• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

C. Saran

1. Bagi subjek dalam penelitian ini adalah dapat menumbuhkan kesadaran akan pentingnya loyalitas kerja dan adversity quotient dalam lingkungan pekerjaan. Hal ini untuk kemajuan tempat bekerjanya dan jugauntuk kemajuan dan perkembangan diri pribadi

2. Bagi Dinas Perhubungan Provinsi Kalimantan Timur adalah untuk dapat melakukan evaluasi kinerja secara rutin dan bertahap berkaitan dengan loyalitas kerja dan adversity quotient maupun kinerja lainnya agar dapat mengetahui sejauh mana kinerja dari para pegawai negeri yang ada di Dinas Perhubungan Provinsi Kalimantan Timur.

3. Bagi peneliti selanjutnya sebaiknya dapat membuat skala khususnya adversity quotient dengan lebih baik, karena skala adaptasi belum dapat menjadi pedoman utama akibat terdapat perbedaan pengertian setelah di adaptasi ke bahasa Indonesia. Saran lain adalah untuk dapat menemukan sumber – sumber yang akurat dalam jumlah yang banyak terkait dengan adversity quotient

maupun loyalitas kerja, karena sumber – sumber yang didapatkan masih kurang dalam penjelasan dan kelengkapannya.

4. Saran tambahan bagi peneliti selanjutnya, pada saat melakukan penelitian berkaitan dengan loyalitas kerja, saat mengambil sampel di sebuah perusahaan, dinas maupun organisasi agar lebih mengontrol proses pengambilan data. Hal ini agar tidak terjadi faking akibat kurangnya pengawasan.

66

DAFTAR PUSTAKA

Agus. P, Erwan dan Dyah R. S (2007). Metode Penelitian Kuantitatif, Untuk Administrasi Publik, dan Masalah – Masalah Sosial, Yogyakarta : Gaya Media Yogyakarta

Allport, F.H (1933). InstitusionalBehavior. Chapell Hill, NC :University of North Carolina Press.

A.W. Widjaja (2006). Administrasi Kepegawaian. hal 113. Jakarta : Rajawali.

Azwar, S (2005). Sikap Manusia Teori dan Pengukurannya. Yogyakarta : Pustaka Belajar.

Azwar, S(2009).Sikap Manusia Teori dan Pengukurannya Edisi 2.Yogyakarta : Pustaka Belajar.

Azwar, S (2011). Penyusunan Skala Psikologi Edisi 1. Yogyakarta : Pustaka Belajar. Daryanto, (2007). Jurnal kebijakan dan manajemen PNS. Merit System dalam

Manajemen Pegawai Negeri Sipil.

Fletcher, G.P (1993). Loyalty. NewYork, NY: Oxford University Press. Flippo, E.B (1996). Manajemen Personalia. Jakarta : Erlangga.

Hasibuan. M.S.P (2001). Manajemen Sumber Daya Manusia ( Edisi Revisi ) Jakarta : Bumi Aksara.

Hart DW. Thompson JA, (2007). Journal Untangling Employee Loyalty: A Psychological Contract Perspective, Bussiness Ethic Quarterly, 17 (2): 297- 323.

Kartono, K. (1985). Psikologi Sosial untuk Manajemen Perusahaan dan Industri. Jakarta : CV Rajawali.

Keiningham T, Aksoy, L (2009). Why Managers Should Care about Employee Loyalty. Dipungut 20 November, 2013, dari http://www.why-managers- should-care-about-employee-loyalty

Kerlinger, F.N (2004). Foundations of behavioral research. Landung R (terj) Simatupang. Yogyakarta :GajahMadaUniversity Press.

Kusumo, B.C.S (2006). Hubungan antara Persepsi Terhadap Iklim Organisasidan Kepuasan Imbalan kerja dengan Loyalitas Kerja pada Karyawan.Surakarta : Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Marsono, (1974). Pembahasan Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 1974 tentang Pokok – Pokok Kepegawaian, Jakarta: Ikhtiar Baru. Oldenquist, A (1982). Loyalties. The journal of philosophy79 : 173 -193.

Pettit, P. (1988). The Paradox of Loyalty. American Philosophical Quarterly25 : 163

– 171.

Rasimin, B.S (1989). Individu dalam Industri dan Organisasi.Makalah, Yogyakarta : Fakultas Ekonomi UGM.

