• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV PENUTUP

B. Saran

Dari Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) 2 yang telah praktikan laksanakan, praktikan menyarankan beberapa hal sebagai berikut.

1. Sebelum terjun ke sekolah latihan sebaiknya praktikan diberi bekal yang cukup agar setelah diterjunkan sudah benar-benar siap untuk mengajar. 2. Penempatan mahasiswa praktikan di sekolah latihan hendaknya

disesuaikan dengan kemampuan mahasiswa yang bersangkutan.

3. Mahasiswa PPL diharapkan mampu menyesuaikan diri dengan lingkungan sekolah tempat PPL dan dapat memanfaatkan kegiatan ini dengan sebaik-baiknya.

REFLEKSI DIRI

Nama : Annis Aulia Hastuti

Nim : 4001409075

Jurusan/Prodi : Pendidika IPA / Semester VII

Puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat berkesempatan untuk melaksanakan dan menyelesaikan kegiatan Praktik Pengalaman Lapangan ( PPL ) II dengan baik dan lancar.

1. Keunggulan Dan Kelemahan Pembelajaran IPA

 Keunggulan pembelajaran IPA

Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) adalah mata pelajaran yang eksak yang memiliki sifat pasti. Mata pelajaran IPA mencangkup 3 hal, yaitu : scientific knowledge, scientific proces, dan scientific attitude. Untuk dapat menyatukan ketiga hal tersebut maka diperlukan sikap-sikap ilmiah baik dalam proses pembelajarann maupun dalam pengaplikasiannya di lingkungan. Ketika dapat menerapkan ketiga hal tersebut dalam kehidupan, bukan tidak mungkin semua permasalahan yang terjadi di lingkungan dapat terselesaikan dengan bijaksana.

 Kelemahan pembelajaran IPA

IPA dianggap sebagai salah disiplin ilmu yang terlalu sulit untuk dipelajari. Padahal manusia itu hidup di alam, ketika sudah tidak ada orang yang memepelajari IPA kemudian apa yang terjadi pada alam. Mungkin dikarenakan pola pikir siswa terhada pelajarn ipa yang sullit dan sukar dipahami siswa jadi merasa bosan ketika mempelajarinya , sebenarnya mempelajari IPA sangat menyenangkan karena pembelajarannya langsung diaplikasikan ke lingkungan.

2. Ketersediaan Saran Dan Prasarana

Proses pembelajaran di sekolah dapat berlangsung dengan efektif karena dipengaruhi oleh beberapa hal, selain karena adanya guru- guru yang profesional juga diperlukan beberapa faktor penunjang. Salah satu faktor penunjang atau pendukung yang mempengaruhi proses pembelajaran adalah tersedianya sarana dan prasarana di sekolah.

Sarana dan prasarana di lingkungan sekolah sangat diperlukan bagi siswa maupun guru. Bagi guru sarana dan prasana yang tersedia di sekolah dapat dimanfaatkan untuk mengembangkan pembelajaran supaya proses belajar mengajar menjadi lebih berkualitas dan dapat mempermudah siswa untuk menerima pembelajan. Selain sebagai alat penunjang guna kelancaran dan keefektifan belajar, sarana dan prasarana juga dibutuhkan untuk pengembangan minat serta motivasi belajar siswa.

Di SMP N 1 MUNTILAN ini sarana prasarana sudah sangat memadahi, LCD Proyektor dan komputer di setiap kelas.Laboratorium untuk proses praktikum mata pelajaran IPA juga sudah tersedia.

3. Kualitas Guru Pamong Dan Dosen Pembimbing

Tenaga pendidik yang ada di SMP N 1 Muntilan sudah profesinal dan berkualitas dalam mengajar, termasuk guru pamong yang membimbing praktikan yaitu Bapak Dasman,S.Pd. Guru pamong memberi gambaran bagaimana cara mengajar yang berkualitas dan dapat merapkan pembelajaran dalam lingkungan sehingga praktikan meraasa senang dan bertambah pengetahuan setalah memdapat bimbingan dari guru pamong.

4. Kualitas Pembelajaran Di Sekolah Latihan

Pembelajaran di sekolah latihan menggunakan kurikulum KTSP yang di integrasikan dengan pendidikan karakter, sehingga dapt mengembangkan karakter diri siswa. Selain itu sebagian mata pelajaran termasuk mata pelajaran IPA telah menerapkan sistem belajar dua bahasa (bilingual), ini karena sekolah latihan termasuk rintisan sekolah bertaraf internasional (RSBI).

