• Tidak ada hasil yang ditemukan

UNIVERSITAS TERBUKA

METODE PENELITIAN

C. Variabel Penelitian

Variabel penelitian digunakan dalam penelitian sebagai petunjuk untuk mencari data maupun segala informasi di lapangan. Dalam penelitian ini variabel yang diteliti dibagi menjadi 2, yaitu variabel dependen dan variabel independen. Variabel dependen adalah variabel yang a kan d iprediksi atau d ijelaskan, s edangkan variabel independen a dalah variabel (diperkirakan) mempengaruhi variabel dependen.

Variabel independen (variabel X) pada penelitian ini adalah variabel motivasi kerja diuraikan menjadi dimensi-dimensi berikut ini:

Xa = Kebutuhan Prestasi Xb = Kebutuhan Kekuasaan Xc = Kebutuhan afiliasi

Sementara itu yang menjadi variabel dependen (variabel terikat/variabel Y) dalam penelitian ini adalah disiplin kerja. Variabel dependen (Variabel Y) pada penelitian ini adalah variabel d isiplin kerja. D imensi d isiplin ke rja da pat d iuraikan menjadi 3, meliputi: disiplin waktu (Ya), disiplin peraturan (Yb), dan disiplin tanggungjawab (Yc D. Instrumen Penelitian

).

Pengumpulan da ta dilakukan de ngan menggunakan alat da lam bentuk kue sioner yang d iisi o leh r esponden d ibuat da lam bentuk pe rtanyaan/pernyataan, d imana da lam kuesioner s udah d isediakan alternatif jawaban dari t iap item p ernyataan. D alam pelaksanaan pe ngisian r esponden d iminta untuk memilih salah satu jawaban y ang sekiranya cocok dengan keadaan yang dialami. Untuk mengetahui tanggapan responden

terhadap disiplin yang m enyangkut m otivasi s erta untuk m empermudah pengambilan kesimpulan dari tanggapan pegawai yang diperoleh dalam pembagian koesioner, maka digunakan skala Likert dengan 4 option.

Alternatif jawaban disesuaikan dengan skala likert yang dibuat menjadi 4 a lternatif jawaban. Skala l ikert m elibatkan s erangkaian pertanyan y ang b erkaitan dengan s ikap responden diminta menyatakan "sangat baik" sampai pada jawaban "tidak baik" untuk setiap pertanyaan, jawaban diberi nilai yang akan merefleksikan secara konsisten sikap responden. Nilai total seluruh pertanyaan dihitung untuk setiap responden. Untuk setiap jawaban akan diberi skor 1 - 4 yang dapat dijelaskan sebagai berikut:

1. Skor 1 untuk jawaban tidak baik 2. Skor 2 untuk jawaban kurang baik 3. Skor 3 untuk jawaban baik

4. Skor 4 untuk jawaban sangat baik

Untuk m emastikan bahwa a lat uku r yang a kan d igunakan da lam pe nelitian memiliki validitas da n reliabilitas, d ilakukan uji coba skala motivasi dan disiplin kerja pe gawai. D ata hasil kue sioner d iolah de ngan menggunakan pr ogram S PSS 18. 0

for windows.

Untuk lebih jelasnya mengenai variabel, dimensi dan indikator yang digunakan dalam penelitian, Tabel 3.1 berikut ini akan menjelaskan kisi-kisi instrumen penelitian secara terperinci:

Tabel 3.1

Kisi-kisi Instrumen Penelitian

No Variabel Dimensi Indikator Nomor

Item 1 2 3 4 5 1 Variabel Bebas Motivasi (X) David McCLelland (1987:261) 1. Kebutuhan Prestasi 2. Kebutuhan kekuasaan

a. Menguasai berbagai keahlian b. Prestasi kerja yang maksimal c. Perasaan senang jika jika

berhasil dalam bekerja

d. Giat berupaya untuk berprestasi e. Kemajuan dalam karier

f. Hubungan antara pimpinan dan bawahan

g. Sistem pembinaan dan pelatihan a. Kemampuan mempengaruhi

pihak lain

b. Menunjukkan tingkah laku yang baik kepada pemimpin c. Melakukan pendekatan

Manusiawi

d. Berusaha dekat dengan pimpinan

e. Membuka jaringan ke pada semua pihak 1,2 3,4 5 6 7 8,9 10,11 12,13 14 15 16 17 3. Kebutuhan

