• Tidak ada hasil yang ditemukan

HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

4.5 Pengujian Hipotesis

Setelah mendeskripsikan kondisi Masyarakat sebelum dan sesudah keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei kabupaten Simalungun, maka selanjutnya sangat penting untuk kita ketahui dampak Keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei terhadap tingkat kesejahteraan Masyarakat khususnya di Kecamatan Bosar Maligas dan Kecamatan Bandar berdasarkan Variabel pendapatan, tenaga kerja, keterbukaan akses ekonomi, layanan publik, dan kesehatan.

Pada tahapan selanjutnya adalah pengujian hipotesis peranan keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei terhadap Kesejahteraan Masyarakat. Analisis data menggunakan uji Wilcoxon Signed-Rank Test, yang merupakan alat penguji data sebelum keberadaan dan sesudah keberadaan. Adapun ouput pengujian Wilcoxon Signed-Rank Test adalah:

Tabel 4.17: Hasil Uji Wilcoxon Signed-Rank Terhadap Pendapatan Dampak Keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei

Test Statisticsb

Pendapatan Sesudah - Pendapatan Sebelum

Z -6.480a

Asymp. Sig. (2-tailed) .000

a. Based on negative ranks. b. Wilcoxon Signed Ranks Test

Sumber: Data Primer Diolah

Berdasarkan Tabel 4.17 menunjukkan bahwa Zhitung adalah sebesar -6.480 dan angka signifikansinya (probabiitasnya) adalah 0,00. Berdasarkan indikator ini dapat diambil kesimpulan sebagai berikut:

Berdasarkan Uji Wilcaxon hasil Zhitung adalah -6.480, sedangkan Ztabel

dengan probabilitas (�/2) = 2,5% adalah sebesar -1,96 (dimana tanda – tidak berpengaruh). Bila dibandingkan nilai Zhitung adalah -6.480 > Ztabel sebesar -1,96, maka dapat disimpulkan bahwa Hipotesis Ho yang menyatakan tidak ada dampak keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei di tolak. Kemudian bila kita melihat pada nilai probabilitas uji ini adalah 0,00, maka dapat kita simpulkan bahwa terdapat peningkatan pendapatan masyarakat yang signifikan antara sebelum dan sesudah keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei.

Tabel 4.18: Hasil Uji Wilcoxon Signed-Rank Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja Dampak Keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus

Test Statisticsb

Tenaga Kerja Sesudah - Tenaga Kerja Sebelum

Z -7.499a

Asymp. Sig. (2-tailed) .000

a. Based on negative ranks. b. Wilcoxon Signed Ranks Test

Berdasarkan Tabel 4.17 menunjukkan bahwa Zhitung adalah sebesar -7.499dan angka signifikansinya (probabiitasnya) adalah 0,00. Berdasarkan indikator ini dapat diambil kesimpulan sebagai berikut:

Berdasarkan Uji Wilcaxon hasil Zhitung adalah -7.499, sedangkan Ztabel

dengan probabilitas (�/2) = 2,5% adalah sebesar -1,96 (dimana tanda – tidak berpengaruh). Bila dibandingkan nilai Zhitung adalah -7.499 > Ztabel sebesar -1,96, maka dapat disimpulkan bahwa Hipotesis Ho yang menyatakan tidak ada dampak keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei di tolak. Kemudian bila melihat pada nilai probabilitas uji ini adalah 0,00 maka dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan penyerapan tenaga kerja yang signifikan antara sebelum dan sesudah keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei.

Tabel 4.19: Hasil Uji Wilcoxon Signed-Rank Terhadap Keterbukaan Akses Ekonomi Dampak Keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei

Test Statisticsb

Keterbukaan Akses Sesudah - Keterbukaan Akses Sebelum

Z -6.480a

Asymp. Sig. (2-tailed)

.000

a. Based on negative ranks. b. Wilcoxon Signed Ranks Test

Sumber: Data Primer Diolah

Berdasarkan Tabel 4.17 menunjukkan bahwa Zhitung adalah sebesar -6.480 dan angka signifikansinya (probabiitasnya) adalah 0,00. Berdasarkan indikator ini dapat diambil kesimpulan sebagai berikut:

Berdasarkan Uji Wilcoxon hasil Zhitung adalah -6.480, sedangkan Ztabel

dengan probabilitas (�/2) = 2,5% adalah sebesar -1,96 (dimana tanda – tidak berpengaruh). Bila dibandingkan nilai Zhitung adalah -6.480 > Ztabel sebesar -1,96, maka dapat disimpulkan bahwa Hipotesis Ho yang menyatakan tidak ada dampak keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei di tolak. Kemudian bila kita melihat pada nilai probabilitas uji ini adalah 0,00 maka dapat kita simpulkan bahwa terdapat perbedaan keterbukaan akses ekonomi yang signifikan antara sebelum dan sesudah keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei.

