• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB V PENUTUP

B. Saran-saran

Dari hasil penelitian yang diperoleh dari uraian sebelumnya agar proses belajar mengajar Bahasa Indonesia lebih efektif dan lebih memberikan hasil yang optimal bagi siswa, maka disampaikan saran sebagai berikut:

1. Untuk melaksanakan model berbasis masalah memerlukan persiapan yang cukup matang, sehingga guru harus mampu menentukan atau memilih topik yang benar-benar bisa diterapkan dengan model berbasis

masalah dalam proses belajar mengajar sehingga diperoleh hasil yang optimal.

2. Dalam rangka meningkatkan kemampuan menyimak siswa, guru hendaknya lebih sering melatih siswa dengan berbagai strategi pembelajaran, walaupun dalam taraf yang sederhana, dimana siswa nantinya dapat menemukan pengetahuan baru, memperoleh konsep dan keterampilan, sehingga siswa berhasil atau mampu memecahkan masalah-masalah yang dihadapinya.

3. Perlu adanya penelitian yang lebih lanjut, karena hasil penelitian ini hanya dilakukan di MIS. Mathla’ul Anwar Leuwisadeng Bogor Tahun Pelajaran 2013/2014.

DAFTAR PUSTAKA

Alya, Qonita, (2009), Kamus Bahasa Indonesia untuk Pendidikan Dasar, PT. Indah Jaya Adi Pratama: Bandung.

Ariani, Farida, (2004), Keterampilan Menyimak, Jakarta: Dirjen Dikdasmen. Arikunto, Suharsimi, (2006), Penelitian Tindakan Kelas, Jakarta: PT Bumi

Aksara.

Arsyad, Azhar, (2010), Media Pembelajaran, Jakarta: Raja Grafindo Persada. Djamarah, Syeful Bahri, Zain, Aswan, (2002), Strategi Belajar Mengajar,

Jakarta: Rineka Cipta.

Djamarah, Syaiful Bahri, Dkk, (2010), Strategi Belajar Mengajar (Edisi Revisi). Jakarta: Rineka Cipta.

Fatra, Maifalinda, (2010), Bahan Ajar PLPG. Penelitian Tindakan Kelas, Jakarta: FITK. UIN Syarif Hidayatullah

Poerwadarminta, W.J.S, (1984), Kamus Umum Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka.

S, Sadiman, Arief, (1986), Media Pendidikan (Pengertian, Pengembangan, dan Pemanfaatannya), Jakarta : Pustekkom Dikbud dan CV. Rajawali.

S, Sadiman, Arief, dkk, (2010), Media Pendidikan, Jakarta: Rajawali Pershlm. Sanjaya, Wina, (2011), Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses

Pendidikan, Jakarta: Kencana Prenada Media.

Suleiman, Amir Hamzah, (1985), Media Audio-Visual untuk Pengajaran, Penerangan, dan Penyuluhan, Jakarta: PT Gramedia.

Sutari, (1998), Menyimak, Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Takari, R, Enjah, (2008), Penelitian Tindakan Kelas, Bandung: PT. Ganesindo. Tarigan, Henry Guntur, (2008), Membaca Sebagai Suatu Keterampilan

Berbahasa, Penerbit Angkasa: Bandung.

Tarigan, Henry Guntur, (1993), Menyimak Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa, Bandung: Angkasa.

Tim Penyusun Revisi Pedoman Penulisan Skripsi FITK, Pedoman Penulisan Skripsi. (Jakarta: FITK UIN Syarif Hidayatullah, 2011). hal.48

Usman, M. Basyirudin dan Asnawir, (2002), Media pembelajaran, Jakarta: Ciputat Pers.

Lampiran 1. Instrumen Penelitian Lampiran 2.` Hasil Validasi Instrumen

Lampiran 3. RPP Prasiklus, Siklus I, Siklus II Lampiran 4. Photo Kegiatan Belajar Siswa Lampiran 5. Profil Sekolah

TENTANG PEMANFAATAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENYIMAK SISWA

PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA

Pertemuan : ... Hari : ... Tanggal : ...

