Bab ini berisi kesimpulan/ catatan penting yang perlu mendapat perhatian dan saran.
5
BAB II
2.1 EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD TAHUN LALU
Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja SKPD dan Pencapaian Renstra SKPD s.d Tahun 2016 Kabupaten Pacitan
Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah
Kode Urusan/ Bidang Urusan Pemerintahan
Daerah dan Program/ Kegiatan
Indikator Kinerja Program/ Kegiatan Target Kinerja Capaian Program (Renstra SKPD) Tahun 2016 Realisasi Target Kinerja Hasil Program dan Kegiatan s.d Tahun 2014
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan
Tahun Lalu Target Program dan Kegiatan (Renja SKPD Tahun 2016)
Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra SKPD s.d Tahun Berjalan Target Renja SKPD Tahun 2015 Realisasi Renja SKPD Tahun 2015 Tingkat Realisasi (%) Realisasi Capaian Program dan Kegiatan s.d Tahun 2016 Target Capaian Realisasi Target Renstra (%) 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 0 NON URUSAN 0 00 UMUM 0 00 01
Program Pelayanan Administrasi
Perkantoran
0 00 01 37 Peningkatan dan Pengelolaan Administrasi
Perkantoran Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
- Belanja barang dan jasa kantor
- Pengadaan barang cetakan dan ATK
- Pengelolaan administrasi keuangan
- Pemeliharaan gedung, kendaraan dan peralatan - Perjalanan dinas dalam dan luar daerah
6
Terlaksana kegiatan administrasi
perkantoran, terpenuhinya kebutuhan kantor, dan meningkatnya pelayanan 0 00 02 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana
Aparatur
0 00 02 05 Pengadaan Kendaraan Dinas/ Operasional Keluaran
100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
- Kendaraan Dinas Roda 4 - Kendaraan Dinas Roda 2
Hasil
Terlaksananya pengadaan kendaraan dinas
0 00 02 09 Pengadaan Peralatan Gedung Kantor Keluaran
100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
- Komputer PC- Laptop/ Notebook- UPS- Peralatan Jaringan- Meubelair- Printer- Plotter- GPS
Hasil
Terlaksananya pengadaan peralatan gedung kantor 0 00 05 Program Peningkatan Kapasitas Sumber
Daya Aparatur
0 00 05 20 Peningkatan Kapasitas SDM Aparatur TAPD Keluaran
100% 0% 90% 900% 0% 100% 100% 100%
Wawasan dan pengetahuan TAPD dalam meningkatkan Pengelolaan APBD
Hasil
Peningkatan Pengetahuan dan Pengalaman dalam mengelola
7
APBD
0 00 06
Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan
Keuangan 0 00 06 01
Penyusunan Laporan Capaian Kinerja dan
Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
Terlaksananya LAKIP, Renja, Penetapan Kinerja, RKA dan RKA Perubahan, DPA dan DPA Perubahan Hasil Meningkatnya Akuntabilitas Kinerja 1 URUSAN WAJIB
1 20 OTONOMI DAERAH, PEMERINTAHAN UMUM, ADM KEUDA, PERANGKAT DAERAH, KEPEGAWAIAN
1 20 17 Program Peningkatan dan Pengembangan
Pengelolaan Keuangan Daerah
1 20 17 02 Penyusunan Standar Satuan Harga Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
Buku standar dan evaluasi serta Buku standar harga TA 2014
Hasil
Ketepatan penyusunan standar satuan harga
1 20 17 04 Penyusunan Sistem dan Prosedur
Pengelolaan Keuangan Daerah Keluaran
100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
- Buku penatausahaan - Buku standar jasa - Buku sisdur
Hasil
Tersusunnya buku petunjuk teknis pengelolaan keuangan daerah
1 20 17 06 Penyusunan Rancangan Peraturan Daerah
8
Tersusunnya draf buku RAPBD dan buku lampiran APBD
Hasil
Sebagai dasar pelaksanaan program kegiatan di masing-masing SKPD
1 20 17 07 Penyusunan Rancangan Peraturan KDH
Tentang Penjabaran APBD Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
Draft perkada tentang penjabaran APBD dan Perkada tentang penjabaran APBD
Hasil
Ketepatan pelaksanaan kegiatan sesuai dengan rencana