5. Kemampuan Diri Praktikan

Setelah melakukan praktik pengajaran secara langsung di sekolah latihan, praktikan merasa memiliki kemampuan yang masih sangat kurang dalam mengajar mata pelajaran IPA. Baik dalam perencanaan pembeajaran IPA maupun dalam proses belajar mengajar IPA. Oleh karena itu praktikan membutuhkan banyak waktu untuk dapat berkembang menjadi seorang guru IPA yang profesional.

6. Nilai Tambah Yang Diperoleh Mahasiswa Setelah Pelaksanaan PPL

Setelah melakukan PPL II di SMP N 1 Muntilan, dimana mahasiswa di haruskan melakukan praktik pengajaran baik secara terbimbing dan mandiri di dalam kelas. Mahasiswa mendapatkan banyak tambahan pengetahuan terkait pelaksaanaan pembelajaran dan pendidikan yang berlangsung di sekolah. Hal itu sangat membantu praktikan dalam memperoleh bekal untuk pelaksanaan untuk kedepannya bahkan untuk masuk dalam dunia pendidikan.

7. Saran Pengembangan Bagi Sekolah Latihan Dan Unnes

Kaitannya dengan pembelajaran mata pelajaran IPA Terpadu di SMP Negeri 1 Muntilan, saran yang dapat diberikan adalah sarana dan prasarana yang telah tersedia supaya dapat dimanfaatkan sebaik-baiknya dan semaksimal mungkin sehingga dapat membantu proses pembelajaran IPA dan siswa dapat mencapai hasil yang optimal. Secara keseluruhan SMP Negeri 1 Muntilan sudah baik. Hal ini perlu terus dipertahankan dan ditingkatkan.

Muntilan, Oktober 2012 Mengetahui:

Guru Pamong, Praktikan,

Dasman, S.Pd Annis Aulia Hastuti

NIP. 196109131983021003 NIM. 400140907

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Lampiran 1 Daftar Nama Mahasiswa PPL UNNES 2012/2013

DAFTAR MAHASISWA PPL UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG SEMESTER GASAL TAHUN 2012/2013

Sekolah Latihan : SMP Negeri 1 Muntilan

Dosen Koordinator : Dra. Maria Theresia Sri Hartatik, M.Pd.

NO. NAMA NIM JURUSAN

1. Arstya Rachmada 1301408043 Pend. Bimbingan dan Konseling

2. Ahmad Syarif H. 1301409062 Pend. Bimbingan dan Konseling

3. Ahmad Khoiril A. 2101409093 Pend. Bahasa dan Sastra Indonesia

4. Aditya Pradana 2101409102 Pend. Bahasa dan Sastra Indonesia

5. Sari Asih 2601409015 Pend. Bahasa dan Sastra Jawa

6. Unan Santosa 2601409081 Pend. Bahasa dan Sastra Jawa

7. Siti Mukaromah 3101409093 Pend. Sejarah

8. Nuzurulrochmah 3101409102 Pend. Sejarah

9. Anif Sukmawati 3201409089 Pend. Geografi

10. Frendy Cintamana W.D.E 3201409049 Pend. Geografi

11. Lia Marlintan 3301409026 Pend. Kewarganegaraan

12. Fitri Dwi S. 3301409085 Pend. Kewarganegaraan

13. Sugianto 4001409032 Pend. IPA Terpadu

14. Annis Aulia Hastuti 4001409075 Pend. IPA Terpadu

Lampiran 2 Daftar Hadir Dosen Koordinator PPL

DAFTAR HADIR DOSEN KOORDINATOR PPL

PROGRAM: Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam (S1) /TAHUN 2012-2013 Sekolah/tempat latihan : SMP Negeri 1 Muntilan

Nama koordinator dosen pembimbing : Dra. Theresia Sri Hartatik, M.Pd. Jurusan/Fakultas : Pendidikan IPA/ FMIPA

No. Tanggal Uraian materi Mahasiswa yang dikoordinir

Tanda Tangan 1.

30/7/12 Penyerahan Mahasiswa PPL dan Persiapan PPL

2.

31/ 9/ 12 Pembimbingan dengan Dosen Pembimbing Rencana Penarikan 3.