Richard M. Steers and Lyman W. Porter (1987). Motivation and Work Behaviour. New York : McGraw-Hill Book Company.

Reichheld, FF, (2001). Lead for Loyalty. Harvard Bussiness Review, 79 (7): 76-84. Sari dan Widyastuti (2012). Jurnal Loyalitas Karyawan Ditinjau dari Persepsi

terhadap Penerapan Keselamatan Kerja dan Kesehatan Kerja (K3). Jurnal Psikologi, Fakultas Psikologi Universitas Setia Budi.

Sarwono, J. (2012). Metode Riset Skripsi Pendekatan Kuantitatif : Menggunakan Prosedur SPSS. Jakarta : Elex Media Komputindo

Sedarmayanti, (2010). Manajemen Sumber Daya Manusia, Reformasi Birokrasi, Manajemen Pegawai Negeri Sipil.Bandung : Refika Aditama.

Sevilla, Cg, et all (1993). Pengantar metode Penelitian . Jakarta : UI Press. Siswanto, (1989). Manajemen Tenaga Kerja. Bandung : Sinar Baru.

Stoltz, G.P (2000). Adversity Quotient : Mengubah Hambatan Menjadi Peluang, Alih Bahasa : Hermaya. T. Jakarta : PT Grasindo.

Stoltz, G.P (2003). Adversity Quotient : Mengatasi Kesulitan di Tempat Kerja. (Alexander Sindoro, trans). Jakarta : Interaksara.

Soegandhi Vannecia, dkk (2013). Jurnal Pengaruh Kepuasan Kerja dan Loyalitas Kerja terhadap Organizational Citizen Behaviour pada Karyawan PT Surya Timur Sakti Jawa Timur. Jurnal Mahasiswa Manajemen Bisnis. Vol 1, No 1 Agora.

Sudimin, T. (2003). Whisthleblowing : Dilema Loyalitas dan Tanggung Jawab Publik. Jurnal Manajemen dan Usahawan, vol 12, no. 11. hlm.3-8.

Sufren dan Yonathan Natanael (2013). Mahir Menggunakan SPSS Secara Otodidak. Jakarta : Elex Media Komputindo.

Sugiono, (2007). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.

69

Lampiran 1

Surat Keterangan Penelitian dari Fakultas Psikologi Universitas

Sanata Dharma Yogyakarta

71

Lampiran 2

Surat Ijin Penelitian dari Dinas Perhubungan Provinsi Kalimantan

Timur

73

Lampiran 3

PETUNJUK PENGERJAAN

Berikut ini terdapat pernyataan – pernyataan yang terkait dengan penelitian yang akan dilakukan. Bapak/Ibu/Saudara/i hanya diminta untuk memberikan persetujuan anda terhadap pernyataan – pernyataan yang disajikan dengan membubuhkan tanda centang ( √ ) pada kolom jawaban yang paling mewakili keadaan atau kondisi yang Bapak/Ibu/Saudara/i alami. Empat pilihan jawaban yang tersedia adalah sebagai berikut :

Kolom SS, jika anda Sangat Setujudengan pernyataan Kolom S, jika anda Setuju dengan pernyataan

Kolom TS, jika anda Tidak Setuju dengan pernyataan

Kolom STS, jika and Sangat Tidak Setuju dengan pernyataan Contoh cara pengisian :

Pernyataan SS S TS STS

Saya senang mempunyai banyak teman

Masing – masing orang memiliki jawaban yang berbeda untuk setiap pernyataan, oleh sebab itu pilihlah jawaban yang paling sesuai untuk mewakili

persetujuan Anda terhadap pernyataan yang disajikan. Tidak ada jawaban yang salah.

SKALA LOYALITAS KERJA ( TRYOUT )

