• Tidak ada hasil yang ditemukan

4 KESIMPULAN DAN SARAN

4.2 Saran

Perlu dilakukan penelitian tentang aplikasi sinbiotik melalui pakan dengan bakteri probiotik Bacillus NP5 untuk udang vaname.

DAFTAR PUSTAKA

[KKP] Kementerian Kelautan dan Perikanan. 2012. Rencana strategis Kementerian Kelautan dan Perikanan tahun 2013-2014. [Internet]. [Diunduh 2013 Agu 28]. Tersedia pada: http://roren.kkp.go.id/index.php/ arsip/c/52/Rencana-Strategis-Kementerian-Kelautan-dan-Perikanan-Tahun -2010-2014/?catego ry_id=.

Martin GG, Graves B. 1985. Fine structure and classification of shrimp hemocytes. J Morphol. 185: 339-348.

Costa AM, Buglione CC, Bezerra FL, Martins PCC, Barracco MA. 2009. Immune assessement of farm-reared Penaeus vannamei shrimp naturally infected by IMNV in NE Brazil. Aquaculture 291:141-146.

Effendi I. 2004. Pengantar Akuakultur. Depok (ID): Penebar Swadaya.

Escobedo CM, Bonilla, Audoorn L, Wille M, Alday V, Sanz, Sorgeloos P, Pensaert MB, Nauwynck HJ. 2006. Standardized white spot syndrome virus (WSSV) inoculation procedures for intramuscular or oral routes. Diseases of Aquatic Organisms. 68: 181-188.

Fuller R. 1992. History and Development of Probiotics. In: Fuller R (ed.). Probiotics: The scientific basis. New York (US): Chapman and Hall. Gill HS, Cross ML. 2002. Probiotics and Immune Function. Di dalam: Calder PC,

Field CJ, Gill HS. Nutrition and Immune Function. UK: CABI Publishing. Jiravanichpaisal P, Lee BL, Soderhall K. 2006. Cell-mediated immunity in

arthropods: hematopoiesis, coagulation, melanization, and opsonization. Immunobiol.211:213-236.

Lesmanawati Wida. 2013. Aplikasi sinbiotik pada udang vaname Litopenaeus vannamei: Resistensi terhadap infectious myonecrosis virus dan performa pertumbuhan. [tesis]. Bogor (ID): Institut Pertanian Bogor.

Li J, Beiping T, Kangsen M. 2009. Dietary probiotic Bacillus OJ and isomaltooligosaccari-des influence the intestine microbial populations, immune responses and resistance to white spot syndrome virus in shrimp (Litopenaeus vannamei). Aquaculture. 291:35-40

Lin CY, Hu KY, Ho SH, Song YL. 2006. Cloning and characterization of a shrimp clip domain serine protease homolog (c-SPH) as a cell adhesion molecule. Developmental and Comparative Immunology 30: 1132-1144 Martinez FS. 2007. The immune system of shrimp. (Bol) Nicovita.

www.nicovita.com.pe on July-September 2007

Nayak SK. 2010. Probiotics and Immunity: A Fish Perspective. Fish Shellfish Immunology 29:2-14

Partida-Arangure, Blanca O, Antonio Luna-Gonzalez, Jesus A Fierro-Coronado, Ma. del Carmen Flores-Miranda and Hector A. Gonzalez-Ocampo. 2012. Effect of inulin and probiotic bacteria on growth, survival, immune response, and prevalence of white spot syndrome virus (WSSV) in Litopenaeus vannamei cultured under laboratory conditions. African Journal of Biotechnology. Volume 12 (21). 3366-3375.

Poulos BT, Tang KFJ, Pantoja CR, Bonami JR, Lightner DV. 2006. Purification and characterization of infectious myonecrosis virus of penaeid shrimp. J Gen. Vir. 87:987-996.

Putra NA. 2010. Kajian probiotik, prebiotik, dan sinbiotik untuk meningkatkan kinerja pertumbuhan ikan nila Oreochromis niloticus [tesis]. Bogor (ID): Institut Pertanian Bogor.

Reed AL, Siwicki, Shah JC. 2003. Pharmakokinetic of oxytetracycline in the white shrimp Litopenaeus setiferus. Aquaculture.232:11-28.

Roch P. 1999. Defense mechanisms and disease prevention in farmed marine invertebrates. Aquacuture. 172:125-145.