03/10/12 Perencanaan Penarikan Mahasiswa PPL Muntilan, Oktober 2012 SMP Negeri 1 Muntilan Drs. Sugiyanto, M.Pd. NIP. 19580912198503 1

Lampiran 3 Daftar Hadir Dosen Pembimbing PPL

DAFTAR HADIR DOSEN PEMBIMBING PPL

PROGRAM : Pend. IPA / TAHUN 2012/2013 Sekolah/tempat latihan : SMP Negeri 1 Muntilan

Nama dosen pembimbing : Sunarno, S.Si M.Si Jurusan/Fakultas : Pend. IPA / FMIPA

No Tanggal Mahasiswa yang dibimbing Materi bimbingan Tanda Tangan 1. 14-09-2012 Annis Aulia Hastuti

Sugianto

Kegiatan Pembelajaran Di Sekolah.

2. 26-09-2012 Annis Aulia Hastuti Sugianto

Penilaian Praktik Mengajar.

3. 08-10-2012 Annis Aulia Hastuti Sugianto

Penyusunan Laporan PPL 2

Muntilan, Oktober 2012 Kepala SMP Negeri 1 Muntilan

Drs. Sugiyanto, M.Pd. NIP. 19580912198503 1

Lampiran 4 Kartu Bimbingan Praktik Mengajar

KARTU BIMBINGAN PRAKTIK MENGAJAR/KEPENDIDIKAN MAHASISWA UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

Tempat praktik : SMP N 1 MUNTILAN

MAHASISWA Nama : Annis Aulia Hastuti NIM/Prodi : 4001409075/Pend.IPA Fakultas : FMIPA DOSEN PEMBIMBING Nama : Sunarno Prodi : FISIKA Fakultas : FMIPA GURU PAMONG Nama : Dasman, S.Pd NIP : 196109131983021003 Bid. studi : FISIKA

KEPALA SEKOLAH

Nama : Drs. Sugiyanto, M.Pd.

NIP : 19580912198503 1 023

No. Tgl. Materi pokok Kelas Tanda Tangan

Dosen pembimbing Guru pamong 1. 3 sep

2. 4 sep

2012 Besaran Massa dan Waktu 3. 5 sep

2012 Volume Benda Tak Beraturan 4. 6 sep

2012 Massa Jenis Benda 5. 10 sep 2012 Suhu 6. 13 sep 2012 Konversi Suhu 7. 8. 9. 10. ..., ………...…… Mengetahui:

Kepala Sekolah, Koordinator dosen pembimbing,

Drs. Sugiyanto, M.Pd. Dra. Maria Theresia Sri Hartati , MPd

Lampiran 5 Rencana Kegiatan PPL

Nama : Annis Aulia Hastuti

NIM / Prodi : 4001409075 / Pendidikan IPA

Fakultas : Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Sekolah / tempat latihan : SMP Negeri 1 Muntilan

Minggu

ke Hari dan Tanggal Jam Kegiatan

II

Senin, 30 Juli 2012 Upacara PenerjunanMahasiswa PPL UNNES di depan Rektorat UNNES

Rabu, 1 Agustus 2012 Observasi Sarana dan Prasarana Sekolah Kamis, 2 Agustus 2012 Observasi Sarana dan Prasarana Sekolah Jumat, 3 Agustus 2012 Observasi Sarana dan Prasarana Sekolah Sabtu, 4 Agustus 2012 Observasi Adminsitrasi Sekolah

Senin, 6 Agustus 2012 Observasi Administrasi Sekolah Selasa, 7 Agustus 2012 Observasi Administrasi Sekolah Rabu, 8 Agustus 2012 Observasi Lingkungan Sekolah Kamis, 9 Agustus 2012 Observasi Lingkungan Sekolah Jumat, 10 Agustus 2012 Observasi Lingkungan Sekolah

Sabtu, 11 Agustus 2012 Penyusunan dan Pembuatan Laporan PPL 1 Minggu, 12 Agustus 2012 Libur

Senin, 13 Agustus 2012 Penyusunan dan Pembuatan Laporan PPL 1 Selasa, 14 Agustus 2012 Pesantren Kilat

Rabu, 15 Agustus 2012 Pesantren Kilat

Kamis, 16 Agustus 2012 Mengunggah Laporan PPL 1 ke Sim PPL III Jumat, 17 Agustus 2012 Libur Idul Fitri