No Pernyataan SS S TS STS

1 Saya memilih mengerjakan tugas bersama rekan kerja karena terasa lebih ringan

2 Saya menjaga nama baik kantor saya di lingkungan masyarakat dengan menjaga perilaku saya

5 Saya lelah harus bekerja keras dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat

7 Saya menolak pekerjaan yang sulit walaupun pekerjaan tersebut sesuai dengan kemampuan saya 9 Saya mencari – cari alasan saat atasan saya meminta

saya melakukan suatu pekerjaan yang berat

10 Saya menggunakan seluruh kemampuan saya demi tercapainya tujuan dari pekerjaan saya

11 Saya berprasangka buruk terhadap rekan kerja, apabila saya tidak diajak bekerja sama dalam suatu tugas

13 Saya akan pindah dari pekerjaan saya apabila tidak ada hal yang menarik lagi dari pekerjaan saya

14 Saya mudah bergaul dengan atasan maupun bawahan saya di kantor

15 Saya bangga saat diminta mempromosikan kantor saya di lingkungan masyarakat

16 Saya menolak apabila diajak rekan – rekan pegawai mengerjakan pekerjaan bersama – sama

17 Saya bersedia untuk melaksanakan apapun pekerjaan yang diberikan oleh kantor

19 Saya menerima apapun penghargaan yang diberikan terhadap pekerjaan saya

21 Saya bosan jika hanya menerima imbalan yang sama pada saat mengerjakan suatu tugas di kantor

22 Saya melakukan setiap aturan yang disusun dengan penuh kesadaran

23 Saya sanggup menanggung resiko di setiap pekerjaan yang saya lakukan

24 Saya melakukan protes saat diminta untuk melakukan pekerjaan sesuai dengan norma

25 Saya mendahulukan kepentingan pribadi saya karena penting untuk menjaga nama baik saya

pelayanan terbaik kepada masyarakat

30 Saya selalu menjaga suasana yang harmonis antara sesama rekan pegawai

31 Saya bahagia saat mengerjakan tugas pekerjaan saya sehari – hari

32 Saya saling memotivasi dengan rekan pegawai lain saat sedang menghadapi kesulitan dalam pekerjaan

34 Saya mengutamakan kepentingan kantor dibandingkan kepentingan saya demi kemajuan kantor

35 Saya menghindari pekerjaan yang memiliki banyak tantangan dan tidak bisa saya selesaikan

39 Saya mencintai pekerjaan saya dengan sepenuh hati 42 Saya mengerjakan pekerjaan saya dengan sesuka hati

saya

43 Saya mencintai pekerjaan saya walaupun masih memiliki jabatan yang rendah

44 Saya menyadari bahwa pekerjaan saya memiliki peran besar dalam lingkungan masyarakat

45 Saya melakukan setiap pekerjaan yang diberikan dengan terorganisir

47 Saya meremehkan setiap ketentuan yang diberikan dalam pekerjaan saya

48 Saya menyerah apabila pekerjaan yang saya kerjakan menemui kesulitan yang cukup banyak

49 Saya mudah bosan saat mengerjakan pekerjaan sesuai dengan aturan yang berlaku

50 Saya selalu melakukan pekerjaan dengan perasaan dan pemikiran yang positif

51 Saya menyalahkan rekan kerja saya apabila pekerjaan yang kami hadapi menjadi sulit

53 Saya keberatan jika harus memberikan seluruh ilmu yang saya miliki untuk kantor tempat saya bekerja 55 Saya memiliki tekad yang kuat dalam mengerjakan

setiap pekerjaan saya

56 Saya menjunjung tinggi prinsip - prinsip bekerja dalam hidup saya

57 Saya kecewa apabila atasan saya mengharuskan saya mengerjakan tugas secara berkelompok

58 Saya mengabdikan diri saya kepada kantor tempat saya bekerja

SKALA ADVERSITY QUOTIENT ( TRY OUT )

