• Tidak ada hasil yang ditemukan

LKP : Perancangan Interaktif Company Profile PT. Simpati Global Surabaya.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "LKP : Perancangan Interaktif Company Profile PT. Simpati Global Surabaya."

Copied!
68
0
0

Teks penuh

(1)

PERANCANGAN INTERAKTIF COMPANY PROFILE PT. SIMPATI GLOBAL SURABAYA

Nama

: Khurriyatur Rosyida

NIM

: 10.42010.0065

Program : S1 (Strata Satu)

Jurusan : Desain Komunikasi Visual

SEKOLAH TINGGI

MANAJEMEN INFORMATIKA & TEKNIK KOMPUTER

SURABAYA

2013

STIKOM

(2)

iv

perusahaan yang akan diajak untuk bekerjasama. Untuk itu, cukup penting bagi sebuah perusahaan untuk membangun pencitraan bagi sesama rekan bisnis. Salah satu media yang cukup efektif dalam membangun pencitraan adalah company profile yang dapat menampilkan kesan dan seluk beluk suatu perusahaan.

Company Profile merupakan alat marketing yang cukup efektif untuk mempresentasikan profil perusahaan kepada rekan bisnis. Dengan adanya company profile rekan bisnis tidak perlu bertanya secara detil mengenai profil sebuah perusahaan. Dan juga didukung pemilihan media dan desain yang menarik akan meyakinkan rekan bisnis untuk menjalin kerjasama.

Perancangan company profile PT. Simpati Global ini bertujuan untuk meningkatkan citra perusahaan serta menarik minat rekan bisnis untuk bekerjasama. Dalam pembuatan company profile penulis memilih media interaktif dengan pertimbangan keterlibatan klien dalam mengoprasikan company profile sesuai dengan keinginan. Penulis yang berkesempatan untuk melaksanakan kerja praktek di PT. Simpati Global membuat penulis dapat mengetahui seluk beluk perusahaan tersebut yang dapat mempermudah perancangan interaktif company profile.

Setelah mengetahui bagaimana proses perancangan interaktif company profile dari riset hingga final design, penulis mempunyai sebuah gambaran tentang apa yang akan dikerjakan dalam Kerja Praktek. Sehingga dalam penulisan laporan Kerja Praktek ini, penulis mengambil judul “Perancangan Interaktif Company Profile PT. Simpati Global Surabaya”.

Kata Kunci: Perancangan, Interaktif Company Profile, PT. Simpati Global

STIKOM

(3)

v

KATA PENGANTAR ... ii

ABSTRAK ... iv

DAFTAR GAMBAR ... ix

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1Latar Belakang Masalah ... 1

1.2Perumusan Masalah ... 3

1.3Batasan Masalah ... 3

1.4Tujuan ... 3

1.5Manfaat ... 3

1.5.1 Manfaat Teoritis ... 3

1.5.2 Manfaat Praktis ... 4

1.6Pelaksanaan ... 4

1.6.1 Detil Perusahaan ... 4

1.6.2 Periode ... 6

1.7Sistematika Penulisan ... 6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ... 7

2.1 Multimedia ... 7

2.1.1 Definisi Multimedia ... 7

2.1.2 Jenis Multimedia ... 8

2.1.3 Penggunaan Multimedia ... 9

STIKOM

(4)

vi

2.2 Company Profile ... 12

2.2.1 Definisi Company Profile ... 12

2.2.2 Unsur Company Profile ... 13

2.2.3 Tujuan Company Profile ... 17

2.2.4 Fungsi Company Profile ... 18

2.3 Elemen Desain ... 19

2.3.1 Elemen Dasar Desain ... 19

2.3.2 Prinsip Dasar Desain ... 22

2.3.3 Layout ... 23

2.3.4 Jenis Layout ... 25

2.3.5 Warna ... 27

2.3.6 Tipografi ... 31

2.4 Exe Making ... 33

BAB III METODOLOGI PERANCANGAN ... 34

3.1 Metodologi ... 34

3.1.1 Pengumpulan Data ... 35

3.1.1.1 Observasi ... 35

3.1.1.2 Briefing dan Wawancara ... 35

3.1.1.3 Pengambilan Data ... 36

3.2.2 Proses Desain atau Perancangan ... 37

STIKOM

(5)

vii

3.2.2.4 Warna ... 40

3.2.2.5 Tipografi ... 41

BAB IV GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN ... 42

4.1 Sejarah ... 42

4.2 Struktur Perusahaan ... 43

4.3 Kontak Perusahaan ... 43

4.4 Anak Perusahaan ... 44

4.4.1 Simpati Advertising ... 44

4.4.2 Simpati Event Organizer ... 44

4.4.3 Mitra Medcom ... 45

BAB V IMPLEMENTASI KARYA ... 47

5.1 Halaman Intro ... 48

5.2 Halaman Home ... 49

5.3 Halaman Sejarah ... 50

5.4 Halaman Advertising ... 51

5.5 Halaman Portfolio Simpati Advertising ... 52

5.6 Halaman Outdoor Division ... 53

5.7 Halaman Event Organizer ... 54

5.8 Halaman Our Event ... 55

5.9 Halaman Mitra Medcom ... 56

STIKOM

(6)

viii

6.1 Kesimpulan ... 59

6.2 Saran ... 60

DAFTAR PUSTAKA ... 61

LAMPIRAN ... 63

STIKOM

(7)

1 1.1Latar Belakang Masalah

Company profile memiliki peranan cukup penting bagi sebuah perusahaan

yang melakukan business to business karena dapat mempresentasikan visi dan

misi perusahaan atau apa yang ingin ditawarkan kepada konsumen. Selain itu

manfaat lain dari company profile sebagai sarana presentasi adalah dapat

mempersingkat pertemuan sehingga klien tidak perlu bertanya secara detail

tentang profil, visi, dan misi perusahaan secara langsung.

Company profile merupakan pencitraan dari profesionalitas sebuah

perusahaan yang dapat digunakan sebagai marketing tool yang efektif karena

terdapat unsur visual berupa gambar dan teks, terlebih lagi jika ditambahkan unsur

multimedia yang lain akan membuat desain company profile terlihat lebih

menarik dan dapat membuat klien terkesan. Company profile yang kurang

menarik akan menimbulkan ketidakpercayaan konsumen terhadap suatu

perusahaan terutama penyedia jasa.

Interaktif company profile merupakan bentuk mutimedia dari desain

company profile, dalam interaktif ini klien dapat berinteraksi dan leluasa

mengatur jalannya tampilan company profile secara langsung. Interaktif company

profile juga dilengkapi dengan gambar bergerak atau animasi untuk membuat

tampilan interaktif lebih menarik.

STIKOM

(8)

PT. Simpati Global atau Suara Mitra Simpati adalah salah satu perusahaan

advertising dengan lokasi kantor di Jalan Gayung sari barat No. 47, Surabaya.

Perusahaan ini bergerak dibidang advertising, komunikasi, serta event organizer.

Cikal bakal Simpati Global didirikan oleh 9 orang mantan wartawan Bisnis Suara

Indonesia, tepatnya pada tanggal 27 Juli 1996. Saat itu gerbong bisnis yang

bernama Suara Mitra Simpati atau yang lebih dikenal dengan Simpati Advertising

lahir, bergerak dalam bidang periklanan.

Gerbong ini bergerak cepat dan mampu survive ditengah kompetisi yang

ketat serta krisis ekonomi dengan mengandalkan jaringan jurnalisme yang luas.

Dalam perjalanan waktu Simpati Advertising telah mampu menggenggam ratusan

klien, termasuk di dalamnya BUMN dan perusahaan publik.

Seiring dengan perkembangan tersebut tuntutan kualitas dan kuantitas

pelayanan pun bertambah. Hal itulah yang mendorong lahirnya Simpati Public

Relation, yang kini menjadi Mitra Medcom sebuah perusahaan yang memiliki

spesifikasi yang lengkap dalam jasa komunikasi sebagai jawaban keinginan

klien-klien yang ingin ditangani secara menyeluruh untuk menambah pelayanan dengan

motto “One Stop Service” maka lahirlah Simpati Organizer dan Simpati

Production.

Selama ini, perusahaan yang bergerak dibidang jasa kreatif ini

menggunakan desain company profile berupa booklet yang sudah banyak dimiliki

oleh perusahaan lainnya. Jika perusahaan ini masih menggunakan company

profile sebelumnya, ditakutkan akan kurang mampu bersaing dengan perusahaan

sejenis yang mampu menawarkan jasanya dengan menarik melalui company

STIKOM

(9)

profilenya. Untuk itu perlu dilakukan redesain atau perancangan company profile

berupa interaktif pada PT. Simpati Global.

1.2Perumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang yang telah dijelaskan sebelumnya, maka

diperoleh perumusan masalah sebagai berikut:

“Bagaimana merancang Interaktif Company Profile yang dapat menarik minat

klien dan meni ngkatkan citra PT. Simpati Global?”

1.3Batasan Masalah

Permasalahan yang akan dijelaskan dalam laporan ini hanya sebatas konsep,

metode, dan implementasi perancangan Interaktif Company Profile PT. Simpati

Global.