Minggu, 19 Agustus 2012 Libur Idul Fitri Senin, 20 Agustus 2012 Libur Idul Fitri Selasa, 21 Agustus 2012 Libur Idul Fitri Rabu, 22 Agustus 2012 Libur Idul Fitri Kamis, 23 Agustus 2012 Libur Idul Fitri Jumat, 24 Agustus 2012 Libur Idul Fitri Sabtu, 25 Agustus 2012 Libur Idul Fitri

IV

Minggu, 26 Agustus 2012 Libur Idul Fitri Senin, 27 Agustus 2012 Libur Idul Fitri Selasa, 28 Agustus 2012 Libur Idul Fitri

Rabu, 29 Agustus 2012 Persiapan Pembuatan RPP Kamis, 30 Agustus 2012 Persiapan Pembuatan RPP Jumat, 31 Agustus 2012 Persiapan Pembuatan RPP Sabtu, 1 September 2012 Persiapan Pembuatan RPP

V

Minggu,2 September 2012 Libur

Senin, 3 September 2012 Pengajaran Terbimbing di Kelas 7E

Selasa, 4 September 2012 Pengajaran Terbimbing di Kelas 7D,E DAN F

Rabu, 5 September 2012 Pengajaran terbimbing di Kelas 7D Kamis, 6 September 2012 Persiapan pembuatan LKS

Jumat, 7 September 2012 Pengajaran Terbimbing di kelas 7F Sabtu, 8 September 2012 Menyiapkan RPP dan Silabus selanjutnya

VI

Minggu,9 September 2012 Libur

Senin, 10 September 2012 Pengajaran Terbimbing di Kelas 7E

Selasa, 11 September 2012 Pengajaran Terbimbing di Kelas 7D,E dan F

Rabu, 12 September 2012 Pengajaran Mandiri di Kelas 7D Kamis,13 September 2012 Persiapan Pembuatan RPP Selanjutnya Jumat,14 September 2012 Pengajaran Mandiri di Kelas 7F

Sabtu, 15 September 2012 Pembuatan Media dan Bahan Ajar VII Minggu, 16 September

Senin, 17 September 2012 Pengajaran Mandiri di Kelas 7E

Selasa, 18 September 2012 Pengajaran Mandiri di Kelas 7D,E dan F Rabu, 19 September 2012 Pengajaran Mandiri di Kelas 7D

Kamis,20 September 2012 Pembuatan Soal Ulangan Harian BAB I Jumat,21 September 2012 Pengajaran Mandiri di Kelas 7F

Sabtu, 22 September 2012 Menyiapkan RPP dan Silabus selanjutnya

VIII

Minggu, 23 September

2012 Libur

Senin, 24 September 2012 Ulangan Harian Bab I di Kelas 7E

Selasa, 25 September 2012 Ulangan Harian Bab 2 di Kelas 7F dan 7D Rabu, 26 September 2012 Penilaian Mengajar oleh Dosen

Pembimbing di Kelas 7D Kamis,27 September 2012 Pembuatan Soal Remidial Bab I Jumat,28 September 2012 Remidial Bab I di Kelas 7F

Sabtu, 29 September 2012 Mengkoreksi Hasil Ulangan Harian

IX

Minggu, 30 September

2012 Libur

Senin, 1 Oktober 2012 Remidial Bab I di Kelas 7E Selasa, 2 Oktober 2012 Remidial Bab I di Kelas 7D Rabu, 3 Oktober 2012 Pengajaran Mandiri di Kelas 7D Kamis, 4 Oktober 2012 Merekap Nilai Ulangan dan Remidial Jumat, 5 Oktober 2012 Pengajaran Mandiri di Kelas 7F Sabtu, 6 Oktober 2012 Merekap Nilai Siswa

X

Minggu, 7 Oktober 2012 Libur

Senin, 8 Oktober 2012 Mengawasi Ujian Tengah Semester Selasa, 9 Oktober 2012 Mengawasi Ujian Tengah Semester Rabu, 10 Oktober 2012 Mengawasi Ujian Tengah Semester Kamis, 11 Oktober 2012 Mengawasi Ujian Tengah Semester Jumat, 12 Oktober 2012 Mengawasi Ujian Tengah Semester Sabtu, 13 Oktober 2012 Mengawasi Ujian Tengah Semester XI Minggu,14 Oktober 2011 Libur

Selasa, 16 Oktober 2011 Penyusunan Laporan PPL 2 Rabu, 17 Oktober 2011 Penyusunan Laporan PPL 2

Kamis, 18 Oktober 2011 Bimbingan Laporan PPL 2 dan Up-load Jumat, 19 Oktober 2011 Refleksi Diri

Lampiran 6 Jadwal Mengajar

JADWAL MENGAJAR MAHASISWA PPL JURUSAN PENDIDIKAN IPA

SMP NEGERI 1 MUNTILAN

Nama : Annis Aulia Hastuti NIM/Prodi : 4001409075/ Pend. IPA Guru Pamong : Dasman, S.Pd.

