• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB IV : HASIL PENELITIAN

G. Uji Hipotesis

3. Uji Determinasi

Pengujian koefisien determinasi (R Square) digunakan untuk mengkur proporsi atau persentase atas persentase kemampuan model dalam menerangkan variabel terikat. Koefisien determinasi berkisar antar nol sampai satu (0≤R2≤1).

Jika R2 semakin besar (mendekati satu). Maka dapat dikatkan bahwa pengaruh variabel bebas (X) adalah besar terhadap variabel terikat (Y). hal ini model yang digunakan semakin kuat untuk menerangkan pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat dan demikian sebaliknya

Tabel 4.28 Koefisen Determinasi

Model Summaryb

Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate

1 .960a .922 .918 .38416

a. Predictors: (Constant), INSENTIF, GAJI b. Dependent Variable: Kinerja

Sumber : Pengelolahan data spss 2016

Berdasarkan perhitungan koefisien determinasi dapat dilihat R square yang diperoleh adalah 0,922. hal ini mengindikasikan bahwa 92.2% kinerja karyawan di pengaruh oleh gaji dan insentif, sedangkan 7,8% lainnya adalah karna faktor diluar model ini.

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Model penelitian ini menggunakan tiga hipotesis dan pengujian, terhadap ketiga hipotesis tersebut dapat diambil kesimpulan bahwa ketiga hipotesis dapat diterima. Dari analisis dan pembahasan pada penelitian yang dilakukan maka dapat disimpulkan :

1. Gaji berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan CV.

Martabe Nauli Medan. Berdasarkan hasil regresi linear berganda dapat diketahui bahwa variabel gaji (X1) memberikan nilai koefisien sebesar 0.491 dengan tingkat signifikansi 0.001<0.05. Hasil uji signifikansi parameter individual (Uji statistik t) menunjukkan t hitung gaji sebesar 3.659. Diketahui untuk nilai t tabel ( df=37 , α = 0,05 ) sebesar 2.026. Hasil ini menunjukkan bahwa nilai t hitung ˃ t tabel.

2. Insentif berpengaruh positif dan signifikan terhadap CV Martabe Nauli Medan. Berdasarkan hasil linear berganda dapat diketahui bahwa variabel insentif (X2) memberikan nilai koefisien 0.484 dengan tingkat siginifikansi 0.001 < 0,05. Hasil uji sigifikansi parameter individual (Uji statistik t) menunjukkan t hitung gaji sebesar 3.606 ˃ 2.026.

3. Gaji dan Insentif secara bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja CV Martabe Nauli Medan. Dari uji F dapat dilihat F hitung sebesar 218.663 dengan signifikan 0.000. Dengan mencari pada tabel F

dengan df1=2 dan df2=37, diperoleh F tabel 3.25 dimana F hitung > F tabel 218.663 > 3.25 dengan siginifikan yang lebih kecil dari 5% (0.000˂ 0.05).

B.    Saran

        Berdasarkan hasil penelitian mengenai pengaruh gaji dan insentif terhadap kinerja karyawan pada CV. Martabe Nauli Medan, peneliti mengajukan beberapa saran yang dapat menjadi bahan pertimbangan bagi perusahaan dalam hal meningkatkan kinerja karyawan, bagi karyawan itu sendiri, dan bagi peneliti selanjutnya, yaitu diantaranya:

1. Berdasarkan hasil penelitian mengenai gaji pada CV. Martabe Nauli medan, perusahaan sudah mampu memenuhi kebutuhan para karyawannya sehingga perusahaan diharapkan terus memotivasi para karyawan agar berdedikasi penuh pada perusahaan dengan diberikanya penghargaan-penghargaan atas kerja keras para karyawan.