1.4Tujuan

Tujuan dari proyek perancangan ini adalah:

“Merancang Interaktif Company Profile yang dapat menarik minat klien dan

meningkatkan citra PT. Simpati Global”

1.5Manfaat

1.5.1 Manfaat Teoritis

Manfaat yang dapat diperoleh dalam bidang keilmuan khususnya dalam

Desain Komunikasi Visual dari proyek perancangan Interaktif Company Profile

STIKOM

(10)

adalah sebagai refrensi dan penambahan wawasan bagi peneliti agar dapat

merancang branding khususnya dalam hal interaktif yang meliputi konsep sampai

dengan implementasi perancangan.

1.5.2 Manfaat Praktis

Manfaat yang dapat diperoleh bagi PT Simpati Global adalah peningkatan

citra company profile yang diharapkan dapat menarik minat klien untuk menjalin

kerjasama dengan PT Simpati Global.

1.6Pelaksanaan

1.6.1 Detail Perusahaan

Nama perusahaan : PT. Simpati Global/ Suara Mitra Simpati

Jasa : Advertising, Public Relation dan Event organizer

Alamat : Jl. Gayungsari Barat No.47

Surabaya, Jawa Timur, Indonesia

Phone : ( 031 ) 8292688

Fax : ( 031 ) 8292689

e-mail : simpati1996@yahoo.com

Adapun kegiatan yang dilakukan selama melaksanakan kerja praktek di PT.

Simpati Global adalah merancang undangan dan keperluan lain pada pesta ulang

tahun ke 17 PT. Simpati Global serta merancang berbagai iklan dan media

promosi dari beberapa perusahaan diantaranya adalah 88 English, Semen

STIKOM

(11)

Indonesia, Clie Furniture, Yummie Bakery serta merancang interaktif company

profile PT. Simpati Global.

1.6.2 Periode

Periode waktu pelaksanaan kerja praktek yang telah ditentukan adalah

minimal 160 jam dengan keterangan sebagai berikut:

Tanggal pelaksanaan : 8 Juli 2013 – 15 Agustus 2013

Waktu : 09.30 – 17.00 WIB

1.7Sistematika Penulisan

Pada laporan ini akan dijelaskan hasil penelitian dimulai dengan bab

pendahuluan. Bab ini meliputi latar belakang masalah, identifikasi masalah,

pembatasan masalah, perumusan masalah, batasan masalah, tujuan, manfaat,

pelaksanaan, sampai terakhir kepada sistematika penelitian.

Dilanjutkan dengan bab kedua yang berisi tentang landasan teori yang

digunakan sebagai dasar dalam penulisan laporan ini yang terdiri dari beberapa

definisi yang dikemukakan oleh beberapa tokoh ahli.

Pada bab ketiga, penulis membahas secara keseluruhan tentang metode

pelaksanaan perancangan dimulai dengan penentuan software, perencanaan

warna, elemen grafis, dan tipografi.

Pada bab keempat, penulis akan membahas tentang informasi umum PT.

Simpati Global, visi dan missi dan motto PT. Simpati Global, struktur organisasi

PT. Simpati Global, serta jasa yang ditawarkan oleh PT. Simpati Global.

STIKOM

(12)

Pada bab kelima akan membahas tentang implementasi karya yang

merupakan hasil perancangan selama melaksanakan kerja praktek di PT. Simpati

Global berdasarkan permasalahan dan metode perancangan yang telah dikerjakan.

Bab keenam merupakan bab penutup dalam laporan ini. Pada bab ini,

penulis menyimpulkan pembuatan perancangan media presentasi yang terkait

dengan tujuan dan permasalahan yang ada, serta saran untuk pengembangan

perancangan media presentasi bagi PT. Simpati Global.

STIKOM

(13)

7 BAB II

TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Multimedia

2.1.1 Definisi Multimedia

Secara etimologis multimedia berasal dari kata multi (Bahasa Latin, nouns)

yang berarti banyak, bermacam-macam, dan medium (Bahasa Latin) yang berarti

sesuatu yang dipakai untuk menyampaikan atau membawa sesuatu. Kata medium

dalam American Heritage Electronic Dictionary (1991) juga diartikan sebagai alat

untuk mendistribusikan dan mempresentasikan informasi (Rachmat dan Alphone,

2005/2006).

Multimedia adalah penggunaan komputer untuk menyajikan dan

menggabungkan teks, suara, gambar, animasi dan video dengan alat bantu (tool)

dan koneksi (link) sehingga pengguna dapat bernavigasi, berinteraksi, berkarya

dan berkomunikasi (Hofstetter 2001). Multimedia sering digunakan dalam dunia

hiburan. Selain dari dunia hiburan, Multimedia juga diadopsi oleh dunia Game.

Multimedia juga dapat diartikan sebagai penggunaan beberapa media yang

berbeda dalam menyampaikan informasi berbentuk teks, audio, grafik, animasi,

dan video. Berikut adalah definisi Multimedia menurut beberapa ahli:

1. Rosch, 1996 : Multimedia adalah Kombinasi dari komputer dan video.

2. McComick, 1996 : Multimedia adalah Kombinasi dari tiga elemen: suara,

gambar, dan teks.

STIKOM

(14)

3. Turban dan kawan-kawan, 2002 : Multimedia adalah Kombinasi dari

paling sedikit dua media input atau output. Media ini dapat berupa audio

(suara, musik), animasi, video, teks, grafik dan gambar.

4. Robin dan Linda, 2001 : Multimedia adalah Alat yang dapat menciptakan

presentasi yang dinamis dan interaktif yang mengkombinasikan teks,

grafik, animasi, audio dan video.

5. Steinmetz (1995, p2) : Multimedia adalah gabungan dari seminimalnya

sebuah media diskrit dan sebuah media kontinu. Media diskrit adalah

sebuah media dimana validitas datanya tidak tergantung dari kondisi

waktu, termasuk didalamnya teks dan grafik. Sedangkan yang dimaksud

dengan media kontinu adalah sebuah media dimana validitas datanya

tergantung dari kondisi waktu, termasuk di dalamnya suara dan video.

6. Vaughan (2004, p1) : Multimedia adalah beberapa kombinasi dari teks,

gambar, suara, animasi dan video dikirim ke anda melalui komputer atau

alat elektronik lainnya atau dengan manipulasi digital.

2.1.2 Jenis Multimedia

Dalam perkembangannya, multimedia dibagi menjadi beberapa jenis

berdasarkan teknik pengoprasianya. Hal tersebut dijelaskan dalam sebuah buku

yang berjudul Multimedia Digital (Iwan Binanto.2010:3) membagi jenis

multimedia menjadi 3 yaitu:

STIKOM

(15)

1. Multimedia Interaktif

Pengguna dapat mengontrol apa dan kapan elemen-elemen multimedia akan

dikirimkan atau ditampilkan.

2. Multimedia Hiperaktif

Multimedia jenis ini mempunyai suatu struktur dari elemen-elemen terkait

dengan pengguna yang dapat mengarahkannya. Dapat dikatakan bahwa

multimedia jenis ini mempunyai banyak tautan atau link yang

menghubungkan elemen-elemen multimedai yang ada.

3. Multimedia linear

Pengguna hanya menjadi penonton dan menikmati prouk multimedia yang

disajikan dari awal hingga akhir.

2.1.3 Penggunaan Multimedia

Dalam buku Multimedia Digital juga dijelaskan bahwa multimedia dapat

digunakan dalam banyak bidang. Multimedia dapat masuk dan enjadi alat bantu

yang menyenangkan. Hal ini terjadi karena kekayaan elemen-elemen dan

kemudahannya digunakan dalam banyak konten yang bervariasi. Beberapa bidang

yang menggunakan multimedia adalah sebagi berikut:

1. Bisnis

Aplikasi multimedia untuk bisnis meliputi presentasi, pemasaran,

periklanan, demo produk, katalog, komunikasi, di jaringan, dan pelatihan.

Penggunaan multimedia akan membuat kelancaran dan kemudahan

transaksi bisnis.

STIKOM

(16)

2. Sekolah

Multimedia sebenarnya lebih dibutuhkan di sekolah karena multimedia

dapat membuat media pembelajaran lebih lengkap dan menarik. Multimedia

dapatmenjadi alat pengajaran elektronik yang dapat membantu pengajar.

3. Rumah

Multimedia dapat dimanfaatkan sebagai teman atau hiburan dirumah,

misalnya game.

4. Tempat Umum

Saat ini sudah banyak tempat-tempat umum yang memasang “kiosk”, yaitu

produk multimedia yang berfungsi sebagai pemberi informasi mengenai

tempat yang sedang dikunjungi, kuliner, dan sebagainya.

5. Virtual Reality (VR)

Bidang ini biasanya menggunakan alat-alat khusus, misalnya kacamata,

helm, sarung tangan, dan antarmuka pengguna yang tidak lazim, dan

berusaha menempatkan penggunanya “di dalam” pengalaman yang nyata.

Dalam VR, lingkungan yang diciptakan sebenarnya merupakan ribuan objek

geometris yang digambar dalam ruang 3 dimensi.

