• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

B. Saran

3. Lembaga asuransi mempunyai peranan yang sangat penting dalam pemberian fasilitas kredit pada PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Cabang Kabanjahe antara lain :

a. lembaga asuransi mengambil alih tanggung jawab pelunasan hutang debitur yang meninggal dunia sehingga keluarga yang ditinggalkan tidak terbebani hutang dan bank terbebas dari kerugian kredit macet.

b. Dengan adanya pembayaran klaim atas terjadinya suatu resiko terbakarnya barang dagangan maupun hasil produksi yang merupakan pembiayaan bank akan menyebabkan usaha tetap berkesinambungan dan diharapkan debitur akan tetap dapat membayar kewajibannya pada Bank.

c. Sedangkan pembayaran klaim atas rumah atau gudang yang terbakar akan memberikan kesempatan bagi debitur untuk membangun rumah atau gudang kembali atau setidaknya hasil klaim dapat di gunakan untuk menutup ataupun menurunkan outstanding pinjaman

d. Asuransi mengurangi kerugian yang diderita oleh PT Bank Negara Indonesia ( Persero ) Tbk. yang disebabkan terjadinya kredit bermasalah / macet pada kredit program pemerintah ( kredit tanpa agunan )

1. Bank dalam proses pemberian kredit hendaknya benar-benar melakukan analisa yang tepat, verifikasi data yang valid, pemantauan pelaksanaan perjalanan kredit serta pengawasan yang ketat dan sungguh-sungguh sehingga dengan demikian tidak terjadi kolusi ataupun nepotisme dalam pemberian kredit.

2. Dalam penutupan suatu polis asuransi agar dilakukan lebih focus dan teliti antara debitur, asuransi dan pihak Bank sehingga tidak terjadi pemahaman/penafsiran yang berbeda atas penutupan suatu polis asuransi yang timbul dari suatu perjanjian kredit yang dapat menyebabkan permasalahan di belakang hari dan mengakibatkan pembayaran klaim ditolak oleh pihak perusahaan asuransi, demikian juga pihak Bank agar lebih teliti lagi dalam menyampaikan kelengkapan administrasi data debitur pada pihak asuransi sehingga tidak terjadi penolakan pembayaran klaim dikemudian hari yang disebabkan terjadinya kekeliruan data debitur pada saat penutupan asuransi.

3. Agar pemerintah memberikan subsidi dalam pembayaran premi asuransi terhadap kredit usaha kecil sehingga dengan demikian pengusaha kecil dapat berusaha dengan baik dan dapat mengembangkan usahanya dengan modal pinjaman tersebut.

DAFTAR PUSTAKA

A. Buku-Buku

Arif, M. Isa, 1987, Bidang Usaha Perasuransian, Pradnya Paramita, Jakarta

Asikin, Zainal, 1995, Pokok-pokok Hukum Perbankan, Raja Grafindo Perkasa, Jakarta

A. Hasyimi, Mehr & Cammack, 1981 Dasar-dasar Asuransi, Balai Aksara, Jakarta Badrudin, Rudi, 1999, Lembaga Keuangan Bank, STIE YPKN, Yogyakarta

Badrulzaman, Mariam Darus, 1994, Aneka Hukum Bisnis, Alumni, Bandung

Djumhana, Muhammad, 2000, Hukum Perbankan di Indonesia, Citra Aditya Bakti, Bandung

Fuady, Munir, 1993, Hukum Perbankan Modern, Cetakan I, Citra Aditya Bakti, Bandung

Gitosardjono, Sukamdani S., 2000, Perkembangan Dunia Usaha, Organisasi Bisnis

dan Ekonomi di Indonesia 1950-2000, Tema Baru, Jakarta

Gunanto, 1984, Asuransi Kebakaran di Indonesia, Tirta Pustaka, Jakarta

Gore, Al, 1995, Common Sense Goverment, Works Better and Cost Less, Random House, New York

Harahap, M.Yahya, 1986, Segi-segi Hukum Perjanjian, Alumni, Bandung

Hartono, Sri Rejeki, 1985, Hukum Dagang, Asuransi dan Hukum Asuransi, IKIP, Semarang

_________, Sri Rejeki, 1991, Hukum Asuransi Dan Perusahaan Asuransi, Sinar Grafika, Jakarta

Hasibuan, Melayu SP, 2001, Dasar- dasar Perbankan, Bumi Aksara, Jakarta

Holden, J. Milnes, 1980, The Law and Practice of Banking Colume I : Banker and

HS.Salim, 2006, Perkembangan Hukum Jaminan di Indonesia, Raja Grafindo Persada, Jakarta

Kaihatu, J.E. Kaihatu, 1964, Asuransi Kebakaran, Djambatan, Jakarta

Mantayborbir, S. Imam Jauhari, Agus Hari Widodo, 2002, Hukum Piutang dan

Lelang Negara di Indonesia, Pustaka Bangsa Press, Medan

Marzuki, Peter Mahmud, 2005, Penelitian Hukum, Fakultas Hukum Universitas Airlangga, Surabaya