1 20 17 08 Penyusunan Rancangan Peraturan Daerah
Tentang Perubahan APBD Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
Tersusunnya draf buku RAPBD Perubahan dan buku lampiran APBD Perubahan
Hasil
Sebagai dasar pelaksanaan program kegiatan di masing-masing SKPD
1 20 17 09 Penyusunan Rancangan Peraturan KDH
Tentang Penjabaran Perubahan APBD Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
Draft perkada tentang
penjabaran perubahan APBD dan Perkada tentang penjabaran perubahan APBD
Hasil
Ketetapan pelaksanaan kegiatan perubahan APBD sesuai dengan rencana
9
1 20 17 10 Penyusunan Rancangan Peraturan Daerah Tentang Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD
Keluaran
100% 97% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
Draft perda tentang pertanggungjawaban pelaksanaan APBD dan Perda tentang pertanggungjawaban pelaksanaan APBD
Hasil
Ketetapan penyusunan laporan pertanggungjawaban
pelaksanaan APBD 1 20 17 13 Penyusunan Sistem Informasi Pengelolaan
Keuangan Daerah Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
- Laporan tribulan dan prognosis - Laporan akhir tahun
- Buku kebijakan akuntansi Pemda
Hasil
Ketepatan penyusunan laporan keuangan Pemda
1 20 17 16 Peningkatan Manajemen Aset/ Barang
Daerah Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
Penyempurnaan kebijakan pengelolaan barang milik daerah, penyempurnaan aplikasi dan study banding
Hasil
Ketepatan pengelolaan aset daerah
1 20 17 20 Intensifikasi dan Ekstensifikasi
Sumber-sumber Pajak Daerah dan Retribusi Daerah Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
- Jumlah pajak daerah yang diintensifikasi
10
diintensifikasi
Hasil
Peningkatan PAD tahun 2014 jika dibandingkan dengan target tahun sebelumnya
1 20 17 21 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Pembukuan Pembiayaan
Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
- Draft peraturan Bupati tentang pembiayaan- Peraturan Bupati tentang pembiayaan
Hasil
Peningkatan kelancaran
pengelolaan pembiayaan daerah 1 20 17 22 Koordinasi dan Sinkronisasi Potensi
Pendapatan Daerah Keluaran
100% 97% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
- Koordinasi dengan intansi terkait
Hasil
Kelancaran koordinasi dan peningkatan akurasi data pendapatan daerah 1 20 17 23 Fasilitasi Penyusunan RKA, DPA, dan SPD
SKPD Keluaran
100% 97% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
RKA dan DPA APBD dan Perubahan
Hasil
Kelancaran pelaksanaan penyusunan RAPBD dan pelaksana APBD 1 20 17 24 Peningkatan Kinerja Pengelolaan Keuangan
Daerah Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
Pengelolaan Keuangan Daerah
11
Peningkatan kelancaran pengelolaan keuangan daerah 1 20 17 25 Peningkatan Pengelolaan Perbendaharaan
Daerah Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
- Peningkatan kelancaran pengelolaan keuangan daerah - Penerbitan SP2D
Hasil
Peningkatan pelayanan gaji dan ketertiban pengelolaan
perbendaharaan daerah 1 20 17 26 Pengelolaan Pendaerahan PBB Perkotaan
dan Pedesaan Keluaran
100% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 100% Terlaksananya Pendaerahan PBB P2 Hasil Meningkatnya Pendapatan Daerah
1 20 17 27 Evaluasi Pelunasan Pemungutan PBB Keluaran
100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
- Evaluasi pelunasan PBB - Pemberian hadiah pelunasan PBB
Hasil
Tercapainya target SKB PBB tahun 2014
1 20 17 28 Penunjang Pelaksanaan Penertiban Bagi
Hasil Pajak Daerah Keluaran
100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
Terpenuhinya kebutuhan operasional pelaksanaan bagi hasil pajak
Hasil
Terlaksananya kegiatan pelaksanaan penerimaan bagi hasil pajak
12
Sertifikasi aset pemda
Hasil
Terkelolanya aset daerah dan dapat dipertanggungjawabkan 1 20 17 30 Evaluasi dan Rekonsiliasi Pendapatan Asli
