank SulutGo dan permasalahannya. Rapat Dewan Komisaris bersama dengan Direksi dan Komite Audit:

d. Penyelenggaraan Rapat:

Rapat Komite Pemantau Risiko bersama dengan Dewan Komisaris.

No Tanggal Materi

1 16 Januari 2015 Laporan SKAI mengenai tindak lanjut hasil Audit.

2 19 Januari 2015 Penilaian Kepatuhan GCG

3. 09 Maret 2015 Permohonan Penetapan Limit Risiko PT. Bank SulutGo tahun 2015

4. 14 April 2015 Tindak Lanjut Pemeriksaan SKAI.

5. 11 Mei 2015 Peringkat Risiko Triwulan I/ Maret 2015

6. 16 Juni 2015 Tindak Lanjut Atas Hasil Keputusan RUPS tanggal 03 Juni 2015.

7. 27 Juli 2015 Penunjukan Kantor Akuntan Publik untuk Audit Laporan Keuangan Tahun Buku 2015.

8. 12 Oktober 2015 Permasalahan Surat Utang Negara (SUN).

9. 28 Oktober 2015 Hasil Exit Meeting dengan OJK.

10. 29 Oktober 2015 Tindak Lanjut Hasil Audit OJK Pusat.

11. 10 November 2015 Proil Risiko Triwulan III/2015.

12. 25 November 2015 Draft Rencana Bisnis Bank 2016-2018.

13. 22 Desember 2015 Pembelian Reksadana Underline SUN.

No Tanggal Materi

1 01 April 2015 1. Laporan Tahunan Direksi Tahun 2014 dan Pelaksanaan Tugas Dewan Komisaris Tahun Buku 2014.

2. Pengesahan Laporan Keuangan Perseroan Tahun Buku 2014 (Acquit et De Charge). 3. Penetapan Penggunaan Laba Perseroan tahun buku 2014.

4. Emisi Saham Tahun 2015 Perseroan.

5. Persyaratan & Tata Cara Pemilihan dan Pengangkatan Anggota Dewan Komisaris dan Direksi PT. Bank SULUT.

6. Pembatalan Diktum Ketujuh huruf b Keputusan RUPS LB tanggal 19 Juni/Akta No. 137 tanggal 24 Juni 2013.

7. Pembatalan Diktum Ketiga Akte RUPS No. 128 tanggal 24 November 2008 tentang Penyertaan Modal pada BPR Prismadana.

8. Perubahan Saham PT. Mega Corpora dari 24,99% menjadi 24,9%.

2 20 April 2015 Laporan Pertanggung jawaban Direksi Tahun 2014.

3. 05 Mei 2015 1. Pengesahan Kapitalisasi Deviden Saham Tahun Buku 2014.

2. Pengeluaran Saham (emisi saham) Perseroan Tahun 2015.

3. Pedoman Persyaratan dan Tata Cara Pemilihan dan Pengangkatan anggota Dewan Komisaris dan Direksi PT. Bank SULUT.

4. Pembatalan Dictum tentang Rekening DSM. 5. Rencana IPO (Go Public) PT. Bank SULUT.

6. Pembatalan Dictum tentang Penyertaan Modal di BPR Prisma Dana. 7. Perubahan Peraturan Dana Pensiun PT. Bank SULUT.

8. Perubahan Dictum tentang Komposisi Saham Perseroan dan Perubahan Dictum Keputusan RUPS tahunan.

9. Bantuan Dana Kesehatan Pensiun PT. Bank SULUT. 10. Dana CSR Tahun 2015.

11. Perubahan Anggaran Biaya Pembangunan Gedung Kantor Cabang Pembantu Suwawa. 12. Persetujuan Penyertaan Modal PT. SULUTGO Membangun.