2. Berdarkan hasil penelitian mengenai insentif pada CV. Marabe Nauli Medan, perusahaan seharusnya lebih lagi memperhatikan insentif karyawan agar kinerja karyawan semakin meningkat

3. Berdasarkan hasil penelitian mengenai kinerja karyawan CV. Martabe Nauli Medan, para karyawan diharapkan mampu meningkatkan profesionalisme untuk menaati peraturan dan prosedur yang telah ditetapkan dan diatur oleh perusahaan serta untuk mengetahui perkembangan kinerja karyawan hendaknya perusahaan melakukan penilaian kinerja disarankan setiap 3 bulan sekali atau 6 bulan sekali serta penilaian kerja dilakukan dengan transparan dan lebih objektif.

 

DAFTAR PUSTAKA

As’ ad. Moh. (2005), Manajemen Sumber Daya Manusia, Galia Indonesia, Yogyakarta.

Bambang, dkk (2012, Pengaruh Upah dan Insentif Karyawan Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan CV. Indah Jaya Nganjuk)

Diviani (2015), Analisis Pangaruh Insentif Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi

Dessler, Gary (2009), Manajemen Sumber daya Manusia, PT Indeks, Jakarta Ghozali, I. (2005), Model Persamaan Struktural Konsep dan Aplikasi Dengan Program Amos Versi 21.0, Badan Penerbit Universitas Diponegoro, Semarang.

Handoko T. H. (2009), Manajemen Personalia Dan Sumber Daya Manusia, Edisi Refisi, Penerbit BPFE Gajah Mada Press, Yogyakarta.

Hasibuan, M.S.P. (2009), Manajemen Sumber Daya Manusia: Dasar Kunci Keberhasilan, Haji Masagung, Jakarta.

Hariandja. M. T. E (2009), Manajemen Sumber Daya Manusia, Grasindo, Jakarta.

Kadirasman (2012), Manajemen Kompensasi, PT. Raja Grafindo Pesada, Jakarta Mahsun. (2009), Manajemen Sumber Daya Manusia, Raja Grafindo Persada, Jakarta.

Mulyadi, (2008), Sistem Akuntansi, Salemba Empat, Jakarta

Mankunegara, A. Prabu. (2005),Evaluasi Kinerja SDm, Revika Adi Tama, Bandung.

Mankunegara, A. Prabu. (2009),Manajemen Sumber Daya Mansusia, Revika Adi Tama, Bandung

Raymon A Noe (2004), Fundamentals Of Human Resource Management, Me Graw Hill Lirwin, New Yok.

Sembiring, M (2006), Manajemen Sumber Daya Manusia, Pusaka Setia, Bandung.

Simamora, Henry (2005), Manajemen Sumber Daya Manusia, Ed.3, Cetakan kedua YKPN, Yogyakarta.

Siagian, S.P (2009), Manajemen Sumber Daya Manusia, Bumi Aksara, Jakarta.

Sugiyono (2012), Statistik Untuk Penelitian dan Aplikasi Dengan SPSS 21.0 for windows, Alfabeta, Bandung.

Sugiyono (2010), Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D, Alfabeta, Bandung.

Sutrisno, Edy (2010), Manajemen Sumber Daya Manusia, Prenada Media Group, Jakarta.

Sumatno dan Doony Junny Priansa (2011), Manajemen Dalam Organisasi Publik dan Bisnis,Alfa Beta, bandung

Syuhadhak, S (2007), Manajemen Sumber Daya Manusia Kebijakan Kinerja Karyawan, BPFE, Yogyakarta.

Soemarso. S. R. (2009), Akuntansi Suatu Pengantar Jilid I, Salemba Empat, Jakarta.

Veitzhal Rivai (2004),Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan,

Dari Teori Ke Praktif. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada.

/CRITERIA=PIN(.05) POUT(.10) /NOORIGIN

/DEPENDENT Y

/METHOD=ENTER X1 X2

/SCATTERPLOT=(*SRESID ,*ZPRED) /SAVE RESID.

NPAR TESTS

/K-S(NORMAL)=RES_1 /MISSING ANALYSIS.

