• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V PENUTUP

5.2. Saran

Untuk generasi muda, alangkah baiknya jika bisa mengusahakan untuk mengurus orang tua sendiri, tetapi jika keadaan tidak memungkinkan, maka jika sangat terpaksa, tidak ada salahnya

lansia sebaik apapun, menggaji perawat juga harus dipantau, pernah dalam satu kunjungan penulis ke salah satu panti tersebut di atas, ada kejadian salah satu penghuni yang merupakan orang tua dari anak yang sukses dan kaya raya, pada hari minggu ibu tersebut ditinggal perawat pergi ke gereja, tiba-tiba beliau buang air besar di pampers, tetangganya yang sesama lansia penghuni panti tidak berani membantu, sedangkan hari minggu cuma ada satu yang bisa membantu. Oleh sebab itu juga harus dipikirkan cara pemantauannya.

Adat tradisi harus ditaati tetapi juga harus diimbangi dengan logika, sehingga adat yang tidak membawa kebaikan bagi setiap pihak dapat dihindari, seperti contoh pernikahan yang diatur.

Untuk generasi tua, sebaiknya dapat mengerti akan kondisi anak cucu dan ikhlas dengan perkembangan dan menerima efek dari kemajuan zaman, dengan demikian maka akan dapat dengan lapang dada menerima kondisi yang harus dihadapi dikemudian hari. Dengan penerimaan yang ikhlas, tentu kita akan dapat melewati hari-hari tua dengan tenang dan nyaman, serta dapat merencanakannya dengan sebaik-baiknya.

DAFTAR PUSTAKA

Adib, Mohammad, 2008, Penelitian Lansia Di Perkotaan : Tinggal Bersama Keluarga Lebih Nyaman.

Azis H. 1994, Manajemen Upaya Kesehatan Usia Lanjut di Puskesmas. AKPER Dr. Otten. Bandung.

Bouchard C, 1990, The Field of The Phisical Activity Science. Human Konetics Books. Champaign. Czeresna. H, dkk, 2000, Pedoman Pengelolaan Kesehatan Pasien Geriatri, Edisi pertama, Bagian

Ilmu Penyakit Dalam, FKUI.

Darmojo dan Martono, 1999, Geriatri. PercetakanYudistira, Jakarta.

Departemen Kesehatan R.I, 1995, Pedoman Pembinaan Kesehatan Usia Lanjut Bagi Petugas Kesehatan, Direktorat Bina Kesehatan Keluarga, Jakarta.

Djojosugito, A.H.M, 2000, Wujud Nyata Pelayanan Individu dari Profesi Perawat. Bandung. Juniarti Neti, Eka R Septi, Damayanti Asma, 2008, Gambaran Jenis dan Tingkat Kesepian Pada

Lansia di Balai Panti Sosial Tresna Werdha Pakutandang Ciparay Bandung Tahun 2008. Lueckenotte, 1998, (alih Bahasa Maryunani). Pengkajian Gerontologi, Buku Kedokteran EGC.

Jakarta.

Marilyn E. Doenges, 1999, Rencana Asuhan Keperawatan, Pedoman untuk Perencanaan dan Pendokumentasian Perawatan Pasien, Edisi 3, EGC.

Nurgiwiati. E, 1994, Perubahan-Perubahan Psikososial Pada Usia Lanjut. AKPER Dr. Oten. Bandung.

Nuryati M, 1994, Proses Menua.AKPER Dr. Oten. Bandung.

R. Boedhi Darmojo, 1999, Buku Ajar Geriatri (Ilmu Kesehatan Usia Lanjut) Edisi 2, FKUI.

Shadikin. Dr, 1999, Modulasi Imunologi Pada Pemberian Aktivitas Dengan Metode DLF. UNAIR. Surabaya.

Soedoso, 1995. Cedera Olahraga. EGC.Jakarta.

Stevens P.J.M, F. Bordui, Van Der Weyde, 1999, Perawatan Lanjut Usia, EGC, Jakarta.

Ariel, Yoav; Gil, Raz 2010, "Anaphors or Cataphors? A Discussion of the Two qi 其 Graphs in the First Chapter of the Daodejing.", PEW.