2.1.4 Multimedia Interaktif

Multimedia interaktif adalah media yang menggabungkan teks, grafik,

video, animasi dan suara. Untuk menyampaikan suatu pesan dan informasi,

melalui media elektronik seperti komputer dan perangkat elektronik lainnya.

STIKOM

(17)

Pengertian Multimedia Interaktif menurut beberapa ahli dijelaskan sebagai

berikut:

a. Menurut Robin dan Linda (seperti dikutip Benardo, 2011) Multimedia

interaktif adalah alat yang dapat menciptakan persentasi yang dinamis dan

interaktif, yang mengkombinasikan teks, grafik, animasi, audio dan gambar

video.

b. Menurut Hofstetter (seperti dikutip Benardo, 2011) Multimedia interaktif

adalah pemanfaatan komputer untuk membuat dan menggabungkan teks,

grafik, audio, gambar bergerak (video dan animasi) dengan

menggabungkan link dan tool yang memungkinkan pemakai melakukan

navigasi, berintraksi, berkreasi dan berkomunikasi.

2.1.5 Jenis Multimedia Interaktif

Menurut Suyanto (seperti dikutip Benardo, 2011) jenis multimedia interaktif

terbagi menjadi dua bagian, yaitu:

a. Multimedia Interaktif Online Multimedia interaktif online adalah media

interaktif yang cara penyampaiannya melalui jalur/kawat/saluran/jaringan.

Contohnya situs Web, Yahoo Messengers, dan lain sebagainya. Jenis media

ini termasuk media lini atas, yang komunitas sasarannya luas, dan

mencakup masyarakat luas.

b. Multimedia Interaktif Offline Multimedia interaktif offline adalah media

interaktif yang cara penyampainnya tidak melalui jalur/kawat/saluran/

jaringan. Contohnya CD interaktif. Media ini termasuk media lini bawah

STIKOM

(18)

karena sasarannya, tidak terlalu luas dan hanya mencakup masyarakat pada

daerah tertentu saja.

2.1.6 Fungsi Multimedia Interaktif

Dalam sebuah presentasi yang ditulis oleh Yanuar Rahman menyimpulkan

beberapa fungsi dari multimedia interaktif adalah sebagai berikut:

1. Komunikasi antar bisnis: manajemen, absensi, keuangan.

2. Komunikasi bisnin dan konsumen: e-commerce.

3. Komunikasi antar konsumen: jejaring sosial.

4. E-Learning: training, alat bantu pengajaran.

5. Hiburan: games.

6. Komunikasi pemerintah: informasi publik, layanan masyarakat.

7. Komunikasi kebudayaan: informasi museum dan galeri.

8. Dan sebagainya.

2.2 Company Profile

2.2.1 Definisi Company Profile

Menurut kamus Besar Inggris-Indonesia (John M.Echols dan Hassan

Shadily), company profile berasal dari dua kata berbahasa inggris yang memiliki

pengertian yang berbeda tapi saling terkait, yakni kata “company” dan “profile”,

dimana kedua kata tersebut dapat diartikan berdasarkan kamus (Echols dan

Shadily 131, 449). Company sendiri merupakan perusahaan, maskapai,firma.

STIKOM

(19)

Perseroan, persekutuan, kompi, dan rombongan. Sedangkan profile merupakan

tampang, penampang dan riwayat.

Menurut sebuah website (designcompanyprofile.wordpress.com)

menyebutkan bahwa company profile merupakan penjelasan mengenai

perusahaan termasuk produknya secara verbal maupun grafik yang mengangkat

corporate value serta product value serta keunggulan perusahaan dibandingkan

pesaing. Company profile merupakan salah satu media public relations yang

merepresentasikan sebuah perusahaan (organisasi). Produk public relations ini

berisi gambaran umum perusahaan, di mana perusahaan bisa memilih poin-poin

apa saya yang ingin disampaikan secara terbuka kepada publiknya disesuaikan

dengan kepentingan publik sasaran. Company profile merupakan sebuah paparan

dan penjelasan mengenai perusahaan termasuk produknya secara verbal maupun

dalam bentuk grafik yang menigkatkan corporate value (nilai-nilai perusahaan).

Dari pernyataan tersebut dapat disimpulkan bahwa company profile

merupakan gambaran umum mengenai suatu jati diri sebuah perusahaan yang

berisi keunggulan sebuah perusahaan sehingga orang tertarik untuk melihatnya.

Company profile dapat berupa buku, website, dan aplikasi yang dapat

menjelaskan tentang bagaimana perusahaan atau organisasi tersebut.

2.2.2 Unsur Company Profile

Dalam sebuah company profile terdapat beberapa unsur penting yang harus

dicantumkan. Menurut sebuah website (www.anneahira.com) mengatakan bahwa

unsur-unsur tersebut adalah sebagai berikut:

STIKOM

(20)

1. Sejarah berdirinya perusahaan

Perusahaan yang sudah lama berdiri biasanya akan memiliki nilai

yang lebih tinggi dari perusahaan yang baru berdiri karena dianggap cukup

memiliki banyak pengalaman sehingga memudahkan proses penyelesaian

apabila dalam proses kerjasama terjadi sebuah hambatan.

Selain itu, perusahaan yang lama berdiri dianggap memiliki relasi

yang luas sehingga calon konsumen berharap mendapatkan nilai lebih dari

kerjasama yang yang dilakukan dengan perusahaan tersebut. Misalnya,

mendapatkan relasi baru atau kemudahan dalam kegiatan usahanya.

2. Visi misi usaha

Kesamaan visi dan misi perusahaan akan memudahkan proses

kerjasama yang terjadi pada dua perusahaan.

3. Stuktur organisasi

Perusahaan bonafid biasanya memiliki struktur perusahaan yang jelas

dan lengkap sehingga masing-masing bagian akan memiliki penanggung

jawab tersendiri dan tidak terjadi penumpukan tanggung jawab.

4. Sumber daya manusia

Latar belakang sumber daya manusia, memiliki peranan penting

dalam menentukan kualitas perusahaan itu sendiri. Perusahaan yang berisi

para sarjana tentunya kan lebih bonafid dibandingkan dengan perusahaan

yang berisi para lulusan SMA.

STIKOM

(21)

5. Sumber daya perusahaan

Perusahaan yang memiliki reputasi yang baik, tentu akan memiliki

perangkat pendukung yang memadai dalam setiap aktivitasnya. Sehingga

pada nantinya perangkat tersebut dapat bermanfaat untuk memperlancar

aktivitas perusahaan khususnya dalam hal kerjasama.

6. Kinerja perusahaan

Perusahaan yang baik akan memiliki kinerja yang baik. Salah satu

indikatornya adlah mampu memenuhi jadwal yang sudah dirancang dan

mencapai target yang sudah ditetapkan. Perusahaan yang memiliki

kemampuan seperti ini adalah perusahaan yang memiliki kinerja yang baik

dan layak dijadikan refrensi untuk menjalin kerjasama.

7. Klien terdahulu

Gambaran tentang klien yang pernah ditangani oleh perusahaan

mampu mengangkat reputasi perusahaan tersebut dalam company

profilenya. Semakin besar dan bonafid klien yang pernah diajak kerjasama,

semakin mengangkat nilai dari perusahaan tersebut. Karena hal ini

menunjukkan bahwa perusahaan tersebut sudah diakui kinerjanya oleh klien

yang memiliki nama besar.

8. Pengalaman

Perusahaaan harus mampu mencantumkan kemampuan apa yang

menjadi keunggulan perusahaan tersebut. Dalam hal ini, tidak perlu

mencantumkan hal-hal yang belum pernah dilakukan karena hanya akan

STIKOM

(22)

menyebabkan kerugian apabila calon klien mengetahuinya. Akan lebih baik,

menyampaikan bebrapa jenis pekerjaan yang sudah pernah dijalankan

dengan hasil yang sesuai harapan.

9. Portfolio perusahaan

Adalah kumulan informasi yang berupa data serta dokumentasi dari

setiap prestasi atau karya yang sudah pernah dicapai perusahaan.

Selain memenuhi unsur-unsur yang telah ditentukan diatas, sebuah company

profile juga harus memiliki kriteria lain agar dapat menarik minat audience untuk

membacan, menurut sebuah website (takeitfun.blogdetik.com) kriteria tersebut

adalah sebagai berikut:

1. Representatif

Desain company profile pertama-tama harus representatif, sesuai

dengan kesan, karakter dan image yang telah dibangun dan ingin

ditampilkan oleh perusahaan. Umumnya kesan, karakter dan image yang

ditampilkan pada company profile itu formal/resmi, konservatif,

profesional, punya integritas, kredibel dan akuntabel.

Tetapi ada juga perusahaan yang ingin lebih kelihatan casual, dinamis,

egaliter, ramah, hangat dan akrab, berani tampil beda sambil tetap menjaga

profesionalitas, integritas, kredibilitas dan akuntabilitas. Pada akhirnya yang

menentukan kesan, karakter dan image seperti apa yang akan ditampilkan

adalah sifat dari bisnis yang dijalankan oleh perusahaan (company profile

sebuah law firm, misalnya, pasti akan berbeda dengan animation house),

atau preferensi dari top decision maker dalam perusahaan tersebut.

