• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V PENUTUP

B. Saran

Berdasarkan hasil penelitian dan kesimpulan di atas, maka dapat disaran sebagai berikut:

1. Untuk Negara dan Pemerintah khususnya Aceh agar dapat memantau dengan cara mendata tiap-tiap lembaga/yayasan sosial, baik negeri maupun swasta. Agar lembaga/yayasan sosial tersebut diperhatikan oleh Negara dan pemerintah dengan begitu lebih mudah dalam membantu mengurangi beban suatu daerah.

2. Kepada pihak SIRAH sebagai salah satu Yayasan yang menangani dalam bidang kesejahteraan sosial di Provinsi Aceh di harapkan untuk menambah

64

tenaga pengasuh yang profesional agar tenaga pengasuh dapat fokus dalam menjalankan tugasnya dan tidak berperan ganda, jadi segala kegiatan yang dilakukan di yayasan dapat berjalan dengan teratur. Sehingga apa yang diharapkan oleh yayasan dan orang tua klien dapat terwujud dan membawa peubahan pada diri korban penyalahgunaan narkoba.

3. Untuk program rehabilitasi khususnya terapi diharapkan dapat ditingkatkan lebih baik lagi meskipun terapinya sudah sangat baik dan memuaskan, agar nantinya bisa menjadi panutan oleh lembaga/yayasan lain untuk memberikan pelayanan unggulan dalam mewujudkan aneuk

65

DAFTAR PUSTAKA

A.Kadarmanta, 2010, Narkoba Pemburuh Karakter Bangsa, (Jakarta: PT. Forum Media Utama)

Aliyan, 2016, Al-quran dan Terjamhannya Edisi Tajwid, (solo: PT Tiga Serangkai Pustaka Mandiri)

Al-Albani Nashiruddin Muhammad, 2006, Shahih Sunan Abu Daud: Seleksi

Hadist Shahih dari kitab Sunan Abu Daud, (Jakarta: Pustaka

Azzam)

Amri Aljazuri Ibnu dkk, 2016, ”Pengaruh Motivasi Individu, Dukungan

Keluarga dan Lingkungan Sosial Terhadap Peningkatan Keberhasilan Rehabilitasi di Wilayah Kerja Badan Narkotika Provinsi Sulawesi Selatan” Jurnal Mirai Managenet. Diakses 24

Februari 2019, 14:30 WIB

Arikunto Suharsimi, 2006, Proposal Penelitian Suatu Pendekatan Praktis, (Jakarta: Rineka Cipta)

Azhari Farid, 2010, Pembinaan Korban Penyalahgunaan Narkotika Psikotropika

dan Zat Adiktif (NAPZA) oleh Dinas Sosial Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, (Yogyakarta: Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga)

Badan Narkotika Nasional, 2003, Pedoman Pencegahan Penyalahgunaan

Narkoba Bagi Remaja, (Jakarta: BNN)

Badan Narkotika Nasional, 2007, Pencegahan Penyalahgunaan Narkoba Sejak

Usia Dini, (Jakarta: BNN)

Badan Narkotika Nasional, 2010, Buku Saku Pencegahan Penyalahgunaan

Narkoba, (cawing Jakarta Timur: BNN)

Bakri Nurdin dan Barmawi, 2017, “Efektivitas Rehabilitasi Pecandu Narkotika

Melalui Terapi Islami di Badan Narkotika Nasional (BNN) Banda Aceh”, (Jurnal Fakultas Psikologi Uin Ar-Raniry Banda Aceh,Psikoislamedia)

Baqi Abdul Fuad Muhammad, 2014, Muttafaqun ‘Alaihi: Shahih Bukhari

Muslim, (Jakarta: Beirut Publishing)

BNN, 2007, ADVOKASI pencegahan penyalahgunaan narkoba, (JakartaTimur: BNN)

66

Bungin Burhan, 2011, Penelitian Kualitatif, Komunikasi, Ekonomi, Kebijakan

Publik, dan Ilmu Sosial Lainnya, Edisi II, (Jakarta: Kencana)

Departemen Pendidikan Nasional, 2006, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Edisi

V, (Jakarta: Balai Pustaka)

Felicia Evelyn, ”Kendala Upaya Rehabilitasi Bagi Pecandu Narkotika oleh Bada

Narkotika Nasional Yogyakarta”,jurnal Fakultas Hukum Universitas

ATMA Yogyakarta. hal.11. Diakses pada tanggal 26 Februari 2019 20:00 WIB

Hadi Sutrisno, 1990, Metodelogi Riset, Cet 1, (Yogjakarta: Andi Offset)

Hawari Dadang, 1991, Penyalahgunaan Narkotika dan Zat Adiktif, (Jakarta: Kedokteran Universitas Indonesia)

Hayatsyah, 2017, Implementasi Pimansu dalam Pencegahan Narkoba, Jurnal EduTech. Diakses 02 Febuari 2019

Koenjaraningrat, 1991, Metode-metode Penelitian Masyarakat, (Jakarta: Gramedia Pustaka Utama)