daerah Keluaran
100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
- Evaluasi dengan SKPD penghasil - Dokumen realisasi pendapatan daerah
Hasil
Akurasi data Pendapatan Asli Daerah
1 20 17 31 Intensifikasi dan Ekstensifikasi PBB Keluaran
100% 97% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
- Pekan anutan pembayaran PBB - Intensifikasi pemungutan PBB
Hasil
Presentase peningkatan penerimaan PBB jika dibandingkan dengan terget tahun sebelumnya
1 20 17 32 Sosialisasi PERDA PBB dan Penyusunan SOP
PBB Keluaran
100% 0% 0% 0% 0% 100% 100% 100%
- Terlaksananya sosialisasi Perda PBB
- Tersusunnya SOP Pengelola PBB
Hasil
Kelancaran Pengelolaan PBB P2
1 20 17 33 Operasional Penagihan Pajak dan Retribusi
daerah Keluaran
100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
- Jumlah pajak daerah yang diintensifikasi- Jumlah retribusi daerah yang diintensifikasi
Hasil
Tercapainya target PAD yang ditangani DPPKA
13
1 20 17 34 Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan Dana
Non APBD Keluaran
100% 97% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
Penyusunan laporan dana non APBD
Hasil
Ketepatan penyusunan laporan kegiatan dana non APBD 1 20 17 35 Evaluasi Pengelolaan SPJ Fungsional Keluaran
100% 97% 100% 100% 100% 100% 100% 100% Monitoring pengelolaan SPJ fungsional SKPD Hasil
Tertib administrasi pengelolaan SPJ fungsional
1 20 17 36 Pengelolaan dan Pengembangan Aplikasi
SIPKD Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
Pendampingan aplikasi SIPKD
Hasil
Kelancaran pengelolaan keuangan dengan aplikasi SIPKD 1 20 17 37 Fasilitasi Evaluasi dan Pelaporan Dana
Perimbangan dan Dana Penyesuaian Keluaran
100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
Koordinasi dengan pemerintah pusat,propinsi, dan SKPD
Hasil
Tertib administrasi dan pelaporan dana DAK dan penyesuaian
1 20 17 38 Inventarisasi Aset Daerah Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
- Laporan akhir tahun, akhir tahun audit, semester 1 - Buku penerimaan
Hasil
Peningkatan akurasi database aset daerah
1 20 17 39
14
Koordinasi dengan pemerintah propinsi
Hasil
Tertib administrasi dalam pengelolaan dana bagi hasil 1 20 17 40 Sosialisasi Raperda APBD dan Raperbup
Perubahan APBD Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
Jumlah peserta sosialisasi
Hasil
Peningkatan pemahaman dan mengetahuai arah program pembangunan pada tahun berkenaan
1 20 17 41 Penyusunan dan Pengelolaan Administrasi Pembukuan Pendapatan Daerah
Keluaran 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% Pengelolaan administrasi pendapatan daerah Hasil
Tertib administrasi pendapatan daerah
1 20 17 42 Penyelesaian Keberatan dan Restitusi Wajib
Pajak dan Wajib Retribusi Daerah Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
Administrasi penyelesaian keberatan dan restitusi pajak dan retribusi daerah
Hasil
Kelancaran penyelesaian
keberatan dan restitusi pajak dan retribusi daerah
1 20 17 43 Pemeliharaan Data PBB dan BPHTB Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
Data PBB dan BPHTB
Hasil
Terupdatenya data PBB dan BPHTB
15
1 20 17 44 Penyusunan Rencana Pemeliharaan Barang
Milik Daerah Keluaran
100% 0% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
Dokumen Rencana Pemeliharaan Barang Milik Daerah
Hasil
Tersusunnya Rencana Pemeliharaan Barang Milik Daerah
1 20 17 45
Pembinaan Pengelolaan Keuangan Daerah Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
Jumlah peserta pembinaan
Hasil
Peningkatan pemahaman pengelolaan keuangan daerah 1 20 17 46 Pemutakhiran Data Zona Nilai Tanah Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
Data ZNT
Hasil
Akurasi data OP BPHTB
1 20 17 47 Analisa Standar Biaya Keluaran