Hari Jam Kelas

SENIN Upacara - 07.40-08.20 - 08.20-09.00 - 09.00- 09.40 - 09.40-10.00 Istirahat 10.00-10.40 - 10.40-11.20 7E 11.20-12.00 7E 12.00-12.30 Istirahat 12.30-13.10 - 13.10-13.50 - SELASA 07.40-07.40 - 07.40-08.20 - 08.20-09.00 - 09.00-09.40 7E 09.40-10.00 Istirahat 10.00-10.40 7F 10.40-11.20 7F 11.20-12.00 Istirahat 12.00- 12.30 - 12.30- 13.10 7D 07.40-07.40 - 07.40-08.20 -

RABU 08.20-09.00 - 09.00-09.40 - 09.40-10.00 Istirahat 10.00-10.40 7D 10.40-11.20 7D 11.20-12.00 Istirahat 12.00- 12.30 - 12.30- 13.10 - KAMIS 07.40-07.40 - 07.40-08.20 - 08.20-09.00 - 09.00-09.40 - 09.40-10.00 Istirahat 10.00-10.40 - 10.40-11.20 - 11.20-12.00 Istirahat 12.00- 12.30 - 12.30- 13.10 - JUMAT 07.40-07.40 - 07.40-08.20 - 08.20-09.00 - 09.00-09.40 - 09.40-10.00 Istirahat 10.00-10.40 7F 10.40-11.20 - SABTU 07.40-07.40 - 07.40-08.20 - 08.20-09.00 - 09.00-09.40 - 09.40-10.00 Istirahat 10.00-10.40 - 10.40-11.20 -

07.40-07.40 -

07.40-08.20 -

08.20-09.00 -

Muntilan, Oktober 2012 Mengetahui,

Guru Pamong, Mahasiswa PPL,

Dasman, S.Pd Annis Aulia Hastuti

NIP. 196109131983021003 NIM. 4001409075

Lampiran 7 Daftar Nama Siswa

DAFTAR SISWA KELAS VII D TAHUN PELAJARAN 2012/2013

Nomor Nama Siswa L/P 1 2 3 4 5

Urut Induk

1 10487 AGATA BRASELA WIBI P P

2 10488 ACHMAD WAHYU MOCHTAR L 3 10489 AISYIYAH AUDREY MAHAR P 4 10490 ALFONSO IMANULLAH L

5 10491 AMALIA DWI FADILLA NR P

6 10492 ANINDHA RADISTYA P P

7 10493 EKSITA KUSUMA J P

8 10494 GALIH ADAM NUGRAHA L

9 10495 GAMA PRABOWO MUSUKO L

10 10496 GREGORIUS ANDIKO M L

11 10497 HAYU WARDHANI SATI P

12 10498 IVAN MUHAMMAD L 13 10499 LUTFI HAMIDA P 14 10500 MELANIA ROFIQOH R P 15 10501 MUHAMAD HAIVAN KARTIK L 16 10502 NOFIFATMA NURWAHYUNI P 17 10503 NUR FADHILAH P 18 10504 NUR HIDAYAH P