Secombes CJ, Iwama G, Nakanishi T. 1996. The Nonspecific Immune System: Cellular Defense, In The Fish Immune System: Organism, Patogen, and Environment. Sandiego (USA): Academic Pr.

Senapin S, Kornsunee P, Matthew B, Timothy WF. 2007. Outbreaks of infectious myonecrosis virus in Indonesia confirmed by genome sequencing and use of an alternative RT-PCR detection method. Aquaculture.266:32-38. Smith VJ, Brown JH, Hauton C. 2003. Immunostimulation in crustaceans: does it

really protect againts infection. Fish shellfish immunology. 15:71-90. Tanbiyaskur. 2011. Efektivitas pemberian probiotik, prebiotik, dan sinbiotik

melalui pakan untuk pengendalian infeksi Streptococcus agalactiae pada ikan nila Oreochromis niloticus [tesis]. Bogor (ID): Institut Pertanian Bogor.

Tang J, Ochoa WF, Sinkovits RS, Poulos BT, Ghabrial SA, Lightner DV, Baker TS, Nibert ML. 2008. Infectious myonecrosis virus has a totivirus-like, 120-sub unit capsid, but with fiber complexes at the five fold axe. PNAS 45(105): 17527-17531.

Tang, Kathy FJ, Carlos R Pantoja, Bonnie T Poulos, Rita M Redman, Donald V Lightnere. 2005. In-situ hibridization demonstrates that Litopenaeus vannamei, L. stylirostris and Penaeus monodon are susceptible to experimental infection with infectious myonecrosis virus (IMNV). Diseases of aquatic organisms. 63:261-265.

Verschuere, L, Rombaut G, Sorgeloos P, Verstraete W. 2000. Probiotic bacteria as biological control agents in Aquaculture. Microbiological and Molecular Biology Review. 64. 655-671.

Walker PJ, Winton JR. 2010. Engineering viral disease of fish and shrimp. Vet. Res. 41(51):1-24.

Wang, YB. 2007. Effect of probiotics on growth performance and digestive enzyme activity of the shrimp Penaeus vannamei. Aquaculture. 269:259-264.

Zonneveld N, Huissman EA, Boon JH. 1991. Prinsip-Prinsip Budidaya Ikan. Jakarta (ID): Gramedia Pustaka Utama.

Lampiran 1 Prosedur pembuatan media Sea Water Complete (SWC) dan larutan fisiologis 1. Media SWC dalam 1 L Bakto pepton 5 g Yeast extract 1 g Gliserol 3 mL Air laut 750 mL Akuades 250 mL Bakto agar* 17 g

*hanya digunakan dalam pembuatan SWC agar Cara pembuatan:

Bahan-bahan yang telah ditimbang kemudian dicampur dan dimasukkan ke dalam erlenmeyer. Air laut dan akuades ditambahkan ke dalam campuran tersebut kemudian dipanaskan pada penangas air sampai larut. Selanjutnya media tersebut disterilkan dengan autoklaf pada suhu 121oC dan tekanan 1 atm selama 15 menit. Setelah itu media siap digunakan. Bakto agar tidak ditambahkan dalam media pada pembuatan media cair SWC.

2. Larutan fisiologis dalam 1 L NaCl 8 g

Akuades 1.000 mL Cara pembuatan:

NaCl 8 g dimasukkan ke dalam erlenmeyer dan ditambahkan akuades 1000 mL. Aduk dengan batang pengaduk hingga homogen (butir NaCl tidak terlihat mengendap di dasar erlenmeyer). Tutup rapat mulut erlenmeyer dengan alumunium foil. Erlenmeyer yang berisi larutan NaCl tersebut dimasukkan ke dalam autoklaf. Larutan disterilkan dengan autoklaf suhu 121oC dan tekanan 1 atm selama 15 menit. Setelah itu larutan dibiarkan di ruang terbuka hingga hangat. Larutan disimpan di kulkas hingga digunakan.