100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
Buku standar biaya
Hasil
Ketepatan penyusunan standar satuan biaya
1 20 17 48 Penyusunan Rencana Kebutuhan Barang
Milik Daerah Keluaran
100% 0% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
Tersusunnya RKPBU
Hasil
Meningkatnya pengelolaan administrasi aset daerah
1 20 17 49 Pengamanan Aset Daerah Keluaran
100% 0% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
Pemeliharaan gedung / bangunan milik pemda
Hasil
Terlaksananya pemeliharaan bangunan milik pemda
16
1 20 17 50 Peningkatan Pelayanan Kasda Keluaran
100% 0% 95% 95% 100% 100% 100% 100%
Pelayanan kas daerah
Hasil
Kelancaran pelayanan kas daerah
1 20 17 51 Pengelolaan Administrasi PBB dan BPHTB Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100% Terlaksananya administrasi PBB dan BPHTB Hasil
Tertibnya administrasi PBB dan BPHTB
1 20 23 Program Optimalisasi Pemanfaatan
Teknologi Informasi
1 20 23 12
Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan Proyek Pemerintah Daerah dan Desentralisasi (P2D2) melalui Webbase Reporting System (WBRS)
Keluaran
100% 0% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
Tersedianya Web base P2D2
Hasil
Terlaksananya monitoring dan evaluasi P2D2 melalui Web base
1 20 23 13 Pemeliharaan Website DPPKA Keluaran
100% 0% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
terupdatenya konten dan informasi pada website dppka.pacitankab.go.id
Hasil
Meningkatnya pelayanan informasi publik melalui website
2 URUSAN PILIHAN
2 06 PERDAGANGAN
2 06 18
Program Peningkatan Efisiensi Perdagangan
Dalam Negeri
14 Pemeliharaan Pasar Daerah Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
Pemeliharaan Pasar Daerah (19 unit pasar)
17
Hasil
Terpeliharanya bangunan pasar dan bertambahnya fungsi pasar daerah
2 06 18 15 Penyempurnaan Pasar daerah Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
- pembangunan produk unggulan/eks pasar sawo 2 m - rehab pasar punung (500jt) rehab pasar lain (500 jt)
Hasil
Terlaksananya penyempurnaan dan perbaikan bangunan pasar daerah
2 06 18 16 Pembinaan dan Evaluasi UPTD Pasar Daerah Keluaran
100% 95% 97% 97% 100% 100% 100% 100%
Terbinanya personil petugas pasar daerah
Hasil
2.2 Isu-Isu Penting Penyelenggaraan Tugas Dan Fungsi SKPD
Sub bab berikut mengulas tentang tugas dan fungsi dinas, kinerja bidang-bidang yang ada di Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah serta tantangan dan peluang dalam pelayanan di dinas.
2.2.1. Tugas dan Fungsi Dinas
Berdasarkan Peraturan Daerah Kab. Pacitan Nomor 4 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Pacitan yang ditindaklanjuti dengan Peraturan Bupati Pacitan Nomor 76 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Tugas dan Fungsi Susunan Organisasi serta Tata Kerja Organisasi Perangkat Daerah Kebupaten Pacitan, dijelaskan bahwa dalam melaksanakan tugas Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah dibantu oleh 1 (satu) Sekretariat, 3 (tiga) Bidang, Kelompok Jabatan Fungsional dan UPT Badan, yang diuraikan sebagai berikut :
a. Sekretariat
Sekretariat terdiri dari 2 (dua) Sub Bagian yaitu : 1) Sub Bagian Umum, Kepegawaian dan Keuangan 2) Sub Bagian Program, Evaluasi dan Pelaporan
b. Bidang Anggaran dan Perbendaharaan
Bidang keuangan terdiri dari 3 (tiga) Sub bidang yaitu : 1) Sub Bidang Anggaran;
2) Sub Bidang Perbendaharaan; 3) Sub Bidang Pembiayaan.
c. Bidang Akuntansi dan Kas Daerah
Bidang Akuntansi dan Kas Daerah terdiri dari 3 (tiga) Sub bidang yaitu :
1) Sub Bidang Akuntansi; 2) Sub Bidang Kas Daerah;
f. Bidang Aset
Bidang Aset terdiri dari 3 (tiga) Sub bidang yaitu :
1) Sub Bidang Perencanaan kebutuhan dan Pengadaan;
2) Sub Bidang Pengamanan, Pemanfaatan dan Pemindahtanganan; 3) Sub Bidang Penatausahaan.
