• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

B. Saran

1. Dengan berlakunya Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2000 Tentang Rahasia Dagang yang sesuai dengan standar TRIPs, sewajarnyalah pemerintah mensosialisasikannya kepada masyarakat terutama kepada pelaku usaha yang pada umumnya tidak memahami manfaat dari Rahasia Dagang yang dimilikinya terhadap aktivitas bisnisnya sehingga menganggap informasi rahasia tersebut sebagai informasi umum dan milik umum.

2. Rahasia Dagang merupakan aset ataupun investasi yang sangat bernilai tinggi dan mahal harganya bagi orang atau perusahaan yang merupakan penemu dari Rahasia Dagang tersebut oleh karena itu tepatlah pemerintah membuat suatu ketentuan hukum yang dapat dikatakan cukup lengkap mengatur hal-hal yang diperlukan secara khusus dalam melindungi suatu aset yang bernilai ekonomi tinggi seperti halnya Rahasia Dagang.

3. Upaya perlindungan hukum melalui Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2000 Tentang Rahasia Dagang harus dijalankan dengan benar sehingga para investor asing berkeinginan menanamkan modalnya di Indonesia, dengan demikan, penulis berharap bangsa Indonesia mampu bersaing dengan investor asing tersebut dalam era globalisasi.

DAFTAR PUSTAKA

A. Buku-Buku

Bambang Kesewo, Beberapa Ketentuan Dalam Persetujuan TRIPs, Jakarta, Departemen Perdagangan RI, 1994.

______________, Pengantar Umum Mengenai HAKI Di Indonesia, Departemen Perdagangan RI, 1994.

Badan Pembinaan Hukum Nasional, Penelitian Tentang Masalah Hukum Rahasia Dagang, Jakarta, Departemen Kehakiman, 1997.

Badrulzaman, Mariam Darus, Kompilasi Hukum Perikatan, cetakan I, Bandung, PT Citra Aditya Bakti, 2001.

Bainbrige, I David, Komputer Dan Hukum, Cetakan I, Jakarta, PT. Sinar Grafika, 1993.

Black, Henry Campbell, Black’s Law Dictionary, St, Paul, Minn, West Publishing Co, USA, 1991.

Departemen Pendidikan Dan Kebudayaan, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta, Balai Pustaka, 1990.

Departemen Kehakiman R.I, Direktorat Jendral Hak Cipta, Paten, Dan Merek, Buku Panduan Di Bidang Paten, 1997

Gautama, Sudargo, Hukum Merek Indonesia, Bandung; PT Citra Aditya Bakti, 1990. _______________, Segi-Segi Hukum Hak Milik Intelektual Baru Untuk Indonesia,

PT Citra Aditya Bakti, Bandung, 1998.

_______________, Pengantar Hukum Internasional, Buku I Bagian Umum, Bina Cipta, Bandung, 1982.

Gembiro, Ita, Hukum Milik Intelektual, Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 1991.

Kansil, Nico, Pengantar Umum Mengenai Hak Cipta, Paten, Dan Merek, Yan Apul, 1994

Miljani, Halida Dampak GATT/Putaran Uruguay Bagi Dunia Usaha, Departemen Perdagangan RI, 1994.

M. S, Soedewi Sri, Hukum Benda, Yogyakarta, Seksi Hukum Perdata Fakultas Hukum Universitas Gajah Mada, 1980.

Manalu, Paingot Rambe, Hukum Dagang Internasional, Pengaruh Globalisasi Ekonomi Terhadap Hukum Nasional, Khususnya HAKI, Jakarta, Mavindo Pustaka Mandiri, 2000.

Marono, Suyud & Amir Angkasa, Komersialisasi Aset Intelektual Aset Hukum Bisnis, Jakarta, PT Gramedia Widiasarana Indonesia, 1999

Maulana, Insan Budi, Bianglala Hak Kekayaan Inetelektual, Jakarta; Hecca Mitra Utama, 2005.

Mertokusumo, Soedikno, Penemuan Hukum Sebuah Pengantar, Yogyakarta; Liberty Yogyakarta, 2001.

Muhammad, Abdulkadir, Kajian Hukum Ekonomi Hak Kekayaan Intelektual, Bandung; Citra Aditya Bakti, 2001.

Muis, Abdul, H, Pedoman Penulisan Skripsi Dan Metode Penelitian Hukum, Cetakan I, Medan, Penerbit Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara, 1990.

Priapantja, Citra Cita, Budaya Hukum Indonesia Menghadapi Globalisasi Perdagangan Atau Perlindungan Rahasia Dagang di Bidang Farmasi, Bandung; Chandra Pratama, 1999.

Purba, A. Zen Umar, Catatan Dan Ikhtisar Atas Undang-Undang Desain Industri, Rahasia Dagang, Desain Tata Letak Sirkuit Terpadu, Seminar Peningkatan Pemahaman Dan Pemberdayaan HAKI Dalam Menghadapi Erea Perdagangan Global, Jakarta, 2001.