STIKOM

(23)

Sering ditemukan company profile sebuah perusahaan yang desainnya

sangat tidak biasa, karena top decision makernya memang menginginkan

hal yang seperti itu.

2. Informatif

Selain representatif, desain company profile juga harus bisa

membantu supaya setiap informasi yang ada ditampilkan dengan benar,

akurat, dan lengkap, dan disajikan dengan cara yang menarik, jelas dan

mudah untuk dimengerti.

Untuk memenuhi kedua hal di atas, pemahaman tentang pemakaian wujud

(form) dan ruang (space), tipografi, foto/ilustrasi, warna, dan layout yang tepat

memegang peranan yang sangat penting. Selain itu perlu diperhatikan juga cara

dan metode distribusi dan penyampaiannya.

2.2.3 Tujuan Company Profile

Menurut Muh. Akbar bidang Akademika dan Kemahasiswaan

(http://cetak.fajar.co.id/news.php?newsid=74528) company profile memiliki

berbagai fungsi dan tujuan, diantaranya:

1. Memberikan informasi tentang jati diri perusahaan datau organisasi.

2. Dapat mengkomunikasikan perusahaan atau organisasi pada khalayak umum

sehingga masyarakat memiliki pandangan dan mengerti keberadaan

perusahaan atau organisasi tersebut.

3. Dapat memperkenalkan profile perusahaan pada khalayak umum dengan

mudah.

STIKOM

(24)

4. Untuk memudahkan audience dalam memahami dan mengenal lebih jauh

tentang profile perusahaan atau organisasi, yang mana dalam pembuatannya

meliputi beberapa media seperti cetak, interaktif, dan lain sebagainya.

5. Membangun citra perusahaan.

2.2.4 Fungsi Company Profile

Company Profile sangatlah penting untuk dimiliki oleh perusahaan maupun

personal, dikarenakan company profile ini sebagai media untuk mengenalkan

perusahaan atau personal sehingga bisa dikenal. Bentuk company Profile itu bisa

video, CD interaktif, flash dan lain sebagainya. Fungsi lain dari company profile

menurut sebuah website (desain.getart.web.id) adalah :

1. Representasi dari perusahaan

2. Alat marketing (marketing tool)

3. Pelengkap proposal / penawaran

4. Branding

5. Prasyarat mengikuti event tertentu (pameran, seminar, workshop,)

6. Kelengkapan materi tender

7. Materi publikasi dalam sponsorship event

8. Personal gift yang diberikan untuk pelanggan setia atau pelanggan khusus

9. Special gift, doorprize, atau seminar kit pada saat penyelenggaraan event

STIKOM

(25)

2.3 Elemen Desain

2.3.1 Elemen Dasar Desain

Desain merupakan salah satu cabang seni yang bentuk karyanya dinikamati

dengan indera penglihatan dan rabaan. Oleh karena itulah, seni rupa dalam bahasa

Inggris disebut visual art. Artinya karya seni yang dapat dilihat, memiliki wujud

yang nyata (kasat mata).

Sebagai salah satu cabang seni, karya seni rupa memiliki beberapa elemen

yang membentuknya, bagaimanapun sederhananya karya tersebut. Elemen-elemen

pembentuk tersebut dalam dunia desain disebut dengan elemen desain. Dalam

sebuah buku karangan Atisah Sipahelut yang berjudul Seni Rupa dan Desain

menjelaskan unnsur-unsur tersebut meliputi:

1. Garis

Garis merupakan deretan titik yang menyambung dengan kerapatan tertentu,

atau dpat pula berupa dua buah titik yang dihubungkan. Garis memiliki sifat

memanjang dan memiliki arah tertentu. Walaupun memiliki unsur ketebalan,

namun sifat yang paling menonjol adalah dimensi panjangnya. Dari bentuknya,

garis dibedakan atas garis lurus, garis lengkung, dan garis patah (zig zag). Garis

juga memiliki karakter tertentu tergantung pada media, teknik, dan tempat

membuatnya.

2. Bidang / Bentuk

Bidang merupakan unsur rupa yang memiliki dimensi panjang dan lebar,

sedangkan bentuk memiliki dimensi panjang, lebar, dan tinggi. Atau dengan kata

lain bidang bersifat pipih, sedangkan bentuk memiliki isi atau volume. Dari

STIKOM

(26)

bentuknya bidang maupun bentuk terdiri dari beberapa macam, yakni; bidang

geometris, bidang biomorfis (organis), bidang bersudut, dan bidang tak beraturan.

Bidang dapat terbentuk karena kedua ujung garis yang bertemu, atau dapat pula

terjadi karena sapuan warna.

3. Tekstur

Tekstur merupakan sifat permukaan sebuah benda. Sifat permukaan dapat

berkesan halus, kasar, kusam, mengkilap, licin, berpori dan sebagainya.

Kesan-kesan tersebut dapat dirasakan melalui penglihatan dan rabaan. Oleh karena itu

terdapat dua jenis tekstur, yaitu tekstur nyata,yaitu sifat permukaan yang

menunjukkan kesan sebenarnya antara penglihatan mata dan rabaan, dan tekstur

semu (maya), yaitu kesan permukaan benda yang antara penglihatan dan rabaan

dapat berbeda kesannya.

4. Warna

Secara teori warna dapat dipelajari melalui dua pendekatan, yaitu teori

warna berdasarkan cahaya (dipelopori Isac Newton), dan teori warna berdasarkan

pigmen warna (Goethe) Teori warna berdasarkan cahaya dapat dilihat melalui

tujuh spectrum warna dalam ilmu Fisika seperti halnya warna pelangi. Untuk

kepentingan pembelajaran seni rupa, artikel ini membahas teori warna

berdasarkan pigmen, yakni butiran halus pada warna.

Beberapa istilah yang perlu diketahui dalam teori warna pigmen

diantaranya; 1) .Warna Primer, yakni warna dasar atau warna pokok yang tidak

dapat diperoleh dari campuran warna lain. Warna primer terdiri dari merah,

kuning, dan biru, 2). Warna Sekunder, yaitu warna yang diperoleh dari campuran

STIKOM

(27)

kedua warna primer, misalnya warna ungu, oranye (jingga) , dan hijau, 3). Warna

Tersier, yakni warna yang merupakan hasil percampuran kedua warna sekunder,

4). Warna analogus, yaitu deretan warna yang letaknya berdampingan dalam

lingkaran warna, misalnya deretan dari warna ungu menuju warna merah, deretan

warna hijau menuju warna kuning, dan lain-lain, 5). Warna komplementer, yakni

warna kontras yang letaknya berseberangan dalam lingkaran warna, misalnya,

kuning dengan ungu, merah dengan hijau, dan lain-lain.

5. Gelap Terang

Dalam karya seni rupa dua dimensi gelap terang dapat berfungsi untuk

beberapa hal, antara lain: menggambarkan benda menjadi berkesan tiga dimensi,

menyatakan kesan ruang atau kedalaman, dan memberi perbedaan (kontras).

Gelap terang dalam karya seni rupa dapat terjadi karena intensitas (daya pancar)

warna, dapat pula terjadi karena percampuran warna hitam dan putih.

6. Ruang (kedalaman)

Ruang dalam karya tiga dimensi dapat dirasakan langsung oleh pengamat

seperti halnya ruangan dalam rumah, ruang kelas, dan sebaginya. Dalam karya

dua dimensi ruang dapat mengacu pada luas bidang gambar. Unsur ruang atau

kedalaman pada karya dua dimensi bersifat semu (maya) karena diperoleh melalui

kesan penggambaran yang pipih, datar, menjorok, cembung, jauh dekat dan

sebagainya.

Oleh karena itu dalam karya dua dimensi kesan ruang atau kedalaman dapat

ditempuh melelui beberapa cara, diantaranya: 1). Melalui penggambaran gempal,

2). Penggunaan perspektif, 3). Peralihan warna, gelap terang, dan tekstur, 4).

STIKOM

(28)

Pergantian ukuran, 5). Penggambaran bidang bertindih, 6). Pergantian tampak

bidang, 7). Pelengkungan atau pembelokan bidang, dan 8). Penambahan

bayang-bayang.

2.3.2 Prinsip Dasar Desain

Sebuah desain harus memenuhi beberapa prinsip desain agar menghasilkan

sebuah desain yang menarik. Dalam buku Nirmana Dwimatra (Drs. Arfial Arsad

Hakin, 1984) dijelaskan bahwa prinsip-prinsip desain diantaranya:

1. Keseimbangan

Terdapat dua pendekatan dasar untuk menyeimbangkan. Pertama

merupakan keseimbangan simetris yang merupakan susunan dari elemen agar

merata kekiri dan kekanan dari pusat. Kedua merupakan keseimbangan

asimetris yang merupakan pengaturan yang berbeda dengan berat benda yang

sama disetiap sisi halamannya.

Simetris bisa menjadi kekuatan dan stabilitas publikasi, presentasi, dan

situs website. Asimetris dapat menyiratkan kontras, berbagai gerakan,

mengejutkan, dan lain-lain.