No. Hal yang diamati Baik Cukup Kurang

1. Kemampuan membuka pelajaran: a. Menarik perhatian siswa

b. Memberi acuan materi yang akan diajarkan

c. Memotivasi siswa d. Melakukan apersepsi

2. Sikap guru pada proses pembelajaran: a. Posisi tempat dalam kelas

b. Kejelasan suara dalam berkomunikasi

c. Mimik dan penampilan

d. Tidak melakukan gerakan atau ungkapan yang mengganggu perhatian siswa

3. Penguasaan materi pelajaran

a. jelas dalam menempatkan materi ajar yang disampaikan dengan materi yang terkait lainnya

b. jelas dalam menyampaikan materi ajar

materi yang disampaikan

4. Penguasaan dalam langkah-langkah pembelajaran

a. Penyajian materi ajar sesuai dengan langkah-langkah RPP b. Proses pembelajaran

mencerminkan komunikasi antar guru dan siswa

c. Cermat dalam menggunakan waktu sesuai alokasi waktu yang telah dientukan

d. Antusias dalam menanggapi respos siswa

5. Penggunaan media pembelajaran a. Tepat dalam menggunakan media b. Terampil dalam menggunakan

media

TENTANG PEMANFAATAN MEDIA AUDIO VISUAL UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENYIMAK SISWA

PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA

Sekolah : ... Mata pelajaran : ... Materi : ... Kelas/semester : ... Hari/tanggal : ... Siklus ke- : ...

No Aspek yang diamati Jumlah Siswa

1. Aktivitas siswa selama mengikuti proses pembelajaran menyimak isi pengumuman a. Siswa memperhatikan penjelasan guru

tentang materi menyimak isi pengumuman, langkah-langkah menyimak isi

pengumuman dengan media audio visual b. Siswa berpendapat dan bertanya tentang

materi menyimak isi pengumuman c. Siswa menjawab pertanyaan guru yang

berkaitan dengan menyimak isi pengumuman

2. Perilaku siswa yang tidak sesuai dengan KBM menyimak isi pengumuman

a. Mengobrol dengan temannya b. Melamun

(RPP)

Nama Sekolah : MIS. MATHLA’UL ANWAR

Kelas/Semester : IV/ 2

Alokasi Waktu : 2 x 35 menit Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

A. Standar Kompetensi 5. Mendengarkan

Mendengarkan pengumuman dan pembacaan pantun B. Kompetensi Dasar

5.1. Menyampaikan kembali isi pengumuman yang dibacakan C. Indikator

1. Menjelaskan pengertian pengumuman

2. Menyimpulkan pokok-pokok sebuah pengumuman 3. Menuliskan isi pengumuman ke dalam beberapa kalimat 4. Menyampaikan kembali isi pengumuman

D. Tujuan Pembelajaran

1. Peserta didik dapat menjelaskan pengertian pengumuman

2. Peserta didik dapat menyimpulkan pokok-pokok sebuah pengumuman 3. Peserta didik dapat menuliskan isi pengumuman ke dalam beberapa

kalimat

4. Peserta didik dapat menyampaikan kembali isi pengumuman E. Nilai-nilai Karakter Bangsa

1. Religius

2. Dapat dipercaya

3. Rasa hormat dan tanggung jawab. 4. Peduli.

2. Sub. Materi Mendengarkan/Menyimak Pengumuman 3. Uraian Materi Terlampir G. Metode Pembelajaran 1. Ceramah 2. Tanya Jawab 3. Penugasan H. Langkah-langkah Pembelajaran 1. Kegiatan Awal (10 menit)

Dalam kegiatan awal, guru:

a. Mengajak semua siswa berdoa.

b. Melakukan apersepsi dengan cara tanya jawab tentang materi yang telah dibahas pada pertemuan sebelumnya.

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran yang akan dibahas. 2. Kegiatan Inti (40 menit)

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi:

a. Guru menyampaikan materi isi pengumuman yang dibacakan dengan lafal dan intonasi yang tepat, melalui media audiovisual (DVD) yang berisi tentang materi isi pengumuan.

b. Peserta didik diminta menyimak teks yang dibaca oleh salah seorang peserta didik yang ditunjuk secara bergiliran mengenai materi yang diajarkan.

c. Guru mengadakan forum tanya jawab tentang materi yang diajarkan. Elaborasi

c. Memfasilitasi peserta didik untuk melakukan diskusi.

d. Memfasilitasi peserta didik untuk mempresentasekan hasil diskusinya di depan kelas.