Lampiran 2 Prosedur pembuatan dosis bakteri probiotik Bacillus NP5

Lampiran 3 Analisis statistik terhadap sintasan udang vaname setelah uji tantang dengan IMNV selama 14 hari

ANOVA

Sumber Keragaman Db JK F Peluang

Perlakuan 5226,667 4 1306,667 28,000 0,000 Galat 466,667 10 46,667 Total 5693,333 14 DUNCAN Perlakuan N = 0,05 1 2 3 4 KP 3 40,0000 Pro (104 CFU.mL-1) 3 53,3333 Pro (106 CFU.mL-1) 3 73,3333 Pro (108 CFU.mL-1) 3 76,6667 KN 3 93,3333 Peluang 1,000 1,000 0,563 1,000 µL µL µL µL µL mL

Lampiran 4 Analisis statistik terhadap Laju Pertumbuhan Harian (LPH) bobot udang vaname setelah pemberian probiotik selama 30 hari

ANOVA

Sumber Keragaman Db JK F Peluang

Perlakuan 60,590 4 15,148 1100,839 0,000 Galat 0,138 10 0,014 Total 60,728 14 DUNCAN Perlakuan N 0,05 1 2 3 4 KP 3 0,0000 KN 3 4,6767 Pro (104 CFU.mL-1) 3 4,7400 Pro (106 CFU.mL-1) 3 5,1267 Pro (108 CFU.mL-1) 3 5,3867 Peluang 1,000 0,523 1,000 1,000

Lampiran 5 Analisis statistik terhadap Rasio Konversi Pakan (FCR) udang vaname setelah pemberian probiotik selama 30 hari

ANOVA

Sumber Keragaman Db JK F Peluang

Perlakuan 8,539 4 2,135 1296,387 0,000 Galat 0,016 10 0,002 Total 8,555 14 DUNCAN Perlakuan N = 0,05 1 2 3 4 5 KP 3 0,0000 Pro (108 CFU.mL-1) 3 1,5600 Pro (106 CFU.mL-1) 3 1,8100 Pro (104 CFU.mL-1) 3 1,9567 KN 3 2,0400 Peluang 1,000 1,000 1,000 1,000 1,000

Lampiran 6 Analisis statistik terhadap Total Hemosit Terhitung (THC) udang vaname setelah pemberian probiotik selama 30 hari

ANOVA

Sumber Keragaman Db JK F Peluang

Perlakuan 231,605 4 57,901 188,759 0,000 Galat 3,067 10 0,307 Total 234,673 14 DUNCAN Perlakuan N 0,05 1 2 3 4 5 KP 3 0,0000 KN 3 6,3200 Pro (104 CFU.mL-1) 3 7,3600 Pro (106 CFU.mL-1) 3 9,6000 Pro (108 CFU.mL-1) 3 11,5667 Peluang 1,000 1,000 1,000 1,000 1,000

Lampiran 7 Analisis statistik terhadap Total Hemosit Terhitung (THC) udang vaname setelah uji tantang dengan IMNV selama 14 hari

ANOVA

Sumber Keragaman Db JK F Peluang

Perlakuan 29,038 4 7,260 20,861 0,000 Galat 3,480 10 0,348 Total 32,518 14 DUNCAN Perlakuan N 0,05 1 2 3 KP 3 3,7800 Pro (104 CFU.mL-1) 3 4,5133 KN 3 5,6933 Pro (106 CFU.mL-1) 3 6,0400 Pro (108 CFU.mL-1) 3 7,8333 Peluang 0,159 0,488 1,000

Lampiran 8 Analisis statistik terhadap sel hialin udang vaname setelah penambahan probiotik pada pakan selama 30 hari

ANOVA

Sumber Keragaman Db JK F Peluang

Perlakuan 3572,400 4 893,100 637,929 0,000 Galat 14,000 10 1,400 Total 3586,400 14 DUNCAN Perlakuan N 0,05 1 2 3 4 KP 3 0,0000 Pro (104 CFU.mL-1) 3 31,0000 KN 3 32,0000 Pro (106 CFU.mL-1) 3 38,0000 Pro (108 CFU.mL-1) 3 45,0000 Peluang 1,000 0,325 1,000 1,000

Lampiran 9 Analisis statistik terhadap sel hialin udang vaname setelah uji tantang dengan IMNV selama 14 hari

ANOVA

Sumber Keragaman Db JK F Peluang

Perlakuan 597,067 4 149,267 52,070 0,000 Galat 28,667 10 2,867 Total 625,733 14 DUNCAN Perlakuan N = 0,05 1 2 KP 3 18,6667 Pro (104 CFU.mL-1) 3 19,0000 KN 3 30,6667 Pro (106 CFU.mL-1) 3 30,6667 Pro (108 CFU.mL-1) 3 33,3333 Peluang 0,814 0,095

Lampiran 10 Analisis statistik terhadap sel granular udang vaname setelah penambahan probiotik pada pakan selama 30 hari