2. Irama atau ritme

Irama atau ritme adalah penyusunan unsure-unsur dengan mengikuti suatu

pola penataan tertentu secara teratur agar didapatkan kesan yang menarik.

Penataannya dapat dilaksanakan dengan mengadakan pengulangan maupun

pergantian secara teratur.

STIKOM

(29)

3. Penekanan atau Fokus

Focus atau pusat perhatian selalu diperlukan dalam suatu komposisi untuk

menunjukkan bagian yang dianggap penting dan diharapkan menjadi bagian

utama.

4. Kesatuan

Kesatuanan atau unity merupakan salah satu prinsip yang menekankan

pada keselarasan dari unsure-unsur yang disusun, baik dalam wujudnya

maupun kaitannya dengan ide yang melandasinya. Dengan adanya kesatuan

ini, elemen-elemen yang ada saling mendukung sehingga diperlukan focus

yang dituju.

2.3.3 Layout

Dalam sebuah website (http://library.binus.ac.id) mendefinisi kan layout

sebagai penataletakan atau pengorganisasian dari beberapa unsur desain agar

teratur dan tercipta hierarki yang baik guna mendapatkan dampak yang kuat dari

orang yang melihat (Kamus Istilah Periklanan, Materi Advertising).

Proses layout adalah mengatur penempatan berbagai unsur komposisi

seperti test, garis, bidang, gambar, dan sebagainya. Hal-hal yang harus jelas pada

layout adalah:

1. Huruf dan ukurannya

2. Bentuk, ukuran, dan komposisi

3. Warna

4. Ukuran kertas cetak (bila dicetak)

STIKOM

(30)

Dalam sebuah website (http://faculty.petra.ac.id/) disebutkan bahwa terdapat

tiga kriteria sebuah layout dapat dikatakan baik, yakni: mencapai tujuan, ditata

dengan baik, dan menarik pengguna. Sebuah layout dapat bekerja dan mencapai

tujuannya bila pesan-pesan yang disampaikan dapat segera ditangkap dan

dipahami oleh pengguna dengan cara-cara tertentu.

Dalam layout terdapat beberapa unsur penting, diantaranya: huruf/tipografi,

kata, baris, kolom, garis, ornamen, gambar, foto, dan warna. Sebuah layout yang

menarik bisa jadi merupakan layout yang cantik, mengejutkan menghibur, aneh,

bisa jadi malah sederhana dan lugas. Untuk pemilihan image yang akan

ditampilkan dalam sebuah layout dapat melakukan pendekatan melalui target

audince yang akan melihat layout tersebut.

Prinsip-prinsp sebuah layout:

a. Balance (seimbang)

Merupakan keseimbangan yang membantu menentukan ukuran dan perauran

setiap bagian dalam layout.

b. Rhytm (irama)

Merupakan bentuk yang dihasilkan dengan melakukan pengulangan elemen

secara bervariasi.

c. Emphasis (tidak berat)

Dalam upaya menarik perhatian pambaca, setiap pesan pada layout harus

memiliki daya tarik yang tinggi, agar khalayak yang melihatnya tidak cepat

berpaling.

STIKOM

(31)

d. Unity (kesatuan)

Keseluruhan elemen pada sebuah layout harus saling memiliki kesatuan satu

sama lainnya.

Frank F. Jefkin (1997) dalam http://library.binus.ac.id, menyebutkab bahwa

prinsip-prinsip desain diantaranya adalah:

a. The Law of Variety : sebuah layout harus dibuat bervariasi untuk menghindai

kesan monoton.

b. The Law of Balance : dalam sebuah layut mata pembaca sebaiknya bergerak

secara wajar, jadi sebaiknya dimulai dengan urutan yang ada.

c. The Law of Harmony : bagian dari layot sebaiknya dirancang secara harmonis

dan tidak meninggalkan kesan monoton.

d. The Law of Scale : paduan warna terang dan gelap akan menghasilkan sesuatu

yang kontras, hal ini dapat dipakai untuk memberikan tekanan pada

bagian-bagian tertentu pada layout.

2.3.4 Jenis Layout

Sebuah buku Pengantar Desain Komunikasi Visual (Kusniarto Adi

2007:143) menjelaskan bahwa dalam dunia desain, dikenal beberapa jenis layout

dan diantaranya adalah:

1. Mondrian

Mengacu pada konsep pelukis belanda bernama Piet Mondrian, yaitu:

penyajian iklan yang mengacu pada bentuk-bentuk kotak/ landscape/

portrait. Dimana masing-masing bidangnya sejajar dengan bidang penyajian

STIKOM

(32)

dan memuat gambar yang saling berpadu sehingga membentuk suatu

komposisi yang konseptual.

2. Grid

Suatu tata letak layout yang menggunakan grid atau skala dalam setiap

penataannya. Sehingga seolah-olah bagian dalam layout tersebut terkesan

teratur dan berada di dalam skala.

3. Picture windows

Tata letak layout yang menampilkan gambar secara close up. Dalam layout

ini, gambar mendominasi seluruh layout.

4. Silhouette

Dalam layout siluet biasanya gambar umumnya lebih besar dalam layout.

Kecuali jika gambar tersebut diletakkan tanpa background dan tulisan

biasanya mengikuti garis dari bentuk yang tidak beraturan. Space putih pada

layout digunakan sebagai penekanan dramatik.

5. Specimen type

Karakteristik dari gaya ini adalah headline yang besar dengan atau tanpa

sentuhan art. Headline mendominasi dan digunakan sebagai penarik

perhatian utama. Oleh karena itu, jenis tulisan yang dipilih sangat penting.

6. Color field

Gaya ini sering menggunakan dua halaman, dengan satu halaman

didominasi oleh foto yang besar. Gaya ini selalu berwarna, bergantung pada

besar area warna untuk memberikan kesan yang diinginkan.

7. Band

STIKOM

(33)

Layout band menggunakan elemen di ketiga sisinya, sedangkan satu sisi

diisi dengan tulisan. Keuntungan dari penataan ini adalah

kesederhanaannya. Ketika meletakkan elemen, pastikan meletakkan

beberapa jarak diantaranya. Setiap komponen dalam layout ini harus

memiliki hubungan yang kuat satu sama lain.

8. Axial

Layout axial sangat mirip dengan band layout, hanya saja memiliki lebih

dari satu elemen yang muncul dalam tumpukan vertikal. Layout axial seperti

batang pohon dengan berbagai macam cabang mengelilinginya.

2.3.5 Warna

Warna-warni tercipta karena adanya cahaya. Tanpa adanya cahaya, manusia

tidak akan dapat membedakan warna. Seperti halnya jika kita memasuki sebuah

ruangan yang gelap dan tertutup tanpa adanya cahaya, maka mata kita tidak akan

dapat membedakan warna-warni yang ada di dinding tersebut. Pada tahun 1666

pengetahuan tentang warna didefinisikan oleh Sir Isaac Newton. Dimana ketika

itu Newton secara tidak sengaja melihat spectrum warna yang dihasilkan oleh

cahaya yang terpancar melalui sebuah gelas prisma. Hal tersebut ditulis oleh

Prisma Haris Nuryawan dalam bukunya Kombinasi Warna Komplementer.

2009:101

Perasaan nyaman dan tidak nyaman akan timbul saat kita dihadapkan pada

beberapa karya desain baik poster, lukisan, flyer, ataupun karya desain dan media

promosi lainnya. Salah satu penyebabnya adalah penggunaan warna yang terdapat

STIKOM

(34)

dalam desain tersebut tidak tepat. Penerapan warna pada sebuah desain akan

menimbulkan kesan dan perasaan tertentu. Dalam dunia desain grafis, warna

menjadi hal yang sangat penting dan juga sangat berpengaruh terhadap sebuah

karya desain.

Oleh karena itu, seorang desainer juga harus mengerti tentang kaitan-kaitan

warna dalam desain grafis sebagai berikut :

1. Color Wheel (Roda Warna)

Teori dasar warna yang digambarkan dalam bentuk lingkaran (roda)

atau yang biasa disebut dengan Color Wheel (roda warna) ini terdiri dari tiga

warna dasar, yaitu merah, biru, dan kuning yang biasa disebut sebagai warna

Primer. Kemudian pencampuran dari dua warna dasar ini melahirkan warna

baru berupa warna sekunder. Selanjutnya warna primer yang dicampur

dengan warna sekunder akan menghasilkan warna tersier. Warna-warna

tersebut digambarkan dalam sebuah lingkaran warna yang lebih dikenal

dengan sebutan Color Whell. Adapun beberapa aturan dasar yang terkait

dengan Color Wheel :

a. Monochromatic Color

Merupakan perpaduan dari beberapa warna yang bersumber dari satu

warna dengan nilai dan intensitas yang berbeda.

b. Warna Analog

Merupakan kombinasi dari warna-warna terdekat.

c. Warna Pelengkap

STIKOM

(35)

Digunakan saat dimana beberapa desain membutuhkan sebuah nilai

kontras yang cukup untuk menarik perhatian lebih dari pembaca visual.