Renard, John, 2002, 101 Questions and answers on Confucianism, Daoism, and Shinto, New York, NY: Paulist Press.

Internet tanggal 01 November 2012. http://publishing.cdlib.org/ucpressebooks/view?docId=ft6000078s&chunk.id=d0e11499. Diakses tanggal 01 November 2012. Diakses tanggal 18 Oktober 2012.

http://www.asiacalling.kbr68h.com/in/berita/china/743-modern-chinas-dilemma-in-dealing-with-its-aging-population. Diakses tanggal 27 Oktober 2012.

tanggal 17 Oktober 2012.

http://www.customessaymeister.com/customessays/Culture%20and%20Mythology/16529.htm. Diakses tanggal 21 Desember 2012.

http://digilib.unm.ac.id/files/disk1/6/universitas%20negeri%20makassar-digilib-unm-rusli-283-1-1.ully.pdf. Diakses tanggal 19 Desember 2012.

http://www.psychologymania.com/2012/10/pengertian-kualitas-hidup.html. Diakses tanggal 20 Desember 2012.

http://repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/16175/3/Chapter%20II.pdf. Diakses tanggal 04 Desember 2012.

Diakses

Diakses tanggal 27 Oktober 2012.

http://www.tanyadok.com/kesehatan/merawat-lansia-di-rumah-sendiri-atau-rumah-jompo. Diakses tanggal 18 Oktober 2012.

http://id.wikipedia.org/wiki/Keluarga. Diakses tanggal 10 Oktober 2012.

http://prasetyowidi.wordpress.com/2010/01/03/faktor-pendukung-dan-penghambat-perubahan-sosial/. Diakses tanggal 18 Oktober 2012.

http://id.wikipedia.org/wiki/Kota_Medan. Diakses tanggal 22 Desember 2012.

http://id.wikipedia.org/wiki/Penggunaan_istilah_Cina,_China,_dan_Tiongkok. Diakses tanggal 22 Desember 2012.

http://www.customessaymeister.com/customessays/Culture%20and%20Mythology/16529.htm . Diakses tanggal 21 Desember 2012.

http://id.wikipedia.org/wiki/Penggunaan_istilah_Cina,_China,_dan_Tiongkok. Diakses tanggal 22 Desember 2012.

http://www.analisadaily.com/news/read/2012/12/12/93534/ribuan_pengunjung_padati_bazar_amal_ taman_bodhi_asri/#.UOfoqKzH7Fw. Diakses tanggal 05 Januari 2013.

http://repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/30256/4/Chapter%20II.pdf. Diakses tanggal 05 Januari 2013.

http://web.budaya-tionghoa.net/. Diakses tanggal 05 Januari 2013.

http://repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/30256/4/Chapter%20II.pdf. Diakses tanggal 05 Januari 2013.

http://id.wikipedia.org/wiki/Kowtow. Diakses tanggal 05 Januari 2013.

http://davginz.wordpress.com/2012/04/02/sekilas-budaya-tionghoa/. Diakses tanggal 05 Januari 2013.

http://id.wikipedia.org/wiki/Taoisme Diakses tanggal 05 Januari 2013.

http://journal.unair.ac.id/filerPDF/KONSEP%20DAN%20NILAI%20KEHIDUPAN.pdf . Diakses tanggal 09 Januari 2013.

isjd.pdii.lipi.go.id/admin/jurnal/12205148165.pdf. Diakses tanggal 09 Januari 2013. http://konghucu.com/LUNYU/LUNYU09.html. Diakses tanggal 09 Januari 2013.

http://www.european-services-strategy.org.uk/outsourcing-ppp-library/transfers and-externalisation/care-services-for-the-elderly-social-and-econo/rage-report-3.pdf. Diakses tanggal 09 Januari 2013.

http://chineseculture.about.com/library/weekly/aa060400a.htm. Diakses tanggal 09 Januari 2013.

http://prasetyowidi.wordpress.com/2010/01/03/faktor-pendukung-dan-penghambat-perubahan-sosial/ htm, Diakses tanggal 09 Januari 2013.