ANOVA

Sumber Keragaman Db JK F Peluang

Perlakuan 10052,400 4 2513,100 1795,071 0,000 Galat 14,000 10 1,400 Total 10066,400 14 DUNCAN Perlakuan N 0,05 1 2 3 4 KP 3 0,0000 Pro (108 CFU.mL-1) 3 55,0000 Pro (106 CFU.mL-1) 3 62,0000 KN 3 68,0000 Pro (104 CFU.mL-1) 3 69,0000 Peluang 1,000 1,000 1,000 0,325

Lampiran 11 Analisis statistik terhadap sel granular udang vaname setelah uji tantang dengan IMNV selama 14 hari

ANOVA

Sumber Keragaman Db JK F Peluang

Perlakuan 597,067 4 149,267 52,070 0,000 Galat 28,667 10 2,867 Total 625,733 14 DUNCAN Perlakuan N 0,05 1 2 Pro (108 CFU.mL-1) 3 66,6667 KN 3 69,3333 Pro (106 CFU.mL-1) 3 69,3333 Pro (104 CFU.mL-1) 3 81,0000 KP 3 81,3333 Peluang 0,095 0,814

Lampiran 12 Analisis statistik terhadap total bakteri usus udang vaname setelah penambahan probiotik pada pakan selama 30 hari

ANOVA

Sumber Keragaman Db JK F Peluang

Perlakuan 39,913 4 9,978 62,365 0,000 Galat 1,600 10 0,160 Total 41,513 14 DUNCAN Perlakuan N 0,05 1 2 3 4 KP 3 0,0000 KN 3 2,3000 Pro (104 CFU.mL-1) 3 3,2667 Pro (108 CFU.mL-1) 3 4,3333 Pro (106 CFU.mL-1) 3 4,4333 Peluang 1,000 1,000 1,000 0,766

Lampiran 13 Analisis statistik terhadap total bakteri usus udang vaname setelah uji tantang dengan IMNV selama 14 hari

ANOVA

Sumber Keragaman Db JK F Peluang

Perlakuan 8,967 4 2,242 11,515 0,001 Galat 1,947 10 0,195 Total 10,913 14 DUNCAN Perlakuan N 0,05 1 2 3 KN 3 2,0333 KP 3 2,6333 2,6333 Pro (104 CFU.mL-1) 3 3,0000 Pro (108 CFU.mL-1) 3 3,9333 Pro (106 CFU.mL-1) 3 4,0667 Peluang 0,127 0,333 0,719

Lampiran 14 Analisis statistik terhadap total Bacillus NP5 usus udang vaname setelah penambahan probiotik pada pakan selama 30 hari

ANOVA

Sumber Keragaman Db JK F Peluang

Perlakuan 43,157 4 10,789 154,133 0,000 Galat 0,700 10 0,070 Total 43,857 14 DUNCAN Perlakuan N 0,05 1 2 3 4 KN 3 0,0000 KP 3 0,0000 Pro (104 CFU.mL-1) 3 2,2667 Pro (106 CFU.mL-1) 3 3,4333 Pro (108 CFU.mL-1) 3 4,0667 Peluang 1,000 1,000 1,000 1,000

Lampiran 15 Analisis statistik terhadap total Bacillus NP5 usus udang vaname setelah uji tantang dengan IMNV selama 14 hari

ANOVA

Sumber Keragaman Db JK F Peluang

Perlakuan 16,083 4 4,021 56,364 0,000 Galat 0,713 10 0,071 Total 16,796 14 DUNCAN Perlakuan N 0,05 1 2 3 4 KN 3 0,0000 KP 3 0,0000 Pro (104 CFU.mL-1) 3 1,1667 Pro (106 CFU.mL-1) 3 1,9333 Pro (108 CFU.mL-1) 3 2,6000 Peluang 1,000 1,000 1,000 1,000

RIWAYAT HIDUP

Penulis dilahirkan di Tangerang pada tanggal 27 April 1991 dari Bapak Ferdinand BL dan Ibu Yati Sumiati. Penulis merupakan anak kedua dari tiga bersaudara. Penulis menyelesaikan pendidikan formal di SMAN 90 Jakarta dan lulus pada tahun 2009. Pada tahun yang sama, penulis diterima sebagai mahasiswa di Institut Pertanian Bogor melalui jalur Undangan Seleksi Masuk IPB pada program studi Teknologi dan Manajemen Perikanan Budidaya, Departemen Budidaya Perairan, Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan.