Misal :biru dan orange, merah dan hijau.

d. Warna Triad

Teori roda warna menjelaskan bagaimana warna-warna dasar mampu

melahirkan berbagai warna baru disekitarnya. Terdapat sangat banyak

sekali kombinasi warna selain dari warna-warna dasar untuk dapat

membuat sebuah desai tampak unik dan berbeda.

2. Ruang pada Warna

Selain dapat mempengaruhi ruang dan bentuk, warna juga dapat

mempengaruhi kesan yang disampaikan pada warna. Atau dapat juga disebut

sebagai respon naluriah pada mata dalam menyikapi suatu kesan pada sebuah

visual.

3. Kontras Warna

Kontras warna dapat dipengaruhi oleh warna-warna yang ada

disekitarnya. Teorinya sangat sederhana : Kontras = Gelap VS Terang.

4. Psikologi Warna

Warna dapat memberikan kesan serta mewakili karakter dan

perasaan-perasaan tertentu. Pleh sebab itu psikologi warna memiliki peranan yang

sangat penting dalam dunia desain. Dimana dapat membantu seorang desainer

untuk memilih dan menyesuaikan warna dalam desainnya sesuai dengan

target yang dituju, komunikasi visual yang efektif, dan dapat membangun

kesatuan rasa kepada pembaca visual.

STIKOM

(36)

5. Bidang Warna

Garis Outline pada sebuah bidang berfungsi sebagai pembatas warna

agar tidak terlihat menyebar keselilingnya. Semakin tipis garis outline yang

diberikan, maka semakin tersebar warna ke area luar bidang. Begitu pula

sebaliknya.

6. Skema Warna

Skema warna adalah beberapa warna yang dikombinasikan

sedemikian rupa sehingga mampu menciptakan nuansa tertentu. Istilah skema

warna ini biasanya digunakan dalam dunia desain interior. Skema Warna

dibedakan menjadi dua jenis, yaitu :

a. Skema Warna Komplementer

Skema warna komplementer atau kontras adalah suatu skema warna yang

merupakan perpaduan antara dua warna yang terletak bersebrangan satu

sama lain pada lingkaran warna.Skema warna komplementer atau kontras

yang umum adalah perpaduan antara satu warna primer dengan satu

warna sekunder yang terletak bersebrangan.

b. Skema Warna Split Komplementer

Skema warna split komplementer adalag satu jenis skema warna yang

didasari oleh skema warna komplementer yang sudah baku namun

memiliki variasi yang berbeda. Split Komplementer adalah suatu skema

warna yang menggunakan kombinasi dari stu warna yang dipadukan

dengan dua warna lain yang letaknya berdekatan atau bersebelahan atau

mengapit warna yang letaknya tepat bersebrangan dengan warna tersebut.

STIKOM

(37)

Jadi pada skema warna split komplementer terdapat tiga warna yang

dipadukan.

2.3.6 Tipografi

Tipografi merupakan salah satu elemen yang penting dalam desain.

Tipografi berfungsi sebagai elemen pelengkap dalam desain, bisa dikatakan

tipografi merupakan visual language atau bahasa yang dapat dilihat. Dianggap

sebagai elemen pelengkap karena tipografi berfungsi untuk menjelaskan elemen

desain yang lain seperti konsep dan ilustrasi dalam desain. Tipografi terdiri dari

susunan huruf yang membentuk rangkaian kata. Berdasarkan garis besarnya jenis

huruf dalam tipografi dapat diklasifikasikan menjadi tiga jenis yaitu Blackletter,

Serif dan Sans Serif.

Blackletter, dikenal juga sebagai naskah Gothic, adalah jenis typeface

dalam naskah yang digunakan di penjuru Eropa Barat, dari sekitar tahun 1150

sampai akhir abad ke-17. Blackletter terus digunakan dalam bahasa jerman sampai

dengan abad ke-20. Fraktur adalah salah satu jenis naskah yang terkenal dalam

jenis ini, dan kadang-kadang seluruh keluarga blackletter disebut Fraktur. Kadang

blackletter disebut Old English, tapi istilah ini bukan berarti blackletter adalah

huruf yang digunakan dalam naskah literatur Inggris Kuno. Bahasa Inggris Kuno

atau Anglo-Saxon yang jauh lebih tua beberapa abad dari naskah-naskah

blackletter.

Serif, Jenis huruf Serif adalah huruf yang memiliki garis-garis kecil yang

berdiri horizontal pada badan huruf. Garis-garis kecil ini biasa disebut

STIKOM

(38)

juga counterstroke. Counterstroke inilah yang membuat jenis huruf serif lebih

mudah dibaca karena garis tersebut membantu menuntun mata pembaca melalui

suatu garis teks meskipun dalam komposisi teks yang panjang. Sangat cocok

digunakan untuk teks content atau isi. Font Serif cenderung digunakan untuk

hal-hal yang bersifat formal. Font Serif sering sekali digunakan sebagai body text dan

headline. Hal ini yang menyebabkan koran-koran memakai Font Serif untuk

setiap artikelnya. Contoh font yang dapat dikelompokkan pada jenis huruf serif

adalah : Times New Roman, Garamond, Book Antiqua, Palatino Linotype,

Bookman Old Style, Calisto MT, Dutch, Euro Roman, Georgia, Pan Roman,

Romantic, Souvenir, dan lain-lain.

Sans Serif, Jenis huruf sans serif adalah jenis huruf yang tidak memiliki

garis-garis kecil dan bersifat solid. Jenis huruf seperti ini lebih tegas, bersifat

fungsional dan lebih modern. Contoh font yang digolongkan kepada sans serif

adalah : Arial, Futura, Avant Garde, Bitstream Vera Sans, Century Gothic dan lain

sebagainya. Pada masa Revolusi Industri huruf ini hanya digunakan sebagai

display type (huruf yang bentuk fisik dan ukurannya hanya layak digunakan untuk

headline). Huruf ini merupakan simbolisasi penolakan terhadap gaya-gaya huruf

lama Blackletter ataupun Serif yang dianggap tidak lagi mewakili semangat

modernisme. Melihat dari pertimbangan fungsional. Huruf Sans Serif dianggap

sebagai pilihan sempurna karena lebih mudah dibaca.

Dalam dunia desain, typography terdiri dari berbagai macam jenis huruf.

Tampilan fisik dari jenis-jenis huruf yang berbeda dan memiliki karakter

masing-masing memiliki potensi dalam merefleksikan sebuah kesan. Jenis-jenis huruf

STIKOM

(39)

tersebut digunakan sesuai dengan kebutuhan dan karakter dari sebuah desain.

Adapula huruf-huruf yang khusus diciptakan untuk keperluan sebuah rancangan

grafis, huruf ini di sebut dengan custom typefaces. (Tipografi dalam Desain

Grafis. 2001:53-71)

2.4 EXE Making

Menurut wikipedia.com exe adalah nama umum ekstensi file yang

menunjukkan sebuah executable file ( Program ) di DOS , OpenVMS , Microsoft

Windows , Symbian dan OS / 2 . Selain program executable, banyak file EXE

mengandung komponen lain seperti grafis bitmap dan ikon yang program

executable dapat digunakan dalam pembuatan multimedia interaktif.

Kelebihan export dalam bentuk EXE adalah mampu dimainkan dalam

semua jenis komputer dengan syarat telah menginstall software Adobe Flash

Player walaupun tidak menginstall software pembuat animasi flash. Selain itu

terdapat kelebihan lainnya dari file exe yaitu: (1) Bisa menggunakan lebih dari 1

segment, (2) Ukuran berkas tidak terbatas (sesuai kemampuan memori), (3)

Mudah mengakses data/prosedur di segment lain, (4) Source file boleh memakai

data segment, (5) Source file boleh memakai stack segment.

STIKOM

(40)

34 3.1 Metodologi

Dalam laporan ini, penulis mengemukakan beberapa permasalahan terkait

dengan perancangan Interaktif company profile PT. Simpati Global. Penulis

berusaha untuk mempelajari dan menganalisis permasalahan yang timbul yaitu

desain company profil yang selama ini digunakan oleh PT. Simpati Global belum

dapat menjadi marketing tool yang menunjang sebagai media presentasi singkat

tentang visi misi dan jasa yang ditawarkan bagi klien.

Desain booklet company profile yang dimiliki oleh PT. Simpati Global tidak

memiliki unsur kesatuan didalamnya karena setiap halamannya memiliki desain

yang sangat berbeda. Untuk itu, perlu dilakukan redesain company profile PT.

Simpati Global dengan desain yang lebih simple serta mengikuti pekembangan

teknologi berupa Interaktif company profile. Untuk mengatasi permasalahan

[image:40.595.39.537.154.765.2]

tersebut diperlukan langkah-langkah sebagai berikut:

Gambar 3.1 Skema Pengerjaan

STIKOM

(41)

3.1.1 Pengumpulan Data 3.1.1.1 Observasi

Metode ini merupakan bahan pertimbangan untuk melakukan pembuatan

Interaktif Company Profile PT. Simpati Global. Teknik ini dilakukan dengan cara

melakukan pengamatan langsung terhadap desain company profile PT Simpati

Global untuk mendapatkan gambaran langsung mengenai permasalahan yang

dihadapi.