http://id.wikipedia.org/wiki/Nilai_sosial. Diakses tanggal 09 Januari 2013.

http://erabaru.net/cerita-budi-pekerti/71-cerita-budi-pekerti/1107-konghucu-mengenai-berbakti-kepada-orang-tua . Diakses tanggal 09 Januari 2013.

http://www.ep.liu.se/ej/hygiea/ra/022/paper.pdf. Diakses tanggal 09 Januari 2013. http://weber.ucsd.edu/~dkjordan/chin/hbfamilism-u.html. 09 Januari 2013.

http://digilib.unm.ac.id/files/disk1/6/universitas%20negeri%20makassar-digilib-unm-rusli-283-1-1.ully.pdf. Diakses tanggal 09 Januari 2013.

http://agsasman3yk.wordpress.com/2009/09/01/nilai-dan-norma-sosial/. Diakses tanggal 09 Januari 2013.

http://cdkomik.multiply.com/journal/item/354/10-kalimat-bijak-dari-cina. Diakses tanggal 09 Januari 2013

http://web.budaya-tionghoa.net/home/964-pengetahuan-umum-tentang-tao. 09 Januari 2013.

http://www.kemsos.go.id/modules.php?name=News&file=article&sid=647. Diakses tanggal 09 Januari 2013.

http://www.indotravelers.com/sumatra/medan/peta-medan.html Diakses tanggal . 09 Januari 2013. http://myquran.org/forum/index.php?topic=20615.20;wap2 09 Januari 2013.

http://id.wikipedia.org/wiki/Anomie#Anomie_sebagai_kekacauan_pada_diri_individu. 09 Januari 2013.

www.chinese-names.net/phrase/尊老爱幼. Diakses tanggal 09 Januari 2013.

http://www.econ.fudan.edu.cn/userfiles/file/20090922040649640.pdf . Diakses tanggal 09 Januari 2013.

Lampiran 1 Dokumentasi

Gambar 1.

Gambar 1.

Gambar 2.

Gedung Bazaar Amal di Taman Bodhi Asri, Bintang Terang, Medan Diski

Penghuni Wanita di Panti Jompo Guna Budi Bakti, Medan Martubung .

.

Gambar 4

Gambar 4.

Penghuni Laki-laki di Panti Jompo Guna Budi Bakti, Medan Martubung .

Gambar 5.

Panti Jompo Guna Budi Bakti

Gambar 5.

Gambar 6. Panti Jompo Hisosu

Penghuni Panti Hisosu

Gambar 9. Penghuni panti Hisosu

Lampiran 2.

Tabel Rekapitulasi Hasil Wawancara

No. PERTANYAAN INFORMAN JAWABAN

1. Bagaimana

pengetahuan tentang budaya Tionghoa?

15 99 % informan

menjawab kurang paham lagi budaya Tionghoa

2. Apakah pengetahuan budaya Tionghoa didapat dari dalam keluarga atau dari pendidikan sekolah ?

13 99 % informan

menjawab dari rumah dan dari pergaulan.

3. Apakah keluarga masih melaksanakan tradisi budaya Tionghoa tradisional? 15 100 % informan mengatakan tidak melakukan budaya Tionghoa secara tradisional tapi sederhana. 4. Bagaimana keluarga memperlakukan lansia dirumah? 12 98 % informan menjawab bahwa merawat dengan kasih

sayang dibantu pembantu. 5. Apakah merawat lansia dirumah merepotkan? 15 80 % menjawab

memang repot sehingga

perlu bantuan pembantu atau perawat.

6. Merasa malukah jika harus menempatkan lansia dipanti lansia?

12 90 % menjawab malu dan 10 % menjawab tidak masalah menjadi penghuni panti lansia. 7. Kenapa sudah mulai

banyak dibuka panti lansia di kota Medan ?

15 100 % informan menjawab bahwa karena terjadi perubahan sosial. 8. Perlukah dibatasi penambahan panti lansia? 15 90 % menjawab tidak perlu dibatasi, karena itu adalah kebutuhan yang tidak dapat dielakkan.

Dalam dokumen Kajian Lansia Perspektif Budaya Tionghoa (Halaman 117-129)

Dokumen terkait