Selama masa perkuliahan, penulis aktif di berbagai kegiatan organisasi yaitu Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan (BEM- C) sebagai pengurus tahun 2010/2011 dan Himpunan Mahasiswa Akuakultur (HIMAKUA) sebagai pengurus tahun 2011/2012. Penulis pernah menjadi asisten praktikum mata kuliah Penyakit Organisme Akuatik (2012), koordinator praktikum mata kuliah Engineering Akuakultur (2012), dan Dasar-dasar Mikrobiologi Akuatik (2013). Penulis juga pernah magang di Balai Besar Budidaya Air Tawar Sukabumi (2010), Balai Pengembangan Perikanan Budidaya Air Tawar Subang (2011), dan PT Surya Windu Kartika (2012).

Tugas akhir dalam penyelesaian pendidikan tinggi di Institut Pertanian Bogor untuk mendapatkan gelar Sarjana Perikanan berjudul Aplikasi probiotik dengan dosis berbeda untuk pencegahan infeksi IMNV (Infectious

APLIKASI PROBIOTIK DENGAN DOSIS BERBEDA UNTUK

PENCEGAHAN INFEKSI IMNV (INFECTIOUS MYONECROSIS VIRUS)

PADA UDANG VANAME Litopenaeus vannamei

ARIEF MUHAMMAD

DEPARTEMEN BUDIDAYA PERAIRAN FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN

INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR

PERNYATAAN MENGENAI SKRIPSI DAN

SUMBER INFORMASI SERTA PELIMPAHAN HAK CIPTA

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi berjudul Aplikasi Probiotik dengan Dosis Berbeda untuk Pencegahan Infeksi IMNV (Infectious Myonecrosis Virus) pada Udang Vaname Litopenaeus vannamei adalah benar karya saya dengan arahan dari komisi pembimbing dan belum diajukan dalam bentuk apa pun kepada perguruan tinggi mana pun. Sumber informasi yang berasal atau dikutip dari karya yang diterbitkan maupun tidak diterbitkan dari penulis lain telah disebutkan dalam teks dan dicantumkan dalam Daftar Pustaka di bagian akhir skripsi ini.

Dengan ini saya melimpahkan hak cipta dari karya tulis saya kepada Institut Pertanian Bogor.

Bogor, Desember 2013 Arief Muhammad NIM C14090018

ABSTRAK

ARIEF MUHAMMAD. Aplikasi Probiotik dengan Dosis Berbeda untuk Pencegahan Infeksi IMNV (Infectious Myonecrosis Virus) pada Udang Vaname Litopenaeus vannamei. Dibimbing oleh WIDANARNI dan MUNTI YUHANA.

Aplikasi probiotik pada budidaya udang vaname telah terbukti mampu meningkatkan sintasan dan respon imun terhadap infeksi patogen. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi kinerja bakteri probiotik Bacillus NP5 terhadap sintasan dan respon imun udang vaname setelah diinfeksi IMNV (Infectious Myonecrosis Virus). Sebanyak 10 ekor udang vaname dengan bobot rata-rata 2,41±0,07 g.ekor-1 dipelihara masing-masing di dalam akuarium dengan volume air laut 20 L selama 30 hari. Pemberian probiotik pada pakan sebanyak 1 mL per 100 g pakan (1% v/w). Perlakuan yang diberikan yaitu kontrol negatif dan kontrol positif (KN dan KP; tanpa pemberian probiotik), A (probiotik 104 CFU.mL-1), B (106 CFU.mL-1), dan C (108 CFU.mL-1). Semua perlakuan diulang sebanyak 3 kali. Hari ke-31, perlakuan KP, A, B, dan C diinjeksi dengan IMNV sedangkan KN diinjeksi dengan larutan fisiologis kemudian dipelihara sampai 14 hari pasca injeksi.

Udang vaname pada perlakuan C menunjukkan hasil terbaik dengan nilai sintasan 76,67%, laju pertumbuhan harian 5,39% hari-1, rasio konversi pakan 1,56 dan respon imun yang berbeda nyata dengan kontrol.

Kata kunci: Probiotik, Bacillus NP5, udang vaname, dosis, respon imun

ABSTRACT

ARIEF MUHAMMAD. Probiotic Application at Different Dosage for Controlling the Occurence of IMNV (Infectious Myonecrosis Virus) on Pacific White Shrimp Litopenaeus vannamei. Supervised by WIDANARNI and MUNTI YUHANA.

