• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB III DESAIN DAN RANCANGAN

3.7 Rancangan Database

Dalam membuat sistem Point of Sales ini diperlukan sebuah rancangan database yaitu sebagai berikut :

1. Tabel user

Tabel user digunakan sebagai autentifikasi pengguna saat akan memasuki sistem . Data yang disimpan pada tabel ini adalah username, password, status. Struktur tabel user digambarkan pada tabel 3.2

Primary Key : username

Tabel 3.2 Tabel user

Field Type Length Null Keterangan username varchar 10 not null Nama pengguna password varchar 100 not null password

status varchar 10 not null Status berisi 3 pengguna yaitu admin, kasir dan pengelola

2. Tabel customer

Tabel customer digunakan untuk menyimpan data-data dari customer yang dibutuhkan saat penjualan noncash. Struktur tabel customer digambarkan pada tabel 3.3

Primary Key : kdcust

Tabel 3.3. Tabel customer

Field Type Length Null Keterangan kdcust varchar 15 not null Berisi kode dari customer

sebagai primary key nmcust varchar 20 not null Nama lengkap dari

customer

telp varchar 14 not null No telp dari customer

email varchar 50 null Berisi alamat email dari

customer

3. Tabel supplier

Tabel supplier berfungsi untuk mencatat data supplier yang berhubungan dengan pembelian barang di toko. Struktur tabel supplier digambarkan pada tabel 3.4

Primary Key : Kdsupplier

Tabel 3.4. Tabel Supplier

Field Type Length Null Keterangan kdsupplier varchar 15 not null Kode dari masing-masing

supplier

nama varchar 30 not null Nama lengkap dari supplier

alamat varchar 50 not null Alamat dari supplier

kota varchar 20 not null Kota supplier berada no_telp varchar 14 not null No telp dari supplier

email varchar 50 null Alamat email valid dari

supplier

4. Tabel data_buku

Tabel data_buku berfungsi untuk mencatat data-data dari buku yang dijual. Struktur tabel data_buku digambarkan pada tabel 3.5

Primary Key : kdbrg

Tabel 3.5 Tabel data_buku

Field Type Length Null Keterangan kdbrg varchar 10 not null Kode dari setiap masing –

masing judul buku

penerbit varchar 30 not null Menyimpan nama penerbit dari buku

5. Tabel beli_header

Tabel beli_header berfungsi untuk mencatat data –data awal dari sebuah transaksi pembelian yang terjadi antara toko dan supplier.

Primary Key : nopo

Tabel 3.6 Tabel beli_header

Field Type Length Null Keterangan

nopo varchar 15 not null Berisi nomor pembelian dari transaksi sesuai dengan tanggal.

tanggal date not null Berisi tanggal transaksi kdsupplier varchar 10 not null Berisi kode dari supplier

yang melakukan transaksi saat itu

terbayar int null Berisi tentang jumlah yang telah dibayarkan dari pembelian noncash

tot_hutang int null Berisi tentang jumlah hutang yang terjadi dari pembelian noncash

keterangan varchar 11 null Berisi keterangan lunas atau belum lunas dari pembelian

noncash

status varchar 6 not null Berisi tentang status

pembelian yang terjadi tunai atau kredit

uang_cash int null Berisi uang yang dibayarkan untuk pembelian secara cash

username varchar 10 not null Berisi nama petugas yang menginputkan data pembelian

6. Tabel beli_detail

Tabel beli_detail ini berfungsi untuk menyimpan data – data pembelian secara rinci dan merupakan kelanjutan dari tabel beli_header.

Primary Key : nourut, nopo

Tabel 3.7 Tabel beli_detail

Field Type Length Null Keterangan

nourut int not null Berisi nomor urut dari detail pembelian per-barang nopo varchar 15 not null Berisi nomor pembelian kdbrg varchar 10 not null Berisi kode barang yang

dibeli

jmlbeli int not null Berisi jumlah barang yang dibeli

hrg_beli int not null Berisi harga beli dari sebuah barang

diskon_beli int null Berisi jumlah diskon yang diberikan supplier kepada toko untuk sebuah

barang(buku).

hrg_akhir int not null Berisi harga akhir dari total harga semua dikurangi diskon untuk sebuah jenis barang(buku).

7. Tabel harga

Tabel harga berfungsi untuk menentukan harga jual sebuah barang(buku) yang ditentukan dengan harga beli terbaru dengan diskon dan laba yang di inginkan.

Primary Key : nourut

Tabel 3.8 Tabel harga

tgl_proses date not null Berisi tanggal memproses harga jual baru

harga_jual int not null Berisi harga jual dari sebuah buku

status varchar 15 not null Berisi status dari harga jual yang digunakan

8. Tabel hutang

Tabel hutang berfungsi untuk menyimpan data pembayaran atau pelunasan dari pembelian noncash.

