• Tidak ada hasil yang ditemukan

Lampiran 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) KELAS EKSPERIMEN

Sekolah : SMK Cut Nya’ Dien Semarang

Mata Pelajaran : Keterampilan Komputer dan Pengelolaan Informasi (KKPI)

Kelas / Semester : XII / 5

Program keahlian: Semua Program Keahlian Pertemuan ke : 1 - 6

Alokasi waktu : 12 jam pelajaran (@ 45 menit)

Standar Kompetensi Mengoperasikan PC dalam jaringan

Kompetensi Dasar Jaringan komputer

Indikator

 Jaringan komputer dijelaskan dengan benar  Latar belakang pembentukan jaringan dijelaskan

secara detail

 Menjelaskan manfaat jaringan dengan baik dan benar  Jenis jaringan dijelaskan dengan baik dan benar  Pengertian topologi jaringan dijelaskan dengan benar  Jenis-jenis topologi jaringan dijelaskan dengan benar  Protokol jaringan dijelaskan dengan benar

 IP Address pada suatu jaringan diidentifikasi dengan benar

 IP Address kelas A, B, dan C dijelaskan dengan tuntas dan benar

 Menyebutkan perangkat yang dibutuhkan untuk membangun suatu jaringan

 Perangkat untuk membangun suatu jaringan dijelaskan dengan benar

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran ini, siswa diharapkan mampu :  Menjelaskan dengan benar pengertian jaringan komputer.

 Menjelaskan secara detail Latar Belakang Pembentukan Jaringan.  Menjelaskan manfaat jaringan dengan baik dan benar

 Menjelaskan dengan baik dan benar Jenis Jaringan.  Menjelaskan dengan benar Pengertian Topologi Jaringan.

 Menjelaskan dengan benar Jenis–Jenis Topologi Jaringan.  Menjelaskan dengan benar Pengertian protokol Jaringan.

 Menjelaskan dengan benar pengertian IP Address pada suatu Jaringan.  Menjelaskan dengan tuntas dan benar IP Address kelas A, B dan C.

 Menyebutkan dengan benar perangkat yang dibutuhkan untuk membangun suatu jaringan.

 Menjelaskan dengan baik perangkat untuk membangun suatu Jaringan.

Nilai karakter yang dikembangkan :

- Religius - Disiplin - Mandiri - Kerjasama

B. MATERI PEMBELAJARAN

 Latar belakang dan Sejarah Jaringan  Jenis - jenis Jaringan

 Topologi Jaringan  Protokol Jaringan  IP Address

 Domain Name System (DNS)  Tipe Jaringan

 Perangkat Jaringan Komputer

C. METODE PEMBELAJARAN

Model pembelajaran kooperatif tipe Think-Pair-Share berbantuan Microsoft Interactive Classroom

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Pertemuan Ke-1

Pembuka

 Guru menciptakan suasana kelas yang religius dengan menunjuk salah satu siswa memimpin berdoa, memeriksa kehadiran siswa, kebersihan dan kerapian kelas sebagai wujud kepedulian lingkungan.

 Guru menumbuhkan rasa ingin tahu dengan menyampaikan tujuan pembelajaran.

Inti

 Guru memberikan pretest kepada siswa untuk menguji kemampuan awal siswa.  Peserta didik diingatkan mengenai waktu pengerjaan soal pretest, serta diberi

 Guru mengumpulkan lembar jawaban jika waktu pengerjaan soal pretest telah selesai.

Penutup

 Guru menumbuhkan rasa ingin tahu siswa agar gemar membaca dengan menyampaikan rencana pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.

 Berdo’a bersama setelah kegiatan belajar mengajar selesai.

Pertemuan Ke-2

Pembuka

 Guru menciptakan suasana kelas yang religius dengan menunjuk salah satu siswa memimpin berdoa, memeriksa kehadiran siswa, kebersihan dan kerapian kelas sebagai wujud kepedulian lingkungan.

 Guru menumbuhkan rasa ingin tahu dengan menyampaikan tujuan pembelajaran.

 Guru memberi motivasi siswa secara komunikatif dan kreatif dengan beberapa pertanyaan.

 Peserta didik dan guru mendiskusikan latar belakang terbentuknya jaringan komputer.

Inti

 Guru mendistribusikan presentasi materi pembelajaran mengenai pengertian jaringan komputer, latar belakang pembentukan jaringan serta jenis-jenis jaringan (mengacu materi pada buku Keterampilan Komputer dan Pengelolaan Informasi untuk SMK dan MAK kelas XII) ke masing-masing komputer peserta didik dengan bantuan Microsoft Interactive Classroom, sehingga peserta didik mengetahui materi yang akan disampaikan guru di komputer masing-masing.

 Guru menjelaskan materi pembelajaran dan peserta didik menyimak penjelasan guru.