Observasi merupakan langkah awal untuk menentukan permasalahan desain

company profile sebelumnya serta bagaimana desain company profile yang cocok

dan sesuai untuk PT. Simpati Global. Dalam langkah ini penulis melakukan

analisis terhadap desain company profile yang dimiliki oleh PT. Simpati Global

sebelumnya, serta membandingkan dengan desain presentasi perusahaan lain yang

bergerak dibidang yang sama. Hal ini dilakukan untuk mengetahui bagian mana

yang perlu diperbaiki dan bagaian mana yang masih bisa dicantumkan dalam

desain yang baru.

Berdasarkan analisis yang diperoleh dari hasil observasi berupa data-data

perusahaan, visi misi dan sejarah PT. Simpati Global, serta jasa apa yang

ditawarkan, akan dapat ditentukan image atau citra desain seperti apa yang ingin

ditonjolkan dalam desain company profile yang baru.

3.1.1.2 Briefing dan Wawancara

Briefing adalah sebuah pendekatan komunikasi antarmuka (face-to-face)

yang dilakukan agar memiliki kesamaan persepsi yang diinginkan dalam

STIKOM

(42)

perancangan company profile. Briefing merupakan penjelasan secara ringkas

untuk mendapatkan gambaran mengenai permasalahan yang dihadapi oleh PT.

Simpati Global.

Briefing ini juga merupakan bagian dari pengumpulan data untuk

menentukan apa yang diinginkan oleh pemilik perusahaan. Diantaranya apa yang

ingin ditonjolkan, apa yang ingin ditampilkan, apa yang ingin dihindari, dan lain

sebagainya.

Wawancara, merupakan suatu cara untuk memperoleh informasi langsung

dari narasumber. Wawancara ini dilakukan dengan menanyakan beberapa

pertanyaan kepada pimpinan PT. Simpati Global dan pihak-pihak yang terkait.

Hal ini dilakukan untuk mengetahui seberapa efektif company profile yang

digunakan oleh PT. Simpati Global selama ini.

Dari hasil briefing dan wawancara tersebut diperoleh hasil bahwa company

profile yang digunakan selama ini terkesan monoton dan belum dapat dijadikan

sebagai marketing tool perusahaan. Sehingga diperlukan adanya redesain pada

company profile PT. Simpati Global. Desain booklet company profile yang

dimiliki oleh PT. Simpati Global tidak memiliki unsur kesatuan didalamnya

karena setiap halamannya memiliki desain yang sangat berbeda.

3.1.1.3 Pengambilan Data

Setelah melakukan observasi, briefing, dan wawancara. Penulis juga

melakukan pengambilan beberapa data yang dibutuhkan untuk menunjang

perancangan interaktif company profile. Data–data tersebut diantaranya:

STIKOM

(43)

1. Sejarah perusahaan

2. Visi dan misi perusahaan

3. Jasa yang ditawarkan

4. Client yang pernah ditangani

5. Portfolio perusahaan

6. Dokumentasi event

7. Contact person perusahaan

3.1.2 Proses Desain atau Perancangan 3.1.2.1 Penentuan Software

Banyaknya jenis software yang dapat digunakan untuk membuat desain

interaktif company profile, maka diperlukan adamnya proses penentuan software

untuk memilih software yang tepat dan efektif dalam pembuatan interaktif

company profile PT. Simpati Global.

Dalam pembuatan desain interaktif company profile ini penulis

menggunakan software Adobe Flash CS5 dengan pertimbangan software ini

mudah dioperasikan dan memiliki pilihan tools yang beragam. Selain itu file yang

telah dieksport dalam ekstensi.swf dalam Adobe Flash CS5 memiliki kapasitas

penyimpanan yang relatif kecil sehingga tidak membutuhkan proses loading

dalam waktu lama.

Adobe Flash merupakan sebuah program yang didesain khusus oleh Adobe

dan program aplikasi standar authoring tool professional yang digunakan untuk

membuat animasi dan bitmap yang sangat menarik untuk keperluan pembangunan

STIKOM

(44)

situs web yang interaktif dan dinamis. Flash didesain dengan kemampuan untuk

membuat animasi 2 dimensi yang handal dan ringan sehingga flash banyak

digunakan untuk membangun dan memberikan efek animasi pada website, CD

Interaktif dan yang lainnya.

Selain itu aplikasi ini juga dapat digunakan untuk membuat animasi logo,

movie, game, pembuatan navigasi pada situs web, tombol animasi, banner, menu

interaktif, interaktif form isian, e-card, screen saver dan pembuatan

aplikasi-aplikasi web lainnya. Dalam Flash, terdapat teknik-teknik membuat animasi,

fasilitas action script, filter, custom easing dan dapat memasukkan video lengkap

dengan fasilitas playback FLV. Keunggulan yang dimiliki oleh Flash ini adalah ia

mampu diberikan sedikit code pemograman baik yang berjalan sendiri untuk

mengatur animasi yang ada didalamnya atau digunakan untuk berkomunikasi

dengan program lain seperti HTML, PHP, dan database dengan pendekatan XML

yang dapat dikolaborasikan dengan website.

3.1.2.2 Konsep Perancangan

Konsep merupakan dasar utama yang digunakan sebagai acuan dalam

perancangan sebuah desain. Dalam pembuatan interaktif company profile PT.

Simpati Global konsep perancangan diperoleh berdasarkan hasil observasi,

briefing dan wawancara, serta pengumpulan data-data lainnya.

Konsep perancangan yang akan digunakan dalam pembuatan interaktif ini

adalah “Simple Futuristik”. Simple dipilih sebagai salah satu dari konsep

perancangan sebagai upaya penyederhanaan desain agar mata audience tidak

STIKOM

(45)

merasa lelah pada saat melihat tampilan desain interaktif company profile.

Sedangkan futuristik dipilih dengan harapan PT. Simpati Global akan tetap

bertahan dan bahkan berkembang pesat di masa depan.

Berdasarkan bagan yang telah dijelaskan sebelumnya dapat disimpulkan

bahwa konsep perancangan “Simple Futuristik” diperoleh dari pengumpulan

beberapa jenis data. Pada tahap selanjutnya, seluruh elemen dalam desain

interaktif company profile akan dibuat sesuai dengan konsep “Simple Futuristik”.

3.1.2.3 Layout

Berdasarkan konsep perancangan yang telah dijelaskan sebelumya, maka

desain layout dalam company profile dibuat sesuai dengan konsep “Simple

Futuristik”. Pada tampilan desain interaktif company profile akan dibuat

menyerupai tampilan desain website untuk mewakili konsep futuristik yang

cenderung identik dengan teknologi. Selain itu, desain company profile ini juga

dapat digunakan sebagai website PT. Simpati Global. Gambar 3.2 Skema Penentuan Konsep

STIKOM

(46)

Desain interaktif company profile ini berisi elemen-elemen desain yang

berbentuk kotak dan bersifat fungsional. Pada interaktif company profile terdapat

button yang diletakkan diatas agar audience dimudahkan untuk mencari informasi

yang ingin ditampilkan.

Keseluruhan desain company profile dibuat serupa untuk memunculkan

kesatuan dan hanya membedakan penataan konten disetiap halamannya. Interaktif

company profile juga dilengkapi gambar sebagai penjelas dan animasi yang dapat

membuat tampilan interaktif lebih menarik.

3.1.2.4 Warna

Pemilihan warna dalam desain Interaktif company profie ini menggunakan

dominasi warna hijau di hampir seluruh elemen desain dengan pertimbangan

warna hijau merupakan warna coorporate identity dari PT. Simpati Global. Selain

itu, menurut website (nasional.kompas.com) warna hijau melambangkan

keberuntungan dan kesejukan. Warna hijau merupakan simbol kedekatan dengan

alam. Dari segi psikologis warna ini memiliki arti keterbukaan dalam

berkomunikasi serta dapat meningkatkan rasa bangga dan rasa superior

dibandingkan dengan yang lain.

Perpaduan warna yang digunakan dalam desain interaktif company profile

ini adalah monochromatic color. Warna yang digunakan merupakan warna hijau

namun dipadukan dengan intensitas berbeda untuk menghindari kesan monoton.

Pemilihan monochromatic color untuk memunculkan kesan simple yang sesuai

dengan konsep perancangan yang telah ditentukan sebelumnya.

STIKOM

(47)

3.1.2.5 Tipografi

Tipografi merupakan elemen yang cukup penting dalam sebuah desain.

Selain berfungsi menjelaskan informasi dalam company profile, tipografi juga

berfungsi sebagai elemen pelengkap dalam desain interaktif company profile.

Untuk itu, perlu adanya pertimbangan khusus dalam pemilihan tipografi yang

digunakan dalam desain interaktif company profile PT. Simpati Global.

Jenis tipografi yang digunakan dalam perancangan interaktif company

profile ini adalah “Sans Serif” karena bersifat fungsional dan mudah dibaca.

Selain itu jenis font ini juga dianggap mampu mewakili era modernisme.

Untuk jenis font yang digunakan dalam perancangan menggunakan font

“Century Gothic”. Jenis font ini dianggap paling cocok dengan layout desain yang

telah ditetapkan karena font ini memiliki bentuk yang cukup tipis namun tetap

mudah dibaca.