No Pernyataan SS S TS STS

1 Saya meyakini bahwa setiap masalah pasti memiliki solusi

2 Saya siap dalam menghadapi berbagai masalah pekerjaan yang ada

3 Saya menyelesaikan masalah pekerjaan dengan maksimal dan penuh daya juang

4 Saya berusaha agar setiap masalah pekerjaan yang terjadi tidak menganggu proses interaksi saya di lingkungan kerja

5 Saya gelisah saat bertemu dengan orang – orang yang pernah memiliki masalah pekerjaan dengan saya

6 Saya mampu menyelesaikan masalah pekerjaan dengan sebaik – baiknya

7 Saya siap dalam menghadapi masalah pekerjaan di kantor yang terjadi akibat perbuatan saya

8 Saya merasa dunia akan berakhir apabila masalah besar melanda pekerjaan saya

9 Saya berani untuk menyatakan kesalahan yang telah saya lakukan

10 Saya menyerah saat menghadapi masalah pekerjaan yang sangat berat

11 Saya merasa kuat dalam menghadapi pekerjaan yang sangat berat sekalipun

12 Saya mengontrol dengan baik setiap masalah yang terjadi dalam pekerjaan saya

13 Saya akan menghindar apabila diberi tanggung jawab pekerjaan yang sangat berat

14 Saya bingung dalam mengendalikan masalah yang datangnya tidak pasti

15 Saya takut untuk meminta maaf kepada rekan kerja saya saat melakukan kekeliruan

16 Saya ragu dapat menyelesaikan suatu masalah 60 Saya memahami bahwa setiap pekerjaan mempunyai

karena tidak bisa menemukan solusinya 17 Saya pesimis dalam menyelesaikan masalah

pekerjaan yang sangat sulit

18 Saya pasrah dalam menghadapi pekerjaan yang sangat membebani saya

19 Saya menghindari lingkungan kerja yang di

dalamnya terdapat orang – orang yang dulu pernah saya kecewakan

20 Saya bersungguh – sungguh dalam menghadapi tiap tantangan dalam bekerja

21 Saya bertanggung jawab terhadap setiap pekerjaan saya dan setiap resiko di dalamnya

22 Saya bingung saat menghadapi berbagai masalah yang ada pada pekerjaan

23 Saya mampu menyelesaikan masalah yang ada

karena saya yakin masalah tersebut hanya sementara 24 Saya malu untuk mengakui kesalahan besar yang

terjadi dalam pkerjaan saya

25 Saya dapat memutuskan masalah mana yang terlebih dahulu harus diselesaikan

26 Saya optimis dalam menyelesaikan masalah, karena setiap masalah mempunyai solusi

27 Saya percaya bahwa masalah yang terjadi dalam pekerjaan saya , tidak akan menghancurkan karier saya

28 Saya merasa gundah apabila masalah yang ada dalam pekerjaan saya tidak cepat berakhir 29 Saya merasa malu saat melakukan hal yang

mengecewakan di tempat kerja dan segera ingin memperbaikinya

30 Saya sanggup apabila diberi beban kerja yang melampaui batas kemampuan saya

31 Saya merasa pusing dengan masalah yang selalu ada di tiap pekerjaan saya

32 Saya berusaha agar setiap masalah pekerjaan yang terjadi tidak menganggu pekerjaan saya yang lain 33 Saya ragu dengan kemampuan saya dalam

menyelesaikan masalah pekerjaan

34 Saya memiliki ketidaksiapan dalam menghadapi masalah yang datang tiba – tiba

tantangan yang berbeda

36 Saya kesulitan dalam memutuskan masalah mana yang akan diselesaikan terlebih dahulu

37 Saya menghindar dari sebuah kesalahan yang saya perbuat dalam pekerjaan saya

38 Saya takut menghadapi banyaknya beban kerja yang nanti akan saya temui

39 Saya percaya bahwa setiap kesalahan yang dilakukan memiliki hikmah yang dapat dipelajari

40 Saya lelah untuk berusaha mencapai suatu hal dalam pekerjaan yang nantinya akan sia – sia

80

Lampiran 4

Reliability ( Skala loyalitas kerja ) Scale: ALL VARIABLES

Case Processing Summary

N %

Cases Valid 30 100.0

Excludeda 0 .0

Total 30 100.0

a. Listwise deletion based on all variables in the procedure. Reliability Statistics Cronbach's Alpha N of Items .916 60 Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item- Total Correlation Cronbach's Alpha if Item Deleted Item1 188.23 188.806 .370 .914 Item2 188.03 187.620 .485 .914 Item3 188.47 190.533 .247 .915 Item4 189.30 196.424 -.135 .920 Item5 188.50 187.224 .332 .915 Item6 188.73 191.513 .156 .916

