wajar aset dan liabilitas tertentu Grup pada tanggal 31 Maret 2022 dan 31 Desember 2021.
The following table provides the fair value measurement of certain assets and liabilities of the Group as of March 31, 2022 and December 31, 2021.
Input signifikan Input signifikan yang tidak dapat
Harga kuotasian yang dapat diobservasi
dalam pasar aktif di observasi (Level 3)/
(Level 1)/ (Level 2)/ Significant
Quoted prices Significant unobservable
Nilai tercatat/ in active markets observable inputs inputs
Carrying values (Level 1) (Level 2) (Level 3)
Aset yang nilai wajar diungkapkan: Assets for which fair values are disclosed:
Aset tetap yang dicatat pada Property and equipment carried
biaya perolehan: at cost:
Tanah dan bangunan 232.713.701 - 255.290.612 - Land and building Liabilitas yang nilai wajar diungkapkan:
(termasuk bagian yang akan jatuh tempo
dalam waktu satu tahun dan lebih dari satu Liabilities for which fair values are disclosed:
tahun) (including current and noncurrent portion)
Utang bank 76.950.000 - 76.950.000 - Bank loan 31 Maret 2022/March 31, 2022
Pengukuran nilai wajar menggunakan:/
Fair value measurement using:
Input signifikan Input signifikan yang tidak dapat
Harga kuotasian yang dapat diobservasi
dalam pasar aktif di observasi (Level 3)/
(Level 1)/ (Level 2)/ Significant
Quoted prices Significant unobservable
Nilai tercatat/ in active markets observable inputs inputs
Carrying values (Level 1) (Level 2) (Level 3)
Aset yang nilai wajar diungkapkan: Assets for which fair values are disclosed:
Aset tetap yang dicatat pada Property and equipment carried
biaya perolehan: at cost:
Tanah dan bangunan 233.237.808 - 255.814.719 - Land and building Liabilitas yang nilai wajar diungkapkan:
(termasuk bagian yang akan jatuh tempo
dalam waktu satu tahun dan lebih dari satu Liabilities for which fair values are disclosed:
tahun) (including current and noncurrent portion)
Utang bank 87.150.000 - 87.150.000 - Bank loan 31 Desember 2021/December 31, 2021
Pengukuran nilai wajar menggunakan:/
Fair value measurement using:
Pengukuran nilai wajar aset keuangan dan liabilitas non keuangan termasuk dalam Level 2 hirarki nilai wajar sebagaimana dijelaskan pada Catatan 2.
The fair value measurement for non-financial assets and financial liabilities includes in level 2 of the fair value hierarchy outlined in Note 2.
Informasi tentang pengukuran nilai wajar yang menggunakan input signifikan yang dapat diobservasi (Level 2) adalah sebagai berikut:
The information about fair value measurements using significant observable inputs (Level 2) are as follows:
Input Signifikan yang
Keterangan/ Teknik Penilaian/ Tidak Dapat Diobservasi/
Description Valuation Technique Unobservable Input
Aset tetap/Property and equipment Pendekatan data pasar/ Harga per meter persegi/
Market data approach Price per square meter
Utang bank/Bank loans Pendekatan pendapatan/ Arus kas terdiskonto/
Income based approach Discounted cash flow
Liabilitas sew a pembiayaan/ Pendekatan pendapatan/ Arus kas terdiskonto/
Lease liabilities Income based approach Discounted cash flow
Nilai wajar aset PT Talenta Bumi (TB),
entitas anak, telah dinilai berdasarkan laporan penilaian No. 00050/2.0116-00/PI/02/0126/1/II/2021
tanggal 19 Februari 2021 dari KJPP Guntur, Eki, Andri dan Rekan.
The fair value of assets of PT Talenta Bumi (TB),
a subsidiary, has been assessed
based on assessment report No. 00050/2.0116-00/PI/02/0126/1/II/2021 dated
February 19, 2021 from KJPP Guntur, Eki, Andri dan Rekan.
15. Modal Saham 15. Capital Stock
Pada tanggal 31 Maret 2022, susunan kepemilikan saham Perusahaan berdasarkan PT Adimitra Jasa Korpora, registrar, terdiri dari:
As of March 31, 2022, the share ownership in the Company based on PT Adimitra Jasa Korpora, share’s registrar, is as follows:
Persentase Jumlah
Jumlah Saham/ Kepemilikan (%)/ Modal Disetor/
Number of Percentage of Total Paid-up
Shares Ownership (%) Capital
PT Prima Mineral Utama 505.176.210 39,31% 50.517.621 PT Prima Mineral Utama Calden Investments Limited 114.193.116 8,89% 11.419.312 Calden Investments Limited Hoch Ventures Pte. Ltd. 106.757.773 8,31% 10.675.777 Hoch Ventures Pte. Ltd.