STIKOM

(48)

42 BAB IV

GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

4.1 Sejarah

Cikal bakal Simpati Group didirikan oleh 9 orang mantan wartawan Bisnis

Suara Indonesia, tepatnya pada tanggal 27 Juli 1996. Saat itu gerbong bisnis yang

bernama SUARA MITRA SIMPATI atau yang lebih dikenal dengan Simpati

Advertising lahir, bergerak dalam bidang periklanan.

Gerbong ini bergerak cepat dan mampu survive ditengah kompetisi yang

ketat serta krisis ekonomi dengan mengandalkan jaringan jurnalisme yang luas.

Dalam perjalanan waktu Simpati Advertising telah mampu menggenggam ratusan

klien, termasuk di dalamnya BUMN dan perusahaan publik.

Seiring dengan perkembangan tersebut tuntutan kualitas dan kuantitas pelayanan

pun bertambah. Hal itulah yang mendorong lahirnya SIMPATI PUBLIC

RELATION, yang kini menjadi MITRA MEDCOM sebuah perusahaan yang

memiliki spesifikasi yang lengkap dalam jasa komunikasi sebagai jawaban

keinginan klien-klien yang ingin ditangani secara menyeluruh untuk menambah

pelayanan dengan motto “ONE STOP SERVICE” maka lahirlah SIMPATI

ORGANIZER dan SIMPATI PRODUCTION.

STIKOM

(49)

4.2 Struktur Perusahaan

4.3 Kontak Perusahaan

Nama perusahaan : PT. Simpati Global/ Suara Mitra Simpati

Jasa : Advertising, Public Relation dan Event organizer

Alamat : Jl. Gayungsari Barat No.47

Surabaya, Jawa Timur, Indonesia

Phone : ( 031 ) 8292688

Fax : ( 031 ) 8292689

e-mail : simpati1996@yahoo.com

Gambar 4.1 Struktur Organisasi Perusahaan

STIKOM

(50)

4.4 Anak Perusahaan 4.4.1 Simpati Advertising

Advertising atau iklan sudah menjadi bagian yang tak terpisahkan dalam

memperkenalkan produk, meningkatkan omset maupun membentuk image

perusahaan. Bentuk dan strategi iklan kini pun kian inovatif.

Semakin menjamurnya media ruang, elektronik maupun cetak, menawarkan

pilihan yang banyak bagi pengusaha dalan beriklan yang efektif dan efisien.

Simpati Advertising yang telah berpengalaman dalam advertising dan telah

dipercaya ratusan perusahaan, siap memberikan pelayanan terbaik dengan

dukungan media-media yang tersebar di seluruh nusantara. Dengan winning

solutions, Simpati Advertising siap menjalin dan mendukung usaha klien untuk

terus berkembang.

4.4.2 Simpati Event Organizer

Menyadari semakin berkembangnya kebutuhan dunia usaha akan promosi

melalui below the line, maka PT SUARA MITRA SIMPATI yang basic bisnisnya

di bidang periklanan sebenarnya telah melebarkan sayap ke bisnis event organizer

sejak periode 1998 lalu, dan tiga tahun lalu semakin menjejakkan posisi dengan

menggelar berbagai event, baik sifatnya murni permintaan dari perusahaan negara

maupun swasta, juga event kerjasama dengan instansi tertentu.

Sifat event juga ada yang mandiri maupun reguler. Untuk event mandiri

misalnya Gathering dengan Niaga Zigna, Grand Opening AJBS HIC, Branding

Mendadak Untung dan Lebaran Asyik Semen Gresik, Muri 1000 Pembangun

STIKOM

(51)

Negeri Semen Gresik, UKM Award oleh Dinas Koperasi Prov. Jawa Timur,

Launcing Rafflesia Beach Bengkulu. Sedangkan untuk event-event regular

diantaranya Property Award dengan Harian Surya, Pameran Produk-Produk

Kerajinan Islam dengan Pemprov. Jawa Timur dan Masjid Al-Akbar Surabaya,

Kilau Ramadhan dengan Harian Kompas dan masih banyak lainnya.

4.4.3 Mitra Medcom

1. Public relations consultan

Branding Image menjadi semakin penting dewasa ini, sebab bagaimanapun

juga sebuah product harus memiliki posisi di ceruk kepala consumernya.

Jika tidak, jelas akan tersisih akibat mekanisme pasar.

2. Corporate Communications

Positioning bukan hanya konsumsi sebuah product, corporate pun perlu

mencitrakan diri. Citra yang baik jadi investasi dan kepercayaan public pun

semakin kuat.

3. Marketing Communications

Menjawab tantangan yang kian hari kian ketat, program-program pemasaran

tidak cukup mengandalkan marketing mix saja. MITRA MEDCOM akan

membuat strategi marketing Anda makin mapan, seperti yang dilakukan

perusahaan ternama di dunia.

4. Communications Crisis

Tidak adanya perusahaan yang ingin terjadi kondisi intern/ekstern yang

tidak harmonis, tapi jika itu terjadi bagaimana memperbaikinya?

STIKOM

(52)

Communications adalah solusinya. Independensi akan mendukung

terungkapnya inti problema yang ada dan penyelesaian terbaik demi citra

perusahaan di mata public.

5. Productions

•Jingle

•Spot Iklan

•Company Profile

•Animasi

•Product Creative Audio Visual

STIKOM

(53)

47 5.1 Halaman Intro

Halaman ini digunakan sebagai halaman perantara ketika akan memasuki

interaktif company profile. Halaman ini berisi background dan logo dari PT.

Simpati Global yang berisi link ke halaman home. Desain yang digunakan pada

halaman intro dibuat mengikuti konsep perancangan yaitu simple futuristik.

Background yang digunakan menggunakan warna hijau sebagai warna coorporate

PT. Simpati Global dengan beberapa gradasi warna dibawahnya untuk

memunculkan kesan futuristik.

Gambar 5.1 Tampilan Halaman Intro

STIKOM

(54)

5.2 Halaman Home

Halaman ini berisi halaman beranda dari interaktif company profile PT.

Simpati Global. Halaman ini merupakan halaman awal saat membuka interaktif

company profile. Agar tampilan home dalam interaktif company profile ini lebih

menarik, maka diberikan animasi setiap elemen desain yang ada dalam ineraktif

company profile. Selain itu, diberikan juga animasi logo dari anak perusahaan PT.

Simpati Global sebagai konten dalam interaktif company profile.

Desain tampilan pada halaman home ini dibuat fungsional dan tetap

mengikuti konsep perancangan yang sudah ditentukan sebelumnya. Pada bagian

kiri atas terdapat logo yang berfungsi sebagai button yang merupakan link ke

halaman home kembali. Halaman ini juga berisi beberapa button yang merupakan

link ke beberapa halaman anak perusahaan yang dimiliki oleh PT. Simpati Global.

Pada halaman ini juga terdapat button exit yang memudahkan audience untuk

keluar dari interaktif company profile.

Gambar 5.2 Tampilan Halaman Home

STIKOM

(55)

5.3 Halaman Sejarah

Halaman ini merupakan halaman yang berisi sejarah PT. Simpati Global

semenjak didirikan hingga perkembangannya dari tahun ke tahun. Halaman ini

berisi tentang informasi sejarah PT. Simpati Global dengan detil. Dengan

membaca halaman ini, audience diharapkan dapat mengetahui secara tersirat visi

dan misi dari PT. Simpati Global dan dapat mempercayai PT. Simpati Global

sebagai pemain lama dala

Gambar

Gambar 3.1 Skema Pengerjaan

Referensi

Dokumen terkait

Indikator yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah peningkatan daya ingat siswa dalam mengikuti pelajaran IPS melalui strategi pembelajaran Scramble pada siswa kelas

Serangga golongan Cerambycidae biasanya merupakan pemakan tanaman berkayu mulai dari tanaman hidup sampai tanaman yang sudah mati, baik tanaman hutan, perkebunan, maupun

Frank Websterin (2006) mukaan tämän vapauden vahvistaa ja mahdollistaa suurempi organisointi. Ihmis- ten ei tarvitse miettiä niin tarkkaan miten toimia, koska monet

Woodhouse (UNICEF), isu sentral pekerja anak di Indonesia- termasuk di perkotaan- bukan terletak pada pekerjaannya, tetapi pada pengaruh negatif akibat terlalu dini

Dalam cerita saigo no Ikku peran Ichi sebagai tokoh utama benar-benar mendominasi jalinan cerita, sehingga pusat konflik terjadi di dalam diri Ichi yang merupakan

Hasil penelitian ini merekomendasikan kepada guru-guru biologi SMA yang memiliki siswa multietnis di kota Samarinda, agar mengurangi penggunaan pembelajaran

Penelitian tentang efektivitas penangkapan ikan kerapu dengan menggunakan bubu berumpan belum banyak dilakukan, sehingga masih diperlukan penelitian yang lebih

Τελικά, τα σεληνιακά και ηλιακά Άτομα ενώνονται στον κόκκυγα, και τότε οι Τρείς Πνοές της καθαρής Ακάσα, που κατεβαίνουν από την