Struktur Organisasi tersebut bisa dilihat dalam bagan berikut :
SUB BAGIAN PROGRAM, EVALUASI DAN PELAPORAN SUB BAGIAN UMUM,
KEPEGAWAIAN DAN KEUANGAN
BIDANG ANGGARAN DAN PERBENDAHARAAN SUB BIDANG ANGGARAN SUB BIDANG PERBENDAHARAAN SUB BIDANG PEMBIAYAAN
BIDANG AKUNTANSI DAN KAS DAERAH
SUB BIDANG AKUNTANSI
SUB BIDANG KAS DAERAH
SUB BIDANG EVALUASI PENGELOLAAN KEUANGAN
DAERAH
BIDANG ASET DAERAH
SUB BIDANG PERENCANAAN KEBUTUHAN DAN PENGADAAN
SUB BIDANG PENGAMANAN, PEMANFAATAN DAN PEMINDAHTANGANAN SUB BIDANG PENATAUSAHAAN KEPALA DINAS SEKRETARIAT KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL UPT BADAN SO BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN
Sedangkan Kedudukan, Tugas dan Fungsi Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Pacitan adalah sebagai berikut :
1. Kedudukan :
a. Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah berada di bawah dan bertanggungjawab kepada Bupati melalui Sekretaris Daerah.
b. Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah dipimpin oleh seorang Kepala Badan.
2. Tugas Pokok :
Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah mempunyai tugas membantu Bupati melaksanakan fungsi penunjang keuangan yang meliputi anggaran dan perbendaharaan, akuntansi dank as daerah, asset daerah, serta tugas pembantuan yang diberikan kepada kabupaten.
3. Fungsi :
a. Penyusunan kebijaksanaan teknis, pelaksanaan tugas dukungan teknis, pemantauan, evaluasi, dan pelaporan tugas dukungan teknis, serta pembinaan teknis penyelenggaraan fungsi penunjang anggaran dan perbendaharaan;
b. Penyusunan kebijaksanaan teknis, pelaksanaan tugas dukungan teknis, pemantauan, evaluasi, dan pelaporan tugas dukungan teknis, serta pembinaan teknis penyelenggaraan fungsi penunjang akuntansi dan kas daerah;
c. Penyusunan kebijaksanaan teknis, pelaksanaan tugas dukungan teknis, pemantauan, evaluasi, dan pelaporan tugas dukungan teknis, serta pembinaan teknis penyelenggaraan fungsi penunjang aset daerah;
d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Bupati sesuai dengan tugas dan fungsinya.
Adapun tugas dan fungsi sesuai susunan organisasi diuraikan sebagai berikut :
a. Sekretariat
Sekretariat mempunyai tugas menyelenggarakan koordinasi pelaksanaan kegiatan, pembinaan dan pemberian dukungan pelayanan administratif yang meliputi umum, kepegawaian dan keuangan, serta program, evaluasi dan pelaporan kepada seluruh unit organisasi di lingkungan Badan. Sekretariat mempunyai fungsi :
a. Pengoordinasian dan pembinaan pelaksanaan kegiatan;
b. Pemberian dukungan pelayanan administrasi umum, kepegawaian dan keuangan;
c. Pemberian dukungan pelayanan program, evaluasi dan pelporan; dan
d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Kepala Badan sesuai dengan tugas dan fungsinya.