Item7 188.43 183.909 .455 .914 Item8 188.40 189.214 .321 .915 Item9 188.50 185.086 .675 .912 Item10 188.20 183.407 .611 .912 Item11 188.40 186.869 .483 .913 Item12 188.20 190.510 .214 .916 Item13 188.77 189.220 .388 .914 Item14 188.57 189.289 .397 .914 Item15 188.60 186.524 .494 .913 Item16 188.37 188.378 .426 .914 Item17 188.70 187.321 .408 .914 Item18 188.13 188.257 .295 .915 Item19 188.53 185.982 .638 .913 Item20 188.80 192.717 .058 .917 Item21 188.60 186.662 .394 .914 Item22 188.23 186.392 .546 .913 Item23 188.43 182.254 .669 .912 Item24 188.63 183.620 .442 .914 Item25 188.53 178.257 .726 .910 Item26 188.17 186.557 .534 .913 Item27 188.73 192.409 .143 .916 Item28 188.67 193.126 .035 .918 Item29 188.37 190.378 .273 .915 Item30 188.10 188.300 .362 .914 Item31 188.40 184.524 .748 .912 Item32 188.33 182.851 .735 .911 Item33 188.57 188.668 .272 .915 Item34 188.50 182.397 .547 .913 Item35 188.63 188.516 .445 .914 Item36 189.00 195.034 -.074 .918 Item37 188.80 190.717 .300 .915

Item38 188.57 190.668 .280 .915 Item39 188.33 188.368 .417 .914 Item40 188.47 190.533 .247 .915 Item41 188.63 191.068 .174 .916 Item42 188.63 183.413 .600 .912 Item43 188.53 186.120 .540 .913 Item44 188.60 185.007 .598 .913 Item45 188.47 186.671 .529 .913 Item46 188.77 194.737 -.052 .918 Item47 188.33 187.540 .479 .914 Item48 188.57 183.495 .606 .912 Item49 188.53 188.326 .449 .914 Item50 188.43 188.944 .349 .915 Item51 188.50 188.810 .389 .914 Item52 188.87 193.361 .014 .918 Item53 188.57 184.668 .491 .913 Item54 188.17 190.902 .218 .916 Item55 188.40 185.007 .613 .912 Item56 188.40 189.214 .373 .914 Item57 188.53 189.844 .327 .915 Item58 188.43 187.357 .541 .913 Item59 188.60 193.076 .088 .916 Item60 188.40 187.352 .449 .914

Reliability ( Skala adversity quotient ) Scale: ALL VARIABLES

Case Processing Summary

N % Cases Valid 30 100.0 Excludeda 0 .0 Total 30 100.0 Reliability Statistics Cronbach's Alpha N of Items .869 40 Item-Total Statistics Scale Mean if Item Deleted Scale Variance if Item Deleted Corrected Item- Total Correlation Cronbach's Alpha if Item Deleted Item1 123.57 89.702 .068 .870 Item2 124.20 84.993 .513 .864 Item3 124.20 83.407 .684 .860 Item4 124.00 83.724 .587 .862 Item5 124.43 84.737 .448 .864 Item6 124.23 86.323 .460 .865 Item7 124.13 86.878 .345 .867 Item8 123.87 84.395 .529 .863 Item9 124.23 88.668 .096 .872 Item10 124.27 88.271 .105 .872 Item11 124.37 85.551 .380 .866 Item12 124.17 83.523 .757 .860

Item13 124.23 86.047 .292 .868 Item14 124.53 87.292 .270 .868 Item15 124.23 85.840 .243 .870 Item16 124.40 87.559 .185 .870 Item17 124.40 82.179 .601 .861 Item18 124.23 84.323 .476 .864 Item19 124.27 83.513 .633 .861 Item20 124.10 84.231 .635 .862 Item21 124.13 85.016 .559 .863 Item22 124.33 87.885 .260 .868 Item23 124.33 86.437 .322 .867 Item24 124.40 82.386 .540 .862 item25 124.17 86.695 .377 .866 Item26 123.90 87.334 .276 .868 Item27 124.33 85.471 .416 .865 Item28 125.17 93.592 -.273 .882 Item29 124.17 84.351 .657 .862 Item30 124.97 87.964 .092 .875 Item31 124.60 87.972 .176 .870 Item32 124.23 83.909 .513 .863 Item33 124.50 87.776 .157 .871 Item34 124.53 86.740 .286 .868 Item35 124.07 84.409 .604 .862 Item36 124.37 86.033 .440 .865 Item37 124.30 83.459 .533 .862 Item38 124.30 84.355 .570 .862 Item39 123.93 87.789 .225 .869 Item40 124.40 90.179 -.033 .875

86

Lampiran 5

SKALA LOYALITAS KERJA ( Skala Penelitian )