NPar Tests

[DataSet0]

One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test

Unstandardized Residual

N 40

Normal Parametersa Mean .0000000

Std. Deviation .37417852

Most Extreme Differences Absolute .131

Positive .072

Negative -.131

Kolmogorov-Smirnov Z .827

Asymp. Sig. (2-tailed) .501

a. Test distribution is Normal.

Variables Entered/Removedb

Model Variables Entered

Variables

Removed Method

1 X2, X1a . Enter

a. All requested variables entered.

b. Dependent Variable: Y

Model Summaryb

Model R R Square Adjusted R Square

Std. Error of the Estimate

1 .960a .922 .918 .38416

a. Predictors: (Constant), X2, X1 b. Dependent Variable: Y

ANOVAb

Model Sum of Squares df Mean Square F Sig.

1 Regression 64.540 2 32.270 218.663 .000a

Residual 5.460 37 .148

Total 70.000 39

a. Predictors: (Constant), X2, X1 b. Dependent Variable: Y

Coefficientsa

Model

Unstandardized Coefficients

Standardized Coefficients

t Sig.

Collinearity Statistics

B Std. Error Beta Tolerance VIF

1 (Constant) 4.088 1.118 3.657 .001

X1 .445 .122 .491 3.659 .001 .117 8.544

X2 .263 .073 .484 3.606 .001 .117 8.544

a. Dependent Variable: Y

Model on Eigenvalue Condition Index (Constant) X1 X2

1 1 2.995 1.000 .00 .00 .00

2 .005 25.193 .37 .00 .09

3 .000 94.649 .63 1.00 .91

a. Dependent Variable: Y

Residuals Statisticsa

Minimum Maximum Mean Std. Deviation N

Predicted Value 18.0625 22.1270 20.5000 1.28641 40

Std. Predicted Value -1.895 1.265 .000 1.000 40

Standard Error of Predicted

Value .065 .153 .102 .027 40

Adjusted Predicted Value 18.0710 22.1417 20.5001 1.28713 40

Residual -.77036 .58092 .00000 .37418 40

Std. Residual -2.005 1.512 .000 .974 40

Stud. Residual -2.086 1.546 .000 1.004 40

Deleted Residual -.83357 .60696 -.00008 .39792 40

Stud. Deleted Residual -2.190 1.576 -.006 1.024 40

Mahal. Distance .149 5.201 1.950 1.504 40

Cook's Distance .000 .119 .021 .029 40

Centered Leverage Value .004 .133 .050 .039 40

a. Dependent Variable: Y

Charts

FREQUENCIES VARIABLES=P1 P2 P3 P4 P5 /ORDER=ANALYSIS.

CORRELATIONS

/VARIABLES=P1 P2 P3 P4 P5 TOTAL /PRINT=TWOTAIL NOSIG

/MISSING=PAIRWISE.

RELIABILITY

/VARIABLES=P1 P2 P3 P4 P5 /SCALE('ALL VARIABLES') ALL /MODEL=ALPHA

/SUMMARY=TOTAL.

Reliability X1

[DataSet1]

Scale: ALL VARIABLES

Case Processing Summary

N %

Cases Valid 40 100.0

Excludeda 0 .0

Total 40 100.0

a. Listwise deletion based on all variables in the procedure.

Reliability Statistics

Cronbach's Alpha N of Items

.466 5

Item-Total Statistics Scale Mean if Item

Deleted

Scale Variance if Item Deleted

Corrected Item-Total Correlation

Cronbach's Alpha if Item Deleted

P1 17.4250 1.687 .188 .449

P2 17.6000 1.836 .077 .516

P3 17.5250 1.384 .349 .330

P4 17.4750 1.640 .240 .416

[DataSet1]