Konfirmasi

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

a. Melakukan tanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui oleh peserta didik.

b. Memberikan penguatan dan menyimpulkan materi kepada peserta didik untuk meluruskan jika terjadi kesalahpahaman.

3. Kegiatan Akhir (20 menit) Dalam kegiatan akhir, guru:

a. Memberikan evaluasi berupa postest untuk mengukur sejauh mana keberhasilan peserta didik dalam kegiatan pembelajaran yang telah dilaksanakan.

b. Memberikan tugas pekerjaan rumah (PR).

c. Memberi instruksi kepada peserta didik untuk membereskan alat tulis sebagai bukti telah selesainya proses pembelajaran.

d. Memberikan instruksi kepada ketua kelas untuk memimpin doa. I. Media dan Sumber Belajar

1. Media

Audiovisual (DVD) 2. Sumber Belajar

a. KTSP MIS. MATHLA’UL ANWAR Tahun 2013

b. Muh. Darisman, dkk, 2007. Mari Belajar BAHASA INDONESIA untuk Kelas 4 SD. Hlm. 87. Jakarta: Yudhistira.

J. Penilaian

1. Prosedur Penilaian

3. Alat Penilaian : Tes Tertulis 4. Bentuk Soal : Essay 5. Instrumen Soal : Terlampir

Rumpin, 05 Mei 2014 Mengetahui, Kepala Sekolah Ikhwanuddin, A.Ma Mahasiswa Meriyani NIM: 809018300044

DISIPLIN

A. Mendengarkan Pengumuman

Kamu telah membaca atau mendengar pengumuman. Pengumuman dapat disampaikan dengan cara menempelkannya di papan pengumuman atau diumumkan langsung secara lisan.

Agar pengumuman dapat dipahami maksudnya, pokok-pokok informasi yang akan diumumkan harus jelas. Biasanya pengumuman berisi tentang sesuatu hal yang disampaikan untuk diketahui banyak orang.

Pokok-pokok yang harus ada dalam pengumuman adalah sebagai berikut:

1. Kepada siapa pengumuman itu ditujukan. 2. Informasi yang akan disampaikan.

3. Waktu pengumuman dibuat. 4. Pembuat pengumuman.

Berikut ini contoh pengumuman yang telah disampaikan kepada seluruh siswa SD Indrasari.

PENGUMUMAN

Bagi siswa SD Indrasari yang sudah mendaftarkan diri menjadi peserta bimbingan belajar (bimbel) diwajibkan dating pada:

Hari, Tanggal : Minggu, 27 Agustus 2006 Tempat : Ruang Kelas masing-masing Acara : Pembagian Kelompok Belajar

Semua peserta harus datang tepat waktu dengan menggunakan pakaian bebas, sopan dan rapi.

Jakarta, 23 Agustus 2006 Koordinator Bimbel

(Drs. Mahfud Ali) WAWASAN

Salah satu bentuk disiplin diri adalah datang ke sekolah atau ke suatu acara tepat waktu. Jika datang tepat waktu, kita akan merasa tenang dan acara pun tidak terganggu.

Kelas/Semester : IV/ 2

Alokasi Waktu : 2 x 35 menit Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

A. Standar Kompetensi 6. Mendengarkan

Mendengarkan pengumuman dan pembacaan pantun B. Kompetensi Dasar

5.2. Menirukan pembacaan pantun anak dengan lafal dan intonasi yang tepat C. Indikator

1. Menirukan pembacaan pantun anak dengan lafal dan intonasi yang tepat 2. Mendengarkan pembacaan pantun

3. Menirukan pembacaan pantun

4. Menjelaskan isi pantun dengan cara menjawab pertanyaan D. Tujuan Pembelajaran

1. Peserta didik dapat menirukan pembacaan pantun anak dengan lafal dan intonasi yang tepat

2. Peserta didik dapat mendengarkan pembacaan pantun 3. Peserta didik dapat menirukan pembacaan pantun

4. Peserta didik dapat menjelaskan isi pantun dengan cara menjawab pertanyaan

E. Nilai-nilai Karakter Bangsa 1. Religius

2. Dapat dipercaya

3. Rasa hormat dan tanggung jawab serta peduli. F. Materi Pembelajaran

1. Ceramah 2. Tanya Jawab 3. Penugasan

H. Langkah-langkah Pembelajaran 1. Kegiatan Awal (10 menit)

Dalam kegiatan awal, guru:

a. Mengajak semua siswa berdoa.

