PENGARUH METODE INKUIRI BERBASIS PRAKTIKUM UNTUK MENUMBUHKEMBANGKAN SIKAP BERFIKIR KRITIS DAN
MENINGKATKAN HASIL BELAJAR KIMIA SISWA P A D A M A T E R I L A J U R E A K S I
Oleh Hijjah Hanita NIM 4101331001
Program Studi Pendidikan Kimia
SKRIPSI
Diajukan Untuk Memenuhi Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
iii
PENGARUH METODE INKUIRI BERBASIS PRAKTIKUM UNTUK MENUMBUHKEMBANGKAN SIKAP BERFIKIR KRITIS DAN
MENINGKATKAN HASIL BELAJAR KIMIA SISWA PADA MATERI LAJU REAKSI
Hijjah Hanita (NIM 4101331001) ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya perbedaan karakter berfikir kritis dan hasil belajar kimia siswa yang dibelajarkan dengan menggunakan metode inkuiri terbimbing dibandingkan dengan siswa yang dibelajarkan dengan model direct instruction pada pokok bahasan Laju Reaksi. Penelitian dilakukan pada siswa kelas XI SMA Muhammadiyah 02 Medan T.A 2014/2015. Pengambilan data untuk karakter berfikir kritis siswa diperoleh melalui observasi dengan menggunakan instrumen yang telah valid. Sedangkan hasil belajar siswa diperoleh dengan tes hasil belajar yang menggunakan instrumen yang telah valid dan realibel sebanyak 20 soal (0,690). Hasil penelitian menunjukkan terdapat perbedaan yang signifikan pada siswa yang diajarkan dengan metode inkuiri terbimbing berbasis praktikum rata-rata nilai berfikir kritis siswa adalah 60,75 dan pada siswa yang dibelajarkan dengan model direct
instruction rata-rata nilai berfikir kritis siswa adalah 55,96. Nilai rata-rata pre-test
vi
2.1.3 Karakteristirk Ilmu Kimia ... 10
2.1.4 Kemampuan Berfikir Kritis .. ... 10
2.1.4.1 Defenisi Berfikir Kritis ... 10
2.1.4.2 Indikator Kemampuan Berpikir Kritis ... 11
2.1.4.3 Berpikir Kritis di Kelas ... 13
2.1.4.4 Langkah-Langkah Berpikir Kritis ... 14
2.1.4.5 Manfaat Berpikir Kritis ... 15
2.1.5 Metode Pembelajaran ... 15
2.1.5.1 Defenisi Metode Pembelajaran ... 15
2.1.6 Metode Inkuiri ... 16
2.1.6.1. Defenisi Inkuiri ... 16
2.1.6.2 Jenis dan Tingkatan dari Inkuiri ... 17
2.1.6.3 Karakteristik Metode Inkuiri... 19
2.1.6.4 Langkah langkah Metode Inkuiri ... 20
2.1.6.5 Sintaks Metode Inkuiri ... 22
vii
2.1.7 Metode Praktikum ... 23
2.1.7.1 Defenisi Metode Praktikum ... 23
2.1.7.2. Kelebihan Dan Kekurangan Metode Praktikum ... 25
2.1.8 Model Pembelajaran ... ... 26
2.1.8.1 Model Pembelajaran Langsung (Direct Instruction) ... 26
2.1.9 Materi Laju Reaksi ... 28
2.3.1 Hipotesis untuk Rumusan Masalah 1 ... 38
2.3.1 Hipotesis untuk Rumusan Masalah 2 ... 38
BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Tempat dan Waktu Penelitian ... 39
3.2 Populasi dan Sampel ... 39
3.2.1 Populasi ... 39
3.2.2 Sampel ... 39
3.3 Variabel Penelitian ... 39
3.4 Instrumen Penelitian... 39
3.4.1 Validitas Tes ... 40
3.4.2 realibilitas Tes ... 40
3.4.3 Indeks Kesukaran Tes ... 41
3.4.4 Daya Pembeda Soal ... 41
3.5 Rancangan/Desain Penelitian ... 42
3.6 Teknik Pengumpulan Data/ Prosedur Penelitian... 43
3.6.1 Persiapan Penelitian ... 43
3.6.2 Prosedur Pelaksanaan Penelitian ... 43
3.7 Teknik Analisis Data ... 46
viii
4.3. Uji Persyaratan Analisa Data ... 51
4.3.1. Uji Normalitas Data ... 52
4.3.2. Uji Homogenitas Data ... 52
4.4. Uji Hipotesis ... 53
4.4.1. Pengujian Hipotesis I ... 53
4.4.2. Pengujian Hipotesis II ... 54
4.5. Peningkatan Hasil Belajar ... 54
4.6. Pembahasan Hasil Penelitian ... 55
BAB V KESIMPULAN 5.1. Kesimpulan ... 60
5.2. Saran ... 60
DAFTAR TABEL