19 10505 RACHMANIA YULIA SARI P

20 10506 SALMA SABILA P

21 10507 SEKAR AMALIA SAHAR P

22 10508 SURYA AGUNG S L

23 10509 WAHYU AJI NUGROHO L

DAFTAR SISWA KELAS VII E TAHUN PELAJARAN 2012 / 2013

Nomor Nama Siswa L/P 1 2 3 4 5

Uru t

Induk

1 10511 ADRIANUS ANANGGA YUTAS WIDYATNA L

2 10512 ALFI NOOR AZIZA P

3 10513 ANNISA HANDAYANI P

4 10514 ARLIKE FIRMANDIA PRAMESTI P

5 10515 AULIA RAYHAN NAKA L

6 10516 DANI SUPRAYOGO L

7 10517 DANNY RIA RINDIANA P

8 10518 ELMARA ARISKA PUTRI P

9 10519 FAKHRA SABRINA MAHESWARI P

10 10520 FEBRIA ULVAH P

11 10521 KUKUH BAYU WARDHANA L

12 10522 LINDA FITRIANA P

13 10523 LUQMAN FAHRURROZI L

14 10524 MUHAMMAD FANDI ATTALA L

15 10525 MUHAMMAD RAYHAN AZKA FADHILA L

16 10526 MUHAMMAD REZA NUR HANAFI L

17 10527 MUKHAMAD RIZAL SYAH PUTRA L

18 10528 NADIA HANIFAH P

19 10529 NURUL KURNIA MEILANDARI P

20 10530 OKTAVIANA RASYDANNISA P

21 10531 PUTRI PERTIWI P

22 10532 ROBERTUS BAGASKARA RADITE PUTRA L

23 10533 SAFADELA GIGANIA PRATIWI P

DAFTAR SISWA KELAS VII F TAHUN PELAJARAN 2012 / 2013

Nomor Nama Siswa L/P 1 2 3 4 5

Urut Induk

1 10535 ADDIENNA AFIFAH P

2 10536 AINUN NOVA DAMAHADI L

3 10537 ALFAN TAUFIQ MASYKURI L

4 10538 ALMAS MILENITA S T P

5 10539 ANDARIN ANDAR PRASASTI P

6 10540 APRILIA MARDIYA N P

7 10541 DENY DIWAN PRASETYO L

8 10542 DYAH ARINA MANASIKANA P

9 10543 FAKHRU RIZA D L

10 10544 FITRADI RIZKI NUGRAHA L

11 10545 KLAUDIUS FABIAN P P L

12 10546 LANANG KUKUH W L

13 10547 MUHAMMAD FARHAN RULLY F L

14 10548 NIRVANA NURUL R P

15 10549 OKI WIDA HAPSARI P

16 10550 PANDEGA ABYAN Z L

17 10551 RACHMAWAN MANDEGANI L

18 10552 RANITA KHUSNANDA P

19 10553 RAZANTI AZZA F P

20 10554 RIZKI WAHYU PURNOMO L

21 10555 SYAFIRA HANIFAH P

22 10556 TRI MARYANTI P

23 10557 VERONIKA NOVELIA S P

Lampiran 9 Rincian Minggu Efektif

PERHITUNGAN MINGGU EFEKTIF ATAU

JAM TATAP MUKA

Nama Sekolah : SMP Negeri 1 Muntilan Mata Pelajaran : Pendidikan IPA

Kelas / Semester : VIII/ 1 (Ganjil) Tahun Ajaran : 2012/ 2013 Jumlah Jam : 3 jam per minggu A.Banyaknya Minggu dalam Semester

No Nama Bulan Banyaknya

Pekan Banyaknya Pekan Efektif Banyaknya Jam Efektif 1 Juli 2012 3 2 6 2 Agustus 2012 4 3 9 3 September 2012 4 4 12 4 Oktober 2012 4 4 12 J u m l a h 15 13 39

B.Banyaknya Minggu Tidak Efektif untuk Kegiatan Belajar

Masa orientasi peserta didik baru tahun 2012/2013 : 1 Minggu Libur sebelum dan sesudah idul fitri : 2 Minggu

Mid semester : 2 Minggu

Ulangan semester : 1 Minggu

Cadangan : 2 Minggu

Libur semester gasal : 2 Minggu

Jumlah : 10 Minggu

C.Banyaknya Minggu efektif : 15 – 10 = 5 Minggu Banyaknya Jam Pelajaran : 39 Jam Pelajaran

Lampiran 10 Program Tahunan Kelas VII

PROGRAM TAHUNAN 2012/2013

Sekolah : SMP N 1 MUNTILAN Mata Pelajaran : IPA

Kelas / Semester : VII / 1 dan 2 Tahun pelajaran : 2012/2013

Smt KOMPETENSI DASAR Alokasi

Waktu

Keterangan

I 1.1Mendeskripsikan besaran pokok dan besaran turunan beserta satuannya.