Sekretariat membawahi :
1. Sub Bagian Umum, Kepegawaian dan Keuangan
Sub Bagian Umum, Kepegawaian dan Keuangan mempunyai tugas : a. Menyiapkan dan melaksanakan ketatausahaan perkantoran; b. Menyiapkan dan melaksanakan ketatalaksanaan rumah tangga;
c. Menyiapkan dan melaksanakan ketatalaksanaan perlengkapan dan barang milik daerah;
d. Menyiapkan dan melaksanakan ketatalaksanaan persuratan dan kearsipan;
e. Menyiapkan dan melaksanakan ketatalaksanaan kehumasan dan protokol;
f. Menyiapkan dan melaksanakan ketatalaksanaan kepegawaian; g. Melaksanakan pengelolaan anggaran;
h. Melaksanakan perbendaharaan dan gaji; i. Melaksanakan verifikasi dan akuntansi; j. Melaksanakan pelaporan keuangan; dan
k. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Sekretaris sesuai dengan tugas dan fungsinya.
2. Sub Bagian Program, Evaluasi dan Pelaporan
Sub Bagian Program, Evaluasi dan Pelaporan, mempunyai tugas :
a. Menyiapkan bahan koordinasi penyusunan rencana program dan kegiatan;
b. Menyiapkan bahan koordinasi penyusunan rencana strategis; c. Mengumpulkan, mengolah, dan menyajikan data;
d. Menyiapkan bahan penyusunan laporan;
f. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh Sekretaris sesuai dengan tugas dan fungsinya.
b. Bidang Anggaran dan Perbendaharaan
Bidang Anggaran dan Perbendaharaan melaksanakan sebagian tugas Badan yang meliputi anggaran, perbendaharaan dan pembiayaan. Bidang Anggaran dan Perbendaharaan mempunyai fungsi :
1. Penyusunan kebijakan teknis, pelaksanaan tugas dukungan teknis, pemantauan, evaluasi, dan pelaporan tugas dukungan teknis, serta pembinaan teknis penyelenggaraan fungsi penunjang anggaran;
2. Penyusunan kebijakan teknis, pelaksanaan tugas dukungan teknis, pemantauan, evaluasi, dan pelaporan tugas dukungan teknis, serta pembinaan teknis penyelenggaraan fungsi penunjang perbendaharaan;
3. Penyusunan kebijakan teknis, pelaksanaan tugas dukungan teknis, pemantauan, evaluasi, dan pelaporan tugas dukungan teknis, serta pembinaan teknis penyelenggaraan fungsi penunjang pembiayaan; dan
4. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh kepala badan sesuai dengan tugas dan fungsinya.
Bidang Anggaran dan Perbendaharaan membawahi :
1. Sub Bidang Anggaran
Sub Bidang Anggaran, mempunyai tugas :
a. Menyiapkan petunjuk teknis penyusunan rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah;
b. Penyusunan Nota Keuangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah dan Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah;
c. Menyiapkan rancangan Peraturan Daerah tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah;
d. Menyusun rancangan Peraturan Bupati tentang penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah;
e. Menyusun Anggaran Kas;
f. Menyusun Surat Penyediaan Dana;
g. Melaksanakan tugas lain yang di berikan oleh Kepala Bidang sesuai dengan tugas dan fungsinya.
2. Sub Bidang Perbendaharaan
Sub Bidang Perbendaharaan, mempunyai tugas :
a. Melaksanakan registrasi atas Surat Perintah Membayar dan Surat Perintah Pencairan Dana belanja langsung dan belanja tidak langsung; b. Melaksanakan penelitian dan pengujian atas kelengkapan dan
kebenaran Surat Perintah Membayar dan Surat Perintah Pencairan Dana;
c. Menerbitkan Surat Perintah Pencairan Dana dan Daftar Penguji Surat Perintah Pencairan Dana belanja tidak langsung dan belanja langsung sebagai dasar pencairan dana;
d. Melaksanakan pengelolaan gaji pegawai;
e. Melaksanakan pemungutan, pemotongan dan menyetorkan potongan gaji pegawai, baik potongan Iuran Wajib Pegawai, Tabungan Perumahan, Jaminan Kesehatan Nasional dan Pajak Penghasilan Pasal 21 atas gaji pegawai serta program Jaminan Kecelakaan Kerja dan Jaminan Kematian;
f. Melaksanakan pembinaan perbendaharaan; dan
g. Melaksanakan tugas lain yang di berikan oleh Kepala Bidang sesuai dengan tugas dan fungsinya.
