• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V PENUTUP

5.3 Saran

Berdasarkan hasil pembahasan penelitian dan kesimpulan di atas maka terdapat beberapa saran bagi peneliti selanjutnya sebagai berikut:

1. Variabel yang digunakan untuk penelitian ini sangat sedikit, yaitu hanya dua variabel, oleh sebab itu pada penelitian selanjutnya dapat menambahkan variabel lainnya yang berhubungan dengan kinerja karyawan. Sehingga dapat memberikan gambaran yang lebih luas mengenai faktor apa saja yang mempengaruhi kinerja karyawan selain kompensasi dan motivasi.

2. Pertanyaan kuesioner yang digunakan oleh peneliti masih terbatas dan pertanyaannya masih kurang memadai, oleh sebab itu pada penelitian selanjutnya dapat menambah dan memperbaiki pertanyaan-pertanyaan yang ada dalam penelitian ini.

3. Jumlah populasi yang digunakan dalam penelitian ini hanya satu perusahaan. Penelitian selanjutnya diharapkan dapat memperbanyak jumlah sampel yang akan digunakan, sehingga akan mendekati gambaran hasil yang lebih

PT. INDOCITRA ANUGERAH

SEMESTA

TUGAS AKHIR

Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat menempuh,

Sidang Sarjana Strata 1 (S-1)

Oleh:

Revita Halim

1351029

PROGRAM STUDI AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS KRISTEN MARANATHA

BANDUNG

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yesus Kristus yang telah memberikan anugerah dan kasih-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini dengan baik dan tepat pada waktunya. Penulisan karya tulis ilmiah tugas akhir ini bertujuan untuk memenuhi salah satu syarat menempuh gelar Sarjana Strata 1 (S-1) dalam program studi Akuntansi di Universitas Kristen Maranatha Bandung. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa penulisan tugas akhir ini masih jauh dari sempurna, penulis telah berusaha dan bekerja keras agar tugas akhir ini memiliki manfaat bagi penulis sendiri dan bagi pembaca lainnya. Segala kritik dan saran yang membangun akan penulis terima dengan senang hati sebagai bahan perbaikan dan menambah wawasan penulis di masa yang akan datang.

Pada kesempatan ini dengan segala kerendahan hati dan penuh rasa hormat, penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih dan penghargaan yang sedalam-dalamnya kepada semua pihak yang telah memberikan petunjuk dan bantuan yang tidak ternilai besarnya dalam penulisan tugas akhir ini, terimakasih kepada:

1. Tuhan Yesus Kristus yang selalu menyertai dan memberkati penulis dalam penulisan tugas akhir ini

2. Bapak Herman Kambono, S.E., M.Si. selaku Dosen Pembimbing, atas bimbingan, masukan, pengarahan dan kesabaran yang diberikan kepada penulis selama penyusunan sampai selesainya penulisan skripsi ini.

3. Bapak Dr. Mathius Tandiontong, S.E., M.M., Ak., CA. selaku Dekan Fakultas Ekonomi Jurusan Akuntansi.

Ekonomi Universitas Kristen Maranatha Bandung.

5. Bapak Peter, S.E, M.T selaku Wakil Dekan II Fakultas Ekonomi Universitas Kristen Maranatha Bandung.

6. Ibu Elyzabet I. Marpaung, S.E., M.Si., Ak., CA selaku Ketua Program Studi Jurusan Akuntansi Universitas Kristen Maranatha Bandung.

7. Ibu Debbianita, S.E., M.,Ak selaku Sekretaris Program Studi Jurusan Akuntansi Universitas Kristen Maranatha Bandung.

8. Seluruh Dosen Fakultas Ekonomi Universitas Kristen Maranatha yang telah mendidik, memberikan ilmunya kepada saya dan memberikan nasihat-nasihat baik untuk masa yang akan datang.

9. Staf Perpustakaan Universitas Kristen Maranatha yang telah memberikan fasilitas untuk meminjam buku-buku yang diperlukan untuk kuliah dan tugas akhir ini.

