• Tidak ada hasil yang ditemukan

TEORI BELAJAR PIAGETx

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "TEORI BELAJAR PIAGETx"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

•Jean Piaget salah seorang ahli psikologi perkembangan

•Skema (struktur), asimilasi, akomodasi, ekuilibrium, organisasi,adaptasi

•Skema: struktur kognitif seseorang yang memungkinkan •Skema: struktur kognitif seseorang yang memungkinkan individu untuk mengingat dan memberi respon terhadap rangsang yang masuk dari lingkungan sekitarnya

•Skema merupakan suatu pola yang sistematis individu dalam bertindak, berperilaku, berpikir dan strategi dalam pemecahan masalah dalam segala tantangan dan jenis

(2)

Asimilasi proses yang mana individu mengintegrasikan antara persepsi, konsep atau

pengalaman baru ke dalam skema kognitifnya

Akomodasi proses kognitif individu dalam menghadapi stimulus yang masuk ke dalam struktur kognitifnya.

Proses akomodasi dapat terjadi dalam dua hal:

mengubah skema yang ada dalam struktur kognitif mengubah skema yang ada dalam struktur kognitif

individu karena pengalaman yang ia temukan tidak ada dalam struktur berpikir individu atau

individu bisa memodifikasi skema yang ada sehingga cocok dengan stimulus yang masuk ke dalam diri

(3)

- Ekuilibrium

Kesetimbangan antara

asimilasi dan akomodasi yaitu pengaturan diri

mekanis (

mechanical self-regulation

) yang

perlu untuk mengatur kesetimbangan proses

asimilasi dan akomodasi

- Ekuilibrasi proses bergerak dari

keadaan disekuilibrium menuju keadaan

keadaan disekuilibrium menuju keadaan

ekuilibrium

- Adaptasi

Kecenderungan anak

untuk menyesuaikan diri dengan tuntutan

lingkungan sekitarnya.

(4)

TAHAP-TAHAP PERKEMBANGAN INTELEKTUAL MENURUT PIAGET

Tahap

Usia

Gambaran

Sensorimotor

0 – 2 th

Bayi bergerak dari refleks

instinktif pada saat lahir

sampai permulaan

pemikiran simbolis

pemikiran simbolis

Bayi membangun

(5)

Tahap

Usia

Gambaran

Preopera-tional

2 – 7

tahun

Anak mulai mempresenatsikan

dunia dengan kata-kata dan

gambar-gambar, mulai

menggunakan simbol dan

konsep intuitif: pemikiran

langsung pada dunia luar tetapi

langsung pada dunia luar tetapi

tanpa penalaran (4 – 7 tahun)

Operasio

nal

formal

11 – 15

tahun

Anak remaja berpikir dengan

cara yang lebih abstrak dan

(6)

Operasional

konkret

7 – 11

thn

Anak dapat berpikir secara logis

mengenai peristiwa-peristiwa

yang konkrit dan

(7)

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PROSES PERKEMBANGAN INTELEKTUAL

Hereditas atau kematangan internal

menyediakan fasilitas kpd anak yang baru lahir untuk menyesuaikan diri dengan dunia dan mengatur

jalannya perkembangan anak pada waktu-waktu mendatang.

Pengalaman: Penglaman dengan realitas fisik

merupakan dasar perkembangan struktur kognitif. merupakan dasar perkembangan struktur kognitif. Transmisi sosial: Presentasi pengaruh budaya

terhadap pola berfikir anak, contoh bentuk transmisi sosial diantaranya, adalah: penjelasan orang tua,

informasi dari buku-buku, diskusi dengan teman, penjelasan guru, meniru contoh

(8)

APLIKASI TEORI PIAGET

Memilih tujuan belajar

Tujuan utama pembelajaran adalah meningkatkan keterampilan berfikir yang sesuai pada setiap periode perkembangan intelektual

Urutan kurikulum

Kurikulum yang didasarkan pada teori Piaget adalah Kurikulum yang didasarkan pada teori Piaget adalah kurikulum yang mempertimbangkan tahap

(9)

Metode pembelajaran

Tugas guru yang didasarkan pada teori Piaget meliputi 2 hal:

1. Mendiagnosa perkembangan siswa saat ini, dimana program yang dibuat dirancang untuk meningkatkan perkembangan kognitif anak.

2. Menciptakan kegiatan belajar yang dapat

menantang anak mencapai tahap perkembangan menantang anak mencapai tahap perkembangan

berikutnya. Guru bertugas untuk menyediakan alat-alat, perlengkapan dan lingkungan yang

menyenangkan anak untuk melakukan eksplorasi terhadap obyek-obyek. Eksplorasi merupakan

kesempatan bagi anak untuk memperoleh pengalaman langsung dari lingkungan untuk

(10)

Referensi

Garis besar

Dokumen terkait

Pada proses Pengolahan Karium (Karak Tinggi Kalsium) didasar pada prinsip pemanfaatan kembali (reuse) limbah tulang ikan lele pada setiap UKM pengolah ikan lele

Kecemasan adalah suatu kebingungan atau kekhawatiran pada sesuatu yang akan terjadi dengan penyebab yang tidak jelas dan dihubungkan dengan perasaan tidak menentu dan tidak

Pemberian kesempatan kepada siswa untuk berlatih menggunakan keterampilan berpikir, bersikap ilmiah, belajar mandiri serta dapat membuat suatu hubungan antara

Data penelitian ini diperoleh dari Dinas Kesehatan Kabupaten Pandeglang yaitu data pasien tahun 2014 sampai dengan 2018 dari 36 puskesmas di Kabupaten Pandeglang digunakan sebagai

The Decoding Society, grup jazz dari Amerika yang waktu itu bermain di Hyatt Bumi Hotel Liberty, 1 ( Oktober 1983 , di tempat yang sama, ) tanggal 5 Maret 1982 jam 19.00 malam

(1) Tarif Pelayanan tindakan medik operatif sebagaimana tercantum dalam Lampiran XI yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Peraturan Bupati ini. (2) Tarif

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar model store atmosphere dalam membentuk keputusan pembelian pada gerai J.CO Donuts & Coffee di

Berdasarkan hasil yang terukur maka, kemampuan CWDM untuk mengoptimalisasikan band frekuensi tidak mempengaruhi pada turunnya kualitas audio dan video dan masih berada