4 12 Oktober

2015

1. Portofolio SUN

2. Laporan Publikasi Triwulan III per 30 September 2015.

5 29 Oktober

2015

1. Tindak lanjut Pemeriksaan OJK Jakarta terkait SUN dan Buy Back Obligasi. 2. Terkait Reksadana dan Dampaknya.

3. Pelaksanaan Rapat Direksi. (Untuk menghindari pengambilan Keputusan Direksi melalui Circular Letter).

4. Hubungan antar Direksi

Rapat Dewan Komisaris bersama dengan Direksi

Hasil pertemuan Dewan Komisaris dengan Komite Audit maupun Rekomendasi Komite ditindak lanjuti Dewan Komisaris dengan surat kepada Direksi dengan tembusan kepada OJK Provinsi SULUTGO dan atau pembahasan secara langsung melalui Rapat Dewan Komisaris dan Direksi PT Bank SULUTGO. Adapun Surat Dewan Komisaris sebagai berikut:

No Tanggal Materi

18.

20 November 2015 Pertemuan Dewan Komisaris dan Kantor Akuntan Publik serta Komite, Persiapan Audit

KAP. 19.

25 November 2015 Pertemuan Dewan Komisaris, Direksi dan Komite, materi pembahasan Draft Rencana

Bisnis Bank 2016-2018.

20. 26 November 2015 Lanjutan Pembahasan Draft RBB 2016-2018.

21. 01 Desember 2015 Pertemuan Dewan Komisaris, Direksi dan Komite untuk materi RUPS Desember 2015.

22. 22 Desember 2015 Pembelian Reksadana Underline SUN.

Dewan Komisaris mengadakan rapat yang membahas tentang berbagai risiko inhern yang dihadapi oleh Bank bersama-sama dengan Direksi dan Komite, sebagai wujud penerapan pegawasan dalam proses pengelolaan perusahaan oleh Direksi khususnya untuk perkembangan Bank. Disamping itu dalam pembahasan rapat Dewan Komisaris memberikan pendapat dan saran yang disampaikan dalam RUPS mengenai rencana kerja dan anggaran tahunan perusahaan serta perubahan dan penambahannya. Dewan Komisaris telah melakukan pemantauan pengelolaan perusahaan namun belum efektif sehingga masih ditemukan kelemahan dalam kegiatan operasional Bank.

e. Pelatihan Dewan Komisaris:

Nama Jabatan Pelatihan Tanggal Tempat

Robby Mamuaja

Komisaris Utama

1) Building Service Excellence Culture 23 Feb 2015 Jakarta

2) Seminar Program Transformasi BPD Menuju Regional Champion Untuk Meningkatkan Daya Saing BPD

13 Mar 2015 Bukit Tinggi

3) Seminar Nasional Dukungan ASBANDA Dalam Program

Transformasi BPD Menuju Regional Champion

25 Mar 2015 Jakarta

4) Pembahasan Finalisasi Kerangka Rencana Implementasi BPD

21 Apr 2015 Jakarta

5) Seminar Mengurus Tuntas Fungsi Dan Peranan Komisaris Dalam Meningkatkan Kinerja Perbankan

19 Mei 2015 Jakarta

6) Seminar & Rapat Nasional FKDP/BPDSI 21 Mei 2015 Jakarta

7) Workshop rencana bisnis Bank sebagai sarana Bank dalam mengendalikan Risiko Strategik.

06 Juli 2015 Jakarta

8) Workshop Conduct Self Assessment GCG dengan judul “Panduan Teknis Self Assessment dalam perspektif Bank maupun Regulator.

27-28 Agustus 2015

Jakarta

9) Program Transformasi BPD menjadi Bank yang kuat, kompetitif, dan kontributif bagi Pembangunan Daerah.

07 September 2015

Surabaya

10) FKDKP BPDSI Wil. Timur 28-29 Sept.

2015

Palu 11) Pemberdayaan Usaha Mikro, Kecil, dan Menegah (UMKM)

sebagai wujud implementasi program transformasi BPD dalam pembangunan Ekonomi Daerah.”