Probiotic application in Pacific white shrimp farming capable to increase the survival and immune response againts pathogen infection. This study aimed to evaluate the role of probiotic Bacillus NP5 towards survival and immune response of Pacific white shrimp infected by IMNV. As many as 10 shrimps in the average body weight of 2.41±0.07 g.shrimp-1 cultured in each aquaria containing of 20 L of sea water for 30 days. The probiotic supplementation in feed was 1 mL of 100 g (1% v/w). Treatments in this research including negative control and positive control (KN and KP; no probiotic added), A (104 CFU.mL-1 probiotic added), B (106 CFU.mL-1), and C (108 CFU.mL-1). All treatments were repeated in 3 replications. At day 31, treatments KP, A, B, and C were injected by IMNV while KN was injected with physiological salt solution further cultured for 14 days post challenge test. Shrimps treated by C treatment showed its best results, which can be observed of the following parameters: 76.67% of survival, 5.39% of specific growth rate, 1.56 of feed convertion ratio, and immune response which were higher values than control.

Keywords: Probiotic, Bacillus NP5, Pacific white shrimp, dosage, Immune response

Skripsi

sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Perikanan

pada

Departemen Budidaya Perairan

APLIKASI PROBIOTIK DENGAN DOSIS BERBEDA UNTUK

PENCEGAHAN INFEKSI IMNV (INFECTIOUS MYONECROSIS VIRUS)

PADA UDANG VANAME Litopenaeus vannamei

ARIEF MUHAMMAD

DEPARTEMEN BUDIDAYA PERAIRAN FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN

INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR

Judul Skripsi : Aplikasi Probiotik dengan Dosis Berbeda untuk Pencegahan Infeksi IMNV (Infectious Myonecrosis Virus) pada Udang Vaname Litopenaeus vannamei

Nama : Arief Muhammad

NIM : C14090018

Disetujui oleh

Dr Ir Widanarni, MSi Pembimbing I

Dr Munti Yuhana, SPi, MSi Pembimbing II

Diketahui oleh

Dr Ir Sukenda, MSc Ketua Departemen

PRAKATA

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Allah subhanahu wa ta’ala atas segala karunia-Nya sehingga karya ilmiah ini berhasil diselesaikan. Tema yang dipilih dalam penelitian yang dilaksanakan sejak bulan Juni hingga Agustus 2013 ini adalah probiotik, dengan judul Aplikasi Probiotik dengan Dosis Berbeda untuk Pencegahan Infeksi IMNV (Infectious Myonecrosis Virus) pada Udang Vaname Litopenaeus vannamei.

Terima kasih penulis sampaikan kepada Ibu Dr Ir Widanarni, MSi dan Ibu Dr Munti Yuhana SPi, MSi selaku dosen pembimbing yang telah banyak memberi saran, Ibu Julie Ekasari, SPi, MSc selaku dosen penguji dan Ibu Yuni Puji Hastuti, MSi selaku komisi pendidikan dalam ujian sidang penulis yang telah memberikan banyak kritik dan saran untuk perbaikan dan kesempurnaan dalam penulisan skripsi ini. Ungkapan terima kasih juga tak lupa penulis sampaikan kepada kedua orangtua tercinta Bapak Ferdinand BL dan Ibu Yati Sumiati, adik penulis Sarah Nuraini Asia, sahabat terbaik penulis Yeni Astuti Anggraini, seluruh keluarga besar dan teman-teman Budidaya Perairan angkatan 46 atas segala doa dan kasih sayangnya.

Semoga karya ilmiah ini bermanfaat.

Bogor, Desember 2013 Arief Muhammad

DAFTAR ISI

DAFTAR TABEL ... viii DAFTAR GAMBAR ... viii DAFTAR LAMPIRAN ... viii 1 PENDAHULUAN ... 1 1.1 Latar Belakang ... 1 1.2 Tujuan Penelitian ... 2 2 METODE ... 2 2.1 Materi Uji ... 2 2.1.1 Persiapan Wadah ... 2 2.1.2 Persiapan Probiotik ... 2 2.1.3 Persiapan Pakan Uji ... 3 2.1.4 Persiapan Hewan Uji... 3 2.1.5 Persiapan Infeksi IMNV ... 3 2.2 Rancangan Percobaan ... 4 2.3 Prosedur Analisis Data ... 4 2.3.1 Sintasan ... 4 2.3.2 Laju Pertumbuhan Harian ... 5 2.3.3 Rasio Konversi Pakan ... 5 2.3.4 Total Hemosit... 5 2.3.5 Diferensial Hemosit ... 5 2.3.6 Total Bakteri dan Total Bakteri Probiotik Bacillus NP5 ... 6 2.3.7 Gejala Klinis ... 6 2.3.8 Kualitas Air ... 6 2.3.9 Analisis Data ... 6 3 HASIL DAN PEMBAHASAN ... 6 3.1 Hasil ... 6 3.2 Pembahasan ... 12 4 KESIMPULAN DAN SARAN ... 15 4.1 Kesimpulan ... 15 4.2 Saran ... 15 DAFTAR PUSTAKA ... 16 LAMPIRAN ... 19 RIWAYAT HIDUP ... 27