10.Seluruh Staf Tata Usaha Fakultas Ekonomi Universitas Kristen Maranatha Bandung.

11.Kepada kedua orang tua penulis yang selalu memberikan doa, dukungan, dan bantuan secara moral dan materi dalam menyelesaikan tugas akhir. 12.Untuk seluruh teman baik penulis yaitu Angeline.L, Stephanie.L,

Anggrena, Debby, Margaretha dan seluruh teman-teman S1 Akuntansi angkatan 2013 yang tidak dapat disebutkan satu per satu yang telah memberikan semangat dan dukungan dalam segala hal.

perkuliahan dan penyusunan skripsi, saya ucapkan terima kasih banyak atas bantuannya.

Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam penulisan tugas akhir ini, semoga tugas akhir ini dapat bermanfaat bagi para pembaca dan semua pihak yang membacanya serta dapat memberikan wawasan yang baru. Tuhan Yesus Memberkati.

Bandung, Januari 2017

DAFTAR PUSTAKA

Arikunto, S. (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik edisi revisi VI. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Cooper & Schindler. (2011). Business Research Methods 11th ed. New York: McGraw-Hill Companies Inc.

Ghozali, I. (2013). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 21. Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Semarang.

Handoko, Hani. (2001). Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: BPFE- Yogyakarta.

Husein, Umar. (2008). Metode Penelitian Untuk Skripsi dan Tesis Bisnis. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.

Hasibuan, Malayu S.P. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT. Bumi Aksara.

Mangkunegara, Anwar Prabu. (2002). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Mangkunegara, Anwar Prabu. (2005). Evaluasi Kinerja SDM. Bandung: PT. Refika Aditama.

Marwansyah. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi Kedua. Bandung: Alfabeta.

Nugroho, Agung. (2005). Strategi Jitu Memilih Metode Statistik Penelitian Dengan SPSS. Yogyakarta: Andi.

Nurjaman, Kadar. (2014). Manajemen Personalia. Bandung: CV Pustaka Setia.

Suharsimi Arikunto. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&B. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&B. Bandung: Alfabeta.

Veitzhal, Rivai, dan Sagala Jauvani. (2010). Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan (2th ed). Jakarta: Rajawali Pers.

Wibisono , Dermawan. (2005). Riset Bisnis : Panduan Bagi Praktisi dan Akademisi. Jakarta : Gramedia Pustaka Utama.

Widarjono, Agus. 2013. Ekonometrika: Pengantar dan Aplikasinya Diseratai Panduan Eviews. Yogyakarta : UPP STIM YKPN

Yani, H.M, (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Mitra Wacana Media.

Jurnal:

Akbar, Alfian Amidhan. (2015). Pengaruh Kompensasi, Motivasi, Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan CV. Cemara Production Surabaya. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen, 4 (10).

Damayanti, A. P., Susilaningsih dan Sumaryati, S. (2013). Pengaruh Kompensasi dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Surakarta. Jupe UNS, 2 (1), hal 155 s/d 168.

Kusuma, Marhaendra. (2012). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Partisipatif, Kompensasi, dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan di Sekolah Tinggi dan Politeknik Cahaya Sutya Kediri. Jurnal Ilmu Manajemen, Revitalisasi, 1 (3).

Murty, Windy Aprilia dan Gunasti Hudiwinarsih. (2012). Pengaruh Kompensasi, Motivasi dan Komitmen Organisasional Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Akuntansi (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur di Surabaya). The Indonesian Accounting Review, 2 (2), hal 215 – 228.

Sugiannor. (2014). Pengaruh Kompensasi dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Pemasaran PT Coca Cola Distribution Indonesia Sales Office Banjarbaru. KINDAI. Volume 10. ( Nomor 4).

Suwati, Yuli. (2013). Pengaruh Kompensasi dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Tunas Hijau Samarinda. E-Journal Ilmu Administrasi Bisnis. Volume 1. (No. 1), hal 41-55.

Dokumen terkait