Tabel 4.20: Hasil Uji Wilcoxon Signed-Rank Terhadap Layanan Publik Ekonomi Dampak Keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei

Test Statisticsb

Layanan Publik Sesudah - Layanan Publik Sebelum

Z -6.098a

Asymp. Sig. (2-tailed) .000

a. Based on negative ranks. b. Wilcoxon Signed Ranks Test

Sumber: Data Primer Diolah

Berdasarkan Tabel 4.17 menunjukkan bahwa Zhitung adalah sebesar -6.098 dan angka signifikansinya (probabiitasnya) adalah 0,00. Berdasarkan indikator ini dapat diambil kesimpulan sebagai berikut:

Berdasarkan Uji Wilcaxon hasil Zhitung adalah -6.098, sedangkan Ztabel

dengan probabilitas (�/2) = 2,5% adalah sebesar -1,96 (dimana tanda – tidak berpengaruh). Bila dibandingkan nilai Zhitung adalah -6.098 > Ztabel sebesar -1,96, maka dapat disimpulkan bahwa Hipotesis Ho yang menyatakan tidak ada dampak keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei di tolak. Kemudian bila kita melihat pada nilai probabilitas uji ini adalah 0,00 maka dapat kita simpulkan bahwa terdapat perbedaan layanan publik yang signifikan antara sebelum dan sesudah keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei.

Tabel 4.21: Hasil Uji Wilcoxon Signed-Rank Terhadap Layanan Publik Ekonomi Dampak Keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei

Test Statisticsb

Kesehatan Sesudah - Kesehatan Sebelum

Z -5.965a

Asymp. Sig. (2-tailed) .000

a. Based on negative ranks. b. Wilcoxon Signed Ranks Test

Sumber: Data Primer Diolah

Berdasarkan Tabel 4.17 menunjukkan bahwa Zhitung adalah sebesar -6.098 dan angka signifikansinya (probabiitasnya) adalah 0,00. Berdasarkan indikator ini dapat diambil kesimpulan sebagai berikut:

Berdasarkan Uji Wilcaxon hasil Zhitung adalah -5.965, sedangkan Ztabel

dengan probabilitas (�/2) = 2,5% adalah sebesar -1,96 (dimana tanda – tidak berpengaruh). Bila dibandingkan nilai Zhitung adalah -5.965> Ztabel sebesar -1,96, maka dapat disimpulkan bahwa Hipotesis Ho yang menyatakan tidak ada dampak keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei di tolak. Kemudian bila kita melihat pada nilai probabilitas uji ini adalah 0,00 maka dapat kita simpulkan bahwa terdapat perbedaan pelayanan kesehatan yang signifikan antara sebelum dan sesudah keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei.

Dilihat dari hasil pengujian Wilcoxon Signed-Rank diatas, dapat disimpulkan bahwa kelima variabel kesejahteraan yang peneliti gunakan, yakni pendapatan, tenaga kerja, keterbukaan akses ekonomi, layanan publik dan kesehatan sebelum dan sesudah memiliki peningkatan yang signifikan setelah keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei. Hal ini berarti bahwa keberadaan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei sangatlah berpengaruh meningkatkan kesejahteraan masyarakat disekitarnya.

Keadaan serupa sangat tercermin dari tanggapan masyarakat yang sangat menginginkan keberlangsungan pengembangan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei di Sekitar mereka. Hal ini di tunjukkan 55% dari responden setuju diadakannya pengembangan, 34 % responden sangat setuju. Hanya 3 % dari mereka yang sangat tidak setuju. Bahkan 2% tidak setuju sedangkan 6% biasa dalam menanggapi Keberadaan Kawasan ini..

Tabel 4.19: Persepsi Masyarakat Dengan Pengembangan Kawasan Ekonomi Khusus Sei Mangkei Di Kabupaten Simalungun

No Persepsi Jumlah Persentase (%)

1. Sangat tidak setuju 3 3 %

2. Tidak setuju 2 2 %

3. Biasa 6 6%

4. Setuju 55 55 %

5. Sangat setuju 34 34 %

BAB V

Dokumen terkait