 Guru memberikan masalah / pertanyaan kepada peserta didik terkait materi yang telah disampaikan di dalam presentasssinya.

 Peserta didik menjawab masalah / pertanyaan yang diberikan guru melalui komputer masing-masing.

 Guru membentuk kelompok yang masing-masing terdiri dari 2 siswa dan kemudian tiap kelompok berdiskusi terkait masalah yang diberikan guru tadi.  Beberapa kelompok ditunjuk guru untuk mempresentasikan hasil diskusinya di

depan kelas dan kelompok lain dapat memberikan masukan atau pertanyaan kepada kelompok yang ditunjuk tersebut.

Penutup

 Guru bersama siswa membuat rangkuman tentang materi yang dibahas pada pertemuan ini.

 Guru menumbuhkan rasa ingin tahu siswa agar gemar membaca dengan menyampaikan rencana pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.

 Berdo’a bersama setelah kegiatan belajar mengajar selesai.

Pertemuan Ke-3

Pembuka

 Guru menciptakan suasana kelas yang religius dengan menunjuk salah satu siswa memimpin berdoa, memeriksa kehadiran siswa, kebersihan dan kerapian kelas sebagai wujud kepedulian lingkungan.

 Guru menumbuhkan rasa ingin tahu dengan menyampaikan tujuan pembelajaran.

 Guru memberi motivasi siswa secara komunikatif dan kreatif dengan beberapa pertanyaan.

 Peserta didik diminta mengingat kembali mengenai jenis-jenis jaringan komputer.

Inti

 Guru mendistribusikan presentasi materi pembelajaran mengenai pengertian dan jenis-jenis topologi jaringan beserta kelebihan dan kekurangannya masing-masing (mengacu materi pada buku Keterampilan Komputer dan Pengelolaan Informasi untuk SMK dan MAK kelas XII) ke masing-masing komputer peserta didik dengan bantuan Microsoft Interactive Classroom, sehingga peserta didik mengetahui materi yang akan disampaikan guru di komputer masing-masing.

 Guru menjelaskan materi pembelajaran dan peserta didik menyimak penjelasan guru.

 Guru memberikan masalah / pertanyaan kepada peserta didik terkait materi yang telah disampaikan di dalam presentasssinya.

 Peserta didik menjawab masalah / pertanyaan yang diberikan guru melalui komputer masing-masing.

 Guru membentuk kelompok yang masing-masing terdiri dari 2 siswa dan kemudian tiap kelompok berdiskusi terkait masalah yang diberikan guru tadi.  Beberapa kelompok ditunjuk guru untuk mempresentasikan hasil diskusinya di

depan kelas dan kelompok lain dapat memberikan masukan atau pertanyaan kepada kelompok yang ditunjuk tersebut.

Penutup

 Guru bersama siswa membuat rangkuman tentang materi yang dibahas pada pertemuan ini.

 Guru menumbuhkan rasa ingin tahu siswa agar gemar membaca dengan menyampaikan rencana pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.

 Berdo’a bersama setelah kegiatan belajar mengajar selesai.

Pertemuan Ke-4

Pembuka

 Guru menciptakan suasana kelas yang religius dengan menunjuk salah satu siswa memimpin berdoa, memeriksa kehadiran siswa, kebersihan dan kerapian kelas sebagai wujud kepedulian lingkungan.

 Guru menumbuhkan rasa ingin tahu dengan menyampaikan tujuan pembelajaran.

 Guru memberi motivasi siswa secara komunikatif dan kreatif dengan beberapa pertanyaan.

 Peserta didik ditanya kembali mengenai topologi jaringan

Inti

 Guru mendistribusikan presentasi materi pembelajaran mengenai protokol jaringan dan IP Address, termasuk di dalamnya macam-macam hubungan antara model OSI dengan protokol internet serta pengertian IP Address pada suatu jaringan dan kelas–kelas IP Address suatu jaringan (mengacu materi pada buku Keterampilan Komputer dan Pengelolaan Informasi untuk SMK dan MAK kelas XII) ke masing-masing komputer peserta didik dengan bantuan

Microsoft Interactive Classroom, sehingga peserta didik mengetahui materi yang akan disampaikan guru di komputer masing-masing.

 Guru menjelaskan materi pembelajaran dan peserta didik menyimak penjelasan guru.

 Peserta didik berlatih mengidentifikasi IP Address.

 Guru memberikan masalah / pertanyaan kepada peserta didik terkait materi yang telah disampaikan di dalam presentasssinya.

 Peserta didik menjawab masalah / pertanyaan yang diberikan guru melalui komputer masing-masing.

 Guru membentuk kelompok yang masing-masing terdiri dari 2 siswa dan kemudian tiap kelompok berdiskusi terkait masalah yang diberikan guru tadi.  Beberapa kelompok ditunjuk guru untuk mempresentasikan hasil diskusinya di

depan kelas dan kelompok lain dapat memberikan masukan atau pertanyaan kepada kelompok yang ditunjuk tersebut.