Correlations

P1 P2 P3 P4 P5 TOTAL

P1 Pearson Correlation 1 .285 -.047 .170 .085 .504**

Sig. (2-tailed) .074 .773 .295 .600 .001

N 40 40 40 40 40 40

P2 Pearson Correlation .285 1 .068 -.185 .023 .404**

Sig. (2-tailed) .074 .676 .252 .886 .010

N 40 40 40 40 40 40

P3 Pearson Correlation -.047 .068 1 .286 .471** .666**

Sig. (2-tailed) .773 .676 .074 .002 .000

N 40 40 40 40 40 40

P4 Pearson Correlation .170 -.185 .286 1 .271 .540**

Sig. (2-tailed) .295 .252 .074 .090 .000

N 40 40 40 40 40 40

P5 Pearson Correlation .085 .023 .471** .271 1 .684**

Sig. (2-tailed) .600 .886 .002 .090 .000

N 40 40 40 40 40 40

TOTAL Pearson Correlation .504** .404** .666** .540** .684** 1

Sig. (2-tailed) .001 .010 .000 .000 .000

N 40 40 40 40 40 40

**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).

[DataSet1]

Statistics

P1 P2 P3 P4 P5

N Valid 40 40 40 40 40

Missing 0 0 0 0 0

Frequency Table

P1

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid S 23 57.5 57.5 57.5

SS 17 42.5 42.5 100.0

Total 40 100.0 100.0

P2

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid KS 1 2.5 2.5 2.5

S 28 70.0 70.0 72.5

SS 11 27.5 27.5 100.0

Total 40 100.0 100.0

P3

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid KS 2 5.0 5.0 5.0

S 23 57.5 57.5 62.5

SS 15 37.5 37.5 100.0

Total 40 100.0 100.0

Frequency Percent Valid Percent Percent

Valid S 25 62.5 62.5 62.5

SS 15 37.5 37.5 100.0

Total 40 100.0 100.0

P5

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid KS 1 2.5 2.5 2.5

S 19 47.5 47.5 50.0

SS 20 50.0 50.0 100.0

Total 40 100.0 100.0

CORRELATIONS

/VARIABLES=P1 P2 P3 P4 P5 P6 TOTAL /PRINT=TWOTAIL NOSIG

/MISSING=PAIRWISE.

RELIABILITY

/VARIABLES=P1 P2 P3 P4 P5 P6 /SCALE('ALL VARIABLES') ALL /MODEL=ALPHA

/SUMMARY=TOTAL.

Reliability X2

[DataSet2]

Scale: ALL VARIABLES

Case Processing Summary

N %

Cases Valid 40 100.0

Excludeda 0 .0

Total 40 100.0

a. Listwise deletion based on all variables in the procedure.

Reliability Statistics

Cronbach's Alpha N of Items

.767 6

Item-Total Statistics Scale Mean if Item

Deleted

Scale Variance if Item Deleted

Corrected Item-Total Correlation

Cronbach's Alpha if Item Deleted

P1 21.1500 4.182 .515 .733

P2 21.2000 4.215 .522 .730

P3 21.0500 4.254 .554 .720

P4 21.2500 4.346 .493 .737

P5 21.3500 4.951 .486 .743

P6 21.2500 4.654 .529 .730

[DataSet2]

Correlations

P1 P2 P3 P4 P5 P6 TOTAL

P1 Pearson Correlation 1 .279 .602** .207 .321* .405** .704**

Sig. (2-tailed) .082 .000 .199 .043 .010 .000

N 40 40 40 40 40 40 40

P2 Pearson Correlation .279 1 .303 .472** .260 .519** .705**

Sig. (2-tailed) .082 .058 .002 .105 .001 .000

N 40 40 40 40 40 40 40

P3 Pearson Correlation .602** .303 1 .238 .404** .377* .719**

Sig. (2-tailed) .000 .058 .140 .010 .017 .000

N 40 40 40 40 40 40 40

P4 Pearson Correlation .207 .472** .238 1 .555** .337* .679**

Sig. (2-tailed) .199 .002 .140 .000 .034 .000

N 40 40 40 40 40 40 40

P5 Pearson Correlation .321* .260 .404** .555** 1 .135 .616**

Sig. (2-tailed) .043 .105 .010 .000 .406 .000

N 40 40 40 40 40 40 40

P6 Pearson Correlation .405** .519** .377* .337* .135 1 .671**

Sig. (2-tailed) .010 .001 .017 .034 .406 .000

N 40 40 40 40 40 40 40

TOTAL Pearson Correlation .704** .705** .719** .679** .616** .671** 1

Sig. (2-tailed) .000 .000 .000 .000 .000 .000

N 40 40 40 40 40 40 40

**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).

*. Correlation is significant at the 0.05 level (2-tailed).