No Pernyataan SS S TS STS

1 Saya memilih mengerjakan tugas bersama rekan kerja karena terasa lebih ringan 2 Saya menjaga nama baik

kantor saya di lingkungan masyarakat dengan menjaga perilaku saya

3 Saya lelah harus bekerja keras dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat

4 Saya menolak pekerjaan yang sulit walaupun pekerjaan tersebut sesuai dengan kemampuan saya

5 Saya mencari – cari alasan saat atasan saya meminta saya melakukan suatu pekerjaan yang berat

6 Saya menggunakan seluruh kemampuan saya demi tercapainya tujuan dari pekerjaan saya

7 Saya berprasangka buruk terhadap rekan kerja, apabila saya tidak diajak bekerja sama dalam suatu tugas

8 Saya akan pindah dari pekerjaan saya apabila tidak ada hal yang menarik lagi dari pekerjaan saya

9 Saya mudah bergaul dengan atasan maupun bawahan saya di kantor

10 Saya bangga saat diminta mempromosikan kantor saya di lingkungan masyarakat

11 Saya menolak apabila diajak rekan – rekan pegawai mengerjakan pekerjaan bersama – sama

12 Saya bersedia untuk melaksanakan apapun

pekerjaan yang diberikan oleh kantor

13 Saya menerima apapun penghargaan yang diberikan terhadap pekerjaan saya 14 Saya bosan jika hanya

menerima imbalan yang sama pada saat mengerjakan suatu tugas di kantor

15 Saya melakukan setiap aturan yang disusun dengan penuh kesadaran

16 Saya sanggup menanggung resiko di setiap pekerjaan yang saya lakukan

17 Saya melakukan protes saat diminta untuk melakukan pekerjaan sesuai dengan norma

18 Saya mendahulukan kepentingan pribadi saya karena penting untuk menjaga nama baik saya

19 Saya mau mengorbankan tenaga dan pikiran saya demi pelayanan terbaik kepada masyarakat

20 Saya selalu menjaga suasana yang harmonis antara sesama rekan pegawai

21 Saya bahagia saat

mengerjakan tugas pekerjaan saya sehari – hari

22 Saya saling memotivasi dengan rekan pegawai lain saat sedang menghadapi kesulitan dalam pekerjaan

23 Saya mengutamakan kepentingan kantor

dibandingkan kepentingan saya demi kemajuan kantor 24 Saya menghindari pekerjaan

yang memiliki banyak

tantangan dan tidak bisa saya selesaikan

25 Saya mencintai pekerjaan saya dengan sepenuh hati

26 Saya mengerjakan pekerjaan saya dengan sesuka hati saya 27 Saya mencintai pekerjaan saya

walaupun masih memiliki jabatan yang rendah 28 Saya menyadari bahwa

pekerjaan saya memiliki peran besar dalam lingkungan

masyarakat

29 Saya melakukan setiap pekerjaan yang diberikan dengan terorganisir 30 Saya meremehkan setiap

ketentuan yang diberikan dalam pekerjaan saya 31 Saya menyerah apabila

pekerjaan yang saya kerjakan menemui kesulitan yang cukup banyak

32 Saya mudah bosan saat

mengerjakan pekerjaan sesuai dengan aturan yang berlaku 33 Saya selalu melakukan

pekerjaan dengan perasaan dan pemikiran yang positif

34 Saya menyalahkan rekan kerja saya apabila pekerjaan yang kami hadapi menjadi sulit

35 Saya keberatan jika harus memberikan seluruh ilmu yang saya miliki untuk kantor tempat saya bekerja

36 Saya memiliki tekad yang kuat dalam mengerjakan setiap pekerjaan saya

37 Saya menjunjung tinggi prinsip - prinsip bekerja dalam hidup saya

38 Saya kecewa apabila atasan saya mengharuskan saya mengerjakan tugas secara berkelompok

39 Saya mengabdikan diri saya kepada kantor tempat saya bekerja

40 Saya memahami bahwa setiap pekerjaan mempunyai

ketentuan yang harus dilaksanakan

SKALA ADVERSITY QUOTIENT ( Skala Penelitian )

