• Tidak ada hasil yang ditemukan

JUDUL PENELITIAN

IV. Perbandingan Berpasangan Komponen Teknologi

Berikanlah bobot pada kolom perbandingan berikut ini dengan skala 1-9, dimana : 1 = Sama Penting

3 = Sedikit Lebih Penting 5 = Lebih Penting

7 = Sangat Penting

9 = Mutlak Sangat Penting 2,4,6,8 = Rata-rata nilai

Komponen Technoware Humanware Infoware Orgaware

Technoware 1 3 3 4

Humanware 1/3 1 2 3

Infoware 1/3 1/2 1 3

KUESIONER PENELITIAN TUGAS AKHIR

JUDUL PENELITIAN

“Penentuan Posisi Daya Saing Antar UKM Kremes Ubi di Kabupaten Kuningan dengan Menggunakan Metode Data Envelopment Analysis (DEA) dan

TEKNOMETRIK” (Studi Kasus : UKM Lotus)

Kepada Yth.

Saudara/i Responden Penelitian Di Tempat

Dengan Hormat,

Dalam rangka menyelesaikan Tugas Akhir Program Sarjana (S1) Universitas Islam Sultan Agung Semarang, peneliti memiliki kewajiban untuk melakukan penelitian. Sehubungan dengan hal tersebut, maka peneliti memohon untuk kesediaan Saudara/i dapat mengisi kuesioner dan memilih jawaban yang telah kami sediakan.

Kuesioner ini dimaksudkan untuk mengetahui sejauh mana kontribusi teknologi yang diterapkan pada perusahaan. Jawaban dari kuesioner ini akan digunakan oleh peneliti untuk menyusun Tugas Akhir, maka dari itu diharapkan pengisian kuesioner dilakukan dengan seobjektif mungkin.

Atas kesediaan dan keikhlasan Saudara/i dalam mengisi Kuesioner, kami ucapkan banyak terima kasih.

Semarang, Mei 2019 Peneliti,

KUESIONER PENELITIAN TUGAS AKHIR

JUDUL PENELITIAN

“Penentuan Posisi Daya Saing Antar UKM Kremes Ubi di Kabupaten Kuningan dengan Menggunakan Metode Data Envelopment Analysis (DEA) dan

TEKNOMETRIK” (Studi Kasus : UKM Lotus)

Identitas Responden :

Nama : Nancy

Usia : 38 Tahun

Jenis Kelamin : Laki-laki / Perempuan (*coret yang tidak perlu)

Pendidikan Terakhir : SD / SMP / SMA / Perguruan Tinggi (*coret yang tidak perlu) Posisi/Jabatan :

I. Tingkat Kecanggihan

Petunjuk Pengisian :

Beri tanda ceklis (√) pada jawaban yang dapat mewakili kondisi UKM saat ini.

1. Bagaimana Fasilitas Teknologi yang ada pada UKM saat ini :

(√) Proses produksi masih dilakukan secara manual. (misal memarut ubi dengan menggunakan parutan tangan).

(√) Proses produksi sudah ditambahkan mesin, namun masih dioperasikan oleh operator.

(√) Proses produksi menggunakan mesin dengan operasi umum, serta pengendalian operasi oleh operator.

Proses produksi menggunakan mesin dengan operasi khusus, dan pengendalian operasi oleh operator sepenuhnya.

Proses produksi menggunakan mesin otomatis, dan tanpa pengendalian operator.

Proses produksi hampir tidak ada hubungan antara operator dengan mesin. (misal sistem robotisasi).

2. Bagaimana Kemampuan Sumber Daya Manusia yang ada pada UKM saat ini : (√) Mampu mengoperasikan mesin/fasilitas yang ada.

(√) Mampu melakukan pemasangan mesin/fasilitas yang ada. (√) Mampu melakukan perbaikan pada mesin/fasilitas yang ada. (√) Mampu memproduksi ulang produk.

(√) Mampu beradaptasi dengan lingkungan maupun fasilitas teknologi yang ada.

Mampu melakukan improvisasi tanpa adanya persiapan.

Mampu melakukan inovasi terhadap perusahaan. 3. Bagaimana Informasi yang diterapkan pada UKM saat ini :

(√) Informasi yang bersifat pengenalan produk UKM (seperti brosur). (√) Informasi yang menggambarkan prinsip dasar dari suatu operasi. (√) Informasi untuk memilih dan memasang fasilitas.

(√) Informasi yang digunakan sebagai pemberitahuan prosedur penggunaan fasilitas/mesin yang ada.