[DataSet2]

Statistics

P1 P2 P3 P4 P5 P6

N Valid 40 40 40 40 40 40

Missing 0 0 0 0 0 0

Frequency Table

P1

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid KS 5 12.5 12.5 12.5

S 18 45.0 45.0 57.5

SS 17 42.5 42.5 100.0

Total 40 100.0 100.0

P2

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid KS 5 12.5 12.5 12.5

S 20 50.0 50.0 62.5

SS 15 37.5 37.5 100.0

Total 40 100.0 100.0

P3

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid KS 3 7.5 7.5 7.5

S 18 45.0 45.0 52.5

SS 19 47.5 47.5 100.0

Total 40 100.0 100.0

Frequency Percent Valid Percent Percent

Valid KS 5 12.5 12.5 12.5

S 22 55.0 55.0 67.5

SS 13 32.5 32.5 100.0

Total 40 100.0 100.0

P5

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid KS 2 5.0 5.0 5.0

S 32 80.0 80.0 85.0

SS 6 15.0 15.0 100.0

Total 40 100.0 100.0

P6

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid KS 2 5.0 5.0 5.0

S 28 70.0 70.0 75.0

SS 10 25.0 25.0 100.0

Total 40 100.0 100.0

/ORDER=ANALYSIS.

CORRELATIONS

/VARIABLES=P1 P2 P3 P4 P5 TOTAL /PRINT=TWOTAIL NOSIG

/MISSING=PAIRWISE.

RELIABILITY

/VARIABLES=P1 P2 P3 P4 P5 /SCALE('ALL VARIABLES') ALL /MODEL=ALPHA

/SUMMARY=TOTAL.

Reliability Y

[DataSet3]

Scale: ALL VARIABLES

Case Processing Summary

N %

Cases Valid 40 100.0

Excludeda 0 .0

Total 40 100.0

a. Listwise deletion based on all variables in the procedure.

Reliability Statistics

Cronbach's Alpha N of Items

.439 5

Item-Total Statistics Scale Mean if Item

Deleted

Scale Variance if Item Deleted

Corrected Item-Total Correlation

Cronbach's Alpha if Item Deleted

P1 16.4000 1.221 .230 .387

P2 16.4500 1.485 .098 .470

P3 16.4500 1.279 .307 .331

P4 16.4000 1.374 .218 .393

P5 16.3000 1.190 .300 .328

Correlations

P1 P2 P3 P4 P5 TOTAL

P1 Pearson Correlation 1 -.125 .188 .277 .200 .597**

Sig. (2-tailed) .441 .245 .084 .215 .000

N 40 40 40 40 40 40

P2 Pearson Correlation -.125 1 .241 .103 .066 .425**

Sig. (2-tailed) .441 .135 .526 .685 .006

N 40 40 40 40 40 40

P3 Pearson Correlation .188 .241 1 -.026 .287 .595**

Sig. (2-tailed) .245 .135 .874 .073 .000

N 40 40 40 40 40 40

P4 Pearson Correlation .277 .103 -.026 1 .135 .520**

Sig. (2-tailed) .084 .526 .874 .406 .001

N 40 40 40 40 40 40

P5 Pearson Correlation .200 .066 .287 .135 1 .630**

Sig. (2-tailed) .215 .685 .073 .406 .000

N 40 40 40 40 40 40

TOTAL Pearson Correlation .597** .425** .595** .520** .630** 1

Sig. (2-tailed) .000 .006 .000 .001 .000

N 40 40 40 40 40 40

**. Correlation is significant at the 0.01 level (2-tailed).

[DataSet3]