PT Robust Buana Tunggal 94.022.062 7,32% 9.402.206 PT Robust Buana Tunggal Roesbima Trisoera 42.189.030 3,28% 4.218.903 Roesbima Trisoera Hendy Narindra Dewantoro 3.454.315 0,27% 345.432 Hendy Narindra Dewantoro Masyarakat 419.207.494 32,62% 41.920.749 Public
Jumlah 1.285.000.000 100,00% 128.500.000 Total
31 Maret 2022/March 31, 2022
Nama Pemegang Saham Name of Stockholder
Pada tanggal 31 Desember 2021, susunan kepemilikan saham Perusahaan berdasarkan PT Adimitra Jasa Korpora, registrar, terdiri dari:
As of December 31, 2021, the share ownership in the Company based on PT Adimitra Jasa Korpora, share’s registrar, is as follows:
Persentase Jumlah
Jumlah Saham/ Kepemilikan (%)/ Modal Disetor/
Number of Percentage of Total Paid-up
Shares Ownership (%) Capital
PT Prima Mineral Utama 505.176.210 39,31% 50.517.621 PT Prima Mineral Utama Calden Investments Limited 114.193.116 8,89% 11.419.312 Calden Investments Limited Hoch Ventures Pte. Ltd. 106.757.773 8,31% 10.675.777 Hoch Ventures Pte. Ltd.
PT Robust Buana Tunggal 94.022.062 7,32% 9.402.206 PT Robust Buana Tunggal Roesbima Trisoera 42.189.030 3,28% 4.218.903 Roesbima Trisoera Hendy Narindra Dewantoro 4.111.915 0,32% 411.192 Hendy Narindra Dewantoro Masyarakat 418.549.894 32,57% 41.854.989 Public
Jumlah 1.285.000.000 100,00% 128.500.000 Total
31 Desember 2021/December 31, 2021
Name of Stockholder Nama Pemegang Saham
Manajemen Permodalan Capital Management
Tujuan utama dari pengelolaan modal Grup adalah untuk memastikan bahwa Grup mempertahankan rasio modal yang sehat dalam rangka mendukung bisnis dan
memaksimalkan nilai pemegang saham.
Grup tidak diwajibkan untuk memenuhi syarat-syarat modal tertentu.
The primary objective of the Group’s capital management is to ensure that it maintains healthy capital ratios in order to support its
business and maximize shareholder value.
The Group is not required to meet any capital requirements.
Grup mengelola struktur modal dan membuat penyesuaian terhadap struktur modal sehubungan dengan perubahan kondisi ekonomi. Grup memantau modalnya dengan menggunakan analisa gearing ratio (rasio utang terhadap modal), yakni membagi utang bersih terhadap jumlah modal.
The Group manages its capital structure and makes adjustments to it, in light of changes in economic conditions. The Group monitors its capital using gearing ratios, by dividing net debt by total capital.
Rasio utang bersih terhadap modal pada tanggal 31 Maret 2022 dan 31 Desember 2021 adalah sebagai berikut:
Ratio of net debt to equity as of March 31, 2022 and December 31, 2021 is as follows:
31 Maret 2022/ 31 Desember 2021/
March 31, 2022 December 31, 2021
Jumlah utang 76.950.000 87.150.000 Total borrowings
Dikurangi: kas dan setara kas (291.114.878) (251.984.806) Less: cash and cash equivalents
Utang bersih (kelebihan kas dan setara Net debt (excess of cash and cash
kas atas pinjaman) (214.164.878) (164.834.806) equivalents over borrowings)
Jumlah ekuitas 848.311.587 813.864.394 Total equity
Rasio pinjaman dan utang bersih Net debt to equity
terhadap ekuitas (25,25%) (20,25%) ratio
Tambahan Modal Disetor Additional Paid-in Capital Akun ini merupakan tambahan modal disetor
dari penawaran perdana saham pada tahun 2020 sebesar Rp 277.967.904.
This account represents additional paid-in capital from initial public offering in 2020 amounting to Rp 277,967,904.