DAFTAR TABEL

1 Rancangan percobaan pemberian bakteri probiotik Bacillus NP5 dengan dosis berbeda melalui pakan pada udang vaname dan diinfeksi IMNV ... 4 2 Kisaran kualitas air saat perlakuan probiotik pada pemeliharaan udang

vaname ... 12

DAFTAR GAMBAR

1 Sintasan udang vaname setelah 30 hari penambahan probiotik (a); Sintasan udang vaname setelah 14 hari uji tantang dengan IMNV melalui injeksi (b) ... 7 2 Laju pertumbuhan harian udang vaname setelah 30 hari penambahan

probiotik ... 7 3 Rasio konversi pakan udang vaname setelah 30 hari penambahan

probiotik ... 8 4 Total hemosit udang vaname pada akhir perlakuan probiotik (a); Total

hemosit udang vaname pada akhir uji tantang dengan IMNV (b) ... 8 5 Persentase hialin dan granular udang vaname pada akhir perlakuan

probiotik ... 9 6 Persentase hialin dan granular udang vaname pada akhir uji tantang

dengan IMNV ... 9 7 Total bakteri di dalam usus udang vaname pada akhir perlakuan

probiotik (a); Total bakteri di dalam usus udang vaname pada akhir uji tantang dengan IMNV (b) ... 10 8 Total bakteri probiotik Bacillus NP5 di dalam usus udang vaname pada

akhir perlakuan probiotik (a); Total bakteri probiotik Bacillus NP5 di dalam usus udang vaname pada akhir uji tantang dengan IMNV (b) ... 11 9 Gejala klinis udang vaname setelah diinfeksi IMNV: Udang normal (a);

Nekrosis pada ruas tubuh yang diinjeksi (b); Nekrosis pada ruas tubuh bagian belakang (c); Nekrosis pada seluruh tubuh (d) ... 12 10 Sel hemosit udang: Hialin (a), Semi granular (b), dan Granular (c) ... 14

DAFTAR LAMPIRAN

1 Prosedur pembuatan media Sea Water Complete (SWC) dan larutan fisiologis ... 19 2 Prosedur pembuatan dosis bakteri probiotik Bacillus NP5 ... 20 3 Analisis statistik terhadap sintasan udang vaname setelah uji tantang

dengan IMNV selama 14 hari ... 20 4 Analisis statistik terhadap Laju Pertumbuhan Harian (LPH) bobot

udang vaname setelah pemberian probiotik selama 30 hari ... 21 5 Analisis statistik terhadap Rasio Konversi Pakan (FCR) udang vaname

6 Analisis statistik terhadap Total Hemosit Terhitung (THC) udang vaname setelah pemberian probiotik selama 30 hari ... 22 7 Analisis statistik terhadap Total Hemosit Terhitung (THC) udang

vaname setelah uji tantang dengan IMNV selama 14 hari ... 22 8 Analisis statistik terhadap hialin udang vaname setelah penambahan

probiotik pada pakan selama 30 hari ... 23 9 Analisis statistik terhadap hialin udang vaname setelah uji tantang

dengan IMNV selama 14 hari... 23 10 Analisis statistik terhadap granular udang vaname setelah penambahan

probiotik pada pakan selama 30 hari ... 24 11 Analisis statistik terhadap granular udang vaname setelah uji tantang

dengan IMNV selama 14 hari... 24 12 Analisis statistik terhadap total bakteri usus udang vaname setelah

penambahan probiotik pada pakan selama 30 hari ... 25 13 Analisis statistik terhadap total bakteri usus udang vaname setelah uji

tantang dengan IMNV selama 14 hari ... 25 14 Analisis statistik terhadap total Bacillus NP5 usus udang vaname

setelah penambahan probiotik pada pakan selama 30 hari ... 26 15 Analisis statistik terhadap total Bacillus NP5 usus udang vaname