23-25 Oktober 2015

Balikpapan

12) Sosialisasi dan Diskusi terkait Perizinan Bank Umum. 05 November

2015

Surabaya

No Tanggal Materi

1 18 Maret 2015 No.022/DK-BS/III/2015, Penyampaian Penjelasan Kepada OJK tentang Pelaksanaan Buy Back

Obligasi IV dan Pengelolaan Surat Berharga.

2 14 April 2015 No. 025/DK-BS/IV/2015, Transaksi Pembelian dan Penjualan Surat Berharga

3. 27 Juli 2015 No. 058A/DK-BS/VII/2015, Permintaan Penjelasan Penggunaan Rekening Panjar Umum Lainnya.

4. 03 September 2015 No. 081/DK-BS/IX/2015, Transaksi Pembelian dan Penjualan Surat Berharga serta Buy Back Obligasi dan

Penggunaan Rekening Panjar Umum Lainnya.

5. 07 September 2015 No.083/DK-BS/IX/2015, Peyampaian Laporan Pelaksanaan dan Pokok-pokok Hasil Audit Intern

Semester I 2015.

6. 06 November 2015 No. 098/DK-BS/XI/2015,Kebijakan Direksi Terkait Masalah Surat Utang Negara (SUN).

7. 11 Desember 2015 No. 109/DK-BS/XII/2015, Alternatif Pembelian Reksadana Terproteksi.

Beberapa anggota Dewan Komisaris merangkap jabatan sebagai anggota Direksi dan atau Pejabat Eksekutif pada lebih dari 1 (satu) lembaga/perusahaan dan atau lembaga lainnya. Jabatan rangkap Dewan Komisaris dapat dilihat pada table dibawah ini sebagai berikut:

Nama Jabatan Pelatihan Tanggal Tempat

Alexius Lembong

Komisaris Independent

1. Kupas Tuntas 8 Risiko Sebagai Penentu Hasil Penilaian Tingkat Kesehatan Bank & Refreshment SMR

2. Seminar Mengupas Tuntas Fungsi Dan Peranan Komisaris Dalam Meningkatkan Kinerja Perbankan.

3. Seminar & Rapat Nasional FKDKP/BPDSI

4. Workshop Rencana Bisnis Bank sebagai Sarana Bank dalam mengendalikan Risiko Strategik.

5. Workshop Conduct Self Assessment GCG dengan judul “Panduan Teknis Self Assessment dalam Perspektif Bank maupun Regulator.”

6. FKDKP BPDSI Wil. Timur dirangkaikan dengan Seminar.

11 Mar 2015 s/d 12 Mar 2015 19 Mei 2015 21 Mei 2015 06 Juli 2015 27-28 Agustus 2015 28-29 September 2015 Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Palu Efendy Manoppo

Komisaris 1. Kupas Tuntas 8 Risiko Sebagai Penentu Hasil Penilaian Tingkat Kesehatan Bank & Refreshment SMR

11 s/d 12 Mar 2015

Jakarta 2. Seminar Mengupas Tuntas Fungsi Dan Peranan Komsaris

Dalam Meningkatkan Kinerja Perbankan

19 Mei 2015 Jakarta

3. Seminar & Rapat Nasional FKDKP/BPDSI 21 Mei 2015 Jakarta

4. Workshop Conduct Self Assessment GCG dengan judul “Panduan Teknis Self Assessment dalam Perspektif Bank maupun Regulator.”

27-28 Agustus 2015

Jakarta

5. FKDKP BPDSI Wil. Timur 28-29

Sept. 2015

Palu 6. Pemberdayaan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM)

sebagai wujud implementasi program transformasi BPD dalam pembangunan Ekonomi Daerah

23-25 Oktober 2015

Balikpapan

Dalam dokumen Bank SulutGo | Hubungan Investor (Halaman 35-40)

Dokumen terkait