• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV PEMBAHASAN

4.3 System Design

4.3.5 Sequence Diagram

Interaksi antar object pada sistem yang dajukan, digambarkan pada

sequence diagram berikut:

1. Sequence Diagram Use Case Login

Gambar 4.30 Sequence Diagram Use Case Login

Sequence diagram Gambar 4.30 use case masuk menunjukkan Front

Office sebagai actor pada obyek user. Message memasukkan username, password

dan kode admin disampaikan pada obyek e-commerce. Sistem kemudian memverifikasi username, password dan atau kode yang dimasukkan salah, maka sistem akan mengembalikan message dan menampilkan pesan salah, serta konfirmasi kesalahan kepada actor. Dan ketika message memasukan username,

password dan kode yang dimasukkan sudah benar, maka sistem akan memberikan

2. Sequence Diagram Use Case Mengaktifkan Pesanan

Gambar 4.31 Sequence DiagramUse Case Mengaktifkan Pesanan

Sequence diagram Gambar 4.31 use case Mengaktifkan pesanan dan

menunjukkan Front Office sebagai actor pada obyek pemesanan. Message

memilih mengaktifkan pesanan visitor, maka terlebih dahulu harus dilakukan

login front office. Setelah login front office berhasil dan masuk ke halaman utama

front office, kemudian actor mengirim message memilih pesanan mana yang akan

diaktifkan dari daftar pesanan. Setelah memilih pesanan, selanjutnya actor

mengirim message mengaktifkan pesanan. Maka obyek pemesanan akan mengecek ke obyek bungalow. Apabila pengecekan berhasil, maka obyek

pemesanan akan mengirim pesan berhasil ke obyek pemesanan. Dan akan menampilkan daftar pesanan. Dan data pesanan yang dipilih akan pindah secara otomatis ke pesanan aktif.

3. Sequence Diagram Use Case Menonaktifkan Pesanan

Gambar 4.32 Sequence DiagramUse Case Menonaktifkan Pesanan

Sequence diagram Gambar 4.32 use case Menonaktifkan pesanan dan

menunjukan Front Office sebagai actor pada obyek pemesanan. Messagememilih Menonaktifkan pesanan visitor , maka terlebih dahulu harus dilakukan login front

office. Setelah login front office berhasil dan masuk ke halaman utama front office,

dinonaktifkan dari daftar pesanan. Setelah memilih pesanan, selanjutnya actor

mengirim message menonaktifkan pesanan. Dan data pesanan yang dipilih akan pindah secara otomatis ke pesanan non aktif.

4. Sequence Diagram Use Case Pencarian Data Pesanan

Gambar 4.33 Sequence DiagramUse Case Pencarian Data Pesanan

Sequence diagram Gambar 4.33 use case Pencarian Data Pesanan dan

menunjukan Front Office sebagai actor pada obyek pemesanan. Maka terlebih dahulu harus dilakukan login front office. Setelah login front office berhasil dan mendapatkan konfirmasi, Message memilih pesanan non aktif, dikirimkan menuju obyek Pemesanan. Yang kemudian dilanjutkan dengan message memasukkan kata kunci pencarian data ke dalam field yang disajikan oleh sistem. Setelah mendapatkan kata kunci, sistem lalu melakukan pencarian ke database dan kemudian menyajikannya kepada actor.

5. Sequence Diagram Use CaseCheck Out

Gambar 4.34 Sequence DiagramUse CaseCheck Out

Sequence diagram Gambar 4.34 use case Check Out, dan menunjukan

Front Office sebagai actor pada obyek pemesanan. Maka actor harus melakukan

login terlebih dahulu dengan username, password dan kode actor yang tepat.

Setelah mendapat konfirmasi bahwa actor telah berhasil login, maka actor

mengirim message memilih Pesanan Aktif. dan memilih data visitor yang akan

check out. Setelah melakukan check out maka data visitor akan pindah secara

6. Sequence Diagram Use Case Pemesanan Kamar

Sequence diagram Gambar 4.35 use case Pemesanan Kamar, dan menunjukkan Visitor sebagai actor pada obyek pemesanan dan pembayaran.

Message membuka halaman home disampaikan pada obyek pemesanan.

Kemudian actor mengirimkan message membuka halaman kontak & reservasi.

Dan kemudian obyek pemesanan akan menampilkan halaman formulir. Kemudian

actor mengisi formulir yang telah disediakan. dan mengklik pesan. Maka data

akan masuk ke dalam database sistem, dan obyek pemesanan akan menampilkan halaman daftar pesanan bungalow, maka actor akan mengirim message memilih melanjutkan “Ya”, dan obyek pemesanan akan menampilkan halaman jenis pembayaran dan actor akan memilih jenis pembayaran, dan akan menampilkan formulir pembayaran. Apabila berhasil, maka akan obyek pemesanan akan menampilkan pesan berhasil.

7. Sequence Diagram Use CaseLogin member

Gambar 4.36 Sequence DiagramUse CaseLogin member

Sequence diagram Gambar 4.36 use case Masukan Data Member, dan

menunjukan Visitor sebagai actor pada obyek pemesanan dan member. Message

membuka halaman home disampaikan pada obyek pemesanan. Kemudian actor

mengirimkan message membuka halaman Kontak & Reservasi. Dan obyek pemesanan akan menampilkan halaman Kontak & Reservasi, dan actor mengirim

message memilih login member. Dan memasukkan username, password dan

kode admin disampaikan pada obyek member dan sistem kemudian memverifikasi

username, password dan atau kode yang dimasukkan salah, maka sistem akan

mengembalikan message dan menampilkan pesan salah, serta konfirmasi kesalahan kepada actor. Dan message akan menampilkan halaman formulir

8. Sequence Diagram Use Case Masukan Data Member

Sequence diagram Gambar 4.37 use case Masukkan Data Member, dan menunjukan Visitor sebagai actor pada obyek pemesanan, pembayaran dan

member. Message membuka halaman home disampaikan pada obyek pemesanan.