Mertokusumo, Sudikno Mertokusumo, 1991, Mengenal Hukum (Suatu Pengantar), Liberty, Yogyakarta

M.Wuisman, J.J, 1996, Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial, Asas- Asas, (Penyunting : M. Hisyam), FE UI, Jakarta

Muhammad, Abdulkadir, 1983, Pokok-Pokok Hukum Pertanggungan, Alumni, Bandung

__________, 1999, Hukum Asuransi Indonesia, Citra Aditya Bakti, Bandung __________, 1982, Hukum Perikatan, Alumni, Bandung

Muslehuddin, Muhammad, 1999, Menggugat Asuransi Moderen, Lentera, Jakarta Pramono, Nindyo, 2006, Bunga Rampai Hukum Bisnis Aktual, Citra Aditya Bakti, Bandung

Prakoso, Djoko, 2000, Hukum Asuransi di Indonesia, Rineka Cipta, Jakarta

Prihartono, M. Wahyu, 2001, Manajemen Pemasaran Dan Tata Usaha Asuransi,

Pengantar Asuransi II,Cet. I, Kanisius, Yogyakarta

Prodjodikoro, Wirjono, 1986, Hukum Asuransi di Indonesia, Intermasa, Jakarta

Poerwadarminta, W.J.S., 1986, Kamus Umum Bahasa Indonesia, Balai Pustaka, Jakarta

Poerwosutjipto, H.M.N., 1983, Pengertian Pokok Hukum Dagang Indonesia–Hukum

Pertanggungan, Djambatan, Jakarta

Sastrawidjaja, M. Suparman, Endang, 1992, Hukum Asuransi, Perlindungan

Satrio, J., 1992, Hukum Perjanjian, Citra Aditya Bakti, Bandung Sembiring, Sentosa, 2000, Hukum Perbankan, Mandar Maju, Bandung

Simanjuntak, Emmy Pangaribuan, 1979, Peranan Pertanggungan Dalam Usaha

Memberikan Jaminan Sosial, Liberty, Yogyakarta

________, 1976, Beberapa Aspek Hukum Dagang di Indonesia, Bina Cipta, Jakarta Soemitro, Roni Hanitijo, 1998, Metodologi Penelitian Hukum dan Jurimetri, Ghalia Indonesia, Semarang

Sofwan, Sri Soedewi Masjhoen, 1980, Hukum Pertanggungan Bagian B, Seksi Hukum Perdata FH UGM, Yogyakarta

Sjahdeini, Sutan Remy, 1993, Kebebasan Berkontrak Dan Perlindungan Yang

Seimbang Bagi Para Pihak Dalam Perjanjian Kredit Bank di Indonesia, Institut

Bankir Indonesia, Jakarta

Suyatno, Thomas, Dkk, 2005, Kelembagaan Perbankan. cetakan ketigabelas, SUN, Jakarta

Sutojo, Siswanto, 2000, Menangani Kredit Bermasalah Konsep, Teknik dan Kasus, Damar Mulia Pustaka, Jakarta

Sutarno, 2005, Aspek-Aspek Hukum Perkreditan Pada Bank, cetakan ketiga, Alfabeta, Jakarta

Tjiptoadinugroho, R., 1994, Perbankan Masalah Perkreditan, Penghayatan, Analisis

dan Penuntun, Prandnya Paramita, cetakan keenam, Jakarta

Triandaru, Sigit, Totok Budi Santoso, 2006, Bank dan Lembaga Keuangan Lain, edisi kedua, Salemba Empat, Jakarta

Usman, Rachmadi, 2001, Aspek-Aspek Hukum Perbankan di Indonesia, Gramedia, Jakarta

B. Makalah, Jurnal, Majalah

120

Global Association of Risk Professionals & Badan Sertipikasi Manajemen Risiko, 2008, Indonesia Certificate In Banking Risk and Regulation, Work Book, Tingkat 1. Edisi pertama diterbitkan di Inggris oleh Global Association of Risk Professionals, dialihbahasakan ke dalam Bahasa Indonesia oleh Badan Sertifikasi Manajemen Risiko,

H. Gunanto, 1987, Hukum Perjanjian Asuransi Kerugian Quavadis Perlindungan

Penanggung Versuss Tertanggung). Makalah Dalam Simposium Asuransi Kerugian Dalam Kenyataan dan Harapan. Fakultas Hukum Universitas Katolik Indonesia

Atma Jaya, Jakarta

Harian Republika, “Pemerintah Diminta Bentuk Lembaga Penjamin Kredit”, 6 Februari 2003

Laporan Perkembangan Perekonomian Sumatera Utara, Kajian Triwulan II-2008,

Medan : Kantor Bank Indonesia Medan

Dokumen terkait