Purwadarminta, W.J.S, Kamus Umum Bahasa Indonesia, Jakarta; PN. Balai Pustaka, 1982.

Ramli. Ahmad M, Hak Atas Kepemilikan Intelektual Teori Dasar Perlindungan Rahasia Dagang, Bandung, Mandar Maju, 2001.

Roedjiono,“Trade Secret” Gejala Baru Dalam Rejim Hukum Hak Milik Intelektual, Yogyakarta, Bahan Seminar Mimbar Hukum Fakultas Hukum Universitas Gajah Mada

Riswandi, Budi Agus, Hukum Cyberspace, Yogyakarta; Gita Nagari, 2006.

Saidin, Aspek Hukum Hak Kekayaan Intelektual, Cetakan III, Jakarta, PT Raja Grafindo Persada, 2003.

Syahrani, Riduan, Seluk Beluk Dan Asas-Asas Hukum Perdata, Bandung, Alumni, 1992.

Subekti, Pokok-Pokok Hukum Perdata, Bandung Alumni, 1988. Sudarsono, Kamus Hukum, Jakarta, Rineka Cipta, 1999.

Suherman, Ade Manan, Aspek Hukum Dalam Ekonomi Global, Cetakan I, Jakarta, Ghalia, 2000.

Soekanto, Soerjono dan Mamudji, Sri, Penelitian Hukum Normatif, Jakarta, Raja Grafindo Persada, 1994.

Saidin, H.O.K, Aspek Hukum Hak Kekayaan Intelektual, Jakarta; Raja Grafindo Persada, 2004.

Tunggal, Iman Syahputra Dan Herjandono, Heri, Aspek-Aspek Hukum Rahasia Dagang (Trade secrets), Jakarta, Harvarindo, 2000.

Widjaja, Gunawan, Pemilik Rahasia Dagang Dan Pemegang Rahasia Dagang, Business News, 2001.

_______________, Seri hukum Bisnis Rahasia Dagang, Jakarta, Raja Grafindo, 2001.

Usman, Rachmadi, Hukum Hak Atas Kekayaan Intelektual, Perlindungan Dan Dimensi Hukumnya Di Indonesia, Bandung; Alumni, 2003.

Winata, Rizwanto Dan Gautama Sudargo, Pembaharuan Hukum Merek Indonesia, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung, 1997.

______________________________________, Konvensi-Konvensi Hak Milik Intelektual Baru Untuk Indonesia, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung, 1997. ______________________________________, Pembaharuan Undang-Undang

Paten, PT. Citra Aditya Bakti, Bandung, 1998.

Wiranta, I Made, Pedoman Penulisan Usulan Penelitian, Skripsi, dan Tesis, Penerbit Andi, Yogyakarta; 2006

B. UNDANG-UNDANG

Kitab Undang-Undang Hukum Perdata

Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1999 Tentang Larangan Praktek Monopoli Dan Persaingan Usaha Tidak Sehat.

Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2000 Tentang Rahasia Dagang Trade Related Aspects Of Intelectual Property (TRIPs)

C. MAKALAH, DISERTASI DAN JURNAL HUKUM

Guilarmo, Cabanellas & Massaguer jose, Know-How Agreements and EEC Competition Law,IIC Studies,Vol 12

Kamelo, Tan, Perkembangan Lembaga Fiducia: Suatu Tinjauan Putusan Pengadilan Dan Perjanjian Di Sumatera Utara, Medan; PPs-USU

Saliwanchik, Roman, Legal Protecytion For Microbiological And Genetic Engineereing Inventions, Addison-Wesley Publising Company, Advanced Book Program/World Science division Reading, Massachusetts, London 1982

D. INTERNET (WEBSITE) http://www.google.co.id/search=id&q=kasus+pelanggaran+rahasia+dagang&meta http://www.IpCenter-oi.org/artikel.php?artikelid=8 http://jurnalis,wordpress.com/2007/06/18/selembar-perjanjian-jadi-perkara/ http://icelis8m.com/toc.htm http://ensiklopedia.insan.co.id/h/haki/txt. http://report.firrar.rtf.co.id. http://www.denpasarpost.tv/2002/07/22/ekonomi.htm. http://tripod.lycos.con/rahasia%dagang/htm. http://www.hukumonline.com/artikel detail.asp?id=6321) http://ww.cybertokoh.com/mod.php?mod=publisher&op=viewarticle&artid=1037- 15k- http://icelis.8m.com/artikel01_01.htm http://id.wikepedia.org/wiki/rahasia_dagang

Dalam dokumen Perlindungan Hukum Atas Rahasia Dagang (Halaman 121-125)

Dokumen terkait