Statistics

P1 P2 P3 P4 P5

N Valid 40 40 40 40 40

Missing 0 0 0 0 0

Frequency Table Y

P1

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid KS 4 10.0 10.0 10.0

S 28 70.0 70.0 80.0

SS 8 20.0 20.0 100.0

Total 40 100.0 100.0

P2

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid KS 3 7.5 7.5 7.5

S 32 80.0 80.0 87.5

SS 5 12.5 12.5 100.0

Total 40 100.0 100.0

P3

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid KS 3 7.5 7.5 7.5

S 32 80.0 80.0 87.5

SS 5 12.5 12.5 100.0

Total 40 100.0 100.0

Frequency Percent Valid Percent Percent

Valid KS 2 5.0 5.0 5.0

S 32 80.0 80.0 85.0

SS 6 15.0 15.0 100.0

Total 40 100.0 100.0

P5

Frequency Percent Valid Percent

Cumulative Percent

Valid KS 2 5.0 5.0 5.0

S 28 70.0 70.0 75.0

SS 10 25.0 25.0 100.0

Total 40 100.0 100.0

IDENTITAS DIRI

NAMA : ………

Jenis Kelamin : L / P *

Status Marital : Singgle / Menikah *

Usia : ……….. Tahun

Pendidikan : ……….

Pekerjaan /Posisi : ……….

Lama Bekerja : ……….. Tahun

*Coret yang tidak perlu

PETUNJUK PENGISIHAN

Pada halama ini berikut ini terdapat tiga anket, yaitu Agket I ( Gaji), II (Insentif) dan III (Kinerja karyawan). Pada masing-masing angket berisi beberapa pernyataan dan anda diminta memberikan tanggapan atas pernyataan tersebut. Sebelum menjawab ada beberapa hal yang perlu anda perhatikan, yaitu :

1. Pada angket ini tidak ada jawaban yang salah dan benar, anda diminta untuk menjawab secara jujur dengan keadaan diri anda dan bukan berdasarkan atas apa yang anda anggap baik.

2. Perlu anda ketahui bahwa hasil jawaban anda akan kami rahasikan dan tidak berpengaruh pada penilaian perusahaan terhadap anda

3. Jika telah selasai, periksalah kembali jawaban anda, pastikan semua pernyataan telah terjawab. Terima kasih.

-Selamat Mengerjakan-

B. KUESIONER

Berilah Tanda Cheklist (x) SS = Sangat Setuju S = Setuju

KS = Kurang Setuju TS = Tidak Setuju

STS = Sangat Tidak Setuju

No. Gaji (X1) SS S KS TS STS

1 Karyawan diberikan keadilan internal yang sama rata oleh perusahaan

2 Perusahaan memberikan keadilan eksternal bagi setiap masing-masing devisi

3 Perusahaan sudah memberikan taraf hidup yang layak kepada para karyawannya

4 Gaji yang diberikan oleh perusahaan saat ini dirasa puas dan mampu memenuhi kebutuhan

5 Gaji yang diberikan perusahaan kepada anda saat ini mampu menimbulkan rasa semangat dalam bekerja

No Insentif (X2) SS S KS TS STS

1 Saya menerima insentif dengan kinerja yang saya capai

2 Insentif yang saya terima dapat memenhi kebutuhan hidup

3 Sistem insentif diterapkan oleh perusahaan sama rata atau adil

4 Insentif yang diberikan berdasarkan kepada masa kerja dalam perusahaan

5 Insentif yang diberikan sesuai dengan kedudukan jabatan

6 Insentif yang diberikan berdasarkan tingkat kesenioritasan

No Kinerja (Y ) SS S KS TS STS

1 Karyawan sudah meningkatkan kuantitasnya di dalam bekerja

Dokumen terkait