3. Sub Bidang Pembiayaan
Sub Bidang Pembiayaan, mempunyai tugas :
a. Mengumpulkan dan menganalisa data penerimaan dan pengeluaran pembiyaan;
b. Melaksanakan koordinasi dan evaluasi pembiayaan daerah dan fasilitasi piutang daerah;
c. Mengumpulkan dan menganalisa data realisasi anggaran yang bersumber dari dana yang sifatnya spesifik; dan
d. Melaksanakan tugas lain yang di berikan oleh Kepala Bidang sesuai dengan tugas dan fungsinya.
c. Bidang Akuntansi dan Kas Daerah
Bidang Akuntansi dan Kas Daerah melaksanakan sebagian tugas Badan yang meliputi akuntansi, kas daerah, dan evaluasi pengelolaan keuangan daerah. Untuk melaksanakan tugas tersebut Bidang Akuntansi dan Kas Daerah mempunyai fungsi :
a. Penyusunan kebijakan teknis, pelaksanaan tugas dukungan teknis, pemantauan, evaluasi, dan pelaporan tugas dukungan teknis, serta pembinaan teknis penyelenggaraan fungsi penunjang akuntansi;
b. Penyusunan kebijakan teknis, pelaksanaan tugas dukungan teknis, pemantauan, evaluasi, dan pelaporan tugas dukungan teknis, serta pembinaan teknis penyelenggaraan fungsi penunjang kas daerah; c. Penyusunan kebijakan teknis, pelaksanaan tugas dukungan teknis,
pemantauan, evaluasi, dan pelaporan tugas dukungan teknis, serta pembinaan teknis penyelenggaraan fungsi penunjang evaluasi pengelolaan keuangan daerah; dan
d. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh kepala badan sesuai dengan tugas dan fungsinya.
Bidang Akuntansi dan Kas Daerah membawahi :
1. Sub Bidang Akuntansi
Sub Bidang Akuntansi, mempunyai tugas :
a. Menyiapkan bahan penyusunan pedoman teknis pelaksanaan akuntansi dan pelaporan keuangan daerah;
b. Menyiapkan dan melaksanakan proses akuntansi keuangan daerah sebagai bahan penyusunan laporan pertanggungjawaban pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah;
c. Melaksanakaan rekonsiliasi laporan keuangan dalam rangka penyusunan laporan keuangan daerah;
d. Melaksanakan pembinaan dalam rangka penyusunan laporan keuangan daerah dan laporan pertanggungjawaban Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah;
e. Menyiapkan bahan untuk penyusunan laporan keuangan daerah dan pertanggungjawaban pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah; dan
f. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh kepala bidang sesuai dengan tugas dan fungsinya.
2. Sub Bidang Kas Daerah
Sub Bidang Kas Daerah, mempunyai tugas :
b. Melaksanaan pembukuan penerimaan dan pengeluaran harian kas daerah;
c. Pengelolaan penerimaan dana perimbangan dan lain – lain pendapatan daerah yang sah;
d. Melaksanakaan verifikasi dan rekonsiliasi Pajak Penghasilan atas Surat Perintah Pencairan Dana Langsung, potongan Iuran Wajib Pegawai (gaji);
e. Melaksanakan rekonsiliasi bank posisi kas daerah;
f. Melaksanakan rekonsiliasi dan verifikasi data penerimaan dana perimbangan dan lain lain pendapatan daerah yang sah;
g. Menyiapkan administrasi penempatan dana kas daerah; dan
h. Melaksanakan Tugas lain dari kepala bidang sesuai dengan tugas dan fungsinya.