4 JP 1 JP = 40MENIT

1.2 Mendeskripsikan pengertian suhu dan pengukurannya

4 JP 1.3 Melakukan pengukuran dasar secara teliti dengan

menggunakan

alat ukur yang sesuai dan sering digunakan dalam kehidupan

sehari-hari

2 JP

2.1Mengelompokkan sifat larutan asam, larutan basa, dan larutan garam melalui alat dan indikator yang tepat

4 JP

2.2Melakukan percobaan sederhana dengan bahan-bahan yang diperoleh dalam kehidupan sehari-hari

2 JP

2.3Mendeskripsikan pengertian suhu dan pengukurannya

3 JP 2.4Membandingkan sifat unsur, senyawa, dan campuran

3 JP 3.1Menyelidiki sifat-sifat zat berdasarkan wujudnya dan

penerapannya dalam kehidupan sehari-hari

4 JP

3.2Mendeskripsikan konsep massa jenis dalam kehidupan sehari-hari

4 JP

3.3Melakukan percobaan yang berkaitan dengan pemuaian dalam kehidupan sehari-hari

4 JP

3.4Mendeskripsikan peran kalor dalam mengubah wujud zat dan suhu suatu benda serta penerapannya dalam

kehidupan sehari-hari

6 JP

4.1Membandingkan sifat fisika dan sifat kimia zat

2 JP 4.2Melakukan pemisahan campuran dengan berbagai cara

berdasarkan sifat fisika dan sifat kimia

4.3Menyimpulkan perubahan fisika dan kimia berdasarkan hasil percobaan sdrhna

2 JP

4.4Mengidentifikasi terjadinya reaksi kimia melalui percobaan sederhana

2 JP

JUMLAH SEMESTER I 48 JP

II 5.1Melaksanakan pengamatan obyek secara terencana dan sistematis untuk memperoleh informasi gejala alam biotik dan abiotik

2 JP

5.2Menganalisis data percobaan gerak lurus berubah beraturan serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari

3 JP

5.3Menggunakan mikroskop dan peralatan pendukung lainnya untuk mengamati gejala-gejala kehidupan

2 JP

5.4Menerapkan keselamatan kerja dalam melakukan pengamatan gejala-gejala alam

2 JP

6.1Mengidentifikasi ciri-ciri makhluk hidup

2 JP 6.2Mengidentifikasi ciri-ciri makhluk hidup

4 JP 6.3Mendeskripsikan keragaman pada sistem organisasi

kehidupan mulai dari tingkat sel sampai organisme

4 JP

7.1Menentukan ekosistem dan saling hubungan antara komponen ekosistem

4 JP

7.2Mengidentifikasi pentingnya keanekaragaman makhluk hidup dalam pelestarian ekosistem

4 JP

7.3Memprediksi pengaruh kepadatan populasi manusia terhadap lingkungan

4 JP

7.4Mengaplikasikan peran manusia dalam pengelolaan lingkungan unmtuk mengatasi pencemaran dan kerusakan lingkungan

4 JP

Lampiran 11 Program Semester Kelas VII

PROGRAM SEMESTER Mata Pelajaran : IPA- Fisika Kelas/Semester : VII/1 Tahun Pelajaran : 2012 –2013 No. Materi Pokok/ Sub. Materi

Pokok

Alokasi Waktu

Juli Agustus Septemb Oktober Nopember Desember Ket

1 2 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 1. Besaran dan satuan

1.1. Besaran Pokok dan Besaran Turunan

1.1.1. Besaran Fisika 1.1.2. Besaran Pokok dan

Besaran Turunan 1.1.3. Pengertian Zat 1.1.4. Satuan Internasioanl 1.1.5. Satuan baku dan satuan

tak Baku Ulangan Harian 6 jp 1 jp 1 jp 1 jp 1 jp 1 jp 1 jp 1 1 1 1 1 1 2 Suhu Pengertian Suhu 2.1Termometer 2.2Termometer Cairan dalam Pipa Kaca

Ulangan harian 10 jp 1 jp 2 jp 1 jp 1 1 1 1

3. Pengukuran

3..1 Standar alat ukur panjang 3.2 Standar alat ukur massa 3.3 Standar alat ukur suhu 3.4 Satuan Pengukuran 3.5 Keselamatan Kerja Ulangan Harian 8 jp 1 jp 1 jp 2 jp 2 jp 1 jp 1 jp 1 1 1 1 2 1 1

4. Asam, basa dan garam 4.1 sifat asam, basa dan

garam

4.2 identifikasi sifat asam, basa dan garam

Ulangan harian

5. Unsur, senyawa dan campuran

5.1 nama unsur, senyawa dan campuran

5.2 sifat unsur, senyawa dan campuran Ulangan harian

Lampiran 12 RPP,LKS Kelas VII

LESSON PLAN 1.1 A

Subject : Science – Physics Unit : SMP Negeri 1 Muntilan

Grade/ Semester : VII / 1

Topic : Quantities and Units and Measurement Time allocation : 2 periods (7 x 40’)