b. Melakukan apersepsi dengan cara tanya jawab tentang materi yang telah dibahas pada pertemuan sebelumnya.

c. Menjelaskan tujuan pembelajaran yang akan dibahas. 2. Kegiatan Inti (40 menit)

Eksplorasi

Dalam kegiatan eksplorasi:

a. Guru menyampaikan materi pantun anak yang dibacakan dengan lafal dan intonasi yang tepat, melalui media audiovisual (DVD) yang berisi tentang materi pantun anak.

b. Peserta didik diminta menyimak teks yang dibaca oleh salah seorang peserta didik yang ditunjuk secara bergiliran mengenai materi yang diajarkan.

c. Guru mengadakan forum tanya jawab tentang materi yang diajarkan. Elaborasi

Dalam kegiatan elaborasi:

a. Memfasilitasi peserta didik untuk mencatat hal-hal penting yang disampaikan oleh guru.

b. Memberikan tugas diskusi kepada peserta didik. c. Memfasilitasi peserta didik untuk melakukan diskusi.

Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

a. Melakukan tanya jawab tentang hal-hal yang belum diketahui oleh peserta didik.

b. Memberikan penguatan dan menyimpulkan materi kepada peserta didik untuk meluruskan jika terjadi kesalahpahaman.

3. Kegiatan Akhir (20 menit) Dalam kegiatan akhir, guru:

a. Memberikan evaluasi berupa postest untuk mengukur sejauh mana keberhasilan peserta didik dalam kegiatan pembelajaran yang telah dilaksanakan.

b. Memberikan tugas pekerjaan rumah (PR).

c. Memberi instruksi kepada peserta didik untuk membereskan alat tulis sebagai bukti telah selesainya proses pembelajaran.

d. Memberikan instruksi kepada ketua kelas untuk memimpin doa. I. Media dan Sumber Belajar

1. Media

Audiovisual (DVD) 2. Sumber Belajar

a. KTSP MIS. MATHLA’UL ANWAR Tahun 2013

b. Muh. Darisman, dkk, 2007. Mari Belajar BAHASA INDONESIA untuk Kelas 4 SD. Hlm. 87. Jakarta: Yudhistira.

J. Penilaian

1. Prosedur Penilaian

a. Penilaian Awal : Tidak dilaksanakan b. Penilaian Proses : Dilaksanakan c. Penilaian Akhir : Dilaksanakan 2. Jenis Penilaian : Tertulis 3. Alat Penilaian : Tes Tertulis

Rumpin, 12 Mei 2014 Mengetahui, Kepala Sekolah Ikhwanuddin, A.Ma Mahasiswa Meriyani NIM: 809018300044

PELAJARAN 7 DISIPLIN

5. Mendengarkan Pengumuman

Kamu telah membaca atau mendengar pengumuman. Pengumuman dapat disampaikan dengan cara menempelkannya di papan pengumuman atau diumumkan langsung secara lisan.

Agar pengumuman dapat dipahami maksudnya, pokok-pokok informasi yang akan diumumkan harus jelas. Biasanya pengumuman berisi tentang sesuatu hal yang disampaikan untuk diketahui banyak orang.

Pokok-pokok yang harus ada dalam pengumuman adalah sebagai berikut:

5. Kepada siapa pengumuman itu ditujukan. 6. Informasi yang akan disampaikan.

7. Waktu pengumuman dibuat. 8. Pembuat pengumuman.

Berikut ini contoh pengumuman yang telah disampaikan kepada seluruh siswa SD Indrasari.

PENGUMUMAN

Bagi siswa SD Indrasari yang sudah mendaftarkan diri menjadi peserta bimbingan belajar (bimbel) diwajibkan dating pada:

Hari, Tanggal : Minggu, 27 Agustus 2006 Tempat : Ruang Kelas masing-masing Acara : Pembagian Kelompok Belajar

Semua peserta harus datang tepat waktu dengan menggunakan pakaian bebas, sopan dan rapi.