3. Sub Bidang Evaluasi Pengelolaan Keuangan Daerah
Sub Bidang Evaluasi Pengelolaan Keuangan Daerah, mempunyai tugas : a. Mengevaluasi pelaksanaan penatausahaan keuangan daerah;
b. Mempersiapkan bahan penyusunan petunjuk teknis pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah;
c. Melaksanakan bimbingan teknis tentang pengelolaan administrasi keuangan daerah;
d. Melaksanaan evaluasi dan rekonsiliasi pelaksanaan
pertanggungjawaban fungsional keuangan;
e. Melaksanakan pengelolaan keuangan, verifikasi dan fungsi akuntansi Satuan Kerja Pengelola Keuangan Daerah;
f. Menyiapkan bahan penyusunan laporan Keuangan Satuan Kerja Pengelola Keuangan Daerah; dan
g. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh kepala bidang sesuai dengan tugas dan fungsinya.
d. Bidang Aset Daerah
Bidang Aset melaksanakan sebagian tugas Badan yang meliputi perencanaan kebutuhan dan pengadaan, pengamanan, pemanfaatan, dan pemindahtanganan, serta penghapusan. Untuk melaksanakan tugas tersebut Bidang Aset mempunyai fungsi :
1. Penyusunan kebijakan teknis, pelaksanaan tugas dukungan teknis, pemantauan, evaluasi, dan pelaporan tugas dukungan teknis, serta pembinaan teknis penyelenggaraan fungsi penunjang perencanaan kebutuhan dan pengadaan; 2. Penyusunan kebijakan teknis, pelaksanaan tugas dukungan teknis, pemantauan,
evaluasi, dan pelaporan tugas dukungan teknis, serta pembinaan teknis penyelenggaraan fungsi penunjang pengamanan, pemanfaatan dan pemindahtanganan;
3. Penyusunan kebijakan teknis, pelaksanaan tugas dukungan teknis, pemantauan, evaluasi, dan pelaporan tugas dukungan teknis, serta pembinaan teknis penyelenggaraan fungsi penunjang penatausahaan; dan
4. Pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh kepala badan sesuai dengan tugas dan fungsinya.
Bidang Aset membawahi :
1. Sub Bidang Perencanaan Kebutuhan dan Pengadaan
Sub Bidang Perencanaan Kebutuhan dan Pengadaan, mempunyai tugas : a. Menghimpun usulan rencana kebutuhan barang milik daerah yang
diajukan oleh Organisasi Perangkat Daerah, yang meliputi : 1) Perencanaan pengadaan barang milik daerah;
2) Perencanaan pemeliharaan barang milik daerah; 3) Perencanaan pemanfaatan barang milik daerah;
4) Perencanaan pemindahtanganan barang milik daerah; dan 5) Perencanaan penghapusan barang milik daerah.
b. Menyiapkan dokumen usulan rencana kebutuhan barang milik daerah, kecuali untuk penghapusan dengan berpedoman pada standar barang, standar kebutuhan dan standar harga;
c. Menyusun standar barang, standar kebutuhan dan standar harga; dan d. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh kepala Bidang sesuai
dengan tugas dan fungsinya.
2. Sub Bidang Pengamanan, Pemanfaatan dan Pemindahtanganan
Sub Bidang Pengamanan, Pemanfaatan dan Pemindahtanganan, mempunyai tugas :
a. Melaksanakan pengamanan barang milik daerah; b. Melaksanakan verifikasi terhadap barang milik daerah;
c. Melaksanakan proses pemindahtanganan barang milik daerah; d. Melaksanakan proses pemanfaatan barang milik daerah;
e. Melaksanakan tindakan pemusnahan fisik dan/atau kegunaan barang milik daerah atas usulan dari organisasi perangkat daerah; dan
f. Melaksanakan tugas lain dari kepala Bidang sesuai dengan tugas dan fungsinya.
3. Sub bidang penatausahaan
Sub bidang penatausahaan, mempunyai tugas : a. Melaksanakan pembukuan barang milik daerah; b. Melaksanakan inventarisasi barang milik daerah; c. Membuat laporan secara periodik;
d. Mengusulkan penghapusan barang milik daerah dari daftar barang milik daerah;
e. Melaksanakan sosialisasi tata cara penatausahaan barang milik daerah; dan
f. Melaksanakan tugas lain dari kepala bidang sesuai dengan tugas dan fungsinya.
e. Kelompok Jabatan Fungsional
Kelompok Jabatan Fungsional dapat diuraikan sebagai berikut :
1. Pada masing-masing unit kerja di lingkungan Badan dapat dibentuk sejumlah kelompok jabatan fungsional sesuai dengan kebutuhan dan berdasarkan peraturan perundang-undangan;