Lexy Moleong J. Lexy, 2002, Metodologi Penelitian Kualitatif, (Bandung: Remaja Rosdakarya)

Mardalis, 1990, Metode Penelitian Suatu Pendidikan Proposal, (Bandung: Bandar Maju)

M. Nasir, 2005, Metode Penelitian, (Bogor: Ghalia Indonesi)

Musakkir Dzulfikar Achmad, 2016, ”Efektivitas Program Rehabilitasi Media dan

SosialKorban Penyalahgunaan Narkotika dan Obat-obatan Terlarang Dalam Perspektif Sosiologi Hukum”, (Jurnal Fakultas Hukum Universitas Hasanuddin Makassar)

Sugiyono, 2005, Memahami Penelitian Kualitatif, (Bandung: Alfabeta)

Suharto Edi, 2004, Isu-isu Tematik Pembangunan Sosial: Konsepsi dan Strategi, (Jakarta: Badan Pelatihan dan Pengembangan Sosial Departemen Sosial RI)

Surahman Winamo, 1992, Pengantar Penelitian Ilmiah Dasar Metode dan

67

Taufikin, 2015, Hukum Islam Tentang Minuman Keras, jurnal pemikiran hukum

dan hukum Islam: Yudisia. E-mail: Jurnal.Stainkudus.ac.id. Diakses 02

Febuari 2019

Thoha Miftah, 2008, Biokrasi Pemerintah Indonesia di Era Reformasi, (Jakarta: kencana)

Wresniworo,dkk, 2010, Selamatkan Anak Bangsa Dari Bahaya Narkoba, (Jakarta: Mitra Bitibmas)

bphn.go.id/data/documents/97uu022.pdf .diakses;31/01/2019.

http://modusaceh.co/news/mulanya-coba-coba-akhirnya-jadi-kurir/index.html. Diakses 24 Februari 2019

http://luk.staff.ugm.ac.id/atur/UU35-2009Narkotika.pdf. Diakses 05 November 2018

71

Foto bersama pimpinan yayasan dan PM.Rehabilitasi

72 Tempat bercocok tanam (talas)

2

PERTANYAAN INSTRUMENT PENELITIAN

Untuk Pimpinan Yayasan:

1. Bagaimanakah sejarah berdirinya yayasan pintu hijrah? 2. Apa visi dan misi yayasan pintu hijrah?

3. Apa maksud, tujuan dan fungsi yayasan pintu hijrah? 4. Fasilitas apa sajakah yang ada di yayasan pintu hijrah?

5. Bagaimanakah fungsi fasilitas yang ada di yayasan pintu hijrah?

6. Dari manakah sumber dana yang didapat yayasan dalam mengelola kegiatan dan keperluan di yayasan pintu hijrah?

7. Berapakah jumlah klien di yayasan pintu hijrah yang sekarang dan sebelumnya?

8. Apa saja syarat-syarat penerimaan klien ketika masuk yayasan pintu hijrah?

9. Bagaimanakah tata tertib, budaya dan aturan di yayasan pintu hijrah? 10. Bagaimana pola rehabilitasi sosial yang diterapkan yayasan pintu hijrah

terhadap korban penyalahgunaan narkoba?

11. Apa saja bentuk pelayanan yang telah diberikan terhadap korban penyalahgunaan narkoba di yayasan pintu hijrah?

a. Pelayanan keterampilan atau bakat b. Bimbingan lanjutan

Untuk Pengasuh dan Staf:

1. Bagaimakah cara melakukan pendekatan dengan korban penyalahgunaan narkoba sehingga dapat memberikan pelayanan?

2. Apa saja bentuk-bentuk program yang diberikan pengasuh atau staf kepada Korban penyalahgunaan narkoba di yayasan pintu hijrah?

3. Apa saja faktor pendukung dan penghambat dalam merehabilitasi pecandu narkoba di yayasan pintu hijrah?

Untuk Staf Admin:

1. Struktur organisasi yayasan pintu hijrah

2. Fasilitas sarana dan prasarana, pendanaan dan SDM yayasan pintu hijrah 3. Alur layanan rehabilitasi

4. Foto bersama aparat yayasan 5. Surat balasan

3

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Nama Lengkap : Mutia Zafa Nanda Tempat/ Tgl Lahir : Sigli, 23 Mei 1997 Jenis Kelamin : Perempuan

Agama : Islam

Kebangsaan : Indonesia

Status : Belum Menikah

Nama Orangtua

a. Ayah : Zainuddin

Pekerjaan : Buruh

b. Ibu : Nur Faridah

Pekerjaan : Wiraswasta

c. Alamat : Gampong Mee Teungoh, Kec Mutiara, Kab Pidie Jenjang Pendidikan

a. SD : SD N 3 Sigli Tamatan 2009 b. SMP : SMP N 1 Jaya Tamatan 2012 c. SMA : SMAS Inshafuddin Tamatan 2015

d. Perguruan Tinggi : UIN Ar-Raniry, Fakultas Dakwah danKomunikasi, Jurusan PMI-KESOS Tahun Masuk 2015

Banda Aceh, 1 Juli 2019

Dokumen terkait