1 PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Udang vaname Litopenaeus vannamei merupakan komoditas unggulan perikanan Indonesia yang tiap tahun produksinya terus ditingkatkan. Berdasarkan indikator kinerja utama Kementerian Kelautan dan Perikanan tahun 2013-2014 bahwa produksi perikanan budidaya, yang di dalamnya termasuk udang vaname, ditargetkan meningkat 28,51% per tahun (KKP 2013). Namun hal ini masih terkendala oleh serangan penyakit, termasuk diantaranya adalah penyakit bakterial dan penyakit viral (Rees et al. 2003). Penyakit bakterial merupakan penyakit yang disebabkan oleh bakteri, seperti penyakit vibriosis yang disebabkan oleh bakteri Vibrio harveyi. Sementara, penyakit viral merupakan penyakit yang disebabkan oleh virus yang materi genetiknya DNA maupun RNA. Penyakit-penyakit viral yang sering menyerang udang antara lain adalah IHHN (Infectious Hypodermal and Hematopoietic Necrosis), YH (Yellow Head), WSS (White Spot Syndrome), TS (Taura Syndrome), dan IMN (Infectious Myonecrosis). Penyakit IMN adalah penyakit terkini yang menyerang udang vaname (Walker dan Winton 2010). IMN merupakan penyakit viral pada udang vaname yang disebabkan oleh Infectious Myonecrosis Virus (IMNV) dan mengakibatkan mortalitas tinggi pada tambak-tambak di Indonesia (Senapin et al. 2007). Karakteristik IMNV diidentifikasi sebagai dsRNA virus dari famili Totiviridae (Poulos et al. 2006; Tang et al. 2008). IMNV merupakan non-envelop virus dan virion berbentuk icosahedral dengan ukuran 40 nm (Senapin et al. 2007). Sampai saat ini penyakit IMN belum ditemukan obatnya, oleh karena itu tindakan pencegahan penting untuk dilakukan. Penggunaan probiotik merupakan salah satu upaya pencegahan penyakit pada udang vaname. Probiotik didefinisikan sebagai kultur hidup satu jenis mikroba atau lebih yang dalam jumlah cukup mampu memberikan pengaruh menguntungkan bagi inang melalui peningkatan sistem imun, kualitas lingkungan hidup inang, dan nilai nutrisi pakan (Verschuere et al. 2000). Probiotik saat ini banyak diterapkan oleh para pembudidaya udang karena telah teruji mampu mengurangi peluang udang terinfeksi penyakit, selain itu juga probiotik tidak berbahaya bagi lingkungan karena tidak meninggalkan residu dan tidak membuat resisten mikroflora alami di perairan tersebut (Li et al. 2009). Hal serupa disampaikan oleh Partida-Arangure et al. (2012) bahwa penambahan bakteri probiotik mampu meningkatkan imunitas serta mengurangi prevalensi infeksi WSSV pada udang vaname.

Bakteri probiotik Bacillus NP5 merupakan bakteri yang berasal dari saluran pencernaan ikan nila Oreochromis niloticus. Bakteri probiotik Bacillus NP5 teruji efektif mampu meningkatkan kinerja pertumbuhan ikan nila (Putra 2010) dan meningkatkan respon imun serta resistensi ikan nila terhadap infeksi Streptococcus sp. yang menyebabkan penyakit Streptococcosis (Tanbiyaskur 2011). Namun, bakteri ini belum diketahui potensinya bila diterapkan pada udang vaname. Oleh sebab itu penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh pemberian bakteri probiotik Bacillus NP5 dengan dosis berbeda melalui pakan terhadap sintasan dan respon imun udang vaname yang diinfeksi IMNV.

1.2 Tujuan Penelitian

Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi kinerja bakteri probiotik Bacillus NP5 terhadap sintasan dan respon imun udang vaname setelah diinfeksi IMNV (Infectious Myonecrosis Virus).

2 METODE

2.1 Materi Uji 2.1.1 Persiapan Wadah

Wadah yang digunakan adalah akuarium kaca berukuran 60 cm x 30 cm x 35 cm sebanyak 15 unit. Sebelum digunakan, akuarium dicuci dengan air bersih dan dikeringkan. Setelah itu, tiap akuarium diisi air bersih hingga 35 cm dan ditambahkan klorin sebanyak 30 µL.L-1 kemudian dibiarkan selama 24 jam. Air laut ditampung di dalam tandon dan ditambahkan klorin sebanyak 30 µl.L-1

Dokumen terkait