Jakarta, 23 Agustus 2006 Koordinator Bimbel

(Drs. Mahfud Ali) WAWASAN

Salah satu bentuk disiplin diri adalah datang ke sekolah atau ke suatu acara tepat waktu. Jika datang tepat waktu, kita akan merasa tenang dan acara pun tidak terganggu.

1. Nama Madrasah : MIS MATHLA’UL ANWAR

2. NSM/NPSN : 111232750061 / 20253439 3. Akreditasi Madrasah : Terakreditas-A

4. Alamat Lengkap Madrasah : Kp. Pamungguan Desa Leuwisadeng Kecamatan Leuwisadeng Kabupaten Bogor Provinsi Jawa Barat

5. Nama Kepala : IKHWANUDDIN, A.Ma

6. Nama Yayasan : Perguruan Mathla’ul Anwar

7. Alamat Yayasan : Jalan Pemuda Kecamatan Dramaga Kabupaten Bogor

8. No. Akte Pendirian Yayasan : C-1934.HT.01.02 TH. 2005

9. Kepemilikan Tanah : Wakaf

:a. Status Tanah : Wakaf

:b. Luas Tanah : 1.687 M2 10.Status Bangunan : Pemerintah

11.Luas Bangunan : 600 M2

12.Keadaan Siswa Tahun 2013/2014

Kelas Jumlah Murid

L P J I 13 14 27 II 12 18 30 III 11 17 28 IV 16 24 40 V 16 16 32 VI 14 12 26 Jumlah 82 101 183

13.Data Sarana dan Prasarana a) Data Ruang Lainnya

No Jenis Prasarana Jumlah Kondisi

1 Ruang Kepala Sekolah/Madrasah 1 Baik

2 Ruang Guru 1 Baik

3 Ruang Administrasi 1 Baik

4 Ruang Komputer 1 Baik

5 Ruang Perpustakaan 1 Baik

6 Masjid 1 Baik

7 Lapangan Olahraga 1 Baik

8 Perlengkapan Olahraga 1 Baik

9 Lapangan Upacara 1 Baik

10 Kebun Sekolah 1 Baik

11 WC Guru 1 Baik

III 1 1 1 - - - -

IV 1 1 1 - - - -

V 1 1 1 - - - -

VI 1 1 1 - - - -

Jumlah 6 6 6 - - - -

14. Data Tenaga Pendidik dan Tata Usaha

No Tenaga Pendidik dan Tata

Usaha

Jumlah Keterangan

1 Guru PNS (DPK) - -

2 Guru Bantu - -

3 Guru Tetap Yayasan (GTY) 5 Honor

4 Guru Tidak Tetap (GTT) - -

5 Guru yang sudah Sertifikasi - -

6 Pegawai Tetap Yayasan (PTY) -

7 Pegawai Tidak Tetap (PTT) - -

Bogor, Juli 2014 Kepala Madrasah

( IKHWANUDDIN, A.Ma ) NIP:

-anak ke satu dari pasangan Bapak Mulyadi dengan Ibu Yuyus. Menuntaskan pendidikan dasar di SDN Pamungguan lulus pada tahun 1991. Kemudian melanjutkan kejenjang pendidikan Sekolah Menengah Pertama Sanawiyah Nurul Iman Leuwiliang Bogor dan lulus tahun 2005. Setelah itu lanjutkan kejenjang pendidikan Sekolah Menegah Atas (SMA) Swasta Nurul Iman Leuwiliang Bogor dan lulus pada tahun 2008.

Pada tahun 2011 penulis mendapatkan kesempatan untuk melanjutkan pendidikan S1 PGMI (Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah) dan Alhamdulillah berkat ijin Allah. Penulis mendapatkan kesempatan tersebut di Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta.

Adapun riwayat mengajar, penulis dimulai pada tahun 2003 dengan menjadi

tenaga pengajar honorer di Madrasah Ibtidaiyah Mathla’ul Anwar Leuwisadeng

Kecamatan Leuwisadeng Kabupaten Bogor sampai sekarang. Semoga karir saya menjadi tenaga pengajar selalu mendapatkan keberkahan dari Allah SWT. Dan senan

Dokumen terkait