Afiliasi a. Perasaan terlibat dengan kelompok b. Diterima oleh orang lain c. Dukungan dari orang lain d. Persahabatan

e. Mendekatkan diri dan bekerjasama

f. Mencari kontak-kontak sosial g. Berusaha membentuk kelompok

18 19 20 21 22 23

UNIVERSITAS TERBUKA

sosial

h. Tidak bekerja dengan individu

24 25 2 Variabel Tidak Bebas Disiplin Kerja Pegawai (Y) Guntur (1996-34-35) 1. Disiplin

waktu a. Kepatuhan pe gawai pa da jam kerja. b. Ketepatan menyelesaikan

pekerjaan

c. Tidak mengulur-ulur waktu d. Memiliki jadwal kerja e. Memilki komitmen f. Mengevaluasi jam kerja

26,27 28 29 30 31 32 2. Disiplin

peraturan a. Kepatuhan pa da pe raturan/tata tertib yang ada b. Kepatuhan pe gawai t erhadap

instruksi dari atasan. c. Menggunakan kelengkapan

pakainan seragam sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

d. Melaksanakan peraturan dengan baik e. Penerapan sanksi f. Memiliki ketegasan g. Mengevaluasi peraturan 33,34 35,36 37 38 39 40,41 42 3. Disiplin Tanggung jawab a. Menggunakan fasilitas

peralatan kerja sesuai prosedur kerja yang telah ditentukan. b. Memelihara fasilitas/peralatan

kerja sesuai prosedur kerja yang telah ditentukan. c. Tidak menghindar dari

tanggungjawab

d. Mempertangungjawabkan pekerjaannya.

e. Konsisten dengan waktu f. Tidak merugikan jam kerja

orang lain 43,44 45,46 47 48 49 50

UNIVERSITAS TERBUKA

E. Prosedur Pengumpulan Data 1. Jenis dan sumber data

Jenis penelitian yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah tipe eksplanatori. Dengan kata lain penelitian ini berusaha menjelaskan hubungan kausal antara variabel-variabel melalui pengujian hipotesis. Data yang digunakan da lam pe nelitian ini adalah data kua ntitatif. D ata kua ntitatif ada lah da ta yang berbentuk angka, seperti da ta yang berskala ukur interval dan rasio.

Adapun sumber data yang dipakai dalam penelitian ini diperoleh melalui:

a. Data P rimer, yaitu da ta yang d iperoleh langsung da ri r esponden de ngan c ara membagikan kuisioner selain itu penulis juga melakukan survey langsung ke Dinas Kesehatan Kabupaten Bintan tempat dimana penulis melakukan penelitian.

b. Data S ekunder, y aitu da ta yang d iperoleh de ngan melakukan s tudi ke pustakaan yang be rhubungan dengan m asalah y ang a kan dikaji l ebih l anjut. Data sekunder diperoleh da ri r eferensi-referensi mis alnya da ri b uku-buku, internet, j urnal da n sumber-sumber l ainnya yang dapat menunjang penelitian i ni. Dari buku diperoleh teori-teori t entang motivasi da n d isiplin kerja. Sementara itu, t eori-teori t entang sejarah da n s truktur organisasi d iperoleh langsung da ri k antor D inas Kesehatan Kabupaten Bintan.

2. Teknik Pengumpulan Data

Cara pe ngumpulan da ta da lam pe nelitian ini d ibagi menjadi 2 cara, yaitu melalui studi lapangan da n s tudi ke pustakaan. B erikut pe njelasan da ri ke dua t eknik pengumpulan data tersebut:

a. Studi Lapangan (Field Research)

Yaitu teknik pengumpulan data dengan cara melakukan penelitian dan pengamatan secara langsung pada objek yang diteliti. Data tersebut penulis peroleh dengan cara : menyebarkan ku isioner un tuk d ijawab r esponden da n p ertanyaan itu telah

dipersiapkan sebelumnya s ecara s istematis. D isamping itu untuk m elakukan c ross cek di lapangan pe neliti melakukan w awancara ke pada beberapa o rang, s eperti: teman kerja, kepala s eksi da n kepala bi dang D inas K esehatan K abupaten Bintan. Data yang diperoleh s elanjutnya a kan digunakan untuk m emperkuat hasil u ji statistik.

b. Studi Pustaka (Library Research)

Yaitu mengumpulkan da ta s ebagai r eferensi u ntuk m elakukan pe nelitian de ngan mempelajari l iteratur-literatur ya ng berhubungan dengan a spek permasalahan da n menunjang pembahasan dalam pembuatan tesis ini.

Dokumen terkait