2.1. Tabel Indikator kemampuan berfikir kritis 12
2.2 Tabel Sintaks Metode Inquiry 22
2.3 Tabel Langkah- langkah pembelajaran langsung (direct instruction) 28
2.4 Tabel Beberapa Contoh Katalis 35
3.1. Matriks Rancangan Penelitian 42
4.1 Rata-rata, Standar Deviasi, Minimum, Maksimum, Data Karakter
Berfikir Kritis Kelompok Sampel 50 4.2 Rata-rata, Standar Deviasi, Minimum, Maksimum, Data Pretest
Hasil Belajar Kelompok Sampel 50
4.3 Rata-rata, Standar Deviasi, Minimum, Maksimum, Data Posttest
Hasil Belajar Kelompok Sampel 51
4.4 Rata-rata, Standar Deviasi, Minimum, Maksimum, Data Gain Hasil
Belajar Kelompok Sampel 51
4.5 Hasil Uji Normalitas Data 52
ix
DAFTAR GAMBAR
Gambar 2.1 Pengenceran 29
ix
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1. Silabus 63
Lampiran 2. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) 65 Lampiran 3.Kisi-kisi Tes Soal (Sebelum Divalidasi) 78 Lampiran 4.Instrumen Penelitian (Sudah Divalidasi) 90 Lampiran 5. Kunci Jawaban Instrumen Tes 93 Lampiran 6a.Format Lembar Jawaban (Soal Sebelum Divalidasi) 94 Lampiran 6a.Format Lembar Jawaban (Soal Sudah Divalidasi) 95
Lampiran 7a.Penuntun Praktikum 96
Lampiran 7b.Jawaban Penuntun Praktikum 99 Lampiran 8. Lembar Pengamatan Karakter Berfikir Kritis 103 Lampiran 9. Perhitungan Validitas Test 104 Lampiran 10.Perhitungan Reabilitas Test 106 Lampiran 11.Perhitungan Tingkat Kesukaran Test 108 Lampiran 12.Perhitungan Daya Pembeda Butir Test 110 Lampiran 13.Tabel Data Tes Awal, Tes Akhir, dan Gain Hasil Belajar 112 Lampiran 14.Tabel Data Hasil Observasi Berfikir Kritis Siswa 114 Lampiran 15.Tabel Nilai Tumbuh Kembang Berfikir Kritis Siswa 116
Lampiran 16. Uji Normalitas Data 117
Lampiran 17. Uji Homogenitas Data 122
Lampiran 18. Uji Hipotesis 123
Lampiran 19. Perhitungan Peningkatan Hasil Belajar 125
Lampiran 20.Tabel r-Product Moment 126
Lampiran 21.Glosarium 127
Lampiran 22. Jadwal Penelitian 128
60
BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN 5.1.Kesimpulan
Berdasarkan hasil penelitian diperoleh kesimpulan sebagai berikut :
1. Terdapat pengaruh hasil belajar kimia siswa yang dibelajarkan dengan metode
inkuiri terbimbing berbasis praktikum lebih tinggi dibandingkan dengan
model direct instruction.
2. Terdapat pengaruh kemampuan berpikir kritis siswa yang dibelajarkan dengan metode inkuiri terbimbing berbasis praktikum dengan kemampuan berpikir kritis siswa yang dibelajarkan dengan model direct instruction dengan metode Inkuiri terbimbing dibandingkan dengan siswa yang dibelajarkan dengan model direct instruction
5.2.Saran
Berdasarkan hasil penelitian dan kesimpulan,maka disarankan hal-hal berikut: 1. Bagi guru atau calon guru disarankan untuk menerapkan metode inkuiri
terbimbing sebagai salah satu alternatif pembelajaran untuk meningkatkan hasil belajar dan menumbuhkembangkan karakter berfikir kritis siswa khususnya mata pelajaran kimia.
61
DAFTAR PUSTAKA
Arends, (2001), Learning To Teach, jilid 2, Pustaka belajar, Yogyakarta.
Argandi, Ratri, Dkk., (2013) Pembelajaran Kimia Dengan Metode Inquiry Terbimbing Dilengkapi Kegiatan Laboratorium Real Dan Virtual Pada Pokok Bahasan Pemisahan Campuran, Jurnal Pendidikan Kimia, Vol 2 tahun 2013
Arikunto,S., (1999), Prosedur Penelitian, Rineka Cipta, Jakarta
Chang, Raymond, (2005), Kimia Dasar Konsep-Konsep Inti Jilid 1 dan 2 Edisi
Ketiga, Erlangga, Jakarta
Dahar,R.W.,(1989), Teori- Teori Belajar, Erlangga, Jakarta.