No Pernyataan SS S TS STS

1 Saya siap dalam menghadapi berbagai masalah pekerjaan yang ada

2 Saya menyelesaikan masalah pekerjaan dengan maksimal dan penuh daya juang

3 Saya berusaha agar setiap masalah pekerjaan yang terjadi tidak menganggu proses interaksi saya di lingkungan kerja

4 Saya gelisah saat bertemu dengan orang – orang yang pernah memiliki masalah pekerjaan dengan saya

5 Saya mampu menyelesaikan masalah pekerjaan dengan sebaik

– baiknya

6 Saya siap dalam menghadapi masalah pekerjaan di kantor yang terjadi akibat perbuatan saya

7 Saya merasa dunia akan berakhir apabila masalah besar melanda pekerjaan saya

8 Saya merasa kuat dalam menghadapi pekerjaan yang sangat berat sekalipun

9 Saya mengontrol dengan baik setiap masalah yang terjadi dalam pekerjaan saya

10 Saya akan menghindar apabila diberi tanggung jawab pekerjaan yang sangat berat

11 Saya bingung dalam

mengendalikan masalah yang datangnya tidak pasti

12 Saya pesimis dalam menyelesaikan masalah pekerjaan yang sangat sulit 13 Saya pasrah dalam menghadapi

pekerjaan yang sangat membebani saya

14 Saya menghindari lingkungan kerja yang di dalamnya terdapat orang – orang yang dulu pernah saya kecewakan

15 Saya bersungguh – sungguh dalam menghadapi tiap tantangan dalam bekerja 16 Saya bertanggung jawab

terhadap setiap pekerjaan saya dan setiap resiko di dalamnya 17 Saya mampu menyelesaikan

masalah yang ada karena saya yakin masalah tersebut hanya sementara

18 Saya malu untuk mengakui kesalahan besar yang terjadi dalam pekerjaan saya

19 Saya dapat memutuskan masalah mana yang terlebih dahulu harus diselesaikan

20 Saya percaya bahwa masalah yang terjadi dalam pekerjaan saya , tidak akan menghancurkan karier saya

21 Saya merasa malu saat melakukan hal yang

mengecewakan di tempat kerja dan segera ingin memperbaikinya

22 Saya berusaha agar setiap masalah pekerjaan yang terjadi tidak menganggu pekerjaan saya yang lain

23 Saya memiliki ketidaksiapan dalam menghadapi masalah yang datang tiba – tiba

24 Saya mengetahui bahwa setiap pekerjaan memiliki tantangan yang berbeda

25 Saya kesulitan dalam

memutuskan masalah mana yang akan diselesaikan terlebih dahulu 26 Saya menghindar dari sebuah

kesalahan yang saya perbuat dalam pekerjaan saya

27 Saya takut menghadapi banyaknya beban kerja yang nanti akan saya temui

94

Lampiran 6

Tabel Hasil

Tabel Korelasi Data

Correlations

adversity Loyalitas

adversity Pearson Correlation 1 .733**

Sig. (1-tailed) .000

N 74 74

Loyalitas Pearson Correlation .733** 1

Sig. (1-tailed) .000

N 74 74

**. Correlation is significant at the 0.01 level (1-tailed).

Tabel Uji Normalitas Data

One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test

Adversity Loyalitas

N 74 74

Normal Parametersa,,b Mean 83.45 130.26

Std. Deviation 5.161 9.857

Most Extreme Differences Absolute .155 .145

Positive .155 .145

Negative -.076 -.086

Kolmogorov-Smirnov Z 1.335 1.244

Asymp. Sig. (2-tailed) .057 .091

a. Test distribution is Normal.

Tabel Kategorisasi Subjek ( Adversity Quotient )

kriteria subjek

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent Valid rendah 9 12.2 12.2 12.2 sedang 54 73.0 73.0 85.1 tinggi 11 14.9 14.9 100.0 Total 74 100.0 100.0

Tabel Kategorisasi Subjek ( Loyalitas Kerja )

Statistics kriteria subjek N Valid 74 Missing 0 Statistics kriteria subjek N Valid 74 Missing 0

kriteria subjek

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent Valid rendah 9 12.2 12.2 12.2 sedang 53 71.6 71.6 83.8 tinggi 12 16.2 16.2 100.0 Total 74 100.0 100.0 Tabel T- Test One-Sample Statistics

N Mean Std. Deviation Std. Error Mean

adversity 74 83.45 5.161 .600

Loyalitas 74 130.26 9.857 1.146

One-Sample Test

Test Value = 0

95% Confidence Interval of the Difference

t df Sig. (2-tailed) Mean Difference Lower Upper

adversity 139.092 73 .000 83.446 82.25 84.64

Dokumen terkait