Primary Key : nokwi

Tabel 3.9 Tabel hutang

Field Type Length Null Keterangan nokwi varchar 15 not null Berisi no kwitansi dari

pembayaran

tgl_kwi date not null Berisi tanggal dari kwitansi pembayaran

nopo varchar 15 not null Berisi nomor pembelian angsuran _ke int not null Berisi data jumlah angsuran

yang akan dibayar

username varchar 10 not null Berisi nama dari petugas yang menginputkan data

9. Tabel stok

Tabel stok berfungsi sebagai penghitung jumlah stok yang ada pada akhir bulan untuk stok awal bulan berikutnya dari suatu judul.

Primary Key : nourut

Tabel 3.10 Tabel stok

Field Type Length Null Keterangan nourut int not null Nomor urut

tanggal date not null Berisi bulan dan tahun peng

update tan harga

stokawal int not null Berisi stok awal dari sebuah barang (judul buku).

10.Tabel retur_header

Tabel retur_header berfungsi untuk mencatat data awal dari sebuah retur pembelian.

Primary Key : noret

Tabel 3.11 Tabel retur_header

Field Type Length Null Keterangan noret varchar 18 not null Berisi nomor retur tgl_ret date not null Berisi tanggal dari retur nopo varchar 15 not null Berisi nomor pembelian dari

barang

username varchar 10 not null Berisi nama petugas yang menginputkan data 11.Tabel retur_detail

Tabel retur_detail berfungsi untuk menyimpan data detail dari sebuah retur pembelian.

Primary Key : noret

Tabel 3.12 Tabel retur_detail

Field Type Length Null Keterangan nourut int not null Berisi nomor urut dari data

retur

noret varchar 18 not null Berisi nomor retur dari data sebelumnya

12.Tabel jual_header

Tabel jual_header berfungsi untuk mencatat data – data awal dari sebuah transaksi penjualan yang terjadi antara toko dan pembeli(customer)

Primary Key : nota

Tabel 3.13 Tabel jual_header

Field Type Length Null Keterangan nota varchar 15 not null Nomor tansaksi tgl_nota data not null Tanggal transaksi

kdcust varchar 15 not null Kode dari setiap customer

jenis varchar 10 not null Jenis dari transaksi

penjualan cash atau noncash

username varchar 10 not null Nama dari petugas yang menginputkan data

13.Tabel jual_detail

Tabel jual_detail berfungsi untuk menyimpan data penjualan rinci sebagai kelanjutan dari penyimpanan pada jual_header.

Primary Key : nourutnota

Tabel 3.14 Tabel jual_detail

Field Type Length Null Keterangan nota varchar 15 not null Nomor transaksi yang

berkaitan dengan

penyimpanan sebelumnya. nourutnota int not null Nomor urut penjualan

barang

jmljual int not null Jumlah item yang dijual diskon_khusus int null Diskon khusus yang

diberikan untuk pembelian agen.

total_akhir int not null Total harga dari item yang dijual setelah pengurangan diskon jika ada.

14.Tabel piutang

Tabel piutang berfungsi untuk mencatat pembayaran piutang yang muncul dari transaksi penjualan noncash. Struktur tabel piutang digambarkan pada tabel 3.15

Primary Key: nokwi_piutang

Tabel 3.15 Tabel piutang

Field Type Length Null Keterangan nokwi_piutang varchar 15 not null Nomor kwitansi dari pembayaran piutang tglkwi date not null Tanggal dari kwitansi

diproses

nota varchar 15 not null Nomor transaksi penjualan

noncash

angsuran_ke int not null Jumlah angsuran

bayar int not null Jumlah nominal pembayan piutang

username varchar 10 not null Nama dari petugas yang menginputkan data

15.Tabel biaya

Tabel 3.16 Tabel biaya

Field Type Length Null Keterangan

kdbiaya varchar 10 not null Kode dari biaya jenis varchar 30 not null Jenis dari biaya

tanggal date not null Tanggal pemrosesan biaya bayar int not null Jumlan nominal yang

dibayarkan

username varchar 10 not null Nama dari petugas yang menginputkan data

16.Tabel retur_jual_header

Tabel retur_jual_header berfungsi untuk mencatat data – data awal dari sebuah retur penjualan yang terjadi. Struktur tabel retur_jual_header digambarkan pada tabel 3.17

Primary Key : noret_jual

Tabel 3.17 Tabel retur_jual_header

Field Type Length Null Keterangan

noret_jual varchar 15 not null Nomor retur penjualan tgl_ret date not null Tanggal retur diproses nota varchar 15 not null Nomor transaksi pembelian username varchar 10 not null Nama dari petugas yang

menginputkan data

17.Tabel retur_jual_detail

Tabel retur_jual_detail berfungsi untuk menyimpan data detail dari sebuah retur penjualan.

Primary Key: nourut

Tabel 3.18 Tabel retur_jual_header

noret_jual varchar 15 not null Nomor retur penjualan kdbrg varchar 10 not null Kode barang yang diretur jumlah int not null Jumlah barang yang diretur

Dokumen terkait