Djamarah, (2006), Strategi Belajar Mengajar, Penerbit Rineka Cipta, Jakarta Hamalik,O.,(2010), Proses Belajar Mengajar, Rineka Cipta , Jakarta.
Harahap, M., (2007), Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Kimia Siswa Di SMA dengan Menggunakan Pembelajaran Model Kooperatif Tipe NHT dengan Menggunakan Pendekatan CTL , Skripsi, Jurusan Kimia, FMIPA, Unimed, Medan.
Jahro, I.S., (2009), Desain Praktikum Alternative Sederhana (Pas) Wujud Kreatifitas Dalam Pelaksanaan Kegiatan Praktikum Pada Pembelajaran Kimia, Jurnal Pendidikan Kimia ISSN:2085-3653.
Kardi dan Nur, (2003), Pengajaran Langsung, Universitas Negeri Malang Press, Surabaya.
Mulyasah., (2008), Psikologi Pendidikan Dengan Pendekatan Baru, PT.Remaja Rosda Karya, Bandung.
Pertiwi, Ayu Bakti, Dkk. Meningkatan Sikap Ilmiah Siswa Melalui Metode Praktikum Dengan Pendekatan Inkuiri Pada Materi Termokimia Di Kelas Xi Ipa Sma Negeri 3 Sanggau, Jurnal Pendidikan Kimia, vol 2 Tahun 2013
Roestyah, N.K., (2008), Strategi Belajar Mengajar, Rineka Cipta,Jakarta.
Sanjaya,wina., (2006), Pembelajaran Dalam Implementasi Kurikulum Berbasis
Kompetensi, Kencana Prenada Media Group, Jakarta
Saptorini, (2008), Peningkatan Keterampilan Generik Sains Bagi Mahasiswa Melalui Perkuliahan Praktikum Kimia Analisis Instrumen Berbasis Inkuiri,
62
Silitonga, PM., (2011), Metodelogi Penelitian, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Medan, Medan
Simalango, A.N., dan Muchtar, Z., (2008), Pengaruh Pemakaian Metode Praktikum Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Pokok Bahasan Laju Reaksi, Jurnal Pendidikan Matematika dan Sains, 31, 29-34.
Simamora, E.Nora., (2011), Pembelajaran Inkuiri Sebagai Upaya Peningkatan
Berpikir Kritis dan Komunikasi Matetmatis Siswa Sekolah Menengah Pertama, Tesis, Unimed
Slameto, (2003), Belajar Dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhinya, Rineka Cipta.Jakarta.
Sunyono, (2005), Penerapan Metode Eksperimen Berbasis Lingkungan Dalam
Meningkatkan Aktivitas Belajar Siswa Kelas X Semester 1 SMA SWADHIPA NATAR dalam Journal proceeding of the first international seminar of
science Education UPI vol (5) Maret 2007
Suparno, Dkk., (2009). Pembelajaran Kimia Menggunakan Kolaborasi Konstruktif Dan Inkuiri Berorientasi Chemo-Enterpreneurship. Jurnal
Pendidikan Kimia ,Semarang: UNS.
Surya, H., (2013), Cara Belajar Orang Genius, PT Elex Medis Komputindo, Jakarta
Tambunan, Mananti, dan Amser Simanjuntak, (2009), Strategi Belajar Mengjar,FMIPA,UNIMED, Medan.
Warman, Kartika, (2012), Pengembangan Berpikir Kritis Terhadap Hasil Belajar
Melalui Implementasi Inkuiri Terbimbing Pada Pembelajaran Kelarutan Dan Hasil Kali Kelarutan Di Kelas Xi Sma, Skripsi, FMIPA, UNIMED,
Medan.
Wiselmi, (2009), Penerapan kombinasi Metode pembelajaran Direct Instruction
dan Physical Self Assesment untuk meningkatkan Hasil belajar biologi
siswa kelas IX SMPS 10 Cendana Mandau, Jurnal Cendekia 1: 110-114. Zarini, N.,K., Dkk.,(2012) Kesan Pendekatan Inkuiri Penemuan Terhadap
Pencapaian Pelajar Dalam Mata Pelajaran Kimia, Universitas sains Malaysia, Asia Pacific Journal of Educators and Education, Vol. 27, 159–
ii
RIWAYAT HIDUP