(√) Informasi untuk memahami secara lebih mendalam mengenai desain dan operasi fasilitas.

Informasi untuk memperbaiki rancangan dan penggunaan fasilitas.

Informasi yang berkaitan dengan fasilitas untuk dilakukan penilaian. 4. Bagaimana Sistem Organisasi pada UKM saat ini :

(√) Perusahaan kecil, biasanya manajemen oleh pemilik, dengan investasi rendah dan jumlah tenaga kerja kecil.

(√) Perusahaan mampu dalam menjadi subkontraktor dan bekerjasama dengan perusahaan lain.

(√) Perusahaan memiliki jaringan yang telah disiapkan untuk memasarkan produk.

(√) Perusahaan dapat meningkatkan pangsa pasar dengan penambahan yang berkesinambungan.

Perusahaan membuka peluang baru, karena perusahaan cepat mencapai kekuatan potensial.

Perusahan mampu membangun kesuksesan melalui peluasan pasar baru.

Perusahaan mampu menjadi pemimpin pasar dalam bidang tertentu.

II. Pembobotan Kecanggihan Komponen Teknologi

Petunjuk pengisian :

- Lingkari angka yang terdapat pada tabel sesuai dengan kondisi perusahaan saat ini.

- Jika terdapat kriteria pada komponen teknologi yang tidak sesuai atau melebihi kondisi perusahaan pada saat ini, maka tidak perlu diberikan pembobotan.

- Bobot terdiri dari angka 1-9 dengan nilai 1 memiliki bobot paling rendah dan 9 memiliki bobot yang sangat tinggi.

1. Pembobotan Komponen Fasilitas Teknologi (Technoware)

No. Komponen Teknologi Skor

1 Proses produksi masih dilakukan secara manual. (misal memarut ubi dengan menggunakan parutan tangan).

1 2 3

2 Proses produksi sudah ditambahkan mesin, namun masih dioperasikan oleh operator.

2 3 4

3 Proses produksi menggunakan mesin dengan operasi umum, serta pengendalian operasi oleh operator.

3 4 5

4 Proses produksi menggunakan mesin dengan operasi khusus, dan pengendalian operasi oleh operator sepenuhnya.

4 5 6

5 Proses produksi menggunakan mesin otomatis, dan tanpa pengendalian operator.

5 6 7

6 Peralatan atau fasilitas sudah berbasis komputer. 6 7 8 7 Proses produksi hampir tidak ada hubungan antara operator

dengan mesin. (misal sistem robotisasi).

2. Pembobotan Komponen Sumber Daya Manusia (Humanware)

No. Komponen Teknologi Skor

1 Mampu mengoperasikan mesin/fasilitas yang ada. 1 2 3 2 Mampu melakukan pemasangan mesin/fasilitas yang ada. 2 3 4 3 Mampu melakukan perbaikan pada mesin/fasilitas yang

ada.

3 4 5

4 Mampu memproduksi ulang produk. 4 5 6

5 Mampu beradaptasi dengan lingkungan maupun fasilitas teknologi yang ada.

5 6 7

6 Mampu melakukan improvisasi tanpa adanya persiapan. 6 7 8 7 Mampu melakukan inovasi terhadap perusahaan. 7 8

9

3. Pembobotan Komponen Informasi (Infoware)

No. Komponen Teknologi Skor

1 Informasi yang bersifat pengenalan produk UKM (seperti brosur).

1 2 3

2 Informasi yang menggambarkan prinsip dasar dari suatu operasi.

2 3 4

3 Informasi untuk memilih dan memasang fasilitas. 3 4 5 4 Informasi yang digunakan sebagai pemberitahuan prosedur

penggunaan fasilitas/mesin yang ada.

4 5 6

5 Informasi untuk memahami secara lebih mendalam mengenai desain dan operasi fasilitas.

5 6 7

6 Informasi untuk memperbaiki rancangan dan penggunaan fasilitas.

6 7 8

7 Informasi yang berkaitan dengan fasilitas untuk dilakukan penilaian.

7 8 9

4. Pembobotan Komponen Organisasi (Orgaware)

No. Komponen Teknologi Skor

1 Perusahaan kecil, biasanya manajemen oleh pemilik, dengan investasi rendah dan jumlah tenaga kerja kecil.

2 Perusahaan mampu dalam menjadi subkontraktor dan bekerjasama dengan perusahaan lain.

2 3 4

3 Perusahaan memiliki jaringan yang telah disiapkan untuk memasarkan produk.

3 4 5

4 Perusahaan dapat meningkatkan pangsa pasar dengan penambahan yang berkesinambungan.

4 5 6

5 Perusahaan membuka peluang baru, karena perusahaan cepat mencapai kekuatan potensial.

5 6 7

6 Perusahan mempu membangun kesuksesan melalu peluasan pasar baru.

6 7 8

7 Perusahaan mampu menjadi pemimpin pasar dalam bidang tertentu.

7 8 9

III. Penilaian State Of The Art (SOA) atau Derajat Kemutakhiran pada setiap Komponen Teknologi

Petunjuk pengisian :