Kemudian actor mengirimkan message membuka halaman Kontak & Reservasi.

Dan obyek pemesanan akan menampilkan halaman Kontak & Reservasi, dan

actor mengirim message memilih Buat Member ke obyek member dan obyek

member akan menampilkan formulir untuk member. dan actor mengisi formulir

dan memasukan kode credit card pada formulir yang sudah disediakan Dan obyek

member akan memverifikasi apakah valid atau tidak. Apabila valid, maka actor

mengirim message memilih login member. Danmemasukkan username, password

dan kode admin disampaikan pada obyek member dan sistem kemudian memverifikasi username, password dan atau kode yang dimasukkan salah, maka sistem akan mengembalikan message dan menampilkan pesan salah, serta konfirmasi kesalahan kepada actor. Dan ketika message memasukkan username,

password dan kode yang dimasukkan sudah benar, maka sistem akan memberikan

konfirmasi bahwa proses login telah berhasil, dan username, password dan kode baru akan tersimpan di dalam database.

9. Sequence Diagram Use Case Mengedit Data Member

Gambar 4.38 Sequence DiagramUse Case Mengedit Data Member

Sequence diagram Gambar 4.38 use case Mengedit Data Member, dan

menunjukan Visitor sebagai actor pada obyek-obyek seperti pemesanan, pembayaran, member dan diskon. Message membuka halaman home disampaikan pada obyek pemesanan. Kemudian actor mengirimkan message membuka halaman Kontak & Reservasi. Dan obyek pemesanan akan menampilkan halaman

Kontak & Reservasi, dan actor mengirim message memilih login member dan obyek member akan menampilkan halaman login. Dan message memasukkan

username, password dan kode admin disampaikan pada obyek dan sistem

kemudian memverifikasi username, password dan atau kode yang dimasukkan salah, maka sistem akan mengembalikan message danmenampilkan pesan salah, serta konfirmasi kesalahan kepada actor. Dan ketika message memasukkan

username, password dan kode yang dimasukkan sudah benar, maka sistem akan

menampilkan halaman formulir member. Actor mengirim message memilih Edit Akun, maka obyek member akan menampilkan data member. dan actor mengirim

message mengedit data member, dan actor memilih update, obyek akan

memverifikasi data member. Jika proses ingin dilanjutkan maka visitor harus

10. Sequence Diagram Use Case Pembayaran

Gambar 4.39 Sequence DiagramUse Case Pembayaran

Sequence diagram Gambar 4.39 use case Pembayaran, dan menunjukan

Visitor sebagai actor pada obyek-obyek seperti pemesanan dan pembayaran.

Kemudian actor mengirimkan message membuka halaman kontak & reservasi.

Dan kemudian obyek pemesanan akan menampilkan halaman formulir. Kemudian

actor mengisi formulir yang telah disediakan. dan mengklik pesan. Maka obyek

pemesanan akan menampilkan halaman daftar pesanan. Dan actor akan mengirim

message memilih “Ya” atau melanjutkan. Maka obyek pemesanan akan

menampilkan halaman pembayaran. Dan pada saat malakukan pembayaran ada tiga jenis pilihan pembayaran, yaitu cash, transfer dan pembayaran credit card. Apabila actor memilih credit card maka obyek pembayaran akan menampilkan formulir pembayaran credit card. Dan actor mengirim message mengisi data pada obyek pembayaran maka obyek pembayaran akan memverifikasi apakah valid

atau tidak valid. Apabila valid maka obyek pembayaran akan menampilkan pesan berhasil.

11. Sequence Diagram Use CaseUser Manager

Gambar 4.40 Sequence DiagramUse CaseUser Manager

Sequence diagram Gambar 4.40 use case Mengatur Fungsi User dan

menunjukkan Administrator sebagai actor pada obyek user. Maka terlebih dahulu harus dilakukan login actor. Setelah login actor berhasil dan masuk ke halaman utama Administrator, kemudian actor mengirim message memilih Mengatur Fungsi User dan obyek user akan menampilkan halaman Mengatur Fungsi User,

dan memilih user mana yang akan ditambah atau diedit. Dan actor mengisi formulir yang sudah disediakan. Setelah mengisi formulir, obyek user akan melakukan verifikasi data. Jika ternyata gagal, maka actor harus mengulang

pengisian lagi. Sebaliknya, jika actor berhasil, maka user baru dan user yang dieditakan tersimpan di dalam database.

12. Sequence Diagram Use CaseContent Manager

Gambar 4.41 Sequence diagramUse CaseContent Manager

Sequence diagram Gambar 4.41 use case Content Manager dan

menunjukan Administrator sebagai actor pada obyek user. Maka terlebih dahulu harus dilakukan login actor. Setelah login actor berhasil dan masuk ke halaman utama Administrator, kemudian actor mengirim message memilih Content

memilih konten mana yang akan ditambah atau diedit. Setelah actor melakukan pengeditan atau penambahan konten maka sistem akan menampilkan di halaman

website. maka konten baru dan konten yang diedit akan tersimpan di dalam

Dokumen terkait