Penutup

 Guru bersama siswa membuat rangkuman tentang materi yang dibahas pada pertemuan ini.

 Guru menumbuhkan rasa ingin tahu siswa agar gemar membaca dengan menyampaikan rencana pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.

 Berdo’a bersama setelah kegiatan belajar mengajar selesai.

Pertemuan Ke-5

Pembuka

 Guru menciptakan suasana kelas yang religius dengan menunjuk salah satu siswa memimpin berdoa, memeriksa kehadiran siswa, kebersihan dan kerapian kelas sebagai wujud kepedulian lingkungan.

 Guru menumbuhkan rasa ingin tahu dengan menyampaikan tujuan pembelajaran.

 Guru memberi motivasi siswa secara komunikatif dan kreatif dengan beberapa pertanyaan.

 Peserta didik ditanya pemahamannya mengenai protokol jaringan dan IP

Address.

Inti

 Guru mendistribusikan presentasi materi pembelajaran mengenai pengertian perangkat–perangkat yang dibutuhkan untuk membangun suatu jaringan, termasuk diantaranya spesifikasi PC yang digunakan dalam jaringan, Network Interface Card (NIC), serta macam–macam kabel jaringan (mengacu materi pada buku Keterampilan Komputer dan Pengelolaan Informasi untuk SMK dan MAK kelas XII) ke masing-masing komputer peserta didik dengan bantuan

Microsoft Interactive Classroom, sehingga peserta didik mengetahui materi yang akan disampaikan guru di komputer masing-masing.

 Guru menjelaskan materi pembelajaran dan peserta didik menyimak penjelasan guru.

 Guru memberikan masalah / pertanyaan kepada peserta didik terkait materi yang telah disampaikan di dalam presentasssinya.

 Peserta didik menjawab masalah / pertanyaan yang diberikan guru melalui komputer masing-masing.

 Guru membentuk kelompok yang masing-masing terdiri dari 2 siswa dan kemudian tiap kelompok berdiskusi terkait masalah yang diberikan guru tadi.  Beberapa kelompok ditunjuk guru untuk mempresentasikan hasil diskusinya di

depan kelas dan kelompok lain dapat memberikan masukan atau pertanyaan kepada kelompok yang ditunjuk tersebut.

Penutup

 Guru bersama siswa membuat rangkuman tentang materi yang dibahas pada pertemuan ini.

 Guru menumbuhkan rasa ingin tahu siswa agar gemar membaca dengan menyampaikan rencana pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.

Pertemuan Ke-6

Pembuka

 Guru menciptakan suasana kelas yang religius dengan menunjuk salah satu siswa memimpin berdoa, memeriksa kehadiran siswa, kebersihan dan kerapian kelas sebagai wujud kepedulian lingkungan.

 Guru menumbuhkan rasa ingin tahu dengan menyampaikan tujuan pembelajaran.

 Guru memberi motivasi siswa secara komunikatif dan kreatif dengan beberapa pertanyaan.

 Peserta didik mengingat kembali materi mengenai pengenalan jaringan.

Inti

 Guru memberikan posttest kepada siswa untuk menguji hasil belajar siswa.  Peserta didik diingatkan mengenai waktu pengerjaan soal posttest, serta diberi

peringatan bahwa akan ada sanksi bila menyontek.

 Guru mengumpulkan lembar jawaban jika waktu pengerjaan soal posttest telah selesai.

Penutup

 Peserta didik diingatkan untuk mempelajari materi bab selanjutnya, yaitu Menginstal Software Jaringan dan Mengoperasikannya.

 Guru bersama siswa membuat rangkuman tentang materi yang dibahas pada pertemuan ini.

 Guru menumbuhkan rasa ingin tahu siswa agar gemar membaca dengan menyampaikan rencana pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.

 Berdo’a bersama setelah kegiatan belajar mengajar selesai.

E. ALAT / BAHAN / SUMBER BELAJAR

Alat : - Buku

- Komputer - LCD Proyektor

Sumber Belajar : - Buku KKPI untuk SMK dan MAK Erlangga Kelas XII, karangan Anjrah M dan T. Adi Wijaya, hal. 1 sd 22.

- Internet

F. PENILAIAN

Teknik : Tes Tertulis, Tes Praktik, Tugas-tugas, Observasi Bentuk Instrumen : Pilihan Ganda

Contoh Instrumen :

1. Berikut ini yang bukan merupakan jenis-jenis jaringan adalah. . . . a. LAN d. Internet

b. MAN e. Ring c. WAN Skor Perolehan : Semarang, ……… 2014 Mengetahui,

Guru Mata Pelajaran, Peneliti,

Sukaryo, S.Pd Muhammad Faza Ulin Nuha

Lampiran 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Dokumen terkait