- Pemberian nilai pada kolom skor disesuaikan dengan bobot yang telah ditentukan. - Bobot terdiri dari angka 0-10 dengan nilai 0 memiliki nilai paling rendah dan 10

memiliki nilai yang sangat tinggi.

1. Penilaian pada Komponen Technoware

No Kriteria Technoware Keterangan Skor

1 Proses Pemarutan Ubi Otomatis (10); Alat Mekanik

(5); Manual (0) 10

2 Proses Pencetakkan Kremes Ubi

Otomatis (10); Alat Mekanik

(5); Manual (0) 0

3 Proses Pengemasan Kremes Ubi

Otomatis (10); Alat Mekanik

(5); Manual (0) 5 4 Keahlian Teknis Operator yang dibutuhkan untuk mengoperasikan mesin

Tidak perlu keahlian khusus (10); Perlu tingkat keterampilan

tertentu (5); perlu keahlian teknis yang spesifik (0)

10

2. Penilaian pada Komponen Humanware

No Kriteria Humanware Keterangan Skor

1 Kemampuan Memelihara Fasilitas Produksi

Sangat Tinggi (10); Sedang (5);

Rendah (0) 9

2 Kesadaran Bekerja Dalam Kelompok

Sangat Tinggi (10); Sedang (5);

Rendah (0) 8

3 Kemampuan

Bekerjasama

Sangat Tinggi (10); Sedang (5);

Rendah (0) 9

4 Kreativitas dan Inovasi Sangat Tinggi (10); Sedang (5);

Rendah (0) 9

5 Kedisiplinan dan Tanggung Jawab

Sangat Tinggi (10); Sedang (5);

Rendah (0) 8

6 Kemampuan untuk Menyelesikan Masalah

Sangat Tinggi (10); Sedang (5);

Rendah (0) 10

3. Penilaian pada Komponen Infoware

No Kriteria Infoware Keterangan Skor

1

Sistem Informasi Perusahaan untuk Mendukung Aktivitas

Perusahaan

Sistem Informasi yang Terintegrasi (10); Mempunyai Sistem Informasi (5); Tidak Ada

Sistem Informasi (0)

8

2 Informasi Perusahaan Secara Publik

Website dan Online (10); Brosur, Flyer (5); Tidak Ada

Media Informasi (0) 5 3 Penyimpanan dan Pengambilan Informasi Kembali Terkomputerisasi (10); Manual (5); Tidak Terdokumentasi (0) 5

4. Penilaian pada Komponen Orgaware

No Kriteria Orgaware Keterangan Skor

1 Kemampuan perusahaan Sangat Tinggi (10); Sedang (5); 8

untuk memotivasi tenaga kerja dengan kepemimpinan yang efektif. Rendah (0) 2 Kemampuan perusahaan untuk bekerjasama dengan supplier

Sangat Tinggi (10); Sedang (5);

Rendah (0) 9 3 Kemampuan perusahaan untuk memelihara hubungan dengan pelanggan

Sangat Tinggi (10); Sedang (5);

Rendah (0) 8 4 Kemampuan perusahaan dalam menciptakan lingkungan yang kondusif untuk mengadakan perbaikan dan peningkatan produktivitas

Sangat Tinggi (10); Sedang (5);

Rendah (0) 9

IV. Perbandingan Berpasangan Komponen Teknologi

Berikanlah bobot pada kolom perbandingan berikut ini dengan skala 1-9, dimana : 1 = Sama Penting

3 = Sedikit Lebih Penting 5 = Lebih Penting

7 = Sangat Penting

9 = Mutlak Sangat Penting 2,4,6,8 = Rata-rata nilai

Komponen Technoware Humanware Infoware Orgaware

Technoware 1 2 3 3

Humanware 1/2 1 2 4

Infoware 1/3 1/2 1 2

Dokumen terkait