A. Standar competence

1. To understand procedure to learn natural objects using tools.

B. Basic competence

1.1. To describe fundamental quantities, derived quantities and their units.

C. Indicator

1. To identify physical quantities in daily life into fundamental quantities and derived quantities.

2. To use SI units in measurement.

D. Objectif

1. To formulate definitions quantities and units.

2. Distinguish fundamental quantities and derived quantities. 3. Distinguish standard units and nonstandard units.

Character of students who are expected to:

i E. Subject Materials  Measurement  Quantities  Units  Unit system

 Unit of derived quantities in SI unit

F. Learning approach and method

1. Approach : Cooperative Learning (CTL)

Direct Instruction (DI)

2. Method : Demonstration,Disccusion,Prese ntation. G.Learning phases Phases Activities Opening (10 minutes) a. Introduction

The teacher tells students the objective of learning b. Motivate

 Ask two students to measure the lenght of table using their apans and the other studentsusing his pencil. Record the result on the white board. The result of the measurement will be different.

ii

“Why are the result of the measurement different?” c. Prerequisite

Students know length, width, and height. d. Pre experiment

Be careful do measurement

Main Activity (50 minutes)

1.Exploration

In exploration activities, the teacher : o Explain scale and units.

o Engage learners fid extensive information on teaching materials.

o Facilitate the interaction between the learners and use a variety of learning approaches, instructional media, and other learning resources.

o Actively engage learners in any learning activities.

2.Elaboration

o Teacher make students into a group consist of 4 or 5 students to discuss about quantities and units. o Ask student to read their student book “MEASURE

MENT”.

o Ask student to make underline on some important i nformation.

o Teacher and student do class discussion about subj ects with helpfull :

o Definition of Quantities and Units

iii s.

o Kinds of Basic quantities and derived quantities. o Teacher and students do class discussion.

o Teacher gives some different measuring instrument and worksheet to each group.

o Students take measurements and representative of the group present to the class.

3.Confirmation

In confirmation activities, the teacher :

o Provide positive feedback and reinforcement in the form of oral speaking, written and ect.

o Give some confirmation as result of exploration and elaboration activities.

o Facilitate the students to get experience. The closing (20

minute)

 The teacher explains the conclusion of experiment.  The teacher gives applause or reward to groups

who have good conclusion.

 Students do the post test for checking there understanding.

H.Learning Resources

1. Science Book : page 1 - 7

2. References IPA Physic Bilingual : page 1 - 7

iv I. Assesment a. Assessment techniques  Written  Performance test b. Instrument  Essay test c. Items Test

1. Write down quantities included into fundamental quantities and derived quantities?

2. Why span unit cannot fix as standard unit for the measurement of length quantity?

d. Key Answer

1. Fundamental quantities : (score 7) - Length (meter)

- Mass (kg) - Time (second) - Temperature (K) - Electric current (A) - Luminous Intensity (cd)

- The amount of substance (mol) Derived quantities

- Area - Volume - Density - Velocity, etc

2. Because span of everybody no the same (score 3) e. Scoring scheme

Number Scoring Aspects Score

1 2 3 4

v

a. Apparatus and materials are complete

b. Apparatus and materials used by the students area correct for achieving the experimental objectives

c. All apparatus and materials are arranged neatly 2. Performing experiment a. Measurement of length b. Measurement of width c. Working of group 3. Experiment results

a. Collecting experimental data b. Drawing conclusion Total score 32 100 x 32 Score Total MARK FINAL

Known, Muntilan ,September 2012

Teacher, Student

Dasman. S.Pd Annis Aulia Hastuti

vi

LESSON PLAN 1.B

Subject : Science – Physics Unit : SMP Negeri 1 Muntilan

Grade/ Semester : VII / 1

Topic : Quantities and Units and Measurement

Time allocation : 2 periods (3 x 40’)

A. Standar competence

1. To understand science to learn natural things by using the equipments.

B. Basic competence

1.1. To describe fundamental quantities, derived quantities and their units.

C. Indicator

3. To conserve unit of length, mass, and time with simple. 4. To conserve unit of derived quantities.

D. Objectif

Student can:

4. Do conversion unit of length